• Tidak ada hasil yang ditemukan

KEWIRAUSAHAAN DAN USAHA KECIL

N/A
N/A
Samuel Santoso

Academic year: 2024

Membagikan "KEWIRAUSAHAAN DAN USAHA KECIL"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

KEWIRAUSAHAAN

DAN USAHA KECIL

(2)

WIRAUSAHA

0rang yang mengorganisasi , mengelola dan berani menanggung resiko untuk menciptakan usaha baru dan peluang berusaha (Steinhoff, Dan, Burgess, John F)

Orang yang melaksanakan proses penciptaan kesejahteraan dan nilai tambah, melalui peneloran dan

penetasan gagasan, memadukan sumber daya dan merealisasikan gagasan

tersebut menjadi kenyataan (Raymon W Y Kao)

(3)

KEWIRAUSAHAAN

Proses penciptaan sesuatu yang baru dan membuat sesuatu yang berbeda

dari yang sudah ada (Raymon W Y Kao)

Proses menciptakan sesuatu yang

berbeda dengan menggunakan waktu dan kegiatan disertai modal dan resiko serta menerima balas jasa dan

kepuasan serta kebebasan pribadi (Hisrich- Peters).

(4)

USAHA KECIL

Usaha atau bisnis yang diselenggarakan dengan kemampuan yang terbatas dan modal kerja yang terbatas (M Fuad, Siti, Amirillah).

Usaha yang memiliki modal maksimal 200 juta rupiah, omset sampai dengan 1 milyar rupiah per tahun, merupakan pengusaha mandiri atau bukan anak perusahaan dan bergerak di bidang usaha produk dan jasa, mempunyai

karyawan lebih dari 5 orang dan kurang dari 100 orang (Dinas Koperasi)

(5)

SIFAT-SIFAT WIRAUSAHA :

Suka terhadap tantangan.

Resiko bukan faktor yang paling dipertimbangkan dalam melakukan sesuatu.

Kepercayaan akan kemampuan diri melebihi dorongan dari orang lain

Berani menerima kegagalan dan menjadikan kegagalan tersebut sebagai pembimbing utama.

Suka dan dapat bergaul dengan orang lain

Berorientasi ke masa depan.

(6)

PERAN USAHA KECIL

Penyediaan barang dan jasa

Yang perlu diperhatikan adalah tentang:

Berapa banyak jumlah persediaan, karena bila salah menentukan dapat mengurangi keuntungan.

Melakukan pencatatan atas pembelian dan penjualan

Penyerapan tenaga kerja

Pemerataan pendapatan

Jumlah usaha kecil di Indonesia sangat besar sehingga masyarakat memperoleh pendapatan dari usaha tersebut.

(7)

Nilai tambah bagi produk daerah

Bila suatu daerah memiliki sumber daya alam yang unggul kemudian dikelola pengusaha kecil dengan professional maka akan dapat memberi nilai

tambah baik bagi produk itu sendiri maupun bagi produk unggulan daerah tersebut.

Peningkatan taraf hidup

Dengan peningkatan lapangan pekerjaan di berbagai sektor termasuk usaha kecil, maka

diharapkan dapat menyerap tenaga kerja. Dengan demikian masyarakat dapat menambah

penghasilan sehingga kebutuhan dapat tercukupi.

(8)

BENTUK DAN JENIS USAHA

Berdasar hakekat dan penggolongannya:

Industri kecil, misalnya Kerajinan rakyat, konveksi.

Perusahaan berskala kecil, misalnya: toko kerajinan, penyalur, koperasi, toserba,

restoran, toko bunga

Sektor informal, misalnya: Agen barang bekas, warung, kios kaki lima

Berdasar bentuknya

Usaha perseorangan

Usaha persekutuan

(9)

Berdasar jenis produk yang dihasilkan

Usaha perdagangan, meliputi: agen, pengecer, ekspor impor

Usaha pertanian, meliputi: pertanian pangan dan perkebunan, perikanan dan peternakan.

Usaha industri, meliputi: industri logam/ kimia, makanan minuman, pertambangan, konveksi

Usaha jasa, meliputi: konsultan, perencanaan, perbengkelan, transportasi, restoran.

(10)

Keunggulan:

Hubungan pribadi dengan pelanggan dan karyawan

Kemampuan beradaptasi terhadap perubahan

Pencatatan sederhana

Kemandirian

(11)

Kelemahan:

Resiko kegagalan cukup tinggi

Keterbatasan potensi

Keterbatasan kemampuan untuk

menambah modal

(12)

KENDALA USAHA KECIl

Kurangnya kemampuan usaha kecil untuk meningkatkan akses pasar, daya saing pemasaran serta pemahaman

regulasi pasar baik pasar domestik ataupun global

Terbatasnya informasi sumber bahan baku dan panjangnya jaringan distribusi

Masih rendahnya kualitas SDM, yang meliputi

ketrampilan, aspek kompetensi,etos kerja, kesadaran akan pentingnya konsistensi mutu dan standarisasi produk serta wawasan kewirausahaan

Masih panjangnya birokrasi untuk mengurus proses perizinan badan usaha, ijin export, dll

Referensi

Dokumen terkait

PENGARUH ORIENTASI KEWIRAUSAHAAN, ORIENTASI PASAR, INOVASI PRODUK DAN KEUNGGULAN BERSAING TERHADAP KINERJA PEMASARAN USAHA BAKSO ( Studi Pada Pedagang Bakso

Untuk menentukan strategi pemberdayaan, tahap pertama yang perlu dilakukan adalah dengan mengukur tingkat keberdayaan, yang meliputi akses usaha, akses pasar, akses

Dengan analogi pengertian daya saing nasional dalam Handriyani (2011), maka daya saing usaha kecil adalah tingkat sampai sejauh mana suatu perusahaan dapat memenuhi permintaan

2) Peningkatan iklim usaha dankepastian usaha 3) Pengintegrasian dan perluasan pasar 4) Peningkatan akses pasar 5) Perlindungan konsumen (Sumber: UU RI No 7 Tahun

Bagian ketiga, variabel akses keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja usaha, yang berarti akses keuangan merupakan bagian penting dalam permasalahan

Pasar domestik merujuk pada praktik-praktik pemasaran pada sebuah negara asa l pemasar Pemasaran global juga merupakan kegiatan pemasaran yang dilakukan oleh perusahaan

Rekomendasi Untuk mengatasi beberapa kendala dalam meningkatkan dan memperluas akses pembiayaan kepada usaha produktif; meningkatkan kapasitas daya saing industri UMKM; dan mendorong

PERSYARATAN PENTING DALAM PERSAINGAN BEBAS Untuk dapat bersaing di pasar global sangat diperlukan barang dan jasa yang berdaya saing tinggi, yaitu barang dan jasa yang memiliki