• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN TINDAKAN SWAMEDIKASI PENYAKIT MAAG HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN TINDAKAN SWAMEDIKASI PENYAKIT MAAG PADA MAHASISWA FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN TINDAKAN SWAMEDIKASI PENYAKIT MAAG HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN TINDAKAN SWAMEDIKASI PENYAKIT MAAG PADA MAHASISWA FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA."

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN

DAN TINDAKAN SWAMEDIKASI PENYAKIT MAAG

PADA MAHASISWA FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI

Oleh:

SUSRI WARDANI

K 100 070 163

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SURAKARTA

(2)

ii

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN

DAN TINDAKAN SWAMEDIKASI PENYAKIT MAAG

PADA MAHASISWA FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat mencapai derajat Sarjana Farmasi (S.Farm) pada Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta di Surakarta

Oleh:

SUSRI WARDANI

K 100 070 163

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SURAKARTA

(3)
(4)

iv

DEKLARASI

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis

diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Surakarta, 9 Maret 2011 Peneliti

(5)

v

Bismillahirrohmanirrohim…

“Maka bersabarlah kamu, sesunguhnya janji Allah itu benar dan mohonlah ampun untuk dosamu dan bertasbihlah pada waktu pagi dan petang”

(Al Mu’min: 55)

“Orang yang cerdas adalah yang bisa mengendalikan nafsunya dan beramal untuk

kepentingan sebelum mati, sedangkan orang yang bodoh adalah orang yang

senantiasa memperturutkan hawa nafsunya dan hanya mengharapkan suatu

pemberian dari Allah Ta’ala tanpa usaha beribadah”

(Rasulullah SAW)

“Jujur dan pantang menyerah adalah kunci kesuksesan”

(Ibunda Penulis)

“Dengan mengetahui letak akhir dimana kita harus berhenti, maka engkau akan

mengerti dimana engkau akan memulai. Begitu pula dengan hidup, jika engkau

benar-benar paham semua akan kembali kepadaNya maka engkau akan terus hidup

dan tidak akan pernah mati sebelum waktunya”

(Rusdin S. Rauf)

“Jadikan kegagalan demi kegagalan yang terjadi dalam hidup sebagai pembelajaran

yang tak ternilai harganya, sabar dan pantang menyerah dalam melewati

semua cobaan akan membuatmu mengerti akan arti

PERJUANGAN dan KEKUASAAN TUHAN”

(6)

vi

Karya sederhana ini teramat istimewa kupersembahkan untuk:

Ayahanda dan Ibundaku Tercinta

Atas cinta dan kasih sayang yang tulus serta do’a dan pengorbanan selama Ananda

menempuh studi semoga Allah membalas semua kebaikan-kebaikanmu…

Ananda teramat menyadari, bahwa Ananda belum berbuat baik kepada kalian

berdua. Maka maafkanlah Anandamu ini, semoga Engkau sudi memakluminya…

Adik-adikku Tersayang

(Nugraini Aprilia, Kartin Nurwasih & Rafa Alfajri)

Jangan menyerah adik-adikku… Teruslah bermimpi dan raih cita-citamu…

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Bismillahirrohmaanirrohiim

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Alhamdulillahirobbil’alamiin, segala puji syukur penulis panjatkan

kehadirat Allah AWT yang senantiasa memberikan petunjuk dan kekuatan

sehingga penulis dapat memyelesaikan karya sederhana ini.

Shalawat serta salam tercurah kepada junjungan kita Nabi Muhammad

SAW, sebagai pejuang hak-hak kemanusiaan yang sejati yang sangat layak dan

ideal untuk dijadikan suri tauladan bagi semesta alam.

Penulis menyadari bahwa dalam penyelesaian skripsi yang berjudul

“HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN TINDAKAN SWAMEDIKASI PENYAKIT MAAG PADA MAHASISWA FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA” tidak lepas dari bimbingan, bantuan dan dorongan serta do’a dari berbagai pihak yang

sungguh berarti bagi penulis baik secara langsung maupun tidak langsung.

Dengan rasa tulus ikhlas dan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima

kasih kepada:

1. Mama dan Papa tercinta yang selalu memberikan do’a dan dukungan baik

spiritual maupun material serta tidak pernah jemu memberikan nasehat dan

semangat demi keberhasilan penulis.

