Dosen Pengampuh : Ibu Melda Mariana Poeh, SE.,MM.
Disusun oleh : Kelompok 12
Grace Siswati Loe ( 2223142706 ) Pegy Rambu Ata Jawa ( 2223142719 ) Memo Orientes Nggadas ( 2223142714 )
AKUNTANSI PEMERINTAH PUSAT
“ PENGANGGARAN DALAM AKUNTANSI PEMERINTAH ”
Pengantar
Anggaran adalah elemen penting dalam pengelolaan keuangan negara yang mencakup perencanaan, pengendalian, dan
pertanggungjawaban atas pelaksanaan kegiatan pemerintah. APBN dan APBD berfungsi sebagai instrumen pembangunan nasional dan
kesejahteraan masyarakat.
Anggaran juga sebagai alat perencanaan dan pengendalian keuangan. Pentingnya pengelolaan anggaran secara akurat dan transparan. Klasifikasi anggaran mendukung penyusunan BAS dan
pengelolaan anggaran yang efektif.
Rumusan Masalah
Definisi anggaran dan peran anggaran
Pengendalian dalam anggaran pemerintah
Klasifikasi pendapatan dan belanja dalam anggaran
Definisi dan Peran Anggaran
Anggaran sebagai perencanaan keuangan jangka pendek.
Defenisi anggaran menurut para Ahli
• Mardiasmo : Anggaran adalah rencana keuangan yang disusun secara sistematis
• Mardiasmo : Anggaran adalah rencana keuangan yang disusun secara sistematis
• Anthony dan Govindarajan : anggaran adalah perencanaan
keuangan yang terstruktur.
Tujuan dan Fungsi Penganganggaran
1. Tujuan pelaksanaan kegiatan keuangan di sektor publik.
• Agar harapan dan sasaran pemerintah dapat dinyatakan dengan jelas sehingga terhindar dari ketidakpastian.
• Untuk mengomunikasikan harapan pemerintah
• Untuk menyediakan rencana terperinci
• Untuk mengoordinasikan cara/metode yang akan ditempuh dalam rangka memaksimalkan sumber daya.
• Untuk menyediakan alat pengukur dan mengendalikan kinerja individu dan kelompok
2. Fungsi anggaran dalam perencanaan, pengawasan, koordinasi, dan penilaian dan pedoman kinerja.
Pengendalian dalam Anggaran Pemerintah
Pengendalian anggaran terdapat empat cara yaitu:
1) Membandingkan kinerja aktual dengan target kinerja dalam anggaran.
2) Menghitung selisih anggaran (favorable dan unfavorable variances).
3) Menemukan penyebab yang dapat dikendalikan (controllable) dan tidak dapat dikendalikan (uncontrollable) atas suatu varians.
4) Meninjau ulang standar biaya atau target anggaran untuk tahun berikutnya.
Klasifikasi Pendapatan dan Belanja dalam Anggaran Pemerintah
Klasifikasi anggaran menurut organisasi
• Pengelompokan anggaran berdasarkan struktur organisasi.
• Bagian anggaran sebagai kelompok berdasarkan nomenklatur K/L.
Klasifikasi menurut fungsi
• Merinci anggaran berdasarkan fungsi dan subfungsi.
• Sebelas fungsi anggaran yang berlaku saat ini yaitu: Pelayanan Umum,
Pertahanan, Ketertiban dan Keamanan, Ekonomi, Lingkungan Hidup, Perumahan dan Fasilitas Umum, Kesehatan, Pariwisata, Agama, Pendidikan dan Kebudayaan, Perlindungan Sosial.
Klasifikasi menurut jenis belanja
• Belanja Pegawai, Belanja Barang, Belanja Modal, Belanja Bunga, Belanja Subsidi, Belanja Hibah, Belanja Bantuan Sosial, dan Belanja Lain-Lain/Tak Terduga.