• Tidak ada hasil yang ditemukan

LKPD Hidrokarbon Kelas XI SMA/MA

N/A
N/A
Lilis Kimia

Academic year: 2024

Membagikan "LKPD Hidrokarbon Kelas XI SMA/MA "

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

PERTEMUAN 1

HIDROKARBON ORIENTASI

Indikator Pencapaian Kompetensi 1. Mengkategorikan senyawa karbon.

LKPD Hidrokarbon Kelas XI SMA/MA 4

Informasi

Senyawa kimia igolongkan ke dalam senyawa organik dan senyawa anorganik. Penggolongan ini pada awalnya berdasarkan sumber senyawa tersebut. Senyawa organik berasal dari makhluk hidup atau sisa makhluk hidup, sedangkan senyawa anorganik berasal dari alam di luar makhluk hidup. Dengan berkembangnya analisis kimia, diketahui bahwa senyawa-senyawa organik tersebut adalah senyawa karbon. Oleh karena itu, senyawa organik disebut juga senyawa karbon. Pada tahun 1828, Frederick Wohler, seorang ahli kimia berkebangsaan Jerman, berhasil membuat urea ketika memanaskan larutan ammonium sianat

NH4CNO(aq)

pemanasan

CO(NH2)2(aq)

Dengan penemuan tersebut anggapan bahwa senyawa organik harus berasal dari makhluk hidup tidak dipakai lagi. Penggolongan senyawa ke dalam senyawa organik dan senyawa anorganik tetap dipertahankan. Akan tetapi, penggolongan tersebut kini lebih ditekankan pada sifat-sifat senyawa, bukan lagi pada sumbernya. Sejak penemuan Wohler jutaan senyawa karbon organik telah dapat dibuat di laboratorium. Banyak dari senyawa karbon sintetis tersebut bahkan tidak terdapat dalam makhluk hidup, tetapi karena kemiripan sifat-sifatnya, senyawa tersebut digolongkan ke dalam senyawa organik.

Contohnya plastik, nilon dan karet sintetis.

Nama :

Kelas/No Absen :

(2)

EKSPLORASI DAN PEMBENTUKAN KONSEP

Model 1.

Senyawa Karbon Senyawa Bukan Karbon

Contoh Rumus Kimia Contoh Rumus Kimia

Etanol C

2

H

5

OH Asam klorida HCI

Urea (NH

2

)

2

CO Bijih besi Fe

2

O

3

Sukrosa C

12

H

22

O

11

Bauksit AI

2

O

3

Gas metana CH

4

Garam dapur NaCI

Pertanyaan Kunci

1. Berdasarkan model 1, unsur apa saja yang terdapat pada contoh senyawa karbon?

Etanol :

Urea :

Sukrosa : Gas metana :

2. Berdasarkan model 1, unsur apa saja yang terdapat pada contoh senyawa bukan karbon?

Asam klorida : Bijih besi : Bauksit : Garam dapur :

3. Berdasarkan jawaban soal no.1, apakah ada unsur yang sama pada keempat senyawa karbon tersebut? Jika ada unsur apa itu?

Jawaban:

LKPD Hidrokarbon Kelas XI SMA/MA 5

(3)

4. Berdasarkan jawaban soal no.1, apa saja unsur penyusun senyawa karbon?

Jawaban

5. Berdasarkan jawaban soal no.2, apakah ada unsur yang sama pada keempat senyawa bukan karbon tersebut?

Jawaban:

6. Berdasarkan jawaban soal no 1-5, bagaimana cara mengkategorikan suatu senyawa tergolong ke dalam senyawa karbon?

Jawaban:

LKPD Hidrokarbon Kelas XI SMA/MA 6

(4)

APLIKASI

Latihan

Tentukanlah senyawa-senyawa berikut termasuk senyawa karbon atau senyawa bukan karbon!

Senyawa Karbon Senyawa Karbon/ senyawa bukan Karbon

a. C6H12O6

b. H2SO4

c. KMnO4

d. CH3COOH

e. CCI4

f. C2H5OH

g. H2O

h. NaCl

PENUTUP

Kesimpulan

LKPD Hidrokarbon Kelas XI SMA/MA 7

Cara mengkategorikan suatu senyawa tergolong ke dalam senyawa karbon

yaitu

Referensi

Dokumen terkait

Makhluk ghoib yang sebagian dari mereka ada yang beriman kepada Allah dan ada yang kafir adalah…e. Salah satu contoh sifat jaiz bagi

4.1 Mendeskripsikan struktur, cara penulisan, tata nama, sifat, kegunaan dan identifikasi senyawa karbon (halo alkana, alkanol,.. alkoksi alkana, alkanal, alkanon, alkanoat, dan

Tujuan penelitian adalah mengembangkan Chemistry Mind Map Plus berbasis flash pada materi senyawa hidrokarbon untuk kelas XI SMA/MA dan mengetahui

penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannya pada masalah nyata dari berbagai sumber

o Merancang dan melakukan percobaan untuk mengidentifikasi unsur C, H, dan O dalam senyawa karbon dalam diskusi kelompok di laboratorium (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja

Alkana adalah senyawa hidrokarbon utama yang dihasilkan dari penyulingan minyak bumi. Sifatnya yang mudah terbakar menyebabkan alkana secara umum dapat digunakan sebagai bahan

Guru meminta perwakilan kelompok lain untuk mempresentasikan jawaban dari pertanyaan yang berkaitan dengan determinan dan invers matriks berordo 2x2 serta sifat-sifatnya pada Uji

Misalnya bakteri Nitrosomonas yang membantu reaksi penguraian materi organik kompleks yang berasal dari sisa makhluk hidup menjadi nitrat, senyawa yang dibutuhkan tumbuhan; Mikoriza