• Tidak ada hasil yang ditemukan

RPP IPA Kelas IV KTSP

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "RPP IPA Kelas IV KTSP"

Copied!
167
0
0

Teks penuh

(1)

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)

PERANGKAT PEMBELAJARAN

PERANGKAT PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

(RPP)

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA )

Satuan Pendidikan : SD/MI

Kelas/Semester : IV / 1

(2)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Rangka dan Panca Indera Manusia waktu : 4 x 45 menit (3 X pertemuan)

Metode : Ceramah dan praktek

A. Standar Kompetensi :

1. Memahami hubungan antara struktur organ tubuh manusia dengan fungsinya, serta pemeliharaannya

B. Kompetensi Dasar

1.1 Mendeskripsikan hubungan antara struktur kerangka tubuh manusia dengan fungsinya

C. Indikator

o Menjelaskan rangka manusia dan fungsinya

D. Tujuan Pembelajaran**:

o Siswa dapat Mendeskripsikan rangka manusia seperti:

 rangka kepala

 rangka badan

 rangka anggota gerak

 sendi

secara Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness)

o Siswa dapat Mendeskripsikan fungsi rangka manusia :

o Siswa dapat memahami hubungan antara struktur kerangka tubuh manusia dengan fungsinya

o Menjelaskan hubungan antara struktur kerangka tubuh manusia dengan fungsinya.

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

Rangka dan Panca Indera Manusia o Mengenal Rangka Manusia (hlm.2) o Bagian rangka (hlm.2)

o Fungsi rangka (hlm.6)

Kerangka manusia

Kerangka manusia terdiri dari kedua menyatu dan individu tulang didukung dan dilengkapi oleh ligamen , tendon , otot dan tulang rawan . It serves as a scaffold which supports organs, anchors muscles, and protects organs such as the brain , lungs and heart . Ini berfungsi sebagai perancah yang mendukung organ-organ, jangkar otot, dan melindungi organ seperti otak , paru-paru dan jantung . The biggest bone in the body is the femur in the thigh, and the smallest is the stapes bone in the middle ear . Tulang terbesar dalam tubuh adalah tulang paha di paha, dan yang terkecil adalah stapes tulang di telinga tengah . In an adult, the skeleton comprises around 30-40% of the total body weight, [ 1 ] and half of this weight is water. Dalam orang dewasa, tulang terdiri dari sekitar 30-40% dari berat total tubuh, [1] dan setengah dari berat ini adalah air.

(3)

tulang saling berhubungan langsung: ada tiga tulang di setiap telinga tengah disebut ossicles yang mengartikulasikan hanya dengan satu sama lain. The hyoid bone , which is located in the neck and serves as the point of attachment for the tongue , does not articulate with any other bones in the body, being supported by muscles and ligaments. The tulang hyoid , yang terletak di leher dan berfungsi sebagai titik lampiran untuk lidah , tidak mengartikulasikan dengan tulang lainnya di dalam tubuh, yang didukung oleh otot dan ligamen.

F. Media Belajar

o Buku SAINS SD Relevan Kelas IV

G. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa Langkah Kegiatan

(4)

Pertemuan 1 1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Memahami peta konsep tentang rangka manusia

 Membacakan bagian-bagian rangka, serta membandingkan tulang bayi dan manusia dewasa

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Mendeskripsikan rangka manusia:

- rangka kepala

- rangka badan

- rangka anggota gerak

- sendi

 Siswa menyebutkan rangka kepala

- T.Ubun

- T.Pelipis

- T. Mata

- T. Dahi

- T.Hidung

- T.Pipi

- Rahang atas

- Rahang bawah

 Siswa menyebutkan rangka badan

- T.Tengk orak - Ruas-ruas Tulang leher - T.Selang ka - T.Belika t - T.Dada - T.Rusuk - T.Lengan Atas - Ruas-ruas Tulang Punggung - TT.Panggul - T.Hasta - T.Pengump il - T.Pergela ngan Tangan - T.Telapak tangan - Ruas-ruas Jari Tangan - T.Paha - T.Tempuru ng lutut - T.Betis - T.Kering - T.Pergelan gan kaki - T.Telapak kaki - Ruas-ruas jari - T.Kemalua n Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kembali rangka tubuh manusia dengan fungsinya

4. Pekerjaan Rumah

 Mengambar rangka badan manusia

Pertemuan Kedua 1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Mengumpulkan pekerjaan rumah

(5)

 Mengulang materi pertemuan sebelumnya 2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Menagih tugas pertemuan sebelumnya

 Mendeskripsikan Rangka anggota gerak

 Mendeskripsikan Sendi :

- Sendi Engsel

- Sendi Pelana

- Sendi Peluru

- Sendi Putar

- Sendi Geser

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Menunjukkan letak sendi yang terdapat pada bagian tubuh manusia secara Tekun (

diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness).

 Mendeskripsikan fungsi rangka, berdasarkan contoh gerak sehari-hari, atau mengamati temannya. Apa yang terjadi bila manusia tidak memiliki rangka.

 Melakukan kegiatan

 Membuat kesimpulan dari kegiatan.

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa untuk menyebutkan anggota tubuh yang terdapat sendi

4. Pekerjaan Rumah

 Menggambar rangka badan manusia

Pertemuan 3

1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Mengulang materi pertemuan sebelumnya, dan membacakan indikator

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Mendeskripsikan penyakit yang menyerang tulang

 Mengetahui bersikap tubuh yang benar.

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Melakukan kegiatan

(6)

 Mengetahui cara menjaga kesehatan tulang yaitu dengan memakan makanan yang mengandung viitamin D, kalsium dan fosfor serta berolah raga secara teratur..

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa secara bergilir untuk mengungkapkan kembali tentang memelihara kesehatan rangka

4. Pekerjaan Rumah

 Membuat daftar makanan yang mengandung vitamin D, kalsium dan fosfor

Indivi du

Indivi du

Indivi du

10 menit

Observas i

Observas i

Disiplin

Kreatif

H. Penilaian:

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik

Penilaian InstrumenBentuk Instrumen/ Soal o Menjelaskan rangka

manusia dan fungsinya.

Tugas Individu dan Kelompok

Laporan dan

Unjuk kerja o Jelaskanlah rangka manusia dan fungsinya.

I. FORMAT KRITERIA PENILAIAN

 Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah

4 3 2 1

 Performansi

No. Aspek Kriteria Skor

1. Pengetahuan * Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan

(7)

2.

