BAB V PENUTUP
B. Saran-saran
Berdasarkan telaah yang telah dilakukan oleh peneliti mengenai pelaksanaan pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah di lembaga kursus al-Qur’an yayasan masjid Al-Falah Surabaya tahun 2018, ada beberapa saran yang dapat membangun di antarnya :
1. Ketua lembaga kursus al-Quran metode Al-Falah Surabaya
Ketua kursus al-Quran metode Al-Falah Surabaya merupakan pionir dalam metode Al-Falah sendiri. Dalam mengembangkan sebuah metode alangkah baiknya memperhatikan perkembangan santri dalam proses pembelajaran al-Qur’an melalui metode Al-Falah di lembaga kursus Al-Falah secara berkelanjutan.
2. Ustadz-ustadzah lembaga kursus Al-Falah Surabaya
Penggunaan papan tulis lebih bisa digunakan untuk proses tulis al- Qur’an karena dengan adanya papan tulis ustadzah dapat mencontohkan tulisan al-Qur’an di papan tulis dan santri dapat menirukan.
Pembelajaran tulis Al-Khoir sebaiknya juga lebih diperhatikan, karena di samping santri bisa membaca al-Qur’an santri juga bisa menulis bacaan al-Qur’an dengan baik dan benar.
3. Santriwan-santriwati lembaga kursus Al-Falah Surabaya
Sebagai seorang santri yang menimba ilmu di lembaga kursus Al- Falah Surabaya, sebaiknya santri lebih rajin dan aktif dalam kegiatan pembelajaran dan lebih sering mencoba mempelajari metode Al-Falah secara individual ketika di rumah.
DAFTAR PUSTAKA
Abiyu, Alifan. 2017. Pelaksanaan Metode Iqro’ Dan Tajdied Di Taman Pendidikan Al-Qur’an Nailul Maram Kaliwates Jember Tahun Pelajaran 2016/207, Skripsi Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan:
IAIN Jember.
AH Sanaky, Hujair. 2015. Media Pembelajaran Interaktif-Inovatif.
Yogyakarta: Kaukaba Dipantara.
Al-Qattan, Manna Khalil. 2013. Studi Ilmu-Ilmu Qur’a. Surabaya: Litera antar Nusa.
Ahmadi, Abu. 2005. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: CV Pustaka Setia.
Anitah, Sri. 2010. Media Pembelajaran. Surakarta: Yuma Pustaka.
Arsyad, Azhar. 2014. Media Pembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers.
Daryanto. 2014. Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.
El Khuluqo, Ihsan. 2017. Belajar dan Pembelajaran.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Faisol. 2010. Cara Mudah Belajar Ilmu Tajwid. Malang: UIN Maliki Press.
Ginitng. Abdurrahman. 2008. Esensi Praktis Belajar dan Pembelajaran.
Bandung: Humaniora.
Hariyanto, Suyono. Belajara dan Pembelajaran Teori dan Konsep Dasar.
Bandung: Remaja Rosdakarya.
Hariri, A Sholeh. 2013. Panduan Ilmu Tajwid Madrasatul Qur’an Tebuireng.
Tebuireng: Unit Tahfidz Madrasatul Qur’an.
Hasan, Abdurrohim. 2010. Strategi Pembelajaran al-Qur’an Metode Tilawati.
Surabaya: Pesantren Al Qur’an Nurul Falah.
Ibrahim, R. 2010. Perencanaan Pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Karomah, Kunti. 2017. Pembelajaran Metode Qur’ani Sidogiri di TPA Miftahul Ihsan Lembengan Kecamatan Ledokombo Kabupaten Jember Tahun Pelajaran 2016/2017. Skripsi Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan : IAIN Jember.
Khalil, Manna Al-Qattan. 2013. Studi Ilmu-Ilmu Al-Qur’an. Surabaya: Litera Antar Nusa.
Margono, S. 2010. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.
Masul, Romdoni . 2014Metode Cepat Menghafal & Memahami Ayat-Ayat Suci Al-Qur’an. Yogyakarta: Lafal Indonesia.
Minarti, Sri. 2013. Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Amzah.