2. Bapak Prof. Dr. H. Bambang Setiadji selaku Rektor Universitas

(8)

viii

3. Bapak Dr. Muhammad Da’i, M.Si., Apt, selaku Dekan Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan kemudahan

prosedur dalam proses pembuatan skripsi ini.

4. Ibu Arifah Sri Wahyuni, M.Sc., Apt, selaku dosen pembimbing utama yang

telah meluangkan waktu dan sabar untuk memberikan bimbingan dan

pengarahan sehingga tersusun skripsi ini.

5. Ibu Setyo Nurwaini, S.Farm., Apt, selaku pembimbimg akademik yang

telah membantu dan memberi pengarahan selama penulis menyelesaikan

studi di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

6. Bapak dan ibu dosen Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah

Surakarta yang telah memberi bekal ilmu pengetahuan kepada penulis

selama masa studi.

7. Adik-adik tersayang penulis (Nugraini Aprilia, Kartin Nurwasih dan Rafa

Alfajri) yang selalu memberi makna persaudaraan dan kebersamaan.

8. Seluruh staf Tata Usaha, staf akademik dan non akademik Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberi kemudahan

kepada penulis selama menempuh studi.

9. Sahabat-sahabat terkasih penulis (Silvi Lianti Anggreani dan Sri Pujiati),

terima kasih atas persahabatannya yang begitu manis yang telah mewarnai

hari-hari penulis.

10. Saudara Bongga Pradita yang telah banyak membantu memberikan saran

(9)

ix

11. Keluarga besar E “class” (Niken, Aidha, Muru, Bang Satrio, Bang Andi,

Vina, Rinna, Nindy, Didiek, Devi, Puri, Che2, Arif, Bety, Wulan, Wahyu,

Nila, Nita, Ary, Ade, Muslim, Supri, Mbak Noor, Fati, Kak Asdi, Hanin,

Bang Thoriq, Danan, Ririn) terima kasih atas kebersamaan, persahabatan

dan kerjasamanya selama ini dan selamat berjuang.

12. Keluarga besar penulis di Belitung dan Palembang terutama Kakek Nenek

penulis, terima kasih atas do’a, dukungan dan semangat yang diberikan

selama penulis menempuh studi.

13. Keluarga besar “Kost Mama” (Mama, Papa, Mama Indah, Mbak Rohmah,

Mbak Novy, Mbak Indah, Mbak Ika, Mbak Tisa, Nessma, Iva, Anin,

Dhinar, Niken, Putri, Ana, Heni, Sundari, Dewi, Diaz, Yusi, Ririn, Dina,

Ami dan Anggi) terima kasih atas kekeluargaan dan kebersamaannya

selama ini.

14. Semua responden yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan

skripsi ini. Terima kasih banyak atas kerjasama dan bantuannya.

15. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu namun

memiliki arti dalam menyelesaikan karya ini. Tanpa bermaksud

mengabaikan, hanya keterbatasan ruang dan kekhilafan penulis semata.

Penulis menyadari bahwa karya ini masih jauh dari sempurna namun

penulis berharap semoga skripsi ini memberikan manfaat bagi pembaca dan kita

semua. Amin.

Surakarta, 9 Maret 2011 Penulis

(10)

x

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

HALAMAN PERNYATAAN ... iii

HALAMAN MOTTO ... iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ... v

KATA PENGANTAR ... vi

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR LAMPIRAN ... xiii

INTISARI ... xiv

ABSTRACT ... xv

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1

B. Perumusan Masalah ... 4

C. Tujuan Penelitian ... 4

D. Tinjauan Pustaka ... 4

1. Pengertian Pengetahuan ... 4

2. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat Pengetahuan ... 6

3. Pengobatan Sendiri (Swamedikasi) ... 6

4. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tindakan Swamedikasi ... 8

