• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

B. Saran

Berdasarkan kesimpulan diatas, peneliti dapat memberikan saran terdahap apa yang menjadi permasalahan dalam pembahasan skripsi ini:

1. Bagi pihak KUA Kecamatan Curahdami Kabupaten Bondowoso agar lebih mempersiapkan pelaksanaan bimbingan pranikah dan pihak KUA sebaiknya membuat buku pedoman dan panduan yang jelas atau petunjuk teknis tentang pelaksanaan bimbingan pranikah bagi calon pengantin.

2. Bagi calon pengantin, diharapkan lebih disiplin dalam menghadiri pelaksanaan bimbingan pranikah agar proses pelaksanaannya dapat berjalan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan. dan diharapkan agar lebih terbuka pemikirannya pada saat proses bimbingan pranikah berlangsung.

3. Bagi peneliti selanjutnya diharapkan memiliki pedoman dan panduan secara sistematis ketika melakukan penelitian terkait di lokasi yang berbeda serta mampu mengkaji , mengembangkan, dan menyempurnakan penelitian terdahulu terkait implementasi bimbingan pranikah dalam upaya meminimalisir terjaidnya perceraian di Kantor Urusan Agama atau dengan menggunakan teknik penelitian yang berbeda sehingga dapat memberikan sumbangan pemahaman dan data yang berbeda.

DAFTAR PUSTAKA

Abdullah, Boedi. Perkawinan dan Perceraian Keluarga Muslim. Bandung: CV Pustaka Setia, 2013.

Afwan, Zainuddin.Kepastian Hukum Perkawinan Siri dan Permasalahannya Ditinjau Dari Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974. Yogyakarta:

Penerbit Deepublish, 2017.

Agency, Beranda. erpikirlah Sebelum Bercerai. Yogyakarta: Bisakimia, 2015.

Albantany, Nur.Plus Minus Perceraian Wanita dalam Kaca Mata Islam Menurut Al-Quran dan As-Sunnah. Tanggerang Selatan: Sealova Media, 2014.

Bakar, Abu, M. Ludiin.Dasar-dasar Konseling Tinjauan Teori dan Praktik.

Bandung: Ciptapustaka Media Perintis, 2010.

Basyier, Abu Umar.Mengapa Harus Bercerai?. Surabaya: Shafa Publika, 2012.

Dja‟man, Satori dan Qomarian Aan. Metodologi Penelitian Kulitatif. Bandung:

Alfabeta, 2010.

El-Qutuby, Usman.Al-Qur’an Cordoba Spesial For Muslimah. Bandung:

Cordoba Internasional Indonesia, 2012.

Fajri.S, dkk. Efektifitas Bimbingan Pra Nikah Terhadap Angka Perceraian Di Kantor Urusan Agama (Kua) Kecamatan Sei Beduk Kota Batam Tahun 2019. Jurnal Trias Politika, Vol. 4, No. 2, 2019.

Harjianto.indentifikasi faktor penyebab perceraian sebagai dasar konsep pendidikan pranikah di Kabupaten Banyuwangi. Jurnal Ilmiah Universitas Batang Jambi. vol 19 no 01, 2019.

Hatta, Kusmawatti.Pedoman Pengembangan Bimbingan dan Penyuluhan Islam. Banda Aceh: Ar-Raniry Press, 2012.

Hidayat, Yusuf. Panduan Pernikahan Islami Berdasarkan Al-Qur’an, Al- Hadits dan Medis. Ciamis: Guepedia Publisher, 2019.

http://databoks.katadata.co.id/datapublish/2021/03/19/perselisihan-jadi-

penyebab-utama-perceraian-sepanjang-2020, Diakses pada hari Kamis, 06/01/2022.

Http://Sumbar.Kemenag.Go.Id/Index.Php?A=Berita&Id=46367Diakses pada hari Kamis, 15/02/2021.

http://Surabaya.tribunnews.com/2020/10/01/angka-perceraian--di-bondowoso- meningkat-diduga-karena-pendemi-terbanyak-karena-alasan-ini, Diakses pada hari Kamis, 06/01/2022.

https://www.kajianpustaka.com/2020/01/penyuluhan-pengertian-tujuan- progam.html?m=I diakses pada hari Senin, 15/02/2021.

https://www.maxmanroe.com/vid/umum/pengertian-media.html, Diakses pada hari Selasa, 16/02/21.

Iskandar, M. Ridho. Urgensi Bimbingan Pranikah Terhadap Tingkat Perceraian. Jurnal of Islmaic Guidance and Counseling. Vo. 2 No. 1, 2018.

Kementerian Agama Republik Indonesia.Al-Qur’an dan Terjemah. Jakarta:

Yayasan Penyelenggara Penterjemah/Penafsir, 2011.

Latipun.Psikologi Konseling. Malang: UMM Pres, 2010.

Lestari, Dewi Yuni, dkk.Pengaruh Implemetasi Kebujakan Terhaddap Tranparansi Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Secara Elektronik di Kabupaten Pengandaran. Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara, Vol. 07 No. 01, 2020.

Lexy. J. Moleong.Metodelogi Penelitian Kualitatif.Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2011.

Machasin.Perubahan Perilaku dan Peran Agama. Semarang: DIPA IAIN Walisongo, 2012.

Maimun, Muhammad Thoha.Perceraian dalam Bingkai Relasi Suami Istri.

Pamekasan: Duta Media Publishing, 2018.

Maimun, Muhammad Thoha.Perceraian dalam Bingkai Suami Istri.