Moelong, J. Lexy. 2014. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Mukniah. 2013. Manajemen Pendidikan Agama Islam. Jember: STAIN Jember Press.
Ni’am Yuwafi. 2016. Pelaksanaan Pembelajaran Baca Al-Qur’an Menggunakan Metode Tajdied di Masjid Muhammad Cheng Ho Sempusari Kaliwates Jember Tahun 2016/2017. FTIK: IAIN Jember.
Nugraha. 2003. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Surabaya: Karina.
Penyusun. 2016. Buku Paket metode AL-Falah (edisi revisi) Al-Falah Surabaya Metode Al-Falah 1.Surabaya: Per. Alpha Surabaya.
. 2016. Buku Paket metode AL-Falah (edisi revisi) Al-Falah Surabaya Metode Al-Falah 1.Surabaya: Per. Alpha Surabaya.
. 2016. Buku Paket metode AL-Falah (edisi revisi) Al-Falah Surabaya Metode Al-Falah 2. Surabaya: Per. Alpha Surabaya.
. 2016. Buku Paket metode AL-Falah (edisi revisi) Al-Falah Surabaya Metode Al-Falah 3. Surabaya: Per. Alpha Surabaya.
Pratanto, A Pius. 1994. Kamus Ilmiah Populer. Surabaya : Arkola.
Redaksi Sinar Grafika, 2014. Undang-Undang SISDIKNAS (Sistem Pendidikan Nasional) (UU RI No. 20 Th. 2003). Jakarta: Sinar Grafika Offset.
Sahlan, Moh. 2013. Evaluasi Pembelajaran Panduan Praktis bagi Pendidik dan Calon Pendidik. Jember: STAIN Jember Press.
Sanaky , Hujair AH. 2015. Media Pembelajaran Interaktif-Inovatif . Yogyakarta: Kaukaba Dipantara.
Sudijono, Anas. 2011. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT Rajawali Press.
Sudrajat, Ajat. 1998. Din Al Islam. Yogyakarta: UPP IKIP.
Sugiyono. 2014. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.
. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta.
. 2016. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, R&D). Bandung: Alfabeta.
Saiful, Yoto Rahman. 2001. Manajemen Pembelajaran. Malang: Yanizah Group.
Suryobroto, B. 2002. Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta.
Syarifuddin. 2014. Mendidik Anak Membaca, Menulis dan Mencintai Al- Qur’an. Jakarta: Gema Insani.
Thobroni, M. 2015. Belajar dan Pembelajaran Teori dan Praktik.
Yogyakarto: Ar-Ruzz Media.
Tim Penyusun. 2017. Pedoman Penulisan Karya Ilmiah. Jember: Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Jember Press.
Tim Yayasan Masjid Al-Falah, Kenangan Masjid Al-Falah. Surabaya:
Yayasan Masjid Al-Falah.
Tim Yayasan Masjid Al-Falah, 35 Tahun Yayasan Masjid Al-Falah Surabaya.
Tim Yayasan Masjid Al-Falah. Kemenangan Masjid Al-Falah 1985-1995.
Tim penulis. 2012. Profil Lembaga Kursus al-Qur’an Yayasan Masjid Al Falah Surabya 1993-2012 Surabaya.
Tim Penulis. Profil Lembaga Kursus Al-Qur’an.
Uhibiyati, Nur. 1997. Ilmu Pendidikan Islam. Bandung: Pustaka Setia.
Undang-Undang No 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Winkel. W.S. 1996. Psikologi Pengajaran. Jakarta: Grasindo.