5. Penyakit Maag... 8

6. Obat-Obat yang Dapat Digunakan dalam Penatalaksanaan Sakit Maag... 12

(11)

xi BAB II METODE PENELITIAN

A. Jenis dan Rancangan Penelitian ... 22

1. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 22

2. Populasi dan Sampel ... 23

3. Definisi Operasional ... 24

4. Pengumpulan Data ... 25

B. Instrumen Penelitian ... 26

C. Jalannya Penelitian ... 26

1. Penyusunan Instrumen ... 26

2. Uji Coba Instrumen ... 27

3. Prosedur Pelaksanaan Penelitian ... 28

4. Pengambilan Data ... 29

5. Analisis Data ... 29

BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian dan Pembahasan ... 32

1. Gambaran Umum ... 32

2. Hasil Uji Validitas Kuesioner ... 33

3. Hasil Uji Reliabilitas Kuesioner ... 37

4. Karakteristik Responden ... 38

5. Analisis Data ... 42

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ... 52

B. Saran ... 52

DAFTAR PUSTAKA ... 53

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 1. Kategori Hasil Penilaian Tingkat Pengetahuan ... 30

Tabel 2. Kategori Hasil Penilaian Tindakan Swamedikasi ... 30 Tabel 3. Hasil Uji Validitas Tingkat Pengetahuan Responden Terhadap

Penyakit Maag Pada Mahasiswa Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 34 Tabel 4. Hasil Uji Validitas Tindakan Swamedikasi Responden Terhadap

Penyakit Maag Pada Mahasiswa Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 35 Tabel 5. Soal-soal Tingkat Pengetahuan Penyakit Maag yang Tidak Valid36 Tabel 6. Soal-soal Tindakan Swamedikasi Penyakit Maag yang Tidak

Valid ... 36 Tabel 7. Distribusi Jenis Kelamin dan Tingkat Pendidikan (Semester)

Terakhir Responden Penelitian di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 38 Tabel 8. Distribusi Lama Sakit Maag Responden Penelitian di Fakultas

Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 38 Tabel 9. Distribusi Jenis Golongan dan Merk Obat Maag yang Digunakan

Responden Penelitian di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 39

Tabel 10. Distribusi Sumber Informasi Mengenai Obat Maag pada Responden Penelitian di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 41 Tabel 11. Distribusi Tingkat Pengetahuan Responden Pada Penyakit Maag

di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 42

(13)

xiii

Tabel 13. Distribusi Silang Tingkat Pengetahuan Tentang Penyakit Maag dan Tindakan Swamedikasi Penyakit Maag Responden di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 44 Tabel 14. Distribusi Silang Tingkat Pengetahuan Tentang Penyakit Maag

dan Tingkat Pendidikan (Semester) Responden di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 45 Tabel 15. Distribusi Silang Tingkat Pengetahuan Tentang Penyakit Maag

Pada Masing-Masing Tingkat Pendidikan (Semester) Responden di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 47

Tabel 16. Distribusi Silang Tindakan Swamedikasi Penyakit Maag Pada Masing-Masing Tingkat Pendidikan (Semester) Responden di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta ... 47 Tabel 17. Distribusi Silang Tindakan Swamedikasi Penyakit Maag dan

Tingkat Pendidikan (Semester) Responden di Fakultas Farmasi

(14)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Lembar Permohonan Menjadi Responden ... 57

Lampiran 2. Lembar Persetujuan Menjadi Responden ... 58

Lampiran 3. Kuesioner Penelitian ... 59

Lampiran 4. Hasil Jawaban Responden (Uji Validitas dan Reliabilitas) Tingkat Pengetahuan Penyakit Maag ... 63

Lampiran 5. Hasil Uji Validitas Tingkat Pengetahuan Penyakit Maag ... 64

Lampiran 6. Hasil Uji Reliabilitas Tingkat Pengetahuan Penyakit Maag ... 66

Lampiran 7. Hasil Jawaban Responden (Uji Validitas dan Reliabilitas) Tindakan Swamedikasi Penyakit Maag ... 69

Lampiran 8. Hasil Uji Validitas Tindakan Swamedikasi Penyakit Maag ... 70

Lampiran 9. Hasil Uji Reliabilitas Tindakan Swamedikasi Penyakit Maag ... 72

Lampiran 10. Data Karakteristik Responden ... 74

Lampiran 11. Hasil Penelitian Tingkat Pengetahuan Penyakit Maag ... 77

Lampiran 12. Hasil Penelitian Tindakan Swamedikasi Penyakit Maag ... 81

Lampiran 13. Uji Analisis Data Penelitian ... 84

Lampiran 14. Surat Izin Penelitian ... 88

(15)