3.

Praktek

Sikap

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif * tidak aktif

* Sikap

* kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

4 2 1

4 2 1

LEMBARPENILAIAN

No Nama Siswa Performan Produk Jumlah

Skor Nilai Pengetahuan Praktek Sikap

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

CATATAN :

Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.

Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

..., ...20 ... Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mapel IPA

... ...

(8)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Rangka dan Panca Indera Manusia

waktu : 2 x 45 menit

Metode : Ceramah dan praktek

A. Standar Kompetensi :

1. Memahami hubungan antara struktur organ tubuh manusia dengan fungsinya, serta pemeliharaannya

B. Kompetensi Dasar

1.2 Menerapkan cara memelihara kesehatan kerangka tubuh

C. Indikator

o Menjelaskan cara pemeliharaan rangka manusia

o Mencari informasi tentang penyakit dan kelainan yang umumnya terjadi pada rangka

D. Tujuan Pembelajaran** :

o Siswa dapat Menjelaskan rangka manusia dan fungsinya. o Siswa dapat Menjelaskan cara pemeliharaan rangka manusia

o Siswa dapat Mencari informasi tentang penyakit dan kelainan yang umumnya terjadi pada rangka

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

o Memelihara kesehatan rangka (hlm.8) Penyakit yang menyerang tulang (hlm.9) Bersikap tubuh yang benar (hlm.9)

Makanan bergizi dan berolah raga teratur (hlm.11)

Perawatan Rangka dalam Kehidupan Sehari-hari

Badan kita bisa dibungkukkan dan bisa diluruskan karena tulang kita dihubungkan oleh sendi-sendi. Tubuh yang tegap dan kuat akan tampak gagah. Kebiasaan-kebiasaan tertentu dapat memengaruhi struktur rangka tubuhmu.

Apakah cara duduk dan berdirimu sudah benar? Lakukan kegiatan berikut ini! 1. Peragakan cara duduk yang benar dan cara berdiri yang benar secara bergiliran. 2. Amati bagian punggungnya, lurus atau bungkuk, kemudian tulis hasil

pengamatanmu dalam tabel seperti berikut. Gunakan tanda ÷ jika ya dan tanda – jika tidak.

Semua orang ingin hidup normal dan sehat. Masa kanak-kanak merupakan masa pertumbuhan tulang tubuhmu. Agar pertumbuhan rangka tubuhmu baik, perhatikan hal-hal berikut ini.

a. Ketika berjalan, duduk, dan berdiri bersikap tegap.

b. Sebaiknya tidurlah dengan telentang, jangan membiasakan diri tidur dengan cara menggulung atau tengkurap.

c. Berolahraga dengan teratur karena baik untuk membantu pertumbuhan rangka tubuhmu.

(9)

F. Media Belajar

o Buku SAINS SD Relevan Kelas IV

o Benda yang berat (misalnya seember air, setumpuk buku atau tas sekolah), meja dan kursi kelas,

G. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa Langkah Kegiatan

Pegorganisasian Pengendalian Diri Kelas Waktu Penilaian

1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Mengulang materi pertemuan sebelumnya, dan membacakan indikator

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Mendeskripsikan penyakit yang menyerang tulang

 Mengetahui bersikap tubuh yang benar.

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Melakukan kegiatan

 Mengetahui beberapa gangguan pada tulang belakang seperti:

- Lordosis

- Kifosis

- Skoliosis

 Mengetahui cara menjaga kesehatan tulang yaitu dengan memakan makanan yang mengandung viitamin D, kalsium dan fosfor serta berolah raga secara teratur.

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa secara bergilir untuk mengungkapkan kembali tentang memelihara kesehatan rangka.

4. Pekerjaan Rumah

 Membuat daftar makanan yang mengandung vitamin D, kalsium dan fosfor

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo

5 menit

10 menit

Tertulis

Tertulis

Religius

Disiplin

Kreatif

Gemar membaca

Rasa ingin tahu

Inovatif

Kemitraan

Kreatif Inovatif

(10)

mpok

Kelo, mpok

Kelo

kelo mpok

Indivi du

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Indivi du

Kelo mpok

Indivi du

Kelo mpok

Indivi du

Indivi du

Indivi du

25 menit

20 menit

Tertulis

Tertulis

Observas i

Observas i

Tertulis

membaca Peduli sosial Tanggung jawab Disiplin Gemar membaca

Tanggung jawab

Kreatif

Ulet

Kreatif

Peduli sosial

Menghargai akan prestasi

Komonikatif

Kreatif

Rasa ingin tahu

Kreatif

(11)

Indivi du

Indivi du

Indivi du

Indivi du

10 menit

Tertulis

Observas i

Observas i

Peduli sosial

Kreatif

Disiplin

Kreatif

H. Penilaian:

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk

Instrumen Instrumen/ Soal o Menjelaskan cara

pemeliharaan rangka manusia

o Mencari informasi tentang penyakit dan kelainan yang

umumnya terjadi pada rangka

Tugas

Individu dan Kelompok

Laporan dan Unjuk kerja

o Jelaskanlah cara

pemeliharaan rangka manusia

(12)

FORMAT KRITERIA PENILAIAN

 Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah

4 3 2 1

 Performansi

No. Aspek Kriteria Skor

1.

2.

3.

Pengetahuan

Praktek

Sikap

* Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif * tidak aktif

* Sikap

* kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

4 2 1

4 2 1

4 2 1

LEMBARPENILAIAN

No Nama Siswa Performan Produk Jumlah

Skor Nilai Pengetahuan Praktek Sikap

1. 2. 3. 4. 5.

CATATAN :

Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.

Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

..., ...20 ... Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mapel IPA

... ...

(13)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Rangka dan Panca Indera Manusia waktu : 8 x 45 menit (4 X pertemuan)

Metode : Ceramah dan praktek

A. Standar Kompetensi :

1. Memahami hubungan antara struktur organ tubuh manusia dengan fungsinya, serta pemeliharaannya

B. Kompetensi Dasar

1.3 Mendeskripsikan hubungan antara struktur panca indera dengan fungsinya

C. Indikator

o Mengidentifikasi alat indera manusia berdasarkan pengamatan o Menjelaskan kegunaan alat indera

D. Tujuan Pembelajaran** :

o Siswa dapat Mengidentifikasi alat indera manusia berdasarkan pengamatan o Siswa dapat Menjelaskan kegunaan alat indera

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

Mengenal Alat Indera Manusia (Bagian, cara kerja dan kepekaan terhadap rangsang alat indera) :

o Mata (hlm.12)

Indra Penglihat

Kita dapat mengetahui bermacam-macam warna, terang, gelap, dan pemandangan yang indah dengan mata. Alangkah bahagianya orangorang yang bermata sehat karena dapat menikmati segala keindahan alam.

