A. Hasil Penelitian
1. Hasil Statistis Deskriptif
50 BAB IV
HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
teks eksplanasi sebelum menggunakan media digital book ( pretest) dapat diketahui sebagai berikut :
Tabel 4.1 Hasil nilai pretest keterampilan menulis teks eksplanasi sebelum menggunakan media digital book siswa kelas VI
No. Nama Murid Nilai
1 AA 60
2 AF 70
3 SAA 55
4 MR 45
5 MF 70
6 MS 65
7 TA 70
8 R 55
9 G 55
10 EFA 85
11 AAS 50
12 AA 80
13 AA 80
14 NR 80
15 S 75
16 S 55
17 ST 50
18 MY 90
Berdsarkan tabel hasil nilai pretest diatas, untuk mencari mean (rata-rata) nilai pretest dari murid kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru dapat dilihat melalui tabel berikut ini:
Tabel 4.2
Perhitungan Untuk Mencari Mean (Rata-Rata) Nilai Pretest
X f f.X
45 1 45
50 2 100
55 4 220
60 1 60
65 1 65
70 3 210
75 1 75
80 3 240
85 1 85
90 1 90
Jumlah 18 1.190
Keterangan :
X = nilai pretest, f = frekuensi dan
f.X = jumlah nilai pretest
Dari data diatas, dapat diketahui bahwa nilai dari ∑fX = 1.190 , sedangkan diketahui nilai dari N adalah 18. Oleh karena itu, dapat diperoleh nilai mean (rata- rata) sebagai berikut :
Berdasarkan dari hasil perhitungan diatas, maka diperoleh nilai mean (rata- rata) dari hasil keterampilan menulis teks eksplanasi murid kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru sebelum menggunakan media digital book adalah 66,11.
b. Hasil Posttest Keterampilan Menulis Teks Eksplanasi setelah Menggunakan Media Digital Book
Setelah dilaksanakan pretest sebelum menggunakan media digital book, kemudian memberikan treatment (perlakuan) dengan penggunaan media digital book. Selama penelitian berlangsung terjadi perubahan terhadap kelas eksperimen
setelah diberikan treatment (perlakuan). Perubahan tersebut berupa keterampilan menulis teks eksplanasi yang dapat dilihat dari data sebagai berikut.
Data hasil keterampilan menulis teks eksplanasi murid kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru setelah menggunakan media digital book (posttest) dapat diketahui sebagai berikut :
Tabel 4.3 Hasil nilai posttest keterampilan menulis teks eksplanasi setelah menggunakan media digital book siswa kelas VI
No. Nama Murid Nilai
1 AA 80
2 AF 80
3 SAA 75
4 MR 75
5 MF 80
6 MS 85
7 TA 85
8 R 65
9 G 70
10 EFA 95
11 AAS 75
12 AA 95
13 AA 95
14 NR 90
15 S 95
16 S 80
17 ST 75
18 MY 95
Untuk mencari mean (rata-rata) nilai pretest murid kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru dapat dilihat melalui tabel berikut ini
Tabel 4.4
Perhitungan Untuk Mencari Mean (Rata-Rata) Nilai Posttest
X f f.X
65 1 65
70 1 70
75 4 300
80 4 320
85 2 170
90 1 90
95 5 475
Jumlah 18 1.490
Keterangan :
X = nilai posttest f = frekuensi dan
f.X = jumlah nilai posttest
Dari data diatas, dapat diketahui bahwa nilai dari ∑fX = 1.490, sedangkan nilai dari N adalah 18. Oleh karena itu, dapat diperoleh nilai mean (rata-rata) sebagai berikut :
x = 82,78
Berdasarkan dari hasil perhitungan diatas, maka diperoleh nilai mean (rata- rata) dari hasil keterampilan menulis teks eksplanasi murid kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru setelah treatment (perlakuan) dengan menggunakan media digital book adalah 82,78.
