• Tidak ada hasil yang ditemukan

Instrumen Penilaian Kurikulum Merdeka IPAS Kelas IV Kegiatan Ekonomi

N/A
N/A
Kyro Gaming

Academic year: 2024

Membagikan "Instrumen Penilaian Kurikulum Merdeka IPAS Kelas IV Kegiatan Ekonomi"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

INSTRUMEN PENILAIAN KURIKULUM MERDEKA

FASE B/ KELAS IV

ILMU PENGETAHUAN ALAM DAN SOSIAL (IPAS)

Disusun Oleh:

Retno Amalia Wijayanti (22121299941)

PENDIDIKAN PROFESI GURU PRAJABATAN GELOMBANG 1 BIDANG STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2023

(2)

Mata Pelajaran : IPAS

Materi : Kegiatan Ekonomi

Fase/Kelas : B/ IV

Jumlah JP/ Tatap Muka : 2 x 35 menit

Profil Pelajar Pancasila : 1. Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia

2. Berkebhinekaan Global 3. Bergotong Royong 4. Kreatif

Capaian Pembelajaran : Peserta didik dapat memahami proses terjadinya kegiatan ekonomi dan dapat menentukan peran produsen, distributor, dan konsumen dalam alur kegiatan jual beli.

Tujuan Pembelajaran : 1. Peserta didik dapat memahami proses terjadinya kegiatan ekonomi dalam kegiatan jual beli

2. Peserta didik dapat menentukan peran produsen, distributor, dan konsumen dalam alur kegiatan jual beli.

(3)

A. Penilaian Asesmen Diagnostik 1. Diagnostik Non Kognitif

Asesmen diagnostik non kognitif di awal pembelajaran dilakukan untuk menggali hal-hal meliputi kesejahteraan psikologi peserta didik, sosial emosi, aktivitas peserta didik selama belajar di rumah, kondisi keluarga dan pergaulan didik, gaya belajar,karakter, dan minat peserta didik.

No Pertanyaan Pilihan Jawaban

Ya Tidak 1. Apakah ada yang tidak masuk sekolah hari ini?

2. Apakah kalian dalam keadaan sehat?

3. Apakah anak-anak bersemangat belajar hari ini?

4. Apakah anak-anak sudah sarapan pagi ini?

5. Apakah anak-anak sudah mengulang pelajaran tadi malam?

2. Diagnostik Kognitif Kegiatan : Observasi

Tujuan : Mengetahui kemampuan awal peserta didik tentang kegiatan ekonomi.

No Kriteria Sangat Baik (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan

(1) 1 Pemahaman

Kegiatan Ekonomi

Peserta didik dapat

menyebutkan 3 atau lebih yang

berhubungan dengan kegiatan ekonomi

Peserta didik dapat

menyebutkan

2 yang

berhubungan dengan kegiatan ekonomi

Peserta didik dapat

menyebutkan

1 yang

berhubungan dengan kegiatan ekonomi

Peserta didik belum dapat menyebutkan hal yang berhubungan dengan kegiatan ekonomi

(4)

Lembar Penilaian

No Nama Peserta Didik Keterangan

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

(5)

B. Penilaian Asesmen Formatif

1. Instrumen Rubrik Penilaian Sikap

Dimensi Indikator Skor

Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia dengan cara melatih peserta didik berdoa sebelum dan sesudah belajar

1. Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu

2. Memberikan salam sesuai agama yang dianut

1. Skor 2 jika memenuhi 2 indikator

2. Skor 1 jika memenuhi 1 indikator

3. Skor 0 jika tidak memenuhi indikator

Kreatif dengan cara dapat memodifikasi dan menghasilkan sesuatu yang orisinal, bermakna, bermanfaat. Kreatif terdiri dari menghasilkan gagasan yang orisinal serta menghasilkan karya dan tindakan yang orisinal

1. Menghasilkan sesuatu karya yang inovatif

2. Aktif dalam kegiatan kelompok

1. Skor 2 jika memenuhi 2 indikator

2. Skor 1 jika memenuhi 1 indikator

3. Skor 0 jika tidak memenuhi indikator

Gotong royong dengan cara dapat melakukan kegiatan secara bersama- sama dengan suka rela agar kegiatan yang dikerjakan dapat berjalan lancar, mudah dan ringan

