• Tidak ada hasil yang ditemukan

UPAYA MENINGKATKAN RASA INGIN TAHU DAN PRESTASI BELAJAR IPS MATERI MASALAH-MASALAH SOSIAL DI LINGKUNGAN SETEMPAT MELALUI MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION DI KELAS IV SD NEGERI KALIKEMBANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "UPAYA MENINGKATKAN RASA INGIN TAHU DAN PRESTASI BELAJAR IPS MATERI MASALAH-MASALAH SOSIAL DI LINGKUNGAN SETEMPAT MELALUI MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION DI KELAS IV SD NEGERI KALIKEMBANG"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

UPAYA MENINGKATKAN RASA INGIN TAHU DAN PRESTASI BELAJAR

IPS MATERI MASALAH-MASALAH SOSIAL DI LINGKUNGAN SETEMPAT

MELALUI MODEL PEMBELAJARAN

GROUP INVESTIGATION

DI KELAS IV SD NEGERI KALIKEMBANG

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh :

GIRAS ARIEF PRASETYO 0901100007

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

(2)
(3)

iii

(4)
(5)

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan sikap rasa ingin tahu dan prestasi belajar IPS siswa materi masalah-masalah sosial di lingkungan setempat melalui model pembelajaran Group Investigation. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas yang terdiri dari dua siklus. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas IV SDN Kalikembang yang berjumlah 19 siswa. Penelitian dilaksanakan dalam 2 siklus dan pada setiap siklus terdiri dari 2 pertemuan. Tahapan kegiatan setiap siklus terdiri atas perencanaan (planning), pelaksanaan tindakan (action), observasi (observing) dan refleksi (reflecting). Untuk memperoleh data sikap rasa ingin tahu dalam belajar siswa yaitu dengan menggunakan lembar skala sikap rasa ingin tahu, sedangkan untuk memperoleh data prestasi belajar dalam penelitian ini menggunakan lembar evaluasi yang diberikan pada setiap akhir pertemuan. Berdasarkan hasil penelitian, sikap rasa ingin tahu siswa dalam belajar pada siklus I diperoleh rata-rata 54,8 sedangkan untuk prestasi belajarnya diperoleh prestasi ketuntasan belajar sebesar 63,15%. Kemudian hasil penelitian sikap rasa ingin tahu siswa dalam belajar siswa pada siklus II diperoleh rata-rata 70,9 sedangkan untuk prestasi belajarnya diperoleh prestasi ketuntasan belajar sebesar 94,73%. Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran Group Investigation dapat meningkatkan sikap rasa ingin tahu dan prestasi belajar IPS materi masalah-masalah di lingkungan setempat bagi siswa kelas IV SD Negeri Kalikembang.

Kata Kunci : Rasa ingin tahu, prestasi belajar, IPS, group investigatiaon.

v

(6)

MOTTO

تﺎﺟرد ﻢﻠﻌﻟا اﻮﺗوا ﻦﯾﺬﻟاو ﻢﻜﻨﻣ اﻮﻨﻣآ ﻦﯾﺬﻟا ﷲا ﻊﻓﺮﯾ

“... Allah Akan Meninggikan Orang-Orang Yang Beriman Diantaramu

Dan Orang-Orang Yang Diberi Ilmu Pengetahuan Beberapa

Derajat...”

(Q.S. Al-Mujaadilah : 58:11)

Karena itu hendaklah orang-orang yang menukar kehidupan dunia

dengan kehidupan akhirat berperang di jalan Allah. Barangsiapa yang

berperang di jalan Allah, lalu gugur atau memperoleh kemenangan

maka kelak akan Kami berikan kepadanya pahala yang besar.

Terjemahan ( An Nisa: 74)

(7)

PERSEMBAHAN

Teriring rasa syukur yang sebesar-besarnya dan dengan penuh ketulusan hati, kupersembahkan karyaku teruntuk:

 Orang tuaku tercinta Bapak Drs. Sutarno dan Ibu Suweni, S.Pd, restumu selalu menjadi pijakan dalam setiap langkah, kasih sayang, pengorbanan dan doamu bagaikan sinar matahari dalam hidupku.

