• Tidak ada hasil yang ditemukan

ABSTRAK Dhea Pricilla 120.2016.037

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "ABSTRAK Dhea Pricilla 120.2016.037"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

v ABSTRAK

Dhea Pricilla 120.2016.037

Pengaruh Persepsi Kemudahan, Persepsi Kemanfaatan, dan Persepsi Risiko Terhadap Minat Menggunakan Uang Elektronik GoPay Serta Tinjauannya Dari Sudut Pandang Islam (Studi Kasus pada Mahasiswa/i Fakultas Ekonomi dan Bisnis Prodi Manajemen Universitas YARSI 2016).

105 Halaman + cv Halaman + 22 Tabel + 4 Gambar + 3 Lampiran

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh persepsi kemudahan, persepsi kemanfaatan, dan persepsi risiko terhadap minat menggunakan serta tinjauannya dalam sudut pandang Islam pada uang elektronik Gopay. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah dengan purposive sampling yang terdapat di Non- Probability Sampling. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Metode analisis data yang digunakan yaitu alnalisis regresi berganda dengan Uji t dan Uji F. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) persepsi kemudahan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menggunakan. (2) persepsi kemanfaatan berpengaruh postif dan signifikan terhadap minat menggunakan. (3) persepsi risiko tidak berpengaruh signifikan terhadap minat menggunakan. (4) Secara simultan seluruh variabel berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menggunakan. Menurut sudut pandang Islam, bahwa transaksi yang dilakukan berkaitan dengan persepsi kemudahan, persepsi kemanfaatan, dan persepsi risiko terhadap minat menggunakan menunjukan bahwa kegiatan tersebut diperbolehkan namun harus sesuai dengan prinsip syariah yaitu tidak mengandung maysir, tidak mengandung riba, tidak mengandung israf dan tidak digunakan untuk objek haram dan maksiat.

Kata Kunci: Persepsi Kemudahan, Persepsi Kemanfaatan, Persepsi Risiko, dan Minat Menggunakan

Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Program Studi S-1 Manajemen 2020

(2)

vi ABSTRACK

Dhea Pricilla 120.2016.037

The Influence of Perceived Ease of Use, Perceived Usefulness, and Perceived Risk to Interest Using Electronic Money Gopay and its Review from Islamic Perspective (Case Study on Student of the Faculty of Economic and Business YARSI University 2016)

105 Pages + cv Pages + 22 Tables + 4 Pictures + 3 Attachments

ABSTRACK

This Study was to determine the effect of perceived ease of use, perceived usefulness, and perceived risk on intention to use and their viewfrom Islamic perspective of electronic money Gopay. The sampling technique used was purposive sampling found in Non-Probability Sampling. The number of samples used in this study werw 100 respondents. Data analysis method used is multiple regression analysis with t test (partial) and F test (simultaneous). The results show that: (1) perceived ease of use has a positive and significant relation on intention to use. (2) perceived usefulness has a positive and significant effect on intention to use. (3) perceived risk has no significant effect on intention to use. (4) simultaneously all independent variabels have a positive and significant effect on intention to use. From an Islamic point of view, the activities carried out in connection with perceived ease of use, perceived usefulness, and perceived risk of intention to use shows that these activities are permitted but must be in accordance with sharia principles, namely not containing maysir, not containing usury, not containing israf and not being used for haram and immoral objects.

Keyward: Perceived Ease of Use, Perceived Usefulness, Perceived Risk, and Intention to Use

Faculty of Economics And Business S-1 Study Prorgram Management 2020

Referensi

Dokumen terkait

Berdasaarkan hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukan bahwa pengaruh persepsi kemudahan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat mahasiswa, pengaruh

Hasil dari penelitian ini adalah menunjukkan bahwa ada pengaruh atas persepsi kemanfaatan, kemudahan, kredibilitas, dan fitur layanan terhadap minat ulang

Hasil analisis menunjukan bahwa perhitungan nilai R 2 sebesar 0,484 yang mengartikan bahwa pengaruh variabel persepsi kemudahan penggunaan, efektivitas dan risiko

Hasil analisis data menunjukan bahwa persepsi kemudahan berpengaruh terhadap minat penggunaan alat pembayaran non tunai sedangkan persepsi manfaat dan persepsi kredibilitas

Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel nilai emosional, nilai sosial, persepsi harga dan persepsi kemudahan penggunaan berpengaruh positif dan signifikan

Berdasaarkan hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukan bahwa pengaruh persepsi kemudahan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat mahasiswa, pengaruh persepsi

Hasil analisis untuk model ini menunjukkan bahwa konstruk minat berpengaruh positif terhadap perilaku penggunaan layanan e-commerce, serta konstruk persepsi kegunaan, persepsi kemudahan