• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB III PENGAMATAN KASUS

E. Implementasi Keperawatan

E. Implementasi Keperawatan

II

I & II

II

II

I & II

09.40

09.45

10.00

11.00

11.30

pasien dan memberikan pasien pakaian yang tipis Menganjurkan ibu kompres air hangat dan memberikan minyak bawang merah

Hasil :

- Ibu mengatakan dapat memahami dan akan melakukan sesuai dengan anjuran perawat

Memberikan cairan oral Hasil :

- Ibu mengatakan pasien sudah menghabiskan air minum sekitar 700 cc

- Tampak ½ Botol 1,5 L dihabiskan

Menganjurkan tirah baring Hasil :

- Ibu pasien mengikuti anjuran perawat untuk

mengistirahatkan anaknya - Tampak pasien berbaring

seharian Memonitor suhu tubuh Hasil :

- Ibu mengatakan anaknya demam

- Suhu : 38,3°C

Kolaborasi pemberian cairan dan elektrolit intravena, jika perlu Hasil :

- Tampak terpasang IVFD

William

William

William

William

William

II

II

III

I

III

12.00

12.30

12.50

13.20

14.00

Asering 400 ml.

Kolaborasi pemberian obat Hasil :

- Paracetamol 250 mg. IV.

Memonitor suhu tubuh Hasil :

- Ibu mengatakan demam anaknya mulai menurun - Suhu : 37,8°C

Memberikan makanan tinggi kalori dan tinggi protein

Hasil :

- Pasien diberikan makanan yang tinggi kalori dan tinggi protein yang disediakan oleh rumah sakit berupa nasi putih, tempe, tahu, ikan dan sayur bening.

Menghitung kebutuhan cairan Hasil :

- Rumus kebutuhan cairan (10 kg pertama x 100 ml) + (BB sisa x 50 ml)

- (10 kg x 100 ml) + (12 kg x 50 ml) = 1600 cc

- Kebutuhan cairan meningkat 12,5% setiap kenaikan suhu 1°C = 600 cc

- Kebutuhan cairan = 2200 cc Memonitor asupan makanan Hasil :

- Tampak pasien hanya

menghabiskan ½ porsi makan

William

William

William

William

Anggeng

I & II

II

II

III

II

II

14.05

15.10

15.15

15.20

15.25

16.00

dari rumah sakit berupa nasi putih, tempe, tahu, ikan dan sayur bening.

Memberikan asupan cairan oral Hasil :

- Ibu mengatakan menyediakan buavita guava 250 ml

1buah/hari Memonitor suhu tubuh Hasil :

- Ibu mengatakan anaknya demam

- Suhu : 38,2°C

Menganjurkan ibu mengompres air hangat dan memberikan minyak bawang merah

Hasil :

- Ibu mengatakan dapat memahami dan telah melakukan anjuran dari perawat

Memonitor hasil pemeriksaan laboratorium

Hasil :

- Pemeriksaan immunoserologi Anti Dengue IgG Positif.

Kolaborasi pemberian obat Hasil :

- Pasien diberi paracetamol 250 mg/IV.

Memonitor suhu tubuh Hasil :

- Ibu mengatakan demam

Anggeng

Anggeng

Anggeng

Anggeng

Anggeng

Anggeng

I

I

16.25

18.00

anaknya mulai menurun - Suhu : 37°C

Memeriksa tanda dan gejala hipovolemia

Hasil :

- Tampak mukosa bibir kering Memonitor intake dan output cairan Hasil :

- Ibu mengatakan anaknya menghabiskan 2 botol infus perhari atau sekitar 1000 cc/hari.

- Ibu pasien mengatakan anaknya menghabiskan air minum sekitar 700 cc hari ini - Ibu pasien mengatakan

anaknya biasa menghabiskan 1 buavita 250 ml/hari

- Theraphy Obat 522 cc

- Ibu pasien mengatakan jam 5 sore anaknya muntah

sebanyak 3x ± 300 cc konsistensi lendir dan makanan

- Ibu pasien mengatakan anaknya mi BAB encer 3x sebanyak ± 600 cc.