Bagaimana jika mata tidak berfungsi dengan baik?

Mata bisa melihat karena ada cahaya atau terang. Coba amati warna iris matamu di cermin. Amati pula warna iris mata temanmu. Apakah warnanya sama? Iris mata berwarna cokelat. Iris mata berfungsi untuk menyerap cahaya.

(14)

berfungsi untuk memasukkan cahaya ke dalam mata sehingga mata dapat melihat atau mata berfungsi sebagai indra penglihat.

Bagian lain dari mata adalah lapisan bening dan kelopak mata. Lapisan bening berfungsi untuk melindungi bagian mata agar dapat melihat, sedangkan kelopak mata berfungsi untuk melindungi mata dari debu.

F. Media Belajar

o Buku SAINS SD Relevan Kelas IV o Otototip snellen, penggaris

G. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa Langkah Kegiatan

Pegorganisasian Pengendalian Diri Kelas Waktu Penilaian

Pertemuan 1 1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Mengulang materi sebelumnya 2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Memahami peta konsep tentang alat indera manusia.

 Menjelaskan cara kerja mata

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Mampu menunjukkan bagian-bagian yang melindungi mata dan kegunaanya :

- Alis mata

- Kelopak mata

- Bulu mata

 Mampu menjelaskan kelenjar air mata dan otot mata.

 Mampu menunjukkan bagian-bagian mata pada gambar yang erat kaitannya dengan fungsi penglihatan.

- Kornea

- Iris

- Lensa

- Badan Bening

- Retina

- Saraf mata

 Melakukan kegiatan.untuk mengetahui kepekaan mata terhadap rangsang

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kembali cara kerja mata 4. Pekerjaan Rumah

 Mengambar anatomi mata

Pertemuan 2 1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Mengumpulkan pekerjaan rumah

[image:14.612.74.574.217.931.2]
(15)

 Mengulang materi pertemuan sebelumnya

 Memahami kembali peta konsep tentang alat indera manusia.

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Menjelaskan fungsi bagian telinga setelah membaca materi dari buku.

 Menjelaskan cara kerja lidah.

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Mampu menunjukkan bagian-bagian telinga Telinga luar : Telinga tengah : Telinga dalam :

- Daun telinga - Lubang telinga - Saluran telinga luar - Selaput pendengaran - Tulang-tulang pendengaran - Saluran Eustachius

- Tiga saluran setengah lingkaran

- Rumah siput

- Sakulus dan utrikulus

- Saraf pendengaran

 Mampu mendeskripsikan cara kerja telinga

 Melakukan kegiatan 1.4 (hlm.19) untuk mengetahui kepekaan mata terhadap rangsang

 Mampu menunjukkan bagian-bagian lidah

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kembali cara kerja mata 4. Pekerjaan Rumah

 Mengambar Alat Indera Manusia

Pertemuan 3 1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Mengulang materi pertemuan sebelumnya.

 Memahami kembali peta konsep tentang alat indera manusia.

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Menjelaskan fungsi hidung.

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Mengulang kembali cara kerja lidah.

 Melakukan kegiatan. untuk mengetahui kepekaan lidah terhadap rangsang.

 Mampu menunjukkan bagian-bagian hidung

 Mampu mendeskripsikan cara kerja hidung sebagi indera pembau

(16)

 Melakukan kegiatan

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa secara bergilir untuk mengungkapkan kembali tentang cara kerja lidah dan hidung

4. Pekerjaan Rumah

 Mengambar anatomi mata

Pertemuan 4 1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Mengulang materi pertemuan sebelumnya.

 Memahami kembali peta konsep tentang alat indera manusia

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Menjelaskan fungsi kulit

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Mengulang kembali cara kerja hidung.

 Mampu menunjukkan bagian-bagian kulit

 Mampu mendeskripsikan cara kerja kulit sebagi indera peraba

 Melakukan kegiatan. untuk melihat kepekaan kulit terhadap rangsangan

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa secara bergilir untuk mengungkapkan kembali tentang memelihara kesehatan rangka.

4. Pekerjaan Rumah

 Mengambar anatomi mata

Indivi du

Indivi du

Indivi du

Indivi du

Indivi du

10 menit

Tertulis

Observas i

Observas i

Kreatif

Tanggung jawab

Peduli sosial

Kreatif

Disiplin

Kreatif

H. Penilaian:

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk

(17)

o Mengidentifikasi alat indera manusia berdasarkan pengamatan

o Menjelaskan kegunaan alat indera

Tugas

Individu dan Kelompok

Laporan dan unjuk kerja

Uraian Objektif

o Sebutkan macam-macam alat indera manusia berdasarkan pengamatan

o Jelaskan kegunaan alat indera

FORMAT KRITERIA PENILAIAN

 Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah

4 3 2 1

 Performansi

No. Aspek Kriteria Skor

1.

2.

3.

Pengetahuan

Praktek

Sikap

* Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif * tidak aktif

* Sikap

* kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

4 2 1 4 2 1 4 2 1

LEMBARPENILAIAN

No Nama Siswa Performan Produk Jumlah

Skor Nilai Pengetahuan Praktek Sikap

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

CATATAN :

Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.

Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

..., ...20 ... Mengetahui

(18)

... ...

(19)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Rangka dan Panca Indera Manusia waktu : 4 x 45 menit (3 X pertemuan)

Metode : Ceramah

A. Standar Kompetensi :

1. Memahami hubungan antara struktur organ tubuh manusia dengan fungsinya, serta pemeliharaannya

B. Kompetensi Dasar

1.4 Menerapkan cara memelihara kesehatan panca Indera

C. Indikator

o Memberi contoh cara merawat alat indera

o Mencari informasi tentang kelainan alat indera yang disebabkan oleh kebiasaan buruk

D. Tujuan Pembelajaran** :

o Siswa dapat Menjelaskan cara merawat dan memelihara alat indera manusia

- Mata

- Telinga

- Lidah

- Hidung

- Kulit

o Siswa dapat Manpu menjelaskan kelainan alat indera yang disebabkan kebiasaan buruk membaca ditempat yang kurang terang

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

Mengenal Alat Indera Manusia (Merawat dan memelihara kesehatan) : o Mata (hlm.16)

o Telinga (hlm.20) o Lidah (hlm.22)

F. Media Belajar

o Buku SAINS SD Relevan Kelas IV

Perawatan Pancaindra

Pada bagian sebelumnya, kamu telah mempelajari pancaindra dan fungsi pancaindra. Apakah pancaindra harus kita rawat? Bagaimana cara merawat pancaindra? Untuk mengetahuinya, pelajari uraian berikut ini.

