UNIT KESEHATAN SEKOLAH SMA NEGERI 8 TAKALAR
KABUPATEN TAKALAR
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN PENGADAAN BARANG PERALATAN DAN
OBAT-OBATAN
PMR WIRA UNIT 08 SMA NEGERI 8 TAKALAR
2022/2023
1. PENDAHULUAN
Sebagai hamba Allah, sepatutnya kita persembahkan syukur atas segala Rahmat yang telah dilimpahkan Ilahi Rabbi kepada seluruh hamba-Nya di permukaan bumi ini.
Sebagai pengikut Rasulullah Muhammad SAW., sepatutnya kita mengirimkan sholawat serta salam atas kuasanya sebagai sang revolusioner sejati dalam kehidupan kita.
Kami selaku pengurus organisasi Palang Merah Remaja SMA Negeri 8 Takalar akan menyampaikan Laporan Pertanggung JawabanPeralatan dan Obat- obatan.
Laporan yang kami sampaikan dalam kesempatan ini tidak lain sebagai kristalisasi dari hal-hal yang bersifat pokok dalam lampiran pertanggungjawaban ini, baik itu program kerja yang telah di realisasikan maupun yang belum terlaksana.Selanjutnya kami menyampaikan bahwa untuk pertanggung jawaban masa bakti 2022-2023, ada program kerja yang belum sepenuhnya terlaksana. Dengan demikian kami melengkapi berbagai persyaratan materi sesuai dengan kebutuhan, kemampuan dan sebagaimana mestinya. Hal ini kami lakukan sebagai upaya untuk memperkecil kekurangan yang ada.
2. KONDISI OBJEKTIF
Kondisi Internal
- Adanya rasa persatuan dan kerjasama yang baik antara pengurus dengan pembina, pengurus dengan pengurus, dan pengurus dengan anggota.
- Banyaknya rasa antusias dan dukungan dari pembina dan anggota
- Adanya kerja sama antara pengurus organisasi lain yang ada di SMA Negeri 8 TAKALAR untuk melaksanakan kegiatan yang merupakan program kerja.
Kondisi Eksternal
Adanya kepercayaan dan kerja sama dari PMI Cabang yang diberikan kepada PMR SMA Negeri 8 TAKALAR untuk mengutus anggota PMR mengikuti beberapa kegiatan yang diadakan di tingkat daerah, baik dalam bentuk musyawarah maupun berupa pelatihan Palang Merah.
3. SUSUNAN KEPENGURUSAN MASA BAKTI 2022-2023
Penanggung Jawab : HJ.DARLIANA,S.Si, M.Pd Penasihat :BARQIAH RAHMA, SS., M.Pd
Pembina : ROSMIATI, S. Pd
: MUH. RIZAL, S. Pd Pengurus harian
Ketua : NURHAYATI
Sekretaris : RAHMAWATI
Bendahara : NUR ISNAYANTI
DIVISI-DIVISI
-Divisi Kesehatan -Divisi Humas
Kordinator : Nurhayati Kordinator : Sitti Nurawalia
Anggota : Riska Anggota : Kartini
: Nabila : Muliati
-Divisi Persahabatan -Divisi Bakti masyarakat Kordinator : Gita Kordinator : Nur Isnayanti
Anggota : sinta Anggota : Rangga
: Nur Annisa
-Divisi Sarana Dan prasarana -Divisi Kebersihan Kordinator : Nurhandayani Kordinator : Asmaul Husna
Anggota : Amiruddin Anggota : Adelia Aziz
: Nurul Ungzila
4. PROGRAM KERJA PMR SMAN 8 TAKALAR
No Program Kerja Terlaksana Tidak Terlaksana 1 Mengadakan pertemuan 1 kali dalam
seminggu ( Sabtu ) √ -
2
Mengenakan pakaian putih abu-abu saat dalam forum, dan baju lapangan pada saat praktik lapangan
√ -
3 Membayar iuran Rp 1000,- setiap kali
pertemuan √ -
4 Mengupayakan baju lapangan √ -
5 Membuat taman PMR - √
7 Mengadakan praktik lapangan √ -
8 Mengupayakan Ruangan UKS/PMR √ -
9 Melengkapi Administrasi √ -
10
Mengadakan kerja sama dengan organisasi yang ada di SMAN 8 Takalar
√ -
11 Mengadakan evaluasi -- √
12 Mengupayakan pemeriksaan
golongan darah - √
13 Mengadakan obat-obatan PP √ -
14 Mengadakan bakti sosial - √