1. Melaksanakan tugas kelompok bersama secara kolaborasi 2. Melakukan

kepedulian terhadap kelompok

1. Skor 2 jika memenuhi 2 indikator

2. Skor 1 jika memenuhi 1 indikator

3. Skor 0 jika tidak memenuhi indikator

Berkebinekaan global dengan cara melatih peserta didik tidak membeda-bedakan teman ketika kelompok diskusi atau praktikum

1. Memelihara

hubungan baik dengan guru dan teman

2. Tidak membeda- bedakan teman

1. Skor 2 jika memenuhi 2 indikator

2. Skor 1 jika memenuhi 1 indikator

3. Skor 0 jika tidak memenuhi indikator

(6)

Lembar Pengamatan Ketercapaian Profil Pancasila

Penilaian Sikap: Profil Pelajar Pancasila Nama Guru: Retno Amalia

Nama Sekolah: SDN Umbulharjo

Mata Pelajaran:

IPAS

Fase B Kelas IV

Jumlah JP/ Tatap Muka: 2x35 menit

Capaian Pembelajaran: Peserta didik dapat memahami proses terjadinya kegiatan ekonomi dan dapat menentukan peran produsen, distributor, dan konsumen dalam alur kegiatan jual beli.

Hari, Tanggal : ………..

Pertemuan Ke :………

Materi Pembelajaran : ………...

No Nama Peserta Didik

Kriteria Sikap Bertaqwa

kepada Tuhan YME

Bernalar Kritis

Gotong Royong Mandiri

Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak

1 ……….

2 ……….

3 ……….

4 ………..

5 ………..

6 ………..

7 ………..

8 ………..

9 ………..

10 ………..

11 ………..

12 dst

(7)

2.Instrumen Rubrik Penilaian Sikap

Observasi Terhadap Diskusi dan Tanya Jawab

No Nama Peserta Didik

Kriteria Sikap Kemampuan

dalam bekerjasama

Kemampuan menjelaskan

kepada teman

Keaktifan dalam

kelompok Skor

1 2 1 2 1 2

1 ……….

2 ……….

3 ……….

4 ………..

5 ………..

6 ………..

7 ………..

8 ………..

9 ………..

10 ………..

11 ………..

12 dst

Nilai Sikap = 𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 𝒓𝒆𝒍𝒊𝒈𝒊𝒖𝒔+𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 𝒌𝒆𝒓𝒋𝒂𝒔𝒂𝒎𝒂+𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 𝒕𝒂𝒏𝒈𝒈𝒖𝒏𝒈 𝒋𝒂𝒘𝒂𝒃

𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒕𝒆𝒓𝒕𝒊𝒏𝒈𝒈𝒊 (𝟗) 𝒙 𝟏𝟎𝟎 % Keterangan =

Sangat baik (A) = Memperoleh skor 87 < skor ≤ 100 Baik (B) = Memperoleh skor 77 < skor ≤ 87 Cukup (C) = Memperoleh skor 67 < skor ≤ 77 Kurang (D) = Memperoleh skor ≤ 67

(8)

3 Instrumen Penilaian Keterampilan

Bentuk Penilaian : non tes (menyajikan informasi dalam lembar kerja Instrumen Penilaian : rubrik

Capaian Pembelajaran : Peserta didik dapat memahami proses terjadinya kegiatan ekonomi dan dapat menentukan peran produsen, distributor, dan konsumen dalam alur kegiatan jual beli.

Dalam penilaian melalui penugasan ini, peserta didik dinilai berdasarkan pada:

a. Terampil dalam menemukan konsep penyelesaian LKPD b. Terampil dalam menyajikan LKPD

c. Terampil dalam mengkomunikasikan hasil diskusi No Kriteria Sangat Baik

(4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Bimbingan

(1) 1 Terampil dalam

Menemukan konsep Penyelesaian LKPD

Mampu

menyelesaikan LKPD sampai selesai dan benar

Mampu

menyelesaikan LKPD sampai selesai

walaupun jawaban kurang tepat

Hanya

menyelesaikan langkah awal yang dipahami saja

Belum mampu menyelesaikan LKPD

2 Terampil dalam menyajikan LKPD.

LKPD

dikerjakan dan ditulis dengan sangat rapi dan tersusun dengan jelas serta tepat.