 Adikku tersayang Tarnia Lincah Prastiwi, yang selalu memberi motivasi.

vii

(8)

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum wr. wb

Alhamdulillah puji syukur peneliti panjatkan ke-hadirat Allah SWT yang selalu memberikan rahmat dan hidayah serta inayah_Nya kepada kita semua, sehingga pada kesempatan yang berbahagia ini peneliti dapat melaksanakan dan menyelesaikan skripsi ini. Shalawat serta salam semoga selalu tercurahkan kepada junjungan kita Nabi Muhammmad SAW serta keluarga dan para sahabat.

Penyusunan skripsi ini dilakukan guna memenuhi salah satu persyaratan akademik pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto khususnya Pendidikan Guru Sekolah Dasar SI. Pada penyusunan skripsi ini peneliti mengambil judul “Upaya Meningkatkan Rasa Ingin Tahu dan Prestasi Belajar IPS Materi Masalah-Masalah Sosial di Lingkungan Setempat Melalui Model Pembelajaran Group Investigation di Kelas IV SD Negeri Kalikembang.

Peneliti ingin menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya atas segala bantuan yang telah diberikan kepada peneliti selama penyusunan skripsi ini. Ucapan terima kasih peneliti sampaikan kepada:

1. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, SH., MH, Rektor Universitas Muhamadiyah Purwokerto,

2. Drs. Ahmad, M. Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah memberikan ijin penelitian,

(9)

3. Drs. Sri Harmianto, M. Pd., Ketua Program Studi di Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Purwokerto, sekaligus dosen pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan motivasi,

4. Drs. Pamujo. MM. M. Pd Dosen Pembimbing I, yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi. 5. Hartini, S.Pd. selaku Kepala Sekolah SD Negeri 1 Kalikembang yang telah

mengijinkan peneliti untuk mengadakan penelitian.

6. Segenap dosen Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar di Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah memberikan ilmunya

7. Segenap Karyawan/Karyawati di Universitas Muhammdiyah Purwokerto yang telah membantu dalam bidang administrasi

8. Semua pihak yang tidak mungkin sebutkan satu persatu yang telah memberikan bantuan dan semangat dalam penyusunan skripsi ini.

Semoga bantuan yang telah diberikan dapat bermanfaat dan menjadi suatu amal ibadah, Amin. Dengan rendah hati, peneliti tetap menerima kritik dan saran membangun dari pembaca. Mudah-mudahan skripsi ini dapat memberikan nilai manfaat bagi peneliti khususnya dan bagi pembaca pada umumnya, Amin.

Wassalamu’alaikum wr. wb

Purwokerto, 3 Agustus 2013

Giras Arief Prasetyo NIM. 0901100007

ix

(10)
(11)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 29

A. Setting Penelitian ... 29

B. Subjek Penelitian ... 30

C. Teknik dan Alat Pengumpulan Data ... 30

D. Analis Data ... 32

E. Indikator Keberhasilan ... 38

F. Prosedur Penelitian ... 38

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian... 46

1. Hasil Tindakan Siklus I ... 47

2. Hasil Tindakan Siklus II... 64

B. Pembahasan ... 79

1. Hasil Perolehan Skala Sikap Rasa Ingin Tahu Siklus. ... 80

2. Hasil Prestasi Belajar ... 82

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Indikator Keberhasilan Karakter Rasa Ingin Tahu. ... 12

Tabel 3.1 Pedoman penskoran skala sikap ... 32

Tabel 3.2 Klasifikasi Sikap ... 33

Tabel 3.3 Lembar Observasi Guru ... 35

Tabel 3.4 Kode Unsur Observasi Siswa ... 37

Tabel 4.1 Hasil Kriteria Sikap Rasa Ingin Tahu Siswa Siklus I ... 57

Tabel 4.2 Perolehan Evaluasi Siklus I ... 59

Tabel 4.3 Hasil Observasi Aktivitas Guru Siklus I... 60

Tabel 4.4 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I ... 62

Tabel 4.5 Hasil Kriteria Sikap Rasa Ingin Tahu Siswa Siklus II ... 73

Tabel 4.6 Perolehan Evaluasi Siklus II ... 75

Tabel 4.7 Hasil Observasi Aktivitas Guru Siklus II ... 76

Tabel 4.8 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus II ... 77

Tabel 4.9 Hasil Skor Indikator Sikap Rasa Ingin Tahu Siswa ... 80

Tabel 4.10 Perkembangan Prestasi Belajar Siswa ... 82

Tabel 4.11 Hasil Aktivitas Guru ... 84

Tabel. 4.12 Presentase Hasil Aktivitas Guru ... 85

Tabel 4.13 Hasil Observasi Aktivitas Siswa. ... 86

(13)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Diagram Siklus PTK ... 40

