NAMA
NAMA : : ILHAMILHAM NOMOR
NOMOR PESERTA PESERTA : 19191722010223: 19191722010223
TUGAS AKHIR MODUL 5
TUGAS AKHIR MODUL 5
STRATEGI
STRATEGI PEMBELAJARAN
PEMBELAJARAN
Petunjuk :
Petunjuk :
1.
1. Susun perangSusun perangkat pembelajaran mata kat pembelajaran mata pelajaran yang pelajaran yang Saudara ampu Saudara ampu untuk satu kompuntuk satu kompetensi dasar.etensi dasar. Adapun perangkat pembelajaran yang dimaksud terdiri dari:
Adapun perangkat pembelajaran yang dimaksud terdiri dari:
a. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang mengaktifkan peserta didik a. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang mengaktifkan peserta didik b. Mendesain atau membuat media pem
b. Mendesain atau membuat media pembelajaran yang relevan (minimal media presentasibelajaran yang relevan (minimal media presentasi dengan powerpoint)
dengan powerpoint) 2.
2. Anda Anda telah telah mempelajari beberamempelajari beberapa pa model model pembelajaran pembelajaran berbasis berbasis SCL ySCL yang ang juga juga relevanrelevan dengan pendekatan saintifik. Silakan Anda memilih satu model (misalnya model kooperatif dengan pendekatan saintifik. Silakan Anda memilih satu model (misalnya model kooperatif Jigsaw) dan catatlah sintaknya (langkah-langkah pembelajarannya). Kemudian, bukalah Jigsaw) dan catatlah sintaknya (langkah-langkah pembelajarannya). Kemudian, bukalah YouTube dan temukan video tentang penerapan model pembelajaran kooperatif Jigsaw. Amati YouTube dan temukan video tentang penerapan model pembelajaran kooperatif Jigsaw. Amati dengan cermat bagaimana sintak model kooperatif Jigsaw tersebut dilaksanakan, Kemudian dengan cermat bagaimana sintak model kooperatif Jigsaw tersebut dilaksanakan, Kemudian jelaskan
jelaskan apakah apakah sintak sintak model model kooperatif kooperatif Jigsaw Jigsaw dalam dalam video video tersebut tersebut sesuai sesuai dengan dengan catatancatatan sintak model pembelajaran kooperatif Jigsaw Anda?
sintak model pembelajaran kooperatif Jigsaw Anda?
Kerjakan secara mandiri tugas ini, kemudian kirimkan hasilnya dalam bentuk
Kerjakan secara mandiri tugas ini, kemudian kirimkan hasilnya dalam bentuk file file PDF atauPDF atau MS Word
TUGAS 1.
A. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN YANG MENGAKTIFKAN PESERTA DIDIK
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Sekolah : SMA NEGERI 12 LUWU
Mata Pelajaran : PENJASORKES Kelas/Semester : XI / GANJIL
Materi Pembelajaran : Permainan Sepak Bola
Alokasi Waktu : 12 X 45 MENIT (2 Kali Pertemuan) A. Kompetensi Inti (KI)
KI.1 :Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI.2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli, tanggung jawab, peduli, (gotong royong, kerja sama, toleran, damai ), bertanggung jawab, responsip, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional.
KI.3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI.4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif
dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator
Kom etensi Dasar Indikator
3.1 Menganalisis keterampilan gerak salah satu permainan bola besar serta menyusun
rencana perbaikan.
3.1.1 Menjelaskan tekhnik gerak menendangan dan menggiring bola.
3.1.2 Mengidentifikasi kesalahan-kesalahan dan cara memperbaiki kesalahan yang sering dilakukan saat melakukan
keterampilan gerak permainan sepak bola
4.1 Mempraktikkan hasil analisis keterampilan gerak salah satu permainan bola besar serta
menyusun rencana perbaikan.
4.1.1 Memperagakan tekhnik gerak
menendangan dan menggiring bola.