15 Mengadakan bet PMR -
16 Memberikan sertifikat kepada para
pengurus dan anggota - √
17 Melakukan kerja sama dengan
pengurus PMR dari sekolah lain. - √
18 Mengadakan mini bag bagi setiap
anggota - √
5. INVENTARIS PMR
Inventaris PMR terdiri atas:
a. Kotak P3K (1) g. Kasur (-)
b. Rumpi PMR (2) h. Alat tensi (-)
c. Tandu Bambu (1) i. Ranjang (-)
d. Mitela (-) j. Dispenser (-)
e. Spalak (-) k. Kipas angin (-)
f. Alat pengukur berat badan (-) l. Papan organisasi (-)
6. PERBENDAHARAAN
LAMPIRAN PERINCIAN OBAT-OBATAN
NO NAMA OBAT
BANYAKNYA HARGA (Rp)
KETERANGAN BOTOL LEMBAR PAK BUNGKUS GULUNG SATUAN JUMLAH
1 Minyak Kayu
Putih (besar) 3 24.000 72.000 Ada
2 Minyak Kayu
Putih (kecil) 4 7.000 28.000 Ada
3 Parasetamol 5 3.000 15.000 Ada
4 Antasida Doen 2 4.000 8.000 Ada
5 Antalgin 1 5.000 5.000 Ada
6 Hansaplast 1 35.000 35.000 Ada
7 Kapas 3 5.000 15.000 Ada
8 Freshcare 6 16.000 96.000 Ada
9 Bodrex 2 10.000 20.000 Ada
10 Betadin
( Besar ) 2 28.000 56.000 Ada
11 Salonpas 4 9.000 36.000 Ada
12 Promag 3 9.000 27.000 Ada
13 Diapet 2 6.000 12.000 Ada
14 Hansaplast roll 1 12.000 12.000 Ada
15 Pembalut 2 24.500 49.000 Ada
Jumlah 10 9 2 3 1 480.000
NOTE : BENSIN : RP.20.000
7. FAKTOR PENGHAMBAT
Adapun faktor penghambat dalam kepengurusan kami yaitu :
a. Masih ada beberapa pengurus yang belum menyadari akan tugas dan jawabnya sebagai pengurus.
b. Kurangnya kesadaran para pengurus maupun anggota dalam mengikuti setiap kegiatan.
c. Masih kurangnya pengalaman dari beberapa pengurus dalam berorganisasi.
8. FAKTOR PENDUKUNG
Adapun faktor pendukung dalam kepengurusan kami yaitu :
a. Kepedulian guru-guru dan pembina terhadap kami sehingga berbagai program kerja dapat diselesaikan.
b. Adanya kerja sama dan koordinasi yang selalu dilakukan dengan para pengurus lain, sehingga berbagai hambatan-hambatan yang kami hadapi dapat
terselesaikan.
c. Adanya kepedulian, motivasi, dan partisipasi dari kakak-kakak alumni sehingga pemasalahan-permasalahan yang kami hadapi dapat terselesaikan.
9. PENUTUP
Demikianlah uraian LPJ PMR Unit 08 SMA Negeri 8 Takalar masa bakti 2022- 2023, atas segala bentuk perhatian, partisipasi para anggota PMR kami ucapkan banyak terima kasih.
Kepada Pihak Sekolah, Pembina, Pengurus, Anggota serta Kakak-kakak Alumni yang telah berpartisipasi, kami dari pengurus menyampaikan banyak-banyak terima kasih atas bantuan, pemikiran, waktu dan tenaga yang telah diberikan kepada kami.
Selanjutnya, kami selaku pengurus PMR Unit 08 SMA Negeri 8 Takalar Masa Bakti
2022-2023 memohon maaf jika selama kepengurusan kami, terdapat hal-hal yang tidak berkenan di hati teman-teman.
Akhirnya dengan hati yang lapang, marilah kita mengucapkan Alhamdulillah Rabbil Alamin. Karena kita dapat menyelesaikan Laporan Pertanggung Jawaban Pengadaan Barang dan Obat-obatan. Semoga kinerja kepengurusan kami selanjutnya lebih baik lagi kedepannya. Aamiin Allahumma Aamiin..
Takalar, 23 Novembe 2022 Pengurus Organisasi PMR
Ketua, Sekretaris,
NURHAYATI RAHMAWATI
NIS : 0200046 NIS : 0210056
Mengetahui
PEMBINA PMR PEMBINA PMR
ROSMIATI, S. Pd MUH. RIZAL, S. Pd
NIP. 198003122014112002 NIP.
Menyetujui
Plt. KEPALA
WAKASEK KESISWAAN UPT. SMAN 8 TAKALAR
BARQIAH RAHMA, SS., M.Pd HJ.DARLIANA,S.Si, M.Pd NIP. 198007242009032007 NIP.197706102005022008
LAMPIRAN DOKUMENTASI OBAT-OBATAN