LKPD

dikerjakan dan disajikan dengan rapi serta sedikit tepat.

LKPD

dikerjakan dan disajikan dengan cukup rapi serta lebih banyak yang tepat.

LKPD

dikerjakan dan disajikan dengan tidak rapi dan sulit dipahami.

3 Terampil dalam mengkomunikasikan hasil diskusi

Tidak terlihat ragu-ragu dan suara dapat terdengar di seluruh bagian kelas.

Terlihat ragu- ragu dan suara kurang dapat terdengar dari seluruh bagian kelas

Memerlukan bantuan guru dan suara kurang dapat terdengar dari seluruh bagian kelas

Tidak

menunjukkan kepercayaan diri dan suara tidak dapat terdengar dari seluruh bagian kelas

(9)

Lembar Penilaian Keterampilan

No Nama Kriteria Kriteria Kriteria Nilai

Akhir

3 2 1 3 2 1 3 2 1

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 dst

Keterangan:

Kriteria 1: Terampil dalam menemukan konsep penyelesaian LKPD Kriteria 2: Terampil dalam menyajikan LKPD

Kriteria 3: Terampil dalam mengkomunikasikan hasil diskusi Rumus = 𝑲𝒓𝒊𝒕𝒆𝒓𝒊𝒂 𝟏+𝑲𝒓𝒊𝒕𝒆𝒓𝒊𝒂 𝟐+𝑲𝒓𝒊𝒕𝒆𝒓𝒊𝒂 𝟑

𝟑

Konversi Nilai :

Sangat baik (A)= Memperoleh skor 87 < skor ≤ 100 Baik (B) = Memperoleh skor 77 < skor ≤ 87 Cukup (C) = Memperoleh skor 67 < skor ≤ 77 Kurang (D) = Memperoleh skor ≤ 67

(10)

C. Penilaian Asesmen Sumatif

Penilaian Ealuasi Hasil Pembelajaran

KISI-KISI

PENULISAN SOAL EVALUASI HASIL PEMBELAJARAN TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Sekolah : SDN Umbulharjo Mata Pelajaran : IPAS

Materi : Kegiatan Ekonomi Penyusun : Retno Amalia Wijayanti Alokasi Waktu : 2x 35 menit

Capaian Pembelajaran: Peserta didik dapat memahami proses terjadinya kegiatan ekonomi dan dapat menentukan peran produsen, distributor, dan konsumen dalam alur kegiatan jual beli.

No Tujuan Indikator Soal Level Kognitif

Bentuk Soal

Nomor Soal 1 Peserta didik dapat

memahami proses terjadinya kegiatan ekonomi dalam kegiatan jual beli

Disajikan soal, peserta didik dapat menjawab soal kegiatan ekonomi

C4 PG 1-10

2 Peserta didik dapat menentukan peran produsen,

distributor, dan konsumen dalam alur kegiatan jual beli.

Disajikan soal, peserta didik dapat membuat alur kegiatan ekonomi

C6 Essay 1

(11)

LEMBAR EVALUASI Satuan Pendidikan : SD Negeri Umbulharjo

Kelas / Semester : IV / II Mata Pelajaran : IPAS

A. Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan memberikan tanda silang (x) pada jawaban yang benar!