- Ibu pasien mengatakan BAK 5-6x sebanyak ± 900 cc - IWL = 506 cc

- Balance cairan = 2472-2306 = 166 cc

Anggeng

Anggeng

I

I & II

19.20

20.00

Menghitung kebutuhan cairan Hasil :

- Rumus kebutuhan cairan (10 kg pertama x 100 ml) + (BB sisa x 50 ml)

- (10 kg x 100 ml) + (12 kg x 50 ml) = 1600 cc

- Kebutuhan cairan meningkat 12,5% setiap kenaikan suhu 1°C , suhu : 39,2°C = 600 cc - Kebutuhan cairan = 2200 cc Kolaborasi pemberian cairan IV isotonis

Hasil :

- Tampak Terpasang IVFD Asering 20 tpm. 100 ml

Anggeng

Anggeng

15 Mei 2023

III

III

II

08.00

08.30

08.55

Memberikan suplemen makanan Hasil :

- Diberikan terapi obat L-Bio 1 bungkus. 1x1. oral.

Memonitor hasil pemeriksaan laboratorium

Hasil :

- PLT : 54 [10^3/uL]

- HCT : 34.9 % Memonitor suhu tubuh Hasil :

- Ibu mengatakan anaknya masih demam

- Suhu : 38°C

- Ibu mengatakan telah mengoleskan minyak

dicampur irisan bawang merah

William

William

William

I & III

I & II

II

III

I & II

II

I

09.00

10.00

10.05

12.30

13.00

14.00

14.05

untuk menurunkan demam.

Memberikan terapi obat Hasil :

- Ondansentron 2 mg. 3x1. IV - Paracetamol 250 mg.IV Memberikan cairan oral

Hasil :

- Ibu mengatakan pasien sudah menghabiskan air minum sekitar ±300 cc

- Ibu mengatakan anaknya minum jus buahvita guava 250 ml

Menganjurkan tirah baring Hasil :

- Tampak pasien berbaring seharian

Memberikan terapi obat Hasil :

- Omeprazole. 20mg. 2x1.IV.

Kolaborasi pemberian cairan dan elektrolit intravena, jika perlu Hasil :

- Tampak terpasang IVFD Asering 500 ml.

Memeriksa tanda dan gejala hipovolemia

Hasil :

- Tampak mukosa bibir kering Menghitung kebutuhan cairan Hasil :

- Rumus kebutuhan cairan (10 kg pertama x 100 ml) +

William

William

William

William

William

Anggeng

Anggeng

I & II

I

III

II

III

14.10

14.25

16.00

17.00

20.00

(BB sisa x 50 ml)

- (10 kg x 100 ml) + (12 kg x 50 ml) = 1600 cc

- Kebutuhan cairan meningkat 12,5% setiap kenaikan suhu 1°C, suhu 38°C = 400 cc - Total kebutuhan cairan = 2000

cc

Memberikan asupan cairan oral Hasil :

- Ibu mengatakan

menghabiskan air minum 300 cc siang ini

Kolaborasi pemberian cairan IV isotonis

Hasil :

- Tampak Terpasang IVFD Asering 500 ml. 20 tpm Memberikan terapi obat Hasil :

- Ondansentron. 2 mg.3x1.oral Memonitor suhu tubuh

Hasil :

- Suhu : 37°C

- Ibu mengatakan anaknya masih teraba hangat - Ibu mengatakan biasa

mengoleskan minyak

dicampur irisan bawang merah untuk menurunkan demam.

Mengidentifikasi status nutrisi Hasil :

- BB : 22 Kg

Anggeng

Anggeng

Anggeng

Anggeng

Anggeng

III

III

III

II

I

20.05

20.10

20.25

20.30

20.35

Mengidentifikasi kebutuhan kalori dan jenis nutrien

Hasil :

- Ibu pasien mengatakan anaknya menghabiskan ½ porsi makanan dari RS berupa nasi putih, tempe, tahu,ayam, ikan dan sayur bening.

- Ibu pasien mengatakan menyediakan buavita guava Memonitor asupan makanan Hasil :

- Tampak pasien hanya

menghabiskan ½ porsi makan dari rumah sakit. berupa nasi putih, tempe, tahu, ikan, ayam dan sayur bening.

Memberikan makanan tinggi kalori dan tinggi protein

Hasil :

- Ibu mengatakan anaknya hanya menghabiskan ½ porsi makanan dari berupa nasi putih, tempe, tahu, ikan, ayam dan sayur bening.

