• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV PEMBAHASAN DAN HASIL PENELITIAN

G. Hasil Penelitian

Berdasarkan tabel 4.2 di atas dapat dilihat bahwa total profitabilitas yang diperoleh oleh Bank Sulselbar Cabang Syariah Makassar selalu mengalami kenaikan. Dimana pada periode 31 Desember 2010 pendapatan yang dihasilkan menunjukkan angka positif sebesar Rp.1.180.064.644, pada 31 Desember 2011 juga menunjukkan peningkatan sebesar Rp.5.477.410.653, peningkatan juga terjadi pada 31 Desember 2012 dimana total pendapatan yang dihasilkan yaitu Rp.9.653.664.466, dan pada 31 Desember 2013 mengalami peningkatan yang sangat signifikan dari tahun sebelumnya dengan total pendapatan yang dihasilkan yaitu Rp.15.749.808.618.

pengolahan data dengan program SPSS 20.0 tersebut dapat dilihat dari tabel berikut.

Tabel 4.3

Hasil Analisis Regresi Linear Sederhana Deposito Mudharabah terhadap pendapatan pada PT. Bank Sulselbar Cabang Syariah

Makassar Tahun 2010-2013

Coefficientsa

Model

Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients

t Sig.

B Std. Error Beta

1 (Constant) -681,669 842,969 -,809 ,504

deposito

mudharabah ,090 ,007 ,993 12,107 ,007

a. Dependent Variable: pendapatan Sumber: Data Statistik diolah, 2014

Pada penelitian ini digunakan model penelitian regresi linear sederhana sebagai berikut:

Y = a + bX

Dari tabel 4.3 di atas dengan memperhatikan angka yang ada pada kolom Unstandardized Coeffisients Beta, maka dapat dibentuk persamaan regresi sebagai berikut:

Y = (-681,669) + 0,090X

Dari persamaan regresi di atas, maka dapat diinterpretasikan beberapa hal antara lain sebagai berikut:

a. Nilai koefisien (a) adalah -681,669

Koefisien konstanta sebesar -681,669 artinya jika tingkat variabvel X (deposito mudharabah) sama dengan 0 (nol), maka perubahan terhadap variabel Y (Pendapatan) akan sebesar -681,669.

b. Nilai koefisien regresi (b) adalah 0,090

Koefisien regresi deposito mudharabah sebesar 0,090 dan bertanda positif, berarti bahwa setiap perubahan satu satuan pada deposito mudharabah (X), maka perubahan pendapatan sebesar 0,090.

2. Koefisien Determinan ( )

Koefisien determinan digunakan untuk mengetahui keeratan hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen.Nilai R yang semakin mendekati satu maka variabel independen yang ada dapat memberikan hampir semua informasi yang dibutuhkan untuk memprediksi (R ) antara 0 sampai dengan 1.

Dari analisi data diperoleh hasil:

Tabel 4.4

Koefisien Determinan ( )

Model Summary

Model R R Square Adjusted R

Square Std. Error of the Estimate

1 ,993a ,987 ,980 882,304

a. Predictors: (Constant), deposito mudharabah Sumber: Data Statistik diolah, 2014

Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa nilai R Square atau koefisien determinasi (R ) adalah 0,987. Hal ini menunjukkan bahwa kemampuan variabel X (deposito mudharabah) dalam menerangkan variabel Y (Pendapatan) 98,7% atau dengan kata lain deposito mudharabah berpengaruh sebesar 98,7% terhadap pendapatan PT.

Bank Sulselbar Cabang Syariah Makassar Sedangkan sisanya sebesar 1,3% dipengaruhi oleh variabel-variabel lainnya yang tidak di bahas dalam penelitian ini. Nilai R untuk deposito mudharabah yang besar akan membuat model regresi semakin tepat dalam memprediksi jumlah pendapatan PT. Bank Sulselbar Cabang Syariah Makassar.

3. Pengujian Hipotesis

Sesuai dengan langkah-langkah pngujian hipotesis yang telah disebutkan sebelumnya maka dapat dilakukan dengan menggunakan uji t,adapun langkah-langkah uji t yaitu, sebagai berikut:

a. Menentukan Hipotesis

H : Tidak ada pengaruh secara signifikan antara deposito mudharabah dengan pendapatan

H : Ada pengaruh secara signifikan antara margin deposito mudharabahdengan pendapatan

b. Menentukan tingkat signifikan (α) yang digunakan, a = 10% (a = 0,5)

c. Menghitung nilait

Berdasarkan dari tabel diperoleht sebesar 12,107 d. Menentukant

Taraf signifikan a = 5%, dengan derajat kebebasan (df) = n – k atau 4 – 2 = 2 (n adalah jumlah sampel dan k adalah jumlah variabel dependen dan independen), dengan ketentuan tersebut, diperoleh angkat sebesar 4,303

e. Kriteria pengujian dengan membandingkant dengant Jikat <t makaH diterima danH ditolak