1. Kegiatan ekonomi adalah….

a. Kegiatan membeli barang

b. Kegiatan yang dilakukan untuk memenuhi kebutuhan hidup c. Kegiatan memproduksi barang

d. Kegiatan menyalurkan barang

2. Kegiatan menghasilkan barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhan disebut….

a. Konsumsi b. Produsen c. Produksi d. Distribusi

3. Berikut merupakan ciri-ciri kegiatan produksi, kecuali….

a. Kegiatan produksi menghasilkan barang atau jasa b. Kegiatan untuk membuat barang yang akan diproduksi c. Meningkatkan nilai guna barang dan jasa

d. Kegiatan untuk menyalurkan barang dan jasa

4. Kegiatan menghabiskan atau menggunakan hasil produksi disebut….

a. Konsumsi b. Produksi c. Distribusi d. Distributor

5. Berikut merupakan ciri-ciri kegiatan konsumsi adalah….

a. Kegiatan untuk menyalurkan barang dan jasa b. Barang yang digunakan akan habis atau berkurang c. Kegiatan untuk memproduksi barang atau jasa d. Kegiatan untuk membuat barang atau jasa

6. Orang yang melakukan kegiatan konsumsi disebut….

a. Produsen b. Pembeli c. Distributor d. Konsumen

7. Kegiatan menyalurkan barang atau jasa disebut….

a. Distribusi b. Distributor c. Produksi

Nama :……….

Nomor:……….

(12)

d. Konsumsi

8. Hasil produksi langsung disalurkan oleh produsen kepada konsumen tanpa menggunakan perantara disebut….

a. Produsen

b. Distribusi tidak langsung c. Distribusi langsung d. Konsumsi

9. Berikut merupakan ciri-ciri kegiatan distribusi kecuali….

a. Melibatkan banyak orang

b. Menyalurkan barang hasil produksi

c. Memperkenalkan barang kepada konsumen d. Membuat barang dan jasa

10. Berikut ini adalah macam-macam kegiatan ekonomi, kecuali….

a. Produksi b. Monopoli c. Konsumsi d. Distribusi

B. Jawablah pertanyaan berikut!

Buatlah alur kegiatan ekonomi pada gambar diatas!

Jawab:

(13)

Kunci Jawaban dan Pedoman Penilaian Asesmen Sumatif

No Kunci Jawaban Bobot

Nilai A

1 B 2 C 3 D 4 A 5 B 6 D 7 A 8 C 9 D 10 B

B

1 a. Pengolah teh, tugasnya mengolah teh seperti menjemur, menyortir, menggiling teh di pabrik. Kemudian teh dikemas dalam bentuk minuman

b. Distribusi, teh yang telah dikemas siap untuk didistribusikan ke supermarket atau warung

c. Konsumsi, teh siap dikonsumsi oleh konsumen Total

Nilai = 𝑵𝒊𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉

𝑻𝒐𝒕𝒂𝒍 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒙 𝟏𝟎𝟎 %

(14)

Lembar Penilaian Sumatif

No Nama Peserta Didik NIlai Keterangan

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

Sleman, 26 Maret 2023 Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Praktikan

Erna Nurhidayati, S.Pd. SD Retno Amalia W

NIP. 19630408 198303 2 004 NIM. 22121299941

Referensi

Dokumen terkait

Simpulan Berdasarkan pengembangan yang telah dilakukan terhadap media pembelajaran IPAS berbasis game edukasi “PACAR” untuk mendukung kurikulum merdeka kelas IV di SDN 01 Padang

KISI-KISI ASESMEN SUMATIF LINGKUP MATERI KURIKULUM MERDEKA TAHUN PELAJARAN 2022/2023 Mata Pelajaran : MTK Kelas : IV EMPAT Bentuk Soal : Uraian Jumlah Soal : 5 butir soal Waktu :

Soal latihan untuk siswa kelas 4 SD/MI pada semester ganjil mata pelajaran Matematika Kurikulum

Modul Ajar Ekonomi Kelas 11 SMA/MA Fase F Kurikulum

Dokumen ini berisi kisi-kisi penilaian sumatif untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia tingkat sekolah dasar sesuai dengan Kurikulum Merdeka tahun pelajaran

Modul ajar kurikulum merdeka bahasa Indonesia kelas IV dengan topik asal usul nenek moyang bangsa Indonesia dan pembauran

Soal Asesmen Sumatif Akhir Tahun Mata Pelajaran PPKN Kelas III Kurikulum

Modul ajar mata pelajaran matematika untuk kelas 4 fase B dengan topik luas persegi panjang dan persegi berdasarkan kurikulum