Yusuf, Muri. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan penelitian Gabungan. Jakarta: Prenadamedia.
http://www.pikiran-rakyat.com/nasional/2017/12/14/ironis -54-muslim- indonesia-tak-bisa-baca-alquran-415880
https://m.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-
nusantara/18/01/18/p2r28k396-buta-aksara-alquran-tinggi-ini-penyebabnya- kata -kemenag
PEMBELAJARA N BACA TULIS AL- QUR’AN MENGGUNAKA NMETODE AL-
FALAH DI
LEMBAGA
KURSUS AL-
QUR’AN YAYASAN
MASJID AL-
FALAH SURABAYA TAHUN 2018
Pembelajaran baca tulis al- Qur’an menggunaka n metode Al- Falah
1. Pembelajaran baca tulis al- Qur’an
menggunakan metode Al- Falah
- Materi Pembelajaran - Metode
pembelajaran - Media
Pembelajaran prasarana - Evaluasi
pembelajaran
1. Ketua kursus al- Qur’an Yayasan masjid Al-Falah Surabaya 2. Ustadz/Ustadza
h di Yayasan masjid Al-Falah Surabaya 3. Santriwan
santriwati di Yayasan masjid Al-Falah
Surabaya
Pendekatan penelitian:
Kualitatif.
Jenis penelitian:
Studi Kasus Teknik
pengumpulan data:
Wawancara, Observasi, dokumentasi Analisis data:
- reduksi data - penyajian data - kesimpulan atau
verifikasi data Keabsahan data:
Triangulasi sumber Triangulasi teknik Tahap penelitian:
-persiapan -pelaksanaan -penyusunan Laporan
1. Apa saja materi pembelajaran baca tulis Al- Qur’an menggunakan metode Al-Falah di lembaga kursus al-Qur’an yayasan masjid Al- Falah Surabaya Tahun 2018?
2. Bagaimana metode
pembelajaran baca tulis Al- Qur’an menggunakan metode Al-Falah di lembaga kursus al-Qur’an yayasan masjid Al- Falah Surabaya Tahun 2018?
3. Apakah media yang
digunakan dalam
pembelajaran baca tulis Al- Qur’an menggunakan metode Al-Falah di lembaga kursus al-Qur’an yayasan masjid Al- Falah Surabaya Tahun 2018?
4. Bagaimana evaluasi pembelajaran baca tulis Al- Qur’an menggunakan metode Al-Falah di lembaga kursus al-Qur’an yayasan masjid Al- Falah Surabaya Tahun 2018?
Surabaya
2. Metode pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
3. Media pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
4. Evaluasi pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
1. Bagaimana latar belakang dan sejarah berdirinya lembaga kursus Al-Falah Surabaya
2. Kelemahan dan kelebihan metode Al-Falah Surabaya
3. Materi pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
4. Metode pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
5. Media pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
6. Evaluasi pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al- Falah Surabaya
B. Subjek: Ustadz dan Ustadzah Lembaga Kursus Al-Falah Surabaya
1. Materi pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
2. Metode pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
3. Media pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
4. Evaluasi pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al- Falah Surabaya
5. Kelemahan dan kelebihan metode Al-Falah
2. Metode pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
3. Media pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al-Falah Surabaya
4. Evaluasi pembelajaran baca tulis al-Qur’an menggunakan metode Al- Falah Surabaya
RUANG ATAS
RUANG BAWAH
Keterangan :
RDA : Ruang Darussalam Atas RDB : Ruang Darussalam Bawah LKF : Lembaga Kursus Al Falah
RDA 4 RDA 3 RDA 2 RDA 1
R.
MUNAQA SYAH KANTOR
LK
KOPERASI KANTORREMASAL FALAH PERPUSTAKAAN MUSHALLAPUTRI KANTORMUSLIMAH
MIHRAB
RLURUANG LUARUTARA
5 4 3 2 1 RUU
(Ruang Utama Utara RUU
(Ruang Utama Selatan RDB
2 RDB
1
Klinik Gigi
Ruang Kuliah
Ruang Keamanan
Ruang Dakwah Kantor
Mualaf
Kantor Yayasan
Tempat Tunggu santri
2 Profil yayasan masjid Al-Falah Surabaya Ada 3 Visi dan misi yayasan masjid Al-Falah
Surabaya
Ada 4 Foto kegiatan pembelajaran baca tulis Al-
Qur’an di yayasan lembaga kursus Al-Falah Surabaya
Ada
Pembelajaran metode Al-Falah individual dan klasikal
Penggunaan media pembelajaran metode Al-Falah
Buku paket metode Al-Falah