• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Stress Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Ptpn Iv (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Stress Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Ptpn Iv (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ii

ABSTRAK

PENGARUH STRESS KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA

PTPN IV UNIT KEBUN TANAH ITAM ULU

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh stress kerja dan motivasi kerja terhadap produktivitas karyawan pada PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu.

Penelitian ini adalah eksplanatori. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu yang berjumlah 271 orang. Sampel penelitian ditentukan dengan menggunakan metode simple random sampling dan pengambilan ukuran sampel menggunakan rumus Slovin, sehingga diperoleh ukuran sampel 162 orang. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan metode regresi linear berganda.

Hasil penelitian dengan menggunakan uji signifikansi parsial (uji t) menunjukkan variabel stress kerja dan motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap produktivitas karyawan PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu. Selanjutnya koefisien determinasi (R ) diperoleh nilai R Square sebesar 0,730 berarti 73% faktor-faktor yang mempengaruhi produktivitas kerja dapat dijelaskan oleh variabel bebas yaitu stress kerja dan motivasi kerja, sedangkan sisanya 27% dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Kesimpulan penelitian ini menunjukkan bahwa stress kerja dan motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas karyawan PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu. Uji parsial menujukkan bahwa motivasi kerja merupakan variabel yang dominan mempengaruhi produktivitas karyawan pada PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu.

Kata Kunci: Stress Kerja, Motivasi Kerja, Produktivitas Karyawan.

(2)

iii

ABSTRACT

INFLUENCE OF JOB STRESS AND WORK MOTIVATION FOR EMPLOYEE PRODUCTIVITY AT PTPN IV UNIT KEBUN

TANAH ITAM ULU

The purpose of this study is to investigate and analyze the effect of work stress and work motivation on employee productivity at PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu.

This research is explanatory. The data used are primary and secondary data. The population in this study were employees of PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu totaling 271 people. The research sample was determined by using simple random sampling method and sample size using a formula taking Slovin, in order to obtain a sample size of 162 people. Hypothesis testing is conducted using multiple linear regression method.

The results using partial test of significance (t test) showed variable job stress and work motivation have a significant effect on the productivity of employees PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu. Furthermore the coefficient of determination (R ) values obtained R Square of 0.730 means that 73% of the factors that affect labor productivity can be explained by the independent variables, namely job stress and work motivation, while the remaining 27% can be explained by other factors not examined in this study.

Conclusions This study suggests that the stress of work and work motivation positive and significant impact on employee productivity PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu. Partial test showed that motivation is a dominant variable affecting employee productivity at PTPN IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu.

Key words: Job Stress, Work Motivation, Employee Productivity.

Referensi

Dokumen terkait

[r]

[r]

Aplikasi ini dibuat berdasarkan konsep Shopping Cart, dimana user dapat masuk, memilih barang yang diinginkan, hingga kemudian checkout untuk melakukan pembayaran. Aplikasi

[r]

Peserta didik dapat menentukan, menggunakan dan menerapkan secara tertulis unsur kebahasaan dari teks fungsional pendek sederhana maupun esai sederhana pada aspek:. -

holders of Mining Business License (IUP) for.. Page 67 of 89 Production Operation specifically for the processing. and/or purification through

Peserta didik dapat mendeskripsikan tentang: - - - - aspek keruangan konektivitas antar ruang aspek regional (letak Indonesia, sumberdaya alam) kondisi geografis - - -

ke kanan. Bilaslah lidah dengan meminum air tawar, lalu perpindah mencicipi sampel berikutnya, rasakan masing-masing. Setelah mencicipi semua sampel, Anda boleh mengulang