ULP EMPAT LINGKUNGAN PERADILAN
KORWIL KALIMANTAN SELATAN
POKJA JASA KONSULTANSI PENGAWASAN
JL. HARYONO MT. NO.46 BANJARMASIN 70111 TELP. (0511) 3354368, 3354527 FAX. (0511) 3364615e-mail : [email protected]
BERITA ACARA EVALUASI DOKUMEN KUALIFIKASI Nomor : 06/Pokja.JK-Btlcn/ULP-KS/V/2014
Kegiatan : Pembangunan Gedung Kantor Lanjutan Pengadilan Agama Batulicin
Pekerjaan : Pengadaan Jasa Konsultansi Pengawasan Pembangunan Gedung Kantor Lanjutan Pengadilan Agama Batulicin
Nilai HPS : Rp. 95.000.000.,- (Sembilan Puluh Lima Juta Rupiah)
Sumber Pendanaan : APBN - DIPA Pengadilan Agama Batulicin Tahun 2014
Pada hari ini Jum'at tanggal Enam Belas bulan Mei tahun Dua Ribu Empat Belas dimulai pada Pukul 08.00 WIB bertempat di kantor Pengadilan Tinggi Banjarmasin. Kami Pokja ULP Jasa Konsultansi Pengawasan Pembangunan Gedung Kantor Lanjutan Pengadilan Agama Batulicin yang ditetapkan dengan Surat Keputusan Kepala Unit Layanan Pengadaan (ULP) Empat Lingkungan Peradilan Koordinator Wilayah Kalimantan Selatan Nomor : 012/ULP/KORWIL-KS/III/2014 tanggal 27 Maret 2014, telah mengadakan kegiatan Pembukaan dan Evaluasi kualifikasi untuk Pekerjaan Pengadaan Jasa Konsultansi Pengawasan Pembangunan Gedung Kantor Lanjutan Pengadilan Agama Batulicin Tahun Anggaran 2014, dengan uraian sebagai berikut :
1. Pokja Pengadaan Jasa Konsultansi Pengawasan telah mengumumkan paket pekerjaan yang dilelangkan dengan prakualifikasi melalui pengumuman Nomor : 02/Pokja.JK-Btlcn/ULP-KS/V/2014 pada tanggal 6 Mei 2014 melalui website http://lpse.mahkamahagung.go.id;
2. Pada hari Jum'at tanggal 9 Mei 2014 pada pukul 08.30 WIB s.d 09.30. WIB telah dilakukan pemberian penjelasan pekerjaan (Aanwijzing) secara online melalui website http://lpse.mahkamahagung.go.id sesuai Berita Acara Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) Nomor : 04/Pokja.JK-Btlcn/ULP-KS/V/2014 tanggal 9 Mei 2014;
3. Telah dilakukan pembukaan file dokumen prakualifikasi melalui website http://lpse.mahkamahagung.go.id dengan hasil sebagai berikut :
NO PERIHAL JUMLAH
1. Jumlah penyedia jasa yang mendaftar 7 (tujuh)
2. Jumlah Penyedia yang mengupload dokumen 5 (lima)
4. Penilaian Dokumen Kualifikasi adalah sebagai berikut :
NO PERUSAHAAN KESIMPULAN KETERANGAN
1. CV. TATA MULTI CIPTA KONSULTAN LULUS
2. CV. RANCANG MEGAH CONSULTANT LULUS
3. CV. PRAKARSA DESIGN KONSULTAN LULUS
4. CV. KARYA PERDANA KONSULTAN LULUS
5. Evaluasi Penilaian Teknis Kualifikasi sebagai berikut :
NO NAMA PERUSAHAAN
NILAI
PENGALAMAN NKPS
NILAI PENGALAMAN
SEJENIS PADA KAB/KOTA
NILAI
DOMISILI TOTAL
40% 35% 20% 5% 100%
1. CV. TATA MULTI CIPTA KONSULTAN 40% 35% 0% 0% 75
2. CV. RANCANG MEGAH CONSULTANT 40% 18,4% 20% 0% 78,4
3. CV. PRAKARSA DESIGN KONSULTAN 32% 35% 0% 0% 67
4. CV. KARYA PERDANA KONSULTAN 40% 35% 0% 0% 75
5. CV. KARYA BETANG MANDIRI
KONSULTAN 40% 13,4% 0% 0% 53,4
Demikian berita acara ini dibuat sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari persyaratan/ketentuan dalam Dokumen Kualifikasi Jasa Konsultansi Pengawasan Pembangunan Gedung Kantor Lanjutan Pengadilan Agama, dan untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
Banjarmasin, 16 Mei 2014
TTD,
POKJA KONSULTANSI PENGAWASAN