Nilai statistik deskriptif pretest dan posttest murid yang diajarkan sebelum (pretest) dan sesudah (posttest) diberikan perlakuan menggunakan media digital book. Data hasil keterampilan menulis teks eksplanasi yang dilaksanakan sebanyak 18 murid kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru dapat dilihat pada tabel rekapitulasi nilai keterampilan menulis teks eksplanasi sebagai berikut :
Tabel 4.5 Rekapitulasi Hasil Keterampilan Menulis Teks Eksplanasi Murid Kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru Sebelum Perlakuan (pretest) dan Setelah Perlakuan (posttest)
Statistik Deskriptif Nilai
Pretest Posttest
Mean 66,11 82,78
Median 67,50 80,00
Modus 55 95
Range 45 30
Minimum 45 65
Maximum 90 95
Sum 368,61 447,78
(Sumber data terlampir pada lampiran)
Berdasarkan hasil analisis data statistik deskriptif pada tabel diatas memberik gambaran umum sebelum perlakuan (pretest) yaitu memperoleh nilai mean (rata-rata) sebesar 66,11 dan setelah perlakuan (postets) dengan menggunakan media digital book di peroleh nilai rata-rata sebesar 82,78, dari nilai rata-rata (mean) tersebut dapat dilihat bahwa nilai rata-rata posttest lebih tinggi dari pada pretest. Nilai modus atau yang sering muncul berdasarkan frekuensi diatas pada pretest 55 dan pada posttest 95. Nilai minimum pada pretest yaitu nilai 45 sedangkan pada posttest adalah nilai 65, dapat di lihat bahwa nilai minimum pada pretest dapat dikategorikan masih kurang. Dan nilai maximum pada pretest yaitu nilai 90 sedangkan pada posttest adalah nilai 95, dapat di lihat bahwa nilai maximum pada postets lebih tinggi dibandingkan pretest. Sehingga jumlah keseluruhan rekapitulasi nilai keterampilan menulis 447,78 > 368,61.
Dari data diatas dapat dilihat tingkat frekuensi dan persentase keterampilan menulis teks eksplanasi berdasarkan hasil pretest dan posttest.
Dapat dilihat pada tabel berikut ini:
Tabel 4.6 Distribusi Tingkat Hasil Keterampilan Menulis Teks Eksplanasi Murid Kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru pada Kelompok Eksperimen Berdasarkan Hasil Pretest dan Posttest Interval Keterangan Kelompok Eksperimen
Pretest Posttest
Frekuensi Persentase Frekuensi Persentase 85 – 100 Sangat Baik 2 11,11 % 8 44,44 %
75 – 84 Baik 4 22,22 % 8 44,44 %
60 – 74 Cukup 5 27,78 % 2 11,11 %
40 – 59 Kurang 7 38.89 % 0 0%
0 – 39 Kurang Sekali 0 0 % 0 0%
Jumlah 18 100 % 18 100 %
( Sumber terlampir pada lampiran) Berdasarkan data yang dapat dilihat pada tabel diatas, maka dapat disimpulkan bahwa tingkat hasil murid pada tahap pretest terdapat 2 murid atau 11,11 % berada pada kategori sangat baik, 4 murid atau 22,22 % berada pada kategori baik, 5 murid atau 27,78 % berada ada kategori cukup baik, 7 murid atau 38,89 % berada pada kategori kurang. Dan tidak ada murid berada pada kategori kurang sekali. Sedangkan pada posttest terdapat 8 murid atau 44,44 % berada pada kategori sangat baik dan baik, 2 murid atau 11,11 % berada pada kategori cukup dan tidak ada murid pada kategori kurang dan kurang sekali.
Melihat hasil persentase yang ada dapat dikatakan bahwah tingkat keterampilan menulis teks ekplanasi sebelum menggunakan media digital book tergolong kurang. Dan tingkat keterampilan menulis teks eksplanasi setelah menggunakan media digital book tergolong sangat baik.