Pamekasan: Duta Media Publishing, 2018.

Margono. S. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta, 2010.

Satriah, Lilis.Bimbingan Konseling Keluarga untuk Mewujudkan Keluarga Sakinah Mawaddah Warohmah. Bandung: Fokusmedia, 2018.

Siswanto, Dedy.Anak di Persimpangan Perceraian (menilik pola asuh anak korban perceraian). Surabaya: Airlangga University Press, 2020.

Sugiyono.Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:

ALFABETA, 2018.

Sundani, Fithri Laela. Layanan Bimbingan Pranikah dalam Membentuk Kesiapan Mental Calon Pengantin. Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, Konseling, dan Psikoterapi Islam. Vol. 6 No. 2. 2018.

Tanjung, Rahman, dkk. Dasar-dasar Bimbingan dan Konseling. Yogyakarta:

Yayasan Kita Menulis, 2021.

Tantowi, Djawir. Petunjuk Teknis Jabatan Fungsional Penyuluh Agama Islam.

jakarta: Kementrian Agama RI, 2011.

Tim penyusun IAIN Jember.Pedoman Penulisan Karya Ilmiah. Jember: IAIN Jember press, 2020.

Zulkifli, Suhaila. Putusnya Perkawinan Akibat Suami Menikah Tanpa Izin Dari Istri. Jurnal Hukum Kaidah, Vol. 18, No. 3, 2019.

PEDOMAN PENELITIAN A. Pedoman Observasi

1. Untuk mengetahui proses pelaksanaan bimbingan pranikah dalam upaya meminimalisir terjadinya perceraian di KUA Kecamatan Curahdami Kabupaten Bondowoso tahun 2020

2. Untuk mengetahui faktor pengambat pelaksanaan bimbingan pranikah dalam upaya meminimalisir terjadinya perceraian di KUA Kecamatan Curahdami Kabupaten Bondowoso tahun 2020

B. Pedoman Wawancara

Implementasi Bimbingan Pranikah dalam Upaya Meminimalisir Terjadinya Perceraian di KUA Kecamatan Curahdami Kabupaten Bondowoso Tahun 2020

Fokus Penelitian

1. Bagaimana pelaksanaan bimbingan pranikah dalam upaya meminimalisir terjadinya perceraian?

a. Menurut bapak apakah yang dimaksud bimbingan pranikah? Lalu bagaimana bentuk bimbingan pranikah yang bapak berikan kepada calon pengantin?

b. Menurut bapak mengapa prgram kegiatan bimbingan pranikah sangat penting bagi calon pengantin?

c. Kapan program kegiatan bimbingan pranikah dilakukan?

d. Bagaimana proses atau tahapan pelaksanaan bimbingan pranikah yang dilakukan di KUA Kecamatan Curahdami?

e. Siapa saja yang terlibat dalam pelaksanaan bimbingan pranikah di KUA Kecamatan Curahdami?

f. Materi apa saja yang disampaikan dalam kegiatan bimbingan pranikah? Dan apakah menurut bapak materi tersebut dapat mencegah calon pengantin dari terjadinya perceraian?

g. Metode apa yang digunakan dalam pelaksanaan bimbingan pranikah?

h. Apakah pelaksanaan bimbingan pranikah dalam upaya meminimalisir terjadinya perceraian di KUAKecamatan Curahdami sudah berjalan efektif?

2. Faktor apa saja penghambat dan pendukung pelaksanaan bimbingan pranikah dalam upaya meminimalisir terjadinya perceraian?

a. Apakah hambatan atau kendala yang dialami dalam pelaksanaan bimbingan praikah?

b. Bagaimana cara bapak menanggulangi faktor penghambat pelaksanaan bimbingan pranikah?

c. Apa faktor pendukung dalam pelaksanaan bimbingan pranikah?

d. Apa manfaat dari mengikuti program kegiatan bimbingan pranikah?

C. Dokumentasi

1. Jumlah staff KUA 2. Tugas-tugas Staff KUA

3. Pelaksanaan bimbingan pranikah 4. Dokumentasi lain yang relevan

DOKUMENTASI PENELITIAN

Dokumentasi: Proses Pelaksanaan Bimbingan Pranikah untuk calon pengantin

Dokumentasi : Absensi pasangan catin dalam bimbingan pranikah bulan Mei 2021

Dokumentasi : Wawancara dengan Bapak Abdus Syarif selaku staff administrasi pada hari Senin 12 Juli 2021

Dokumentasi : Wawancara dengan Bapak H. M. Yapan selaku Kepala KUA Kecamatan Curahdami pada hari Senin 12 Juli 2021

Dokumentasi : Wawancara dengan Bapak Nasrullah selaku Penghulu di KUA Kecamatan Curahdami pada hari Selasa 13 Juli 2021

Dokumentasi : Wawancara dengan Dwi Yulianto dan Nafilatul Lailiyah selaku pasangan suami istri yang mendapatkan bimbingan pranikah di KUA pada hari

Rabu 14 Juli 2021

Dokumentasi : Wawancara dengan Muhammad Solehuddin dan Rodiatul Jannah selaku pasangan suami istri yang mendapatkan bimbingan pranikah di KUA pada

hari Kamis 15 Juli 2021

Dokumentasi : Wawancara dengan Adi Siyanto dan Fitriyatul Hasanah selaku pasangan suami istri yang mendapatkan bimbingan pranikah di KUA pada hari

Jumat 16 Juli 2021

Dokumen terkait