• Tidak ada hasil yang ditemukan

fakultas kedokteran - Universitas Muhammadiyah Makassar

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "fakultas kedokteran - Universitas Muhammadiyah Makassar"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

v FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR

Skripsi, Februari 2014 Indra Wiratama ( 10542018310 )

dr. Ummu Kalsum Malik

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI INTRINSIK DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR.

ABSTRAK

LATAR BELAKANG : Belajar merupakan suatu proses biasanya mencakup tiga komponen yaitu input, proses dan output. Input sebagai masukan biasanya terdiri dari mahasiswa, materi perkuliahan, sarana dan fasilitas perkuliahan, dosen, kurikulum, dan manajemen yang berlaku di perguruan tinggi tersebut. Proses terdiri dari strategi perkuliahan, media instruksional, cara mengajar dosen, dan cara belajar mahasiswa.

Output merupakan hasil dari proses belajar yaitu prestasi.

METODE PENELITIAN : Penelitian ini menggunakan Rancangan penelitian Survei Analitik dengan pendekatan Cross Sectional Studi, yang bertujuan untuk mengetahui Hubungan Motivasi Intrinsik Dengan Prestasi Belajar Mahasiswa Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar.

HASIL : Dari hasil penelitian yang telah dilakukan, didapatkan Hubungan Motivasi Intrinsik Dengan Prestasi Belajar Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar, dapat dihitung dengan menggunakan rumus alternative yaitu tes Kolmogorov-Smirnov dan diperoleh nilai ρ = 0,031.

Referensi

Dokumen terkait

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional yaitu untuk melihat hubungan antara indeks massa tubuh (IMT)

Jenis penelitian ini adalah survei analitik dengan menggunakan rancangan penelitian cross sectional , yang bertujuan untuk mengetahui hubungan keberadaan jentik Aedes aegypti

Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan cross-sectional yang bertujuan untuk mendeskripsikan tingkat pengetahuan mahasiswa dan mahasiswi Fakultas

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional yang bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan, sikap, motivasi dan dukungan

Penelitian ini merupakan penelitian survei analitik dengan tipe eksplanatory research dengan pendekatan cross sectional study bertujuan untuk menjelaskan hubungan

Penelitian ini merupakan penelitian observasional yang bersifat analitik dengan pendekatan cross sectional (studi potong lintang) di mana data akan dikumpulkan

Penelitian dilakukan di Bagian Poliklinik Mata RS. Desain penelitian yang digunakan adalah analitik deskriptif dengan pendekatan cross sectional. Populasi target adalah seluruh

Metode Penelitian:Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analitik dengan pendekatan studi cross sectional,yaitu dengan cara pengumpulan data sekaligus pada