Kesehatan pancaindra dapat menentukan kemampuan pancaindra dalam melakukan fungsinya. Apa yang terjadi jika salah satu indra kita terganggu?

o Perawatan Mata

Mata yang sehat dapat melihat dengan baik. Agar mata kita tetap baik dan sehat, hal-hal yang harus kita lakukan misalnya kalau membaca harus di tempat yang terang, jarak mata dengan buku jangan terlalu dekat, dan jangan membaca sambil berbaring atau dalam kendaraan.

(20)

biasakan pula makan buah-buahan yang banyak mengandung vitamin A, misalnya wortel, tomat, pepaya.

Vitamin A dapat membantu memperkuat kemampuan mata dalam melihat.

o Perawatan Telinga

Telinga merupakan bagian indra yang sebagian besar bagian-bagiannya tidak dapat dilihat dari luar. Telinga dapat dibersihkan dengan menggunakan alat-alat pembersih telinga dengan hati-hati dan pelanpelan supaya tidak luka dan infeksi.

Untuk menjaga kesehatan telinga, jangan suka mengorek-ngorek telinga terlalu dalam. Jika kita merawat telinga dengan baik, kita akan terhindar dari penyakit pekak dan peradangan yang merusak alat pendengaran kita.

o Perawatan Lidah

Apa yang kamu rasakan jika lidahmu sakit? Lidah yang mengalami gangguan karena suatu penyakit menyebabkan daya mengecap rasa hilang, nafsu makan berkurang, dan berbicara pun agak susah. Perawatan lidah erat kaitannya dengan perawatan mulut. Agar lidah selalu sehat, kita harus menghindari minuman yang terlalu panas atau terlalu dingin serta makanan yang pedas. Ada baiknya juga membersihkan lidah setiap selesai makan dengan cara berkumur. Kebiasaan berkumur setelah makan dapat membantu merawat lidah.

G. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa Langkah Kegiatan

Pegorganisasian Pengendalian Diri Kelas Waktu Penilaian

1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Siswa dapat Menerapkan cara memelihara kesehatan panca Indera

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Memahami cara merawat mata.

 Mendeskripsikan kelainan dan penyakit yang dapat menyerang mata :

- Miopi

- Hipermiopi

- Presbiopi

- Rabun Senja

- Buta warna

- Mata merah

- Katarak

 Mengetahui cara mencegah penyakit mata tersebut.

 Memahami cara merawat telinga.

 Mendeskripsikan kelainan dan penyakit yang dapat menyerang telinga :

- Tuli - Bisul - Congek

 Mengetahui cara mencegah penyakit telinga tersebut.

 Memahami cara merawat lidah

 Mendeskripsikan kelainan dan penyakit yang dapat menyerang lidah.

 Mengetahui cara mencegah penyakit lidah tersebut.

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo mpok

Kelo

5 menit

10 menit

Tertulis

Religius

Disiplin

Kreatif

Gemar membaca

Rasa ingin tahu

(21)

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kembali cara merawat matam, telinga dan lidah.

4. Pekerjaan Rumah

5. cara memelihara kesehatan panca Indera

pertemuan 2

1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

o Mengumpulkan pekerjaan rumah

o Mengulang materi pertemuan sebelumnya

o Memahami kembali peta konsep tentang alat indera manusia.

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Siswa dapat Menerapkan cara memelihara kesehatan panca Indera

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Memahami cara merawat hidung.

 Mendeskripsikan kelainan dan penyakit yang dapat menyerang hidung.

 Mengetahui cara mencegah penyakit hidung tersebut.

 Memahami cara merawat kulit.

 Mendeskripsikan kelainan dan penyakit yang dapat menyerang telinga.

 Mengetahui cara mencegah penyakit kulit tersebut.

 Mampu menunjukkan bagian-bagian lidah

 Menjelaskan cara kerja lidah.

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kembali cara merawat hidung dan kulit

pertemuan 3

1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

o Mengulang materi pertemuan sebelumnya.

(22)

o Memahami kembali peta konsep tentang alat indera manusia.

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Siswa dapat Menerapkan cara memelihara kesehatan panca Indera

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Menagih tugas

 Mengerjakan Uji kompetensi

 Mengerjakan dan membahas Latihan ulangan.

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Memberikan pengarahan agar membaca kembali materi tentang Rangka Dan Panca Indera Manusia.

4. Pekerjaan Rumah

 Melakukan Tugas

Kelo mpok

Indivi du

Indivi du

Indivi du

Indivi du

Indivi du

Indivi du

Indivi du

menit

10 menit

Tertulis

Tertulis

Observas i

Observas i

Kreatif

Rasa ingin tahu

Kreatif

Tanggung jawab

Peduli sosial

Kreatif

Disiplin

(23)

H. Penilaian:

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk

Instrumen Instrumen/ Soal o Memberi contoh cara

merawat alat indera. o Mencari informasi

tentang kelainan alat indera yang disebabkan oleh kebiasaan buruk.

Tugas Individu

Laporan o Sebutkan contoh cara merawat alat indera. o Carikan informasi tentang

kelainan alat indera yang disebabkan oleh kebiasaan buruk.

FORMAT KRITERIA PENILAIAN

 Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah

4 3 2 1

 Performansi

No. Aspek Kriteria Skor

1.

2.

3.

Pengetahuan

Praktek

Sikap

* Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif * tidak aktif

* Sikap

* kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

4 2 1

4 2 1

4 2 1

LEMBARPENILAIAN

No Nama Siswa Performan Produk Jumlah

Skor Nilai Pengetahuan Praktek Sikap

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

(24)

Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.

Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

..., ...20 ... Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mapel IPA

... ...