4.1.2 Mempraktikkan kesalahan-kesalahan dan cara memperbaiki kesalahan yang sering dilakukan saat melakukan keterampilan gerak permainan sepak bola
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui Pembelajaran model Discovery Learning peserta didik dapat menganalisis keterampilan gerak salah satu permainan bola besar serta menyusun rencana perbaikan dan terampil dalam mempraktikkan hasil analisis keterampilan gerak salah satu permainan bola besar serta menyusun rencana perbaikan dengan berperilaku jujur, disiplin, dan tanggung jawab dalam melakukan praktik serta berperilaku berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi.
D. Materi Pembelajaran
Tekhnik gerak menendang dan menggiring bola dalam permainan sepak bola serta menyusun rencana perbaikan.
E. Pendekatan, Model Dan Metode Pembelajaran 1. Pendekatan : Scientific Learning 2. Model Pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode : Inclusive (cakupan), Demonstrasi, Part and whole (bagian dan keseluruhan), Resiprocal (timbal-balik).
F. Media, Alat Dan Bahan Pembelajaran 1. Laptop, LCD projector,
2. Bahan Tayang
3. Ruang terbuka yang datar dan aman lapangan Futsal 4. Bola Kaki / Futsal
6. Cone/corong ± 10 buah 7. Stopwatch
G. Sumber Belajar
1. Buku pegangan guru dan siswa SMA Kelas XI, Sumaryoto, Soni Nopembri, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan, Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia 2017.
2. Buku permainan sepak bola dan sumber lain yang relevan. H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan I dan II
NO KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI
WAKTU
1 Kegiatan Pendahuluan 15 Menit
 Berbaris, berdoa, presensi, dan apersepsi dengan Mengaitkan materi pembelajaran
sekarang dengan pengalaman peserta didik atau pembelajaran sebelumnya.
 Pengkondisian fisik, mental, untuk mengikuti pembelajaran.  Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran.
2 Kegiatan Inti 110 Menit
NO SINTAK / MODEL
PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU 1. Pemberian rangsangan / stimulus Mengamati
 Siswa mengamati video yang di tayangkan di depan kelas yang
telah di persiapkan guru.
 Guru menugaskan siswa untuk memperhatikan video dengan
seksama dan teliti
 Bermain sepak bola dan yang lainnya mengamati pertandingan
tersebut, dan membuat catatan tentang kesalahan-kesalahan tekhnik dasar (menendang dan menggiring bola) yang dilakukan oleh temannya selama bermain.
110 Menit
2. Identifikasi
masalah Menanya Guru menugaskan siswa untuk menentukan masalah dan kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan kaitannya dengan tekhnik menendang dan menggiring bola dengan baik.
 Siswa merumuskan masalah melalui tayangan video dan buku yang
telah di baca. 3. Pengumpulan
data
Mengumpulkan informasi
 Guru meminta siswa untuk mengumpulkan informasi sebanyak mungkin melalui tayangan video dan buku yang relevan kaitan dengan masalah yang sudah di rumuskan tadi.
4. Mengolah Data  Mendiskusikan setiap tekhnik dasar keterampilan gerak sepak bola (menendang dan menggiring bola) dengan benar dan membuat kesimpulannya.
I. Penilaian Pembelajaran
a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan 1) Tes Tertulis
a) Uraian/essai
b. Penilaian Kompetensi Keterampilan 1) Praktik.
Mengetahui,
Kepala UPT. SMA Negeri 12 Luwu
Drs. Arifin, M.Pd
Pangkat: Pembina Tk. I NIP. 19680403 199412 1 004
Kamanre,
Guru Mata Pelajaran
Ilham, S.Pd NIP.
- Mendiskusikan kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan saat
melakukan tekhnik dasar permainan sepakbola (menendang dan menggiring bola) dengan benar dan membuat kesimpulannya.
 Mendiskusikan bagaimana cara memperbaiki kesalahan-kesalahan
yang sering dilakukan saat melakukan tekhnik dasar permainan sepak bola (menendang dan menggiring bola) dengan benar dan membuat kesimpulannya.
