• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANGKET KUISIONER EVALUASI GERAKAN LITERASI SEKOLAH

N/A
N/A
Petresia I. Ndapa Lawa

Academic year: 2024

Membagikan "ANGKET KUISIONER EVALUASI GERAKAN LITERASI SEKOLAH "

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ANGKET KUISIONER

EVALUASI GERAKAN LITERASI SEKOLAH A. Identitas Responden

Nama :

Umur :

Pekerjaan :

Jabatan :

B. Tabel Penilaian Responden

No Pernyataan

Skor 1

kuran g

(<60)

2 cukup

(61-79)

3 baik

(80-90)

4 sangat baik

(91-100)_ Evaluasi Proses Tahap Pengembangan

1 Kegiatan literasi dilakukan selama 60 menit

2 Berbagai kegiatan tindak lanjut dilakukan dalam bentuk menghasilkan tanggapan secara lisan maupun tulisan 3 Siswa memiliki portofolio yang berisi kumpulan jurnal tanggapan membaca 4 Guru menjadi model dalam kegiatan

60 menit membaca

5 Jurnal tanggapan membaca siswa dipajang di kelas atau di mading sekolah

6 Perpustakaan dan pojok baca di tiap kelas menyediakan koleksi buku non pelajaran yang dimanfaatkan untuk kegiatan literasi

7 Siswa dengan pencapaian literasi terbaik diberikan penghargaan secara berkala

8 Terdapat poster-poster kampanye membaca di madding sekolah

9 Terdapat hasil karya fiksi/non fiksi di mading sekolah atau perpustakaan 10 Siswa melakukan wisata literasi

dengan mengunjungi perpustakaan keliling secara berkala

11 Sekolah mengadakan kegiatan yang bertemakan literasi pada hari-hari tertentu

12 Terdapat tim literasi sekolah

(2)

No Pernyataan

Skor 1

kuran g

(<60)

2 cukup

(61-79)

3 baik

(80-90)

4 sangat baik

(91-100)_ Evaluasi Proses Tahap Pembelajaran

1 Kegiatan membaca sudah membudaya dan menjadi kebutuhan warga sekolah 2 Kegiatan 15 menit membaca setiap

hari sebelum jam pelajaran 3 Terdapat pengembangan berbagai

strategi membaca

4 Terdapat kegiatan membaca buku non pelajaran yang terkait dengan buku Pelajaran dilakukan oleh peserta didik dan guru

5 Terdapat kegiatan tindak lanjut dalam bentuk menghasilkan karya tulis ilmiah

6 Karya tulis ilmiah digunakan sebagai penilaian akademik

7 Siswa memiliki portofolio yang berisi Kumpulan jurnal tanggapan membaca 8 Guru menerapkan kegiatan literasi

dalam setiap mata pelajaran

9 Siswa menggunakan lingkungan fisik, sosial, dan akademik sebagai bagian dari kegiatan literasi

10 Perpustakaan sekolah menyediakan beragam buku bacaan (fiksi dan non fiksi)

11 Tim literasi sekolah bertugas

melakukan perencanaan, pelaksanaan, dan asesmen program literasi sekolah 12 Sekolah bekerja sama dengan pihak

eksternal untuk pengembangan program literasi sekolah

Umpan Balik (feedback):

Referensi

Dokumen terkait

Menumbuhkembangkan budi pekerti peserta didik melalui pembudayaan ekosistem literasi sekolah yang diwujudkan dalam Gerakan Literasi Sekolah agar mereka menjadi pembelajar

Menumbuhkembangkan budi pekerti peserta didik melalui pembudayaan ekosistem literasi sekolah yang diwujudkan dalam Gerakan Literasi Sekolah agar mereka menjadi pembelajar

akademik. Ini dapat dilihat dari perencanaan dan pelaksanaan gerakan literasi di sekolah. Sekolah sebaiknya memberikan alokasi waktu yang cukup banyak untuk pembelajaran

Pelaksanaan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) yang diterapkan sekolah MAN 02 Jepara adalah Literasi dasar dan Literasi Perpustakaan dimana literasi dasar adalah

Di dalam pelaksanaan gerakan literasi sekolah guru memiliki peran penting dalam setiap kegiatannya, pelaksanaan evaluasi pada gerakan literasi sekolah dilakukan dengan

a. Faktor internal yang menjadi faktor penghambat pelaksanaan gerakan literasi sekolah adalah : 1) Indikator ketersediaan dana merupakan faktor yang menjadi

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengelolaan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) yang meliputi: 1) perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi; 2) faktor

Literasi Sekolah di SMPN 6 di Salatiga. Untuk mengevaluasi dampak yang ditimbulkan oleh. pelaksanaan Program Gerakan Literasi Sekolah