(25)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Struktur dan Fungsi bagian tumbuhan

waktu : 2 x 45 menit

Metode : Ceramah dan praktek

A. Standar Kompetensi :

5. Memahami hubungan antara struktur bagian tumbuhan dengan fungsinya

B. Kompetensi Dasar

2.1 Menjelaskan hubungan antara struktur akar tumbuhan dengan fungsinya

C. Indikator

o Mengidentifikasi bagian akar tumbuhan dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri

D. Tujuan Pembelajaran**

o Siswa dapat Mendeskripsikan jenis akar serabut dan akar tunggang o Siswa dapat Mendeskripsikan akar gantung, akar tunjang dan akar napas. o Siswa dapat Mendeskripsikan kegunaan akar

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

Struktur dan Fungsi bagian tumbuhan A. Akar (hlm.35) o Struktur akar

o Keguanaan akar

Akar

Tumbuhan biji memiliki akar. Akar ini memiliki peranan penting untuk kelangsungan hidup tumbuhan. Akar terdiri atas rambut atau bulu akar dan tudung akar. Bulu akar berfungsi untuk menyerap air dan mineral dari dalam tanah ke tumbuhan.

Tudung akar berguna untuk melindungi akar pada saat menembus tanah. Ada dua jenis akar, yaitu akar tunggang dan akar serabut. Coba amati akar beberapa tumbuhan yang ada di sekitar halaman sekolah. Apakah termasuk jenis akar serabut atau akar tunggang? Apa perbedaan antara akar serabut dan akar tunggang?

Akar serabut adalah akar yang berukuran kecil-kecil yang tumbuh di pangkal batang. Akar seperti ini dimiliki oleh tumbuhan, seperti rumput, padi, jagung, tebu, dan bambu. Akar tunggang merupakan akar utama kelanjutan dari batang yang tumbuh lurus ke bawah, sedangkan akar-akar yang lainnya merupakan cabang dari akar tunggang. Contoh tanaman yang memiliki akar tunggang, yaitu mangga, jeruk, tomat, durian.

(26)

Dari uraian ini, fungsi akar adalah sebagai berikut. a. Menunjang berdirinya tumbuhan.

b. Menyerap air dan mineral dari dalam tanah. c. Menyimpan cadangan makanan.

d. Bernapas.

F. Media Belajar o Tumbuhan kecil

o Baskom dan air secukupnya

G. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

Langkah Kegiatan Pegorganisasian Pengendalian Diri Kelas Waktu Penilaian

1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Menjelaskan akar tunggang dan memberikan contoh tanamannya

- Mangga

- Jeruk

- Kacang-kacangan

 Menjelaskan akar serabut dan memberikan contoh tanamannya

 Menjelaskan akar-akar yang memiliki tugas khusus

- Akar gantung

- Akar pelekat

- Akar tunjang

- Akar napas

 Menjelaskan kegunaan akar bagi tumbuhan seperti :

- Menyerap air

- Menyerap zat hara

 Memperkokoh tumbuhan

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Memahami peta konsep tentang bagian tumbuhan

 Melakukan kegiatan

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok 5 menit

10 menit

Tertulis

Tertulis

Religius

Disiplin

Kreatif

Gemar membaca

Rasa ingin tahu

Inovatif

(27)

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kembali rangka manusia, rangka kepala dan rangka badan

4. Pekerjaan Rumah

 Menggambar akar berdasarkan kegiatan 2.1 untuk jenis akar yang lain

Kelompok

Kelompok

Kelo,mpok

Kelo

kelompok

Individu

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Individu

Individu

Individu

25 menit

20 menit

Tertulis

Tertulis

Observasi

Observasi

Kreatif Inovatif

Kreatif

Gemar membaca Peduli sosial Tanggung jawab Disiplin

Gemar membaca

Tanggung jawab

Kreatif

Ulet

Kreatif

Peduli sosial

Menghargai akan prestasi

Komonikatif

Kreatif

(28)

Individu

Individu

Individu

10 menit

Tertulis

Tertulis

Observasi

Observasi

Kreatif

Tanggung jawab

Peduli sosial

Kreatif

Disiplin

(29)

H. Penilaian:

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk

Instrumen Instrumen/ Soal o Mengidentifikasi

bagian akar tumbuhan dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri.

Tugas

Individu dan Kelompok

Laporan dan unjuk kerja

Uraian Objektif

o Jelaskanlah bagian akar tumbuhan dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri

FORMAT KRITERIA PENILAIAN

 Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah

4 3 2 1

 Performansi

No. Aspek Kriteria Skor

1.

2.

3.

Pengetahuan

Praktek

Sikap

* Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif * tidak aktif

* Sikap

* kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

4 2 1

4 2 1

4 2 1

LEMBARPENILAIAN

No Nama Siswa Performan Produk Jumlah

Skor Nilai Pengetahuan Praktek Sikap

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

CATATAN :

Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.

Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

..., ...20 ... Mengetahui

(30)

... ...

(31)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Struktur dan Fungsi bagian tumbuhan

waktu : 2 x 45 menit

Metode : Ceramah dan praktek

A. Standar Kompetensi :

2. Memahami hubungan antara struktur bagian tumbuhan dengan fungsinya

B. Kompetensi Dasar

2.2 Menjelaskan hubungan antara struktur batang tumbuhan dengan fungsinya

C. Indikator

o Mengidentifikasi bagian batang tumbuhan dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri

D. Tujuan Pembelajaran** :

o Siswa dapat Mendeskripsikan penggolongan batang:

- batang basah

- batang berkayu

- batang rumput

o Siswa dapat Mendeskripsikan penggunaan batang

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

Batang (hlm.38) o Jenis batang o Kegunaan batang

Batang

Tumbuhan selain memiliki akar juga memiliki batang. Pada umumnya batang tumbuh menuju cahaya matahari sehingga batang tumbuhnya berlawanan dengan akar. Air dari tanah akan masuk ke dalam tanaman melalui akar, kemudian air akan diangkut dari akar ke daun melalui batang sehingga daun tanaman akan segar.

Batang berfungsi mengangkut air dan garam-garam mineral dari akar ke daun dan tunas. Pada batang, tumbuh tunas-tunas cabang dan ranting. Daun, bunga, dan buah tumbuh di cabang dan ranting batang tersebut. Ada juga daun, bunga, dan buah yang tumbuh pada batang. Batang dapat dikelompokkan menjadi batang berkayu, batang rumput, dan batang basah.

Kegunaan batang adalah sebagai berikut.

a. Pengangkut air dan mineral dari akar ke daun, buah, dan bunga. b. Pengangkut zat makanan dari daun ke akar.

c. Tempat tumbuhnya daun, bunga, dan buah.

d. Tempat menyimpan cadangan makanan (seperti pada kentang dan tebu).