5. Pembuktian Menalar
 Siswa mencoba mempraktikan materi apa yang telah di dapat
dihadapan kelas.
 Siswa memperagakan tekhnik menendang bola dengan berbagai
variasi menggunakan kaki kanan dan kiri di tempat dan sambil bergerak secara individual, berpasangan, atau berkelompok dengan menunjukkan nilai kerjasama, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, disiplin, dan toleransi selama bermain.
 Menggiring bola dengan berbagai variasi menggunakan kaki kanan
dan kiri secara individual, berpasangan, atau berkelompok dengan menunjukkan sikap bertanggung jawab dan disiplin.
 Mengkombinasikan gerakan menggiring dengan gerakan menendang
menggunakan kaki kanan dan kiri.
 Guru menugaskan siswa untuk menilai hasil komunikasi siswa lain
dengan menggunakan format penilaian.
 Siswa menemukan dan menetapkan teknik menendang dan
menggiring bola yang baik dan benar, dengan menunjukkan perilaku kerjasama, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, dan disiplin.
6. Menarik Kesimpulan
Mengkomunikasikan
 Guru menugaskan siswa untuk mempresentasikan serta menarik
kesimpulan dari semua pembahasan di atas dengan menunjukan perilaku disiplin,kerja sama, toleransi dan tanggung jawab selama melakukan aktifitas.
 Guru memberikan saran perbaikan keterampilan kepada siswa atas
aktifitas yang telah dilakukan tadi.
3 Kegiatan Penutup 15 Menit
 Evaluasi, diskusi dan Tanya-jawab proses pemmbelajaran yang telah dipelajari.  Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
1. Materi Pembelajaran
Permainan sepak bola merupakan permainan yang banyak memerlukan penguasaan keterampilan gerak. Keterampilan gerak dalam sepak bola adalah menendang , menggiring, menggiring, dan menyundul bola. Keterampilan gerak dalam permainan sepak bola dapat dianalisis dan dikembangkan dengan cara mempelajari urutan gerakan yang benar serta
menggabungkan beberapa keterampilan gerak dalam suatu aktivitas gerak, baik secara berpasangan maupun berkelompok. Hal ini dilakukan agar para peserta didik dapat mengembangkan keterampilan gerak dan berkomunikasi dengan peserta didik lain sehingga terjalinnya kerjasama, disiplin, toleransi, dan menerima kekalahan dan kemenangan dalam permainan. Sebelum, selama, dan sesudah melakukan
permainan sepak bola sebaiknya peserta didik berdoa dan bersyukur kepada Tuhan atas segala anugrah yang telah diberikan.
a. Menendang dengan kaki bagian dalam
Tekhnik keterampilan gerak menendang bola menggunakan kaki bagian dalam dengan urutan gerakan sebagai berikut:
1) Sikap berdiri dengan posisi badan lurus di belakang bola.
2) Salah satu kaki menumpu di samping bola dengan ujung kaki mengarah ke depan serta lutut sedikit ditekuk dan badan agak condong ke depan.
3) Kaki dibuka keluar sehingga mata kaki mengarah ke depan bola.
4) Pandangan dipusatkan pada bola yang akan ditendang dan kedua lengan menjaga keseimbangan.
5) Kaki tendang ditarik ke belakang, kemudian diayunkan ke depan mengenai bola dengan menggunakan kaki bagian dalam tepat pada titik pusat tendangan hingga bola bergerak ke depan.
6) Gerakan selanjutnya diikuti oleh gerak lanjut dari kaki tendang yang diimbangi anggota tubuh lainnya.
7) Perhatikan gambar.
b. Menggiring Bola Menggunakan Punggung Kaki Bagian Dalam
Tekhnik keterampilan gerak menggiring bola menggunakan punggung kaki bagian dalam dengan urutan gerakan sebagai berik ut:
1) Berdiri dengan posisi badan agak condong ke depan, punggung kaki bagian dalam dekat bola, lutut sedikit ditekuk dan kaki kiri digunakan untuk bertumpu.