xv INTISARI

Obat berperan penting dalam pelayanan kesehatan. Penanganan dan pencegahan berbagai penyakit tidak dapat dilepaskan dari tindakan terapi dengan obat, salah satunya adalah penanganan penyakit maag. Tindakan swamedikasi merupakan salah satu tindakan pengobatan yang banyak dilakukan. Tindakan swamedikasi yang baik diperlukan suatu pengetahuan yang baik, agar tindakan swamedikasi dapat sesuai dengan tujuan pengobatan itu sendiri. Tujuan penelitian ini mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dan tindakan swamedikasi penyakit maag pada mahasiswa Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Penelitian ini termasuk penelitian observasional, dengan rancangan penelitian adalah deskriptif serta pendekatan crossectional. Jumlah sampel penelitian sebanyak 100 mahasiswa Farmasi, dengan teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Data penelitian diperoleh dari kuisioner pengetahuan tentang swamedikasi penyakit maag dan kuisioner tindakan swamedikasi penyakit maag. Analisis data penelitian menggunakan uji korelasi

Rank Spearman.

Hasil penelitian menunjukkan 69 responden memiliki tingkat pengetahuan baik sekali, 19 responden dengan pengetahuan baik, dan 12 responden dengan pengetahuan cukup. Distribusi tindakan swamedikasi menunjukkan 93 responden dengan tindakan swamedikasi baik sekali dan 7 responden dengan kategori baik. Hasil uji hipotesis dengan pengujian Rank Spearman menunjukkan nilai r = 0,390 dengan tingkat signifikansi 0,000, sehingga dapat disimpulkan terdapat hubungan antara tingkat pengetahuan dengan tindakan swamedikasi penyakit maag pada mahasiswa Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

(16)

xvi ABSTRACT

Drugs is so important for health care. Treatment and prevention of various diseases can not be discharged from therapy with drug action, one of them are treatment of ulcer disease. Self medication is one of treatment ulcer disease. A good self medication was needed a good knowledge, so self medication accordance with the purpose of treatment itself. The purpose of this research there was a correlation between knowledge and self medication on ulcer disease at student of Pharmacy Faculty Muhammadiyah University of Surakarta.

The kind of research was quantitative research. Research design was descriptive and crosssectional approach. Total sample was 100 pharmacy students, taking sampling was using purposive sampling technique. Collecting data by questionnaire about self medication knowledge of ulcer disease and the action about it. Data analysis was using Spearman rank test.

Results of resarch showed 69 respondents had a very good knowledge level, 19 respondents with good knowledge, and 12 respondents with sufficient knowledge. Distribution about self medication showed that 93 respondents with very good self medication and 7 respondents with good category. The result of hypothesis test with Spearman Rank test was showed r = 0.390 with a significance level of 0.000, so it can be concluded that there was a correlation between knowledge and self medication on ulcer disease by Pharmacy Faculty students at Muhammadiyah University of Surakarta.

Referensi

Dokumen terkait

Kategori kelas tutupan lahan yang digunakan dalam penelitian ini meliputi badan air, hutan lahan kering primer dan sekunder, hutan rawa primer dan sekunder,

Solusi untuk meningkatkan kemampuan berbahasa lisan anak didik kelompok A di TK Aisyiyah 1 Gaden salah satunya dengan strategi pembelajaran interaktif, merupakan

Simulation is conducted with due respect to material that is half brick and one wall brick, floor tile all, the window glass and wood, all solid wood doors,

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji potensi sumber asam lemak tak jenuh dari jenis minyak nabati (wijen, kanola, dan flaxseed) dan metode proteksi (tanpa proteksi,

kepatuhan yang direkomendasikan, tujuannya adalah mempertahankan pasien dalam kuadran 4 dengan tingkat kepatuhan tinggi pada semua obat yang diresepkan ( Case Management Society

Struktur senyawa hasil sintesis dengan menggunakan reaksi kondensasi aldol silang antara senyawa 3,4-dimetoksiasetofenon dan 3,4-dimetoksibenzaldehid dalam suasana basa adalah

Kegiatan PPL ini dilaksanakan oleh mahasiswa kependidikan di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) untuk melaksanakan pembelajaran PPL langsung pada lingkungan sekolah.

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi yang berjudul “Daya Hambat Ekstrak Daun Salam (Eugenia polyantha) Terhadap Pertumbuhan Ralstonia solanacearum dan