F. Media Belajar

(32)

G. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

Langkah Kegiatan Pegorganisasian Pengendalian Diri Kelas Waktu Penilaian

1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Siswa dapat menjelaskan hubungan antara struktur batang tumbuhan dengan fungsinya

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Memahami peta konsep tentang bagian tumbuhan

 Memahami tentang batang tumbuhan seperti

- batang basah

- batang berkayu

- batang rumput.

 Menyebutkan tanaman yang memiliki batang basah, batang berkayu dan batang rumput.

 Melakukan Kegiatan

 Menyebutkan beberapa kegunaan batang melalui kegiatan

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kegunaan batang dan jenis batang 4. Pekerjaan Rumah

 Melalkukan tugas 2.1 (hlm.39)

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelo,mpok

Kelo

kelompok 5 menit

10 menit

Tertulis

Tertulis

Religius

Disiplin

Kreatif

Gemar membaca

Rasa ingin tahu

Inovatif

Kemitraan

Kreatif Inovatif

Kreatif

(33)

Individu

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Individu

Individu

Individu

Individu

Individu

Individu

25 menit

20 menit

Tertulis

Tertulis

Observasi

Observasi

Tertulis

Tertulis

Tanggung jawab Disiplin

Gemar membaca

Tanggung jawab

Kreatif

Ulet

Kreatif

Peduli sosial

Menghargai akan prestasi

Komonikatif

Kreatif

Rasa ingin tahu

Kreatif

Tanggung jawab

Peduli sosial

(34)

10 menit

Observasi

Observasi

Disiplin

Kreatif

H. Penilaian:

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk

Instrumen Instrumen/ Soal o Mengidentifikasi

bagian batang tumbuhan dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri.

Tugas

Individu dan Kelompok

Laporan

Uraian Objektif

(35)

FORMAT KRITERIA PENILAIAN

 Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah

4 3 2 1

 Performansi

No. Aspek Kriteria Skor

1.

2.

3.

Pengetahuan

Praktek

Sikap

* Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif * tidak aktif

* Sikap

* kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

4 2 1 4 2 1 4 2 1

LEMBARPENILAIAN

No Nama Siswa Performan Produk Jumlah

Skor Nilai Pengetahuan Praktek Sikap

1. 2. 3. 4. 5.

CATATAN :

Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.

Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

..., ...20 ... Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mapel IPA

... ...

(36)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Struktur dan Fungsi Bagian Tumbuhan

waktu : 2 x 45 menit

Metode : Ceramah dan praktek

A. Standar Kompetensi :

2. Memahami hubungan antara struktur bagian tumbuhan dengan fungsinya

B. Kompetensi Dasar

2.3 Menjelaskan hubungan antara struktur daun tumbuhan dengan fungsinya

C. Indikator

o Mengidentifikasi bagian daun tumbuhan dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri

D. Tujuan Pembelajaran** :

o Siswa dapat Mendeskripsikan daun pada tumbuhan

o Siswa dapat Mengambarkan berbagai jenis daun pada kertas gambar melalui kegiatan 2.3

o Siswa dapat Menjelaskan bahwa bentuk daun dipengaruhi oleh susunan tulang daun

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

Daun (hlm.41) o Bentuk daun o Kegunaan daun

Daun

Bentuk daun bermacam-macam. Bagaimana dengan strukturnya? Perhatikan Gambar 3.5. Bagian daun terdiri atas tangkai, helai daun, dan tulang daun. Helai daun umumnya berwarna hijau, tetapi ada juga yang tidak berwarna hijau.

Daun tumbuhan umumnya berwarna hijau karena di dalamnya terdapat zat warna hijau daun atau klorofil. Zat warna hijau daun ini yang menyebabkan daun dapat mengabsorpsi energi cahaya dan menghasilkan gula dalam proses fotosintesis. Jadi, tumbuhan yang mengandung zat hijau daun dapat membuat makanan sendiri. Bagaimana dengan tumbuhan yang tidak mengandung zat hijau daun? Apakah dapat membuat makanan sendiri? Beberapa tumbuhan ada yang tidak dapat membuat makanan sendiri, di antaranya adalah tali putri. Makanan untuk tumbuhan ini berasal dari tumbuhan lain.

F. Media Belajar 4. Berbagai daun

(37)

G. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

Langkah Kegiatan Pegorganisasian Pengendalian Diri Kelas Waktu Penilaian

1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

 Menagih tugas 2.1

 Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Siswa dapat Menjelaskan hubungan antara struktur daun tumbuhan dengan fungsinya

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Memahami peta konsep tentang bagian tumbuhan

 Memahami tentang daun melalui pengamatan langsung (kegiatan)

 Mengelompokan tulang daun yang mempengaruhi bentuki helai daun :

- Tulang daun menyirip

- Tulang daun menjari

- Tulang daun melengkung

- Tulang daun sejajar

 Mendeskripsikan kegunaan daun :

- Sebagai tempat pemasakan makanan

- Sebagai alat pernapasan

- Sebagai tempat terjadi proses penguapan

 Menyebutkan beberapa kegunaan batang melalui kegiatan

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kegunaan daun. 4. Pekerjaan Rumah

 Melalkukan tugas 2.2 (hlm.39)

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelo,mpok

Kelo

kelompok 5 menit

10 menit

Tertulis

Tertulis

Religius

Disiplin

Kreatif

Gemar membaca

Rasa ingin tahu

Inovatif

Kemitraan

Kreatif Inovatif

Kreatif

(38)

Individu

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Individu

Individu

Individu

Individu

Individu

Individu

25 menit

20 menit

Tertulis

Tertulis

Observasi

Observasi

Tertulis

Tertulis

Tanggung jawab Disiplin

Gemar membaca

Tanggung jawab

Kreatif

Ulet

Kreatif

Peduli sosial

Menghargai akan prestasi

Komonikatif

Kreatif

Rasa ingin tahu

Kreatif

Tanggung jawab

Peduli sosial

(39)

10 menit

Observasi

Observasi

Disiplin

Kreatif

H. Penilaian:

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk

Instrumen Instrumen/ Soal o Mengidentifikasi

bagian daun tumbuhan dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri

Tugas

Individu dan Kelompok

Laporan

Uraian Objektif

o Jelaskanlah bagian daun tumbuhan dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri

(40)

 Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah

4 3 2 1

 Performansi

No. Aspek Kriteria Skor

1.

2.

3.

