• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH NILAI PASAR, LEVERAGE, DAN PERTUMBUHAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN SUBSEKTOR BATUBARA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011 – 2015

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH NILAI PASAR, LEVERAGE, DAN PERTUMBUHAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN SUBSEKTOR BATUBARA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011 – 2015"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

iii

KATA PENGANTAR

Assakamulaikum wr.wb

Alhamdulillah Puji serta syukur penulis panjatkan kehadirat ALLAH

SWT. Karena atas kebesaran, limpahan rahmat dan karunia-Nya penulis kepada

penulis. Atas kehendak-Nya penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul “ Pengaruh Nilai Pasar, Leverage, dan Pertumbuhan Terhadap Harga Saham Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015.” Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat yang diwajibkan dalam menempuh

ujian Sarjana Strata-1 pada Program Studi Manajemen pada Fakultas Bisnis dan

Manajemen Universitas Widyatama Bandung.

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan Skripsi ini tidaklah lepas dari

berbagai kekurangan dan kesalahan, oleh karenanya dengan segala kerendahan

hati, penulis mengharapkan mendapatkan kritik, masukan serta saran dari para

pembaca sebagai bahan masukan sehingga dapat bermanfaat baik bagi penulis

maupun bagi pembaca pada umumnya.

Penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari do’a dan bantuan bimbingan , dukungan dan saran dari berbagai pihak. Dengan kesempatan ini dengan segala

hormat dan kesungguhan hati penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada :

1. ALLAH SWT atas kemudahan dan kelancaran yang telah diberikan-Nya

kepada penulis, sehingga skripsi ini dapat selesai.

2. Kedua orang tua, Ibu Trixi Triyanti dan Bapak Dadang Satriana, Kakakku

Difta Widyatama dan Adikku Lulla Violenta yang telah memberikan semangat serta do’a yang sangat berarti.

3. Bapak R.Susanto Herdianto, H., S.E., M.M. Ca. Selaku dosen

pembimbing saya yang telah begitu banyak membimbing, memberikan

masukan, dan mengajari saya serta meluangkan waktunya ditengah

kesibukan untuk memberi arahan, kritik, masukan, nasehat dan saran

(2)

iv

4. Bapak Dr. Islahuzzaman,S.E., M.si., Ak., sekalu Rektor Universitas

Widyatama Bandung.

5. Bapak Nugroho Juli Setiadi, S.E., M.M., Ph.D., selaku Dekan Fakultas

Bisnis dan Manajemen Universitas Widyatama Bandung.

6. Bapak Ryan Kurniawan, S.E., M.M., selaku ketua Program Studi

Manajamen Fakultas Bisnis dan Manajemen, Universitas Widyatama

Bandung.

7. Ibu Lasmanah, S.E., M.si., selaku Dosen wali yang telah memberikan

pengarahan dan motivasi kepada saya dari awal masuk hingga saat ini.

8. Seluruh Dosen, Asisten dan staf pengajar, Fakultas Bisnis dan Manajemen

Universitas Widyatama nyang tidak dapat disebutkan satu per satu yang

telah memberikan bekal pengetahuan sampai penulisan skripsi ini selesai.

9. Seluruh Staf Tata Usaha dan Staf Perpustakaan yang telah banyak

membantu penulis selama ini.

10.Teman-teman angkatan 2013 yang tidak bisa saya sebutkan satu per satu,

terimakasih semuanya.

11.Teman – teman kelas Unggulan Manajemen angkatan 2013 yang selalu

membantu dan memberikan motivasi selama perkuliahan.

12.Teman – teman Karang taruna 06 yang telah mendukung dan memerikan

semangat untuk menyelesaikan skripsi.

13.Teman – teman Keluarga Besar remaja Mesjid Baiturrahim “KARIB” yang telah memerikan do’a serta dukungan.

14.Untuk Revan Dwi Hermawan, Yoga Ridwan, Gama Chayana yang telah

memberikan kesan selama perkuliahan.

15. Untuk teman seperjuangan “SEKRE06” Fahru Roji Amrullah, Fajar Putra,

Iqbal Ardin, Iqbal Nugraha, Igo Damastu, Ahmad Febrianto, Raka

Widiansyah, Rakean Jaya, Ilman Nugraha,Helmi Adri, Nida Syahidah,

Dwi Andini, illona Nabila, Illene Nabila, Suci Utami, Nadia Puteri yang

selalu memberikan kecerian dan semangat selama ini.

16.Untuk Nida Syahidah yang selalu memberikan motivasi untuk

(3)

v

17.Serta seluruh pihak yang membantu penyelesaian skripsi ini yang tidak

dapat dicantumkan namanya satu per satu.

Akhir kata dengan rasa kerendahan hati penulis mengucapkan terimakasih yang

tak terhingga pada semua pihak yang terlibat, dengan harapan semoga penelitian

ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.

Bandung, 04 Januari 2017

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Manji HK, Lenox RH (1999): Protein kinase C signaling in the brain: Molecular transduction of mood stabilization in the treatment of bipolar disorder. Manji HK, Moore GJ, Chen G

[r]

In a pilot study, Miklowitz and Gold- stein (1990) found that acutely ill bipolar patients who received pharmacotherapy and a 9-month outpatient pro- gram of family-focused

[r]

To be clear about the possible inferences from a BCAWS design, it is necessary to emphasize the distinction be- tween the “real world of actual clinical strategies” and the “world

[r]

[r]