2) Letakkan kaki tumpu di samping bola dengan lutut dan kedua lengan menjaga keseimbangan. 3) Bergerak ke depan dengan
punggung kaki bagian dalam dan bola selalu bersentuhan. 4) Usahakan kedua kaki selalu
dekat dengan bola dan sesuaikan irama langkah dengan bola.
2. Instrumen Penilaian
a. Penilaian Pengetahuan
Kisi
–
Kisi Tes Tertulis / Uraian / EssaiNO Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Bentuk Soal Jumlah Soal 1. 3.1 Menganalisis keterampilan gerak salah satu permainan bola besar serta menyusun rencana perbaikan  Menjelaskan gerak menendangan dan menggiring bola.  Mengidentifiaksi kesalahan-kesalahan dan cara memperbaiki
kesalahan yang sering dilakukan saat melakukan keterampilan gerak
permainan sepak bola
 Siswa dapat menjelaskan
gerak menendangan bola dengan kaki bagian
dalam, luar dan punggung kaki
 Siswa dapat menjelaskan
gerak menggiring bola
 Siswa dapat
mengidentifikasi gerak kesalahan-kesalahan dan cara memperbaiki
kesalahan yang sering dilakukan saat
melakukan keterampilan gerak permainan sepak bola.
Essai 5
Butir Soal:
1. Jelaskan tekhnik menendang bola menggunakan kaki bagian dalam!
2. Sebutkan perbedaan tekhnik menendang bola menggunakan kaki bagian dalam dan kaki bagian luar! 3. Sebutkan beberapa kesalahan dalam menendang bola!
4. Jelaskan tekhnik pelaksanaan menggiring bola menggunakan pungung kaki!
5. Sebutkan beberapa kesalahan gerak yang sering dilakukan dalam menggiring bola !
Pedoman Penskoran Soal Uraian
No. Soal Rubrik Skor
1 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar. 4 2 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi kurang
lengkap.
3 3 Siswa dapat menyebutkan jawaban tapi sebagian besar salah. 1
Skor Maksimum 20
Nilai Perolehan
Nilai = X 100
Nilai Maksimal b. Penilaian Keterampilan
Setelah mempelajari materi permainan sepak bola, tugaskan kepada peserta didik untuk melakukan keterampilan tekhnik menendang, memberhentikan, menggiring, dan bermain!
Aspek yang Dinilai Skor
1 2 3 4 1. Menendang 2. Menggiring 3. Bermain Jumlah Skor Perolehan
Jumlah Skor Maksimal 12 Keterangan:
Skor 4 : bila posisi berdiri benar, perkenaan bola dengan kaki tepat, kaki tumpu tepat, dan jalannya bola baik
Skor 3 : bila menguasai 3 komponen gerak Skor 2 : bila menguasai 2 komponen gerak Skor 1 : bila menguasai 1 komponen gerak
Penskoran pada Penilaian keterampilan sepak bola dilakukan sebagai berikut : Nilai Perolehan Nilai = X 100 Nilai Maksimal c. Penilaian Sikap Petunjuk Penilaian
Penilaian aspek sosial dan spiritual dilakukan dengan pengamatan selama mengikuti kegiatan belajar mengajar.
Berikan tanda cek (√) pada kolom yang sudah disediakan,
setiap peserta didik menunjukkan ataumenampilkan perilaku yang diharapkan. Tiap perilaku yang dicek (√) dengan rentang skor antara
1 sampai dengan 4.
No. Sikap Spritual dan Sosial Skor
1 2 3 4
1. Memelihara kesehatan tubuh
2. Menjaga kesehatan tubuh dengan menerapkan gaya hidup aktif
3. Saat bermain menunjukan permainan tidak Curang
4. Mengikuti, peraturan, petunjuk atau arahan yang telah diberikan guru.
Jumlah
Skor Perolehan
Skor Maksimal 16
Keterangan:
Sangat baik = 4, Baik = 3, Cukup= 2 Kurang= 1 Penskoran dilakukan sebagai berikut :
Nilai Perolehan
Nilai = X 100
Nilai Maksimal
d. Instrumen Remedial dan Pengayaan
Remidial dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi yang telah diajarkan pada peserta didik, nilai yang dicapai tidak memenuhi KB (Ketulusan Belajar) yang telah ditentukan,
Pengayaan dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi yang telah diajarkan pada peserta didik, nilai yang dicapai melampaui KB (Ketulusan Belajar) yang telah ditentukan berikut
contoh formatnya: remidial terhadap tiga peserta didik .
