• Tidak ada hasil yang ditemukan

Dokumen Tentang LEMBAR KERJA SISWA

N/A
N/A
agusmi wijaya

Academic year: 2023

Membagikan "Dokumen Tentang LEMBAR KERJA SISWA"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

Lampiran I

LEMBAR KERJA SISWA

(2)

LEMBAR KERJA SISWA

Sekolah : SD Negeri Gunong Keling Kabupaten Aceh Barat Kelas/ Semester : IV/ I

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Materi : Sifat dan Perubahan Wujud Benda

Standar Kompetensi : 6.1. Memahami beragam sifat dan perubahan wujud benda serta berbagai cara penggunaan benda berdasarkan sifatnya

Kompetensi Dasar : 6.1.1. Mengidentifikasi wujud benda padat, cair, dan gas memiliki sifat tertentu

6.1.2. Mendeskripsikan terjadinya perubahan wujud

6.1.3. Menjelaskan hubungan antara sifat bahan dengan kegunaannya

S i f a t

(3)

S i f a t

Wujud Benda Padat, Cair, Dan Gas

(4)

Hubungan Antara Sifat Bahan Dengan Kegunaannya

(5)

Isilah kolom perubahan benda antara A dan B pada gambar berikut ini:

S i f a t

...

...

...

...

...

(6)

Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar ! 1. Benda-benda dapat dikelompokan berdasarkan wujudnya menjadi berikut ini

....

a. Padat, cair dan uap b. Cair, es dan keras c. Padat, cair dan gas

d. Keras, lunak dan sangat keras

2. Benda yang tidak berubah bentuk dan volumenya ketika dipindahkan adalah ....

a. Benda padat b. Benda uap c. Benda gas d. Benda cair

3. Berikut ini adalah contoh benda cair, kecuali ....

a. Agar-agar b. Minyak c. Air d. Susu

4. Contoh benda padat diubah bentuknya adalah ....

a. Memasak air

b. Memindahkan meja c. Meraut pensil

d. Mengangkat kursi

5. Benda gas mempunyai sifat ....

a. Volume dan bentuknya tetap b. Bentuk dan massanya tetap

c. Bentuknya tetap dan volumenya berubah-ubah d. Bentuk dan volumenya berubah-ubah

S i f a t

(7)

6. Berikut ini bukan sifat gas adalah....

a. Volume tetap b. Volume tidak tetap c. Dapat dimampatkan

d. Bentuk sesuai dengan wadahnya

7. Benda cair bentuknya berubah ubah sesuai dengan...

a. Isinya b. Wadahnya c. Volumenya d. Tekanannya

8. Benda benda dibawah ini termasuk zat padat, yaitu....

a. Minyak, buku, dan penghapus b. Kayu, kaca, dan minyak c. Air, kayu dan papan tulis d. Batu, kapas dan kertas

9. Benda cair yang tenang permukaannya selalu...

a. Miring b. Tegak c. Datar d. Rata

10. Perubahan wujud air menjadi es disebut....

a. Membeku b. Mencair c. Mengembun d. Menguap

Kunci Jawaban

Item I Item II

1. Mencair 1. c 6. b

2. Menguap 2. a 7. c

3. Membeku 3. a 8. d

4. Mencair 4. c 9. c

5. Membeku 5. d 10. a

(8)

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan benar ! 1. Sebutkan 3 jenis perubahan benda !

2. Jelaskan 3 jenis proses perubahan benda !

3. Lilin yang meleleh ketika terbakar api disebut dengan perubahan ....

4. Membeku adalah perubahan benda ...

5. Salah satu contoh Sifat-sifat benda cair adalah ...

Jawaban:

1. - Mencair - Membeku - Menguap

2. - Mencair adalah perubahan benda padat menjadi cair - Membeku adalah perubahan benda cair menjadi padat - Menguap adalah perubahan benda cair menjadi gas 3. Mencair

4. Cair menjadi padat

5. - Bentuknya berubah-ubah sesuai dengan tempatnya - Memiliki volume yang tetap

- Mengalir dari tempat yang tingggi ke tempat yang lebih rendah - Memberikan tekanan ke segala arah

(9)

Berilah Tanda Check List Sesuai dengan Gambar Berikut ini!

S i f a t

(10)

Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar

!

1. Benda cair menekan ke ....

a. Arah atas b. Arah bawah c. Segala arah d. Arah cahaya

2. Benda gas dapat menempati ruang, contohnya adalah ....

a. Angin yang bertiup kencang

b. Udara yang ditiupkan ke dalam balon c. Pohon tumbang tertiup angin

d. Asap knalpot yang terasa panas

3. Balon yang ditiup terus lama-lama akan meletus karena benda gas memiliki ....

a. Gaya gravitasi b. Massa yang berat c. Gaya pegas d. Tekanan

4. Proses perubahan dari cair menjadi padat dinamakan ....

a. Mencair b. Menguap c. Membeku d. Menyublim

5. Contoh perubahan mencair terjadi pada ....

a. Es batu yang berubah menjadi air

b. Air panas yang berubah menjadi uap ketika mendidih c. Kamper yang semakin lama semakin habis

d. Semen yang menjadi keras karena tercampur air

6. Kapur barus di dalam lemari semakin lama semakin habis. Hal itu menunjukan perubahan wujud dari ....

S i f a t

(11)

a. Padat menjadi air b. Air menjadi gas c. Padat menjadi uap d. Padat menjadi gas

7. Gelas yang berisi air dingin maka permukaan gelas tersebut terdapat titik- titik air. Hal itu terjadi karena udara di luar gelas mengalami ....

a. Penguapan b. Peresapan c. Pengembunan d. Penyubliman

8. Menyumblim adalah peristiwa perubahan benda dari ....

a. Gas menjadi air b. Padat menjadi gas c. Padat menjadi cair d. Cair menjadi padat

9. Berikut adalah benda yang dapat menguap ketika dipanaskan, kecuali ....

a. Air b. Susu c. Minyak d. Tanah

10. Benda yang mempunyai sifat ringan dan kedap air adalah ....

a. Besi b. Logam c. Plastik d. Kain

Kunci Jawaban

Item I Item II

1. Padat 6. Cair 1. c 6.c

2. Padat 7. Padat 2. b 7. c

3. Padat 8. Padat 3. d 8. b

4. Cair 9. Padat 4. d 9. c

5. Padat 10. Padat 5. a 10. d

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan benar !

(12)

1. Benda yang tidak berubah bentuk dan volumenya ketika dipindahkan adalah ...

2. Benda cair mengalir dari tempat yang .... ke tempat yang ...

3. Sebutkan sifat-sifat dari benda-benda berikut ini : a. Plastik

b. Kertas c. Karet d. Kaca e. Besi

4. Lilin yang meleleh ketika terbakar api merupakan contoh perubahan benda ...

5. Benda gas mempunyai sifat ...

Jawaban 1. Benda Padat 2. Tinggi – Rendah 3. - Padat

- Padat - Padat - Padat - Padat - Padat

4.Padat menjadi cair

5. Volume benda gas tidak tetap dan bentuk benda gas berubah-ubah

Referensi

Dokumen terkait

(2020) defined agricultural sector performance as the rate of increase in agricultural production and employment, the volume of agricultural exports and imports, and the share