0895-3347-03890 @bimbelbintang [email protected]
ABSENSI
Laporan Harian Aktivitas Pertemuan Les Privat Siswa/i Privat Bintang
Nama Siswa : Mario
Sekolah : Kelas IX SMP Negeri 5 Cimahi
Tgl/ Bln Bab Materi Yang Dibahas
Aktivitas Waktu Paraf
Catatan Guru/
Feedback
Ajar Konsep
Drilling Soal
Bahas PR Siap UH Siap UTS Siap UAS
Siswa/ Orang Tua PraktekMulai Selesai
Guru
Laporan pembejaran siswa
Nama Siswa : Muhammad Checio
Nama Tutor : Riki Riyanto Sambas Astra, S.Pd
Peride Bulan : Sept-Okt-Nov 2024 Jumlah pertemuan : 8 pertemuan
Pencapaian :
Alhamdulillah ananda mampu memahami materi yang disampaikan dengan baik
Dalam pembelajaran Matematika: Mampu memahami dan mengerjakan soal dengan benar dan cepat
Dalam Tahsin: sudah lancar dalam bacaannya serta memahami kapan harus berhenti sesuai waqof atau melanjutkan
Dalam Tahfidz: mampu menghafal 3-5 ayat dalam waktu relatif cepat.
Kesulitan:
Dalam pembelajaran matematika: ananda masih kurang teliti dalam menyelesaikan soal, karena terlalu ingin cepat selesai.
Dalam Tahsin: ananda masih keliru pada bagian idghom bighunnah, masih sering kelewat kapan harus ditahan terutama pada ghunnah, makharijul Huruf ha kecil dan ha besar harus lebih diperhatikan. Harus banyak latihan nafas.
Dalam Tahfidz: terlalu cepat dalam melafalkan sering mengakibatkan keluar dari tajwidznya serta harus lebih diperhatikan lagi qalqalah dan hukum nun matinya
Strategi Tutor
Menyampaikan materi sesuai pembelajaran di sekolah
Memberikan latihan-latihan soal berupa LKPD dan menggunakan alat peraga
Senantiasa memotivasi dalam mempelajari Al Qur’an dan menghafalnya, mengingatkan untuk selalu murajaah hafalannya
Pesan kepada orang tua
“ Kepada Orang tua harus lebih memberikan motivasi dan membantu atau mengecek hafalan qur’annya senantiasa mengawasi untuk murajaah hafalan setiap harinya”