Jikat >t makaH ditolak danH diterima

Nilai signifikant > 12,107 makaH diterima danH ditolak Nilai signifikant < 0,05 makaH ditolak danH diterima Nilait >t (12,107>4,303) makaH ditolak danH diterima Nilait <t (0,007 < 0,05) makaH diterima danH ditolak f. Kesimpulan

Oleh karena t > t (12,107 > 4,303) atau t < t (0,007< 0,05) maka H ditolak dan H diterima artinya bahwa ada pengaruh yang signifikan antara deposito mudharabah terhadap pendapatan. Jadi dalam penelitian ini dapat disimpulkan bahwa makin tinggi deposito mudharabah maka semakin tinggi pula pendapatan PT. Bank Sulselbar Cabang Syariah Makassar.

70 A. Kesimpulan

Berdasarkan pembahasan bab-bab sebelumnya maka kesimpulan yang dapat ditarik dari penelitian ini yaitu bahwa Bank Sulselbar Cabang Syariah Makassar masih merupakan Unit Usaha Syariah (UUS). Dengan berdasarkan data yang diperoleh dari Bank Sulselbar Cabang syariah Makassar setelah dilakukan perhitungan dengan menggunakan SPSS versi 20,0 maka dipeoleh kesimpulan sebagai berikut:

1. Persamaan regresi sederhana yaitu Y = a + bX dari penjelasan tersebut diperoleh bahwa variabel independen (deposito mudharabah) berpengaruh positif terhadap variabel dependen (pendapatan).

2. Berdasarkan hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara deposito mudharabah terhadap pendapatan PT. Bank Sulselbar Cabang Syariah Makassar 31 Desember 2010 - 31 Desember 2013 terbukti t > t (12,107 > 4,303) maka H ditolak dan H diterima, dan tingkat signifikan yaitu 0,007.

3. Berdasarkan hasil R square menunjukkan bahwa kemampuan variabel X (deposito mudharabah) dalam menerangkan variabel Y (Pendapatan) 98,7% atau dengan kata lain deposito mudharabah berpengaruh sebesar 98,7% terhadap pendapatan PT. Bank Sulselbar Cabang

Syariah Makassar Sedangkan sisanya sebesar 1,3% dipengaruhi oleh variabel-variabel lainnya yang tidak di bahas dalam penelitian ini.

Secara umum hubungan antara deposito mudharabah dengan pendapatan sangat signifikan.

B. Saran

Berdasarkan kesimpulan tersebut, maka disarankan:

1. Bagi pihak PT.Bank Sulselbar Cabang Syariah Makassar, perlu dipertahankan produk deposito mudharabah sebagai suatu produk yang diunggulkan, dimana telah terbukti bahwa memiliki pengaruh yang sangat signifikan terhadap peningkatan pendapatan yang dihasilkan.

2. Bank juga perlu mempertahankan unit-unit usaha yang potensial meningkatkan pendapatannya nantinya, dan benar-benar halal aman serta menguntungkan, walaupun bank syariah tidak selamanya diharuskan untuk memiliki tingkat keuntungan atau bagi hasil yang besar namun harus tetap konsisten dalam menjaga nilai-nilai syariah.

3. Untuk peneliti lanjutan menjadi bahan referensi atau acuan dalam melakukan penelitian mengenai deposito mudharabah terhadap pendapatan dalam obyek penelitian yang lain.

72

Antonio, Muhammad Syafi’i, 2001. Bank Islam, dari Teori ke Praktek. Cet 1;

Jakarta: Gema Insani

______, 2008. Bank Islam, dari Teori ke Praktek. Cet keduabelas. Jakarta:

Gema Insani

Andri Soemitr, 2010. Bank dan Lembaga Keuangan Syariah. Cet kedua;

Jakarta: Kencana

Adiwarman A. Karim,2008. Bank Islam, Analisis Fiqih dan Keuangan. Cet ketiga; Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Ali, Zainuddin, 2008. Hukum Perbankan Syariah. Cet 1; Jakarta: Sinar Grafika

H. Hendi Suhend, 2008.Fiqh Muamalah. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Hasibuan, Malayu. 2006 .Dasar-dasar Perbankan. Jakarta: PT Bumi Aksara

H. Muslimin, 2011. Kebijakan Perbankan Syariah di Indonesia. Makassar : Alauddin Press

Ismail, 2011. Perbankan Syariah, cet 1; Jakarta Kencana: Perdana Media Group

Kasmir, 2008. Bank dan Lembaga keuangan lainnya, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

______, 2005.Dasar-dasar Perbankan, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Muhammad, 2009. Manajemen Pembiayaan Mudharabah di Bank Syariah.

Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Sugiyono, 2003. Metode Penelitian Bisnis. Bandung; Pusat bahasa depdiknas

Undang-Undang RI No. 21 Tahun 2008. Tentang Perbankan Syariah.

Jakarta: Sinar Grafika

Yusak Laksmana, 2009. Account Officer Bank Syariah, Memahami Praktek Proses Pembiayaan di Bank Syariah, Jakarta: PT Elex Media Komputindo

Yumanita, Diana, 2005. Bank Syariah : Gambaran Umum. Bank Indonesia Jakarta.

Yonathan Natanael, Sufren, 2013. Mahir Menggunakan Spss Secara Otodidak. Jakarta: PT Elex Media Komputindo

A M

P

I

R

A

N

PEMBUKUAN LAPORAN REKAPITULASI NERACA 2010

AKTIVA

NAMA PERKIRAAN BUKU BESAR SALDO AKHIR

========================================================= =============================

144.656.868.338,14

KAS 1.495.663.000,00

BANK INDONESIA 4.968.961.981,81

PENEMPATAN ANTAR BANK AKTIVA 25.471.417.222,51

SURAT-SURAT BERHARGA 0

OBLIGASI PEMERINTAH 0

PIUTANG 33.141.824.718,00

PEMBIAYAAN 20.178.796.572,67

PENYERTAAN 0

PPAP CADANGAN UMUM 785.669.476,62

PPAP CADANGAN KHUSUS 74.906.357,00

PENDAPATAN YANG MASIH HARUS DITERIMA 0

BIAYA DIBAYAR DIMUKA 124.990.000,00

UANG MUKA PAJAK 0

AKTIVA PAJAK TANGGUHAN 0

AKTIVA TETAP DAN INVENTARIS 714.216.455,00

AKUMULASI PENYUSUTAN ATI 364.929.172,01

AKUMULASI PENY. AKTIVA TETAP DAN INVENTARIS 0

AKTIVA ISTISHNA DALAM PENYELESAIAN 0

TERMIN ISTISHNA 0

RUPA-RUPA AKTIVA 14.368.508.804,97

RAK ONLINE -SYARIAH 42.771.356.309,43

RAK MODAL - KONVENSIONAL 0

RAK OPERASIONAL - KONVENSIONAL 2.646.638.279,38

========================================================= =============================

TOTAL AKTIVA 144.656.868.338,14

KEWAJIBAN SEGERA LAINNYA 140.800.693,04

SURAT BERHARGA YANG DITERBITKAN 0

BANK INDONESIA 0

ANTAR BANK PASSIVA 0

PINJAMAN YANG DITERIMA NON BANK INDONESIA 0

SETORAN JAMINAN 0

BEBAN YANG MASIH HARUS DIBAYAR 0

KEWAJIBAN PAJAK TANGGUHAN 0

TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN 0

HUTANG SALAM 0

UANG MUKA 0

RUPA-RUPA PASSIVA 0

GIRO MUDHARABAH 0

TABUNGAN MUDHARABAH 9.062.845.166,84

GIRO MUDHARABAH BANK LAIN 0

DEPOSITO MUDHARABAH 29.720.890.000,00

TABUNGAN MUDHARABAH BANK LAIN 0

PENEMPATAN ANTAR BANK AKTIVA 0

MODAL PINJAMAN 0

MODAL 100.000.000.000,00

SELISIH PENILAIAN KEMBALI AKTIVA TETAP 0

CADANGAN 0

LABA RUGI 1.180.064.643,78

REKENING PERANTARA 0

========================================================= =============================

TOTAL PASIVA 144.656.868.338,14

PEMBUKUAN LAPORAN REKAPITULASI NERACA 2011

AKTIVA

NAMA PERKIRAAN BUKU BESAR SALDO AKHIR

========================================================= =============================

283.395.636.700,14

KAS 1.837.513.200,00

BANK INDONESIA 7.073.251.683,88

PENEMPATAN ANTAR BANK AKTIVA 55.203.315.805,30

SURAT-SURAT BERHARGA 0

OBLIGASI PEMERINTAH 0

PIUTANG 94.231.707.602,00

PEMBIAYAAN 13.502.652.640,67

PENYERTAAN 0

PPAP CADANGAN UMUM 0

PPAP CADANGAN KHUSUS 0

PENDAPATAN YANG MASIH HARUS DITERIMA 0

PPAP CADANGAN UMUM 1.066.934.703,06

PPAP CADANGAN KHUSUS 101.055.489,45

BIAYA DIBAYAR DIMUKA 126.096.000,00

UANG MUKA PAJAK 0

AKTIVA PAJAK TANGGUHAN 0

AKTIVA TETAP DAN INVENTARIS 737.916.455,00

AKUMULASI PENYUSUTAN ATI 497.758.369,77

AKUMULASI PENY. AKTIVA TETAP DAN INVENTARIS 0

AKTIVA ISTISHNA DALAM PENYELESAIAN 0

TERMIN ISTISHNA 0

RUPA-RUPA AKTIVA 10.434.821.523,11

RAK ONLINE -SYARIAH 84.646.917.690,10

RAK MODAL - KONVENSIONAL 0

RAK OPERASIONAL - KONVENSIONAL 17.267.192.662,36

========================================================= =============================