Pengetahuan

Praktek

Sikap

* Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif * tidak aktif

* Sikap

* kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

4 2 1

4 2 1

4 2 1

LEMBARPENILAIAN

No Nama Siswa Performan Produk Jumlah

Skor Nilai Pengetahuan Praktek Sikap

1. 2. 3. 4. 5.

CATATAN :

Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.

Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

..., ...20 ... Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mapel IPA

... ...

(41)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Struktur dan Fungsi Bagian Tumbuhan waktu : 4 x 45 menit (2 X pertemuan)

Metode : Ceramah dan praktek

A. Standar Kompetensi :

2. Memahami hubungan antara struktur bagian tumbuhan dengan fungsinya.

B. Kompetensi Dasar

2.4 Menjelaskan hubungan antara bunga dengan fungsinya

C. Indikator

o Mengidentifikasi bagian bunga, buah dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri.

D. Tujuan Pembelajaran** :

o Siswa dapat Mendeskripsikan bagian-bagian yang dimiliki bunga sempurna seperti :

- tangkai

- dasar bunga

- kelopak

- mahkota

- benang sari

- putik

o Siswa dapat Mendeskripsikan kegunaan bunga sebagai :

- Hiasan tumbuhan

- Tempat berlangsungnya perkembangbiakan tumbuhan

o Siswa dapat Mendeskripsikan buah sebagai pelindung dari biji yang merupakan bakal tumbuhan baru

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

Bagian Lain Tumbuhan o Bunga

o Buah dan biji

Bunga

(42)

Bunga memiliki warna yang beraneka ragam. Bunga juga ada yang berbau dan tidak berbau. Bunga yang lengkap terdiri atas beberapa bagian, yaitu: tangkai bunga, kelopak, mahkota, putik, dan benang sari. Fungsi masing-masing bagian adalah sebagai berikut. 1. Tangkai bunga merupakan penghubung batang dengan bunga. Air dan mineral dari akar

sampai ke bunga melalui batang dan tangkai bunga.

2. Kelopak bunga, berfungsi untuk membungkus mahkota bunga ketika bunga masih kuncup.

3. Mahkota bunga merupakan perhiasan bunga yang berwarna indah, berfungsi untuk menarik serangga.

4. Putik dan benang sari terletak pada mahkota bunga. Putik merupakan alat kelamin betina, sedangkan benang sari alat kelamin jantan.

Fungsi utama bunga adalah untuk membentuk biji agar tanaman dapat ditanam kembali sehingga keturunannya jadi bertambah banyak.

F. Media Belajar 6. Kembang sepatu

7. Kertas gambar dan alat tulis

G. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

Langkah Kegiatan Pegorganisasian

Pengendalian Diri Kelas Waktu Penilaian

Pertemuan 1 1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi : 8. Menagih tugas 2.1

9. Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Siswa dapat Menjelaskan hubungan antara bunga dengan fungsinya

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Memahami peta konsep tentang bagian tumbuhan

 Memahami tentang bunga dan bagiannya :

- Tangkai

- Dasar bunga

- Kelopak

- Mahkota

- Benang sari

- Putik

 Melakukan kegiatan.

 Mampu menunjukkan bagian bunga

 Menyebutkan kegunaan bunga :

- Hiasan tumbuhan

- Tempat berlangsungnya perkembangbiakan tumbuhan

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

3. Kegiatan Penutup

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok 5 menit

10 menit

Tertulis

Tertulis

Religius

Disiplin

Kreatif

Gemar membaca

Rasa ingin tahu

Inovatif

(43)

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kegunaan bunga. 4. Pekerjaan Rumah

 Melalkukan tugas 2.3 (hlm.46)

Pertemuan 2 1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi : 10. Menagih tugas 2.3

11. Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Siswa Menjelaskan hubungan antara bunga dengan fungsinya

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

12. Memahami peta konsep tentang bagian tumbuhan

13. Memahami tentang buah dan biji. 14. Menyebutkan bagian buah :

- Tangkai

- Kulit

- Daging

- Biji

15. Menjelaskan kegunaan buah dan biji 16. Melakukan Uji Kompetensi Hlm.48

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Mengulang kegunaan buah dan biji.. 4. Pekerjaan Rumah

23. Menyelesaikan Latiahan Ulangan hlm.49

Kelompok

Kelo,mpok

Kelo

kelompok

Individu

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Individu

Individu

Individu

25 menit

20 menit

Tertulis

Tertulis

Observasi

Observasi

Kreatif Inovatif

Kreatif Gemar membaca Peduli sosial Tanggung jawab Disiplin Gemar membaca

Tanggung jawab

Kreatif

Ulet

Kreatif

Peduli sosial

Menghargai akan prestasi

Komonikatif

(44)

Individu

Individu

Individu

10 menit

Tertulis

Tertulis

Observasi

Observasi

Rasa ingin tahu

Kreatif

Tanggung jawab

Peduli sosial

Kreatif

Disiplin

(45)

H. Penilaian:

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk

Instrumen Instrumen/ Soal o Mengidentifikasi

bagian bunga, buah dan fungsinya bagi

tumbuhan itu sendiri.

Tugas

Individu dan Kelompok

Laporan

Uraian Objektif

o Jelaskanlah Mengidentifikasi bagian bunga, buah dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri.

FORMAT KRITERIA PENILAIAN

 Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah

4 3 2 1

 Performansi

No. Aspek Kriteria Skor

1.

2.

3.

Pengetahuan

Praktek

Sikap

* Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif * tidak aktif

* Sikap

* kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

4 2 1

4 2 1

4 2 1

LEMBAR PENILAIAN

No Nama Siswa Performan Produk Jumlah

Skor Nilai Pengetahuan Praktek Sikap

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

CATATAN :

Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.

Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

..., ...20 ... Mengetahui

(46)

... ...

(47)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Menggolongkan Hewan

waktu : 2 x 45 menit

Metode : Ceramah

A. Standar Kompetensi :

3. Menggolongkan hewan, berdasarkan jenis makanannya

B. Kompetensi Dasar

3.1 Mengidentifikasi jenis makanan hewan

C. Indikator

o Mengidentifikasi jenis makanan hewan.

D. Tujuan Pembelajaran** :

o Siswa dapat Menggolongkan jenis makan hewan

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

Berbagai Jenis, Makan Hewan (hlm.54) o Makanan berupa tumbuhan

o Makanan berupa hewan

Jenis Makanan Hewan

Hewan banyak sekali macamnya. Semua jenis hewan adalah ciptaan Tuhan Yang Maha Esa. Coba amati hewan di sekitar rumah atau sekolahmu. Dapatkah kamu menyebutkan satu per satu? Apakah setiap hewan makanannya sama?