No.
Nama Peserta
Didik
KD Aspek Materi Indikator KB Bentuk Remedial Nilai Awal Akhir 1. 2. Andri Anto 4.1 Permainan Bola Besar Sepak Bola 4.1.2 Memperagakan gerak menendang dan menggiring bola
80 Penugasan latihan menggiring bola secara berpasangan 67 80
TUGAS 1
B. MENDESAIN ATAU MEMBUAT MEDIA PEMBELAJARAN YANG RELEVAN (MINIMAL MEDIA PRESENTASI DENGAN POWERPOINT)
1.
2.
4.
TUGAS 2
1. SINTAK (LANGKAH-LANGKAH) MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF JIGSAW
1. Orientasi kegiatan awal ( salam pembuka, mengecek kehadiran, pemberian pengantar atau
petunjuk belajar, penyampaian tujuan pembelajaran, pengaktivan pengetahuan awal (apersepsi), dan memotivasi belajar siswa)
2. Pemberiaan materi yang sudah dipecah berikut lembar kerja ahli (expert sheet) kepada kelompok asal (home team),
3. Diskusi kelompok ahli (expert team) yang terdiri dari gabungan anggota-anggota kelompok asli dengan materi yang sama mendalami materi tersebut,
4. Diskusi kelompok asli (home team) di mana setiap anggota menjelaskan materi masing-masing kepada anggota lain dalam kelompoknya,
5. Mengerjakan kuis dengan bahan semua materi yang dipelajari, 6. Pemberian penghargaan kelompok
2. VIDEO PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF JIGSAW
Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=SoDAG7Psr1M
Setelah melihat video pembelajaran model Kooperatif Jigsaw, saya membuat rangkuman sintak / langkah-langkah pembelajarannya sebagai berikut :
1. Guru memengawali pelajaran dengan salam pembuka dan mengecek kehadiran siswa 2. Guru menyampaikan topic materi pelajaran yang akan dibahas
3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai
4. Guru mengajukan pertanyaan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
5. Guru menyampaikan manfaat mempelajari materi tersebut
6. Guru menjelaskan langkah-langkah pembelajaran menggunakan model Jigsaw 7. Membagi siswa menjadi beberapa kelompok
8. Setiap siswa dalam kelompok akan mempraktikkan tiga macam game turnament secara bergantian sesuai batas waktu yang telah ditentukan.
9. Skor yang diperoleh akan diakumulasi setelah akhir sesi game turnament.
10. Guru melakukan evaluasi dan memberikan penghargaan kelompok berdasarkan skor yang mereka peroleh
Berdasarkan hasil pengamatan saya, sintak model pembelajaran kooperatif Jigsaw pada video tersebut sudah sesuai dengan catatan sintak model pembelajaran Kooperatif Jigsaw yang saya rangkum dari modul 5 KB 4 yang saya baca.
Menurut pengamatan saya, siswa lebih senang dan antusias mengikuti pembelajaran dengan model pembelajaran tersebut karena dapat mendorong siswa untuk aktif dalam kegiatan pembelajaran.
Dengan menggunakan metode Jigsaw, semua siswa dalam masing-masing kelompok dapat berpartisipasi aktif mengerjakan tugas bagiannya masing-masing.
Hasil belajar yang dapat dicapai oleh siswa ketika mereka terlibat aktif dalam pembelajaran Jigsaw yaitu :
1. Meningkatkan kerjasama akademik antar siswa 2. Membentuk hubungan positif dengan sesama siswa 3. Mengembangkan rasa percaya diri