Gambar 4.1 Perwakilan kelompok sedang memilih gambar. ... 50

Gambar 4.2 Siswa sedang berdiskusi atau berkelompok memecahkan masalah pada gambar dengan model pembelajaan Group investigation. ... 55

Gambar 4.3 Guru melakukan bimbingan cara memecahkan masalah yang terdapat pada gambar ... 68

Gambar 4.4 Siswa sedang melakukan pemecahan masalah secara berkelompok. ... 71

Gambar 4.5 Histogram Peningkatan Rasa Ingin Tahu ... 81

Gambar 4.6 Histogram Hasil Peningkatan Rasa Ingin Tahu Siswa Pada Tiap Indikator ... 81

Gambar 4.7 Histogram Peningkatan Prestasi Belajar Siswa ... 83

Gambar 4.8 Histogram Nilai Rata-rata Hasil Observasi ... 84

Gambar. 4.9 Histogram Presentase Aktivitas Guru ... 85

Gambar 4.10 Histogram Presentase Hasil Observasi Aktivitas Siswa ... 86

Gambar 4.11 Histogram Nilai Rata-rata Hasil Observasi Aktivitas Siswa ... 87

xiii

(14)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran A. Action Plan, Silabus, RPP

1. Action Plan... 95

2. Silabus ... 97

3. Lembar Wawancara Guru dan Siswa ... 101

4. Lembar Observasi ... 102

5. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus 1... 103

6. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus 2... 111

Lampiran B. Instrumen Penelitian 1. Pedoman Observasi Guru ... 120

2. Lembar Observasi Aktivitas Siswa... 128

3. Kisi-Kisi Soal Tes Evaluasi Siklus I ... 136

2. HasilObservasi Aktivitas Guru Siklus II... 164

3. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I ... 168

4. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus II ... 172

(15)

Lampiran E. Hasil Pekerjaan Siswa

1. Lembar Angket Rasa Ingin Tahu Siswa ... 187

2. LKS Siklus I ... 197

3. LKS Siklus II ... 206

4. Lembar Evaluasi Siklus I ... 212

5. Lembar Evaluasi Siklus II ... 222

Lampiran F. Dokumentasi dan Biodata Tim Peneliti 1. Dokumentasi... 233

2. Biodata Tim Peneliti ... 238

Lampiran G. Surat-Surat 1. Surat Keputusan ... 240

2. Surat Permohonan Ijin Penelitian ... 242

3. Surat Ijin Penelitian ... 243

4. Surat Keterangan Penelitian ... 244

xv

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh kebiasaan sarapan terhadap tingkat pengetahuan, status gizi dan kemampuan daya ingat anak Sekolah Dasar Lamper

Selain terdapat pada objek penelitian, penelitian tersebut bertujuan untuk pembuatan aplikasi dan apakah dengan menggunakan software (dibuat dengan Microsoft Access 2000

Perlakuan penambahan emulsifier (ovalett) dengan konsentrasi yang terlalu tinggi yaitu 33g menyebabkan penurunan nilai overrun, dan melting rate tetapi meningkatkan nilai

Materi yang akan digunakan pada penelitian ini adalah algoritma Neural Network yang dilihat dari variabel – variabel seperti varian Jenis industri hilir aluminium

However right here, when you visit this page, it will be so very easy to obtain as well as download and install the e-book Nikon D7200: From Snapshots To Great Shots By Jerod Foster

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui karakteristik fisik dan kimia adonan kukus yang meliputi kandungan amilosa, viskositas, dan tekstur, serta kestabilan

Puji syukur atas kasih dan karuniaNya yang telah dilimpahkan kepada saya sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Disiplin, Keterampilan, Dan Bakat

[r]