TOTAL AKTIVA 283.395.636.700,14

KEWAJIBAN SEGERA LAINNYA 1.065.736.764,26

SURAT BERHARGA YANG DITERBITKAN 98.891.016.046,00

BANK INDONESIA 0

ANTAR BANK PASSIVA 0

PINJAMAN YANG DITERIMA NON BANK INDONESIA 0

SETORAN JAMINAN 0

BEBAN YANG MASIH HARUS DIBAYAR 866.666.666,67

KEWAJIBAN PAJAK TANGGUHAN 0

TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN 0

HUTANG SALAM 0

UANG MUKA 0

RUPA-RUPA PASSIVA 0

GIRO MUDHARABAH 0

TABUNGAN MUDHARABAH 10.499.662.333,92

GIRO MUDHARABAH BANK LAIN 0

DEPOSITO MUDHARABAH 58.463.890.000,00

TABUNGAN MUDHARABAH BANK LAIN 0

PENEMPATAN ANTAR BANK AKTIVA 0

MODAL PINJAMAN 0

MODAL 100.000.000.000,00

SELISIH PENILAIAN KEMBALI AKTIVA TETAP 0

CADANGAN 0

LABA RUGI 5.477.410.653,29

REKENING PERANTARA 0

========================================================= =============================

TOTAL PASIVA 283.395.636.700,14

PEMBUKUAN LAPORAN REKAPITULASI NERACA 2012

AKTIVA

========================================================= =============================

NAMA PERKIRAAN BUKU BESAR SALDO AKHIR

========================================================= =============================

351.694.908.023,33

KAS 1.049.356.200,00

BANK INDONESIA 26.423.337.145,20

PENEMPATAN ANTAR BANK AKTIVA 50.000.000.000,00

SURAT-SURAT BERHARGA 0

OBLIGASI PEMERINTAH 0

PIUTANG 119.858.400.552,71

PEMBIAYAAN 9.644.632.180,67

PENYERTAAN 0

PPAP CADANGAN UMUM 0

PPAP CADANGAN KHUSUS 0

PENDAPATAN YANG MASIH HARUS DITERIMA 0

PPAP CADANGAN UMUM 1.783.566.413,62

PPAP CADANGAN KHUSUS 582.241.632,60

BIAYA DIBAYAR DIMUKA 119.074.597,00

UANG MUKA PAJAK 0

AKTIVA PAJAK TANGGUHAN 0

AKTIVA TETAP DAN INVENTARIS 790.656.455,00

AKUMULASI PENYUSUTAN ATI 570.367.121,65

AKUMULASI PENY. AKTIVA TETAP DAN INVENTARIS 0

AKTIVA ISTISHNA DALAM PENYELESAIAN 0

TERMIN ISTISHNA 0

RUPA-RUPA AKTIVA 11.968.759.431,67

RAK ONLINE -SYARIAH 130.662.444.732,39

RAK MODAL - KONVENSIONAL 0

RAK OPERASIONAL - KONVENSIONAL 4.114.421.896,56

========================================================= =============================

TOTAL AKTIVA 351.694.908.023,33

KEWAJIBAN SEGERA LAINNYA 2.059.959.957,97

SURAT BERHARGA YANG DITERBITKAN 99.261.022.918,00

BANK INDONESIA 0

ANTAR BANK PASSIVA 0

PINJAMAN YANG DITERIMA NON BANK INDONESIA 0

SETORAN JAMINAN 0

BEBAN YANG MASIH HARUS DIBAYAR 0

KEWAJIBAN PAJAK TANGGUHAN 0

TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN 0

HUTANG SALAM 0

UANG MUKA 0

RUPA-RUPA PASSIVA 71.799.192,00

GIRO MUDHARABAH 0

TABUNGAN MUDHARABAH 19.194.102.898,95

GIRO MUDHARABAH BANK LAIN 0

DEPOSITO MUDHARABAH 113.522.445.204,00

TABUNGAN MUDHARABAH BANK LAIN 0

PENEMPATAN ANTAR BANK AKTIVA 0

MODAL PINJAMAN 0

MODAL 100.000.000.000,00

SELISIH PENILAIAN KEMBALI AKTIVA TETAP 0

CADANGAN 0

LABA RUGI 9.653.664.466,23

REKENING PERANTARA 0

========================================================= =============================

TOTAL PASIVA 351.694.908.023,33

Dokumen terkait