Apabila dikaitkan dengan indikator Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) belajar murid yang ditetapkan oleh sekolah yaitu 75. Dapat dilihat dari data sebagai berikut :
Tabel 4.7 Rekapitulasi Ketuntasan Hasil Belajar Murid Kelas VI SDN Batu Bessi Pretest dan Posttest
KKM Kategori Pretest Posttest
Frekuensi Persentase Frekuensi Persentase
<75 Tidak Tuntas
12 66,67 2 11,11
≥ 75 Tuntas 6 33,33 16 88,89
(Data terlampir pada lampiran 4) Berdasarkan tabel diatas, dapat dilihat bahwa pada dibawah KKM (tidak tuntas) pretest terdapat 12 murid dengan persentase 66,67% dan pada posttest terdapat 2 murid dengan pesentase 11,11%. Dapat disimpulkan bahwa masih banyak murid yang tidak mencapai ketuntasan keterampilan menulis teks eksplanasi. Sedangkan diatas KKM (tuntas) pada pretest terdapat 6 murid dengan persentase 33,33% dan pada posttest terdapat 16 murid dengan persentase 88,89%. Dapat disimpulkan bahwa setelah perlakuan ada perubahan hasil ketuntasan murid.
2. Hasil Statistik Inferensial a. Uji Normalitas
Uji normalitas data dilakukan untuk mengetahui data yang telah diolah berdistribusi normal atau tidak. Data diuji normalitas diambil dari hasil pretest dan posttest keterampilan menulis murid kelas VI. Uji normalitas ini menggunakan uji paired sampel t test dengan kriteria pengujian bahwa data hasil keterampilan menulis murid akan berdistribusi normal jika signifikasi > 0,05.
Sebaliknya, dikatakan tidak terdistribusi normal jika signifikasi < 0,05. Dengan taraf kesalahan (a) yang digunakan 0,05. Berikut hasil uji normalitas data pretest dan posttes.
Tabel 4.8
Hasil Uji Normalitas Data Pretest dan Posttest Kelompok Data Kolmogrov-
Smirnov Z
Shapiro- Wilk
Keterangan
N=18 Pretest 0,116 0,319 Sig > 0,05 (Normal) Posttest 0,142 0,07 Sig > 0,05 (Normal)
Sumber data Output SPSS 2, terlampir pada lampiran 4i Berdasarkan hasil diatas menunjukkan bahwa nilai signifikasi yang diperoleh pada pretest dan posttest yaitu 0,319 dan 0,07. Karena nilai tersebut lebih besar dari 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa data nilai pretest dan posttest berdistribusi normal.
b. Uji Hipotesis
Sesuai dengan hipotesis penelitian yaitu ada pengaruh penggunaan media digital book tehadap keterampilan menulis teks eksplanasi murid kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru, maka teknik yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah teknik statistik inferensial dengan menggnakan uji-t.
Tabel 4.9
Analisis Skor Pretest dan Posttest
No X1 (Pretest) X2 (Posttest) d = X2 – X1 d2
1 60 80 20 400
2 70 80 10 100
3 55 75 20 400
4 45 75 30 900
5 70 80 10 100
6 65 85 20 400
7 70 85 15 225
8 55 65 10 100
9 55 70 15 225
10 85 95 10 100
11 50 75 25 625
12 80 95 15 225
13 80 95 15 225
14 80 90 10 100
15 75 95 20 400
16 55 80 25 625
17 50 75 25 625
18 90 95 5 25
Jumlah 1.190 1.490 300 5.800
Langkah-langkah dalam pengujian hipotesis penelitian yang dilakukan peneliti adalah sebagai berikut:
a. Mencari nilai “Md” dengan menggunakan rumus:
Md
= 16,6667
Keterangan Md = mean dari perbedaan Pretest dan Posttest b. Mencari nilai “∑X2d” dengan menggunakan rumus
∑X2d
∑X2d
Keterangan ∑X2d = jumlah kuadrat deviasi c. Menentukan t Hitung menggunakan rumus
√
√
√
√
d. Menentukan nilai t Tabel
Untuk mencari t Tabel peneliti menggunakan tabel distribusi t dengan taraf signifikan a = 0.05 atau 5% dan df =N - k =18-1 =17 maka diperoleh t 0,05 = 2,109 Setelah diperoleh t Hitung 10,308 dan t tabel 2,109 maka diperoleh tHitung >
tTabel atau 10,308 > 2,109. Berdasarkan hasil dari t Hitung dan t Tabel, dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima. Ini berarti bahwa terdapat pengaruh penggunaan media digital book terhadap keterampilan menulis teks eksplanasi murid kelas VI SDN Batu Bessi Kabupaten Barru.