Memonitor suhu tubuh Hasil :

- Suhu : 37,7°C

Memonitor intake dan output cairan Hasil :

- Ibu mengatakan anaknya telah diberi cairan 2 botol infus hari ini atau sekitar 1000 cc

Anggeng

Anggeng

Anggeng

Anggeng

Anggeng

- Ibu pasien mengatakan anaknya menghabiskan air minum sekitar 600 cc hari ini - Ibu pasien mengatakan

anaknya biasa menghabiskan 1 buavita 250 ml/hari

- Terapi obat 272 cc

- Ibu pasien mengatakan BAK 5-6x sebanyak ± 1200 cc - Ibu pasien mengatakan BAB

1x hari ini ±100 cc - IWL = 506 cc

- Balance cairan : 2122-1806 = 316 cc

16 Mei 2023

II

I & III

I

08.00

09.00

09.25

Memonitor suhu tubuh Hasil :

- Ibu mengatakan demam anaknya sudah mulai turun - Suhu : 36,7°C

- Ibu mengatakan masih mengoleskan minyak

dicampur irisan bawang merah untuk menurunkan demam dan memberikan rasa nyaman kepada anak

Memonitor hasil pemeriksaan laboratorium

Hasil :

- Trombositopenia Memberikan cairan oral Hasil :

- Ibu mengatakan anaknya menghabiskan air minum

Anggeng

Anggeng

Anggeng

I

I

III

III

III

I

09.30

09.35

10.00

13.00

13.05

14.00

sebanyak 400 cc pagi ini Menganjurkan tirah baring Hasil :

- Tampak pasien berbaring seharian

Kolaborasi pemberian cairan dan elektrolit intravena, jika perlu Hasil :

- Tampak terpasang IVFD Asering 500 ml.

Mengidentifikasi status nutrisi Hasil :

- BB : 21 Kg

Mengidentifikasi kebutuhan kalori dan jenis nutrien

Hasil :

- Ibu pasien mengatakan, anaknya menghabiskan 1 porsi makanan dari RS berupa nasi putih, tempe, tahu, ayam, ikan dan sayur bening.

- Ibu pasien mengatakan menyediakan buavita guava, roti dan snack

Memonitor asupan makanan Hasil :

- Ibu mengatakan pada saat makan, anaknya makan sedikit tapi sering.

Menghitung kebutuhan cairan Hasil :

- Rumus kebutuhan cairan (10 kg pertama x 100 ml) +

Anggeng

Anggeng

Anggeng

Anggeng

Anggeng

William

III

I

I

I

15.00

16.00

16.05

16.10

(BB sisa x 50 ml)

- (10 kg x 100 ml) + (12 kg x 50 ml) = 1600 cc

- Kebutuhan cairan meningkat 12,5% setiap kenaikan suhu 1°C, suhu 37°C = 200 cc - Kebutuhan cairan = 1800 cc Memberikan makanan tinggi kalori dan tinggi protein

Hasil :

- Ibu mengatakan anaknya sudah mampu menghabiskan 1 porsi makanan dari RS yang terdiri dari nasi putih, tempe, tahu, ayam dan sayur bening ditambah roti dan snack Memeriksa tanda dan gejala hipovolemia

Hasil :

- Tampak mukosa bibir membaik.

- Ibu pasien mengatakan anaknya BAK 5 x hari ini dengan total urin sekitar 1100 cc

Memberikan asupan cairan oral Hasil :

- Ibu mengatakan menyediakan buavita guava

Menganjurkan memperbanyak asupan cairan oral

Hasil :

- Tampak anak menghabiskan

William

William

William

William

I

I

16.20

20.00

buavita guava 250 cc dan menghabiskan air minum 400 cc

Kolaborasi pemberian cairan IV isotonis

Hasil :

- Tampak Terpasang IVFD Asering 500 ml. 20 tpm Memonitor intake dan output cairan Hasil :

- Ibu mengatakan anaknya telah diberikan sebanyak 2 botol infus hari ini atau sekitar 1000 cc.

- Ibu pasien mengatakan anaknya menghabiskan air minum sekitar 400 cc hari ini - Ibu pasien mengatakan

anaknya biasa menghabiskan 1 buavita 250 ml/hari

- Theraphy Obat 272 cc - Ibu pasien mengatakan BAK

5x sebanyak ± 1100 cc - Ibu pasien mengatakan BAB

1x hari ini ±100 cc - IWL = 506 cc

- Balance cairan : 1922-1706 = 216 cc

William

William

F. Evaluasi Keperawatan

Dokumen terkait