Menurut hasil pengamatanmu, berapa jenis makanan hewan? Jenis makanan hewan terdiri atas rumput atau daun tumbuh-tumbuhan, biji-bijian, madu, buah-buahan, serta daging atau hewan. Biji-bijian dapat berupa jagung, beras, padi, dan macam-macam kacang. Daging dapat berupa daging segar atau bangkai. Jadi, makanan hewan adalah tumbuhan atau hewan lain.

F. Media Belajar

(48)

G. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

Langkah Kegiatan Pegorganisasian Pengendalian Diri Kelas Waktu Penilaian

1. Pendahuluan

Apersepsi dan Motivasi :

18. Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Siswa Memahami peta konsep tentang penggolongan hewan berdasarkan makan

 Siswa memahami bahwa makanan hewan dapat berupa tumbuhan dan hewan

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Mampu menyebutkan hewan-hewan yang memakan tumbuhan

- Ulat

- Kupu-pupu

- Belalang

- Burung

- Ayam

- Mampu menyebutkan hewan-hewan yang memakan hewan

- Laba-laba

- Cecak

- Nyamuk

- Tikus

- Ular

- Memberikan tugas untuk mengelompokan hewan yang memakan hewan lain.

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

 Memberikan kesimpulan bahwa bahwa makanan hewan dapat berupa tumbuhan dan hewan

4. Pekerjaan Rumah 20.

-Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Kelo,mpok

Kelo

kelompok

Individu 5 menit

10 menit

Tertulis

Tertulis

Religius

Disiplin

Kreatif

Gemar membaca

Rasa ingin tahu

Inovatif

Kemitraan

Kreatif Inovatif

(49)

Kelompok

Kelompok

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Kelompok

Individu

Individu

Individu

Individu

Individu

Individu

Individu

25 menit

20 menit

Tertulis

Tertulis

Observasi

Observasi

Tertulis

Tertulis

Tanggung jawab Disiplin Gemar membaca

Tanggung jawab

Kreatif

Ulet

Kreatif

Peduli sosial

Menghargai akan prestasi

Komonikatif

Kreatif

Rasa ingin tahu

Kreatif

Tanggung jawab

(50)

10 menit

Observasi

Observasi

Kreatif

Disiplin

Kreatif

H. Penilaian:

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk

Instrumen Instrumen/ Soal o Mengidentifikasi jenis

makanan hewan.

Tugas

Individu dan Kelompok

Laporan dan unjuk kerja

Uraian Objektif

(51)

FORMAT KRITERIA PENILAIAN

 Produk ( hasil diskusi )

No. Aspek Kriteria Skor

1. Konsep * semua benar

* sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah

4 3 2 1

 Performansi

No. Aspek Kriteria Skor

1.

2.

3.

Pengetahuan

Praktek

Sikap

* Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif * tidak aktif

* Sikap

* kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

4 2 1 4 2 1 4 2 1

LEMBARPENILAIAN

No Nama Siswa Performan Produk Jumlah

Skor Nilai Pengetahuan Praktek Sikap

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

CATATAN :

Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.

Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

..., ...20 ... Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Mapel IPA

... ...

(52)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : ...

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Kelas/Semester : IV/1

Materi Pokok : Menggolongkan Hewan waktu : 4 x 45 menit (2 X pertemuan)

Metode : Ceramah dan praktek

A. Standar Kompetensi :

3. Menggolongkan hewan, berdasarkan jenis makanannya

B. Kompetensi Dasar

3.2 Menggolongkan hewan berdasarkan jenis makanannya

C. Indikator

o Menggolongkan hewan-hewan yang termasuk pemakan Tumbuhan (herbivora), pemakan daging (karnivora), dan pemakan segala (omnivora).

D. Tujuan Pembelajaran** :

o Siswa dapat Menggolongkan hewan-hewan yang termasuk pemakan Tumbuhan (herbivora), pemakan daging (karnivora), dan pemakan segala (omnivora).

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ), Rasa hormat dan perhatian (

respect ), Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab (

responsibility ) Dan Ketelitian ( carefulness) E. Materi Essensial

Menggolongkan Hewan (hlm.55) o Herbivor

Herbivora (Hewan Pemakan Tumbuh-tumbuhan)

Hewan pemakan tumbuhan terdiri atas hewan pemakan biji-bijian, rumput atau daun-daun tumbuhan, madu, dan buah-buahan. Hewan pemakan biji-bijian, contohnya ayam dan burung dara. Hewan pemakan rumput dan pemakan daun tumbuhan, contohnya kambing, kelinci, sapi, dan kerbau. Hewan pemakan buah-buahan, contohnya kelelawar dan kera.

F. Media Belajar

19. Gambar berbagai bagian tumbuhan (daun, batang, buah) 20. Gambar berbagai herbivor

(53)

G. Rin

Gambar

gambar  yang  erat  kaitannya  dengan  fungsi
gambar daur hidup kupu-kupu di bawah ini.

Referensi

Dokumen terkait

Data hasil kuesioner yang terkumpul selanjutnya dilakukan analisis untuk membahas masalah penelitian dan juga mengungkapkan pengaruh E-service quality terhadap

[r]

Kebijakan puritanisme oleh sultan Aurangzeb dan pengislaman orang-orang Hindu secara paksa demi menjadikan tanah India sebagai negara Islam, dengan menyerang berbagai praktek

Berhasilnya usaha-usaha pembangunan sektor/bidang pelayanan umumnya dan Kantor Latihan Kerja (KLK) Kabupaten Mandailing Natal khususnya, sangat tergantung pada partisipasi

Dalam pengolahan pergerakan material repairable, khususnya heatexchanger secara prosedural belum tepat, salah satunya dikarenakan adanya komponen dengan lead time

Hasil yang didapatkan adalah penjadwalan algoritma FLS lebih baik dibandingkan Log Rule dalam hal throughput sedangkan penjadwalan algoritma Log Rule lebih baik

Үнэлгээний аргачлалыг ашигласнаар орон нутгийн засаг захиргааны албан хаагчид, улс төрийн намуудын тухайн нутаг дэвсгэр

Kelayakan cuti tahunan : Jumlah telah diambil : Baki sebelum permohonan ini : Jumlah dipohon sekarang :.