• Tidak ada hasil yang ditemukan

Mahasiswa mampu memahami adanya proses perubahan dalam organisasi 2

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Mahasiswa mampu memahami adanya proses perubahan dalam organisasi 2"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

SILABUS

Fakultas : Ekonomi

Program studi : Manajemen

Mata Kuliah & Kode : Manajemen Perubahan (MNJ6349) Jumlah sks : Teori : 3 SKS Praktik : -

Semester : VII

Mata Kuliah Prasyarat & Kode: Manajemen Sumber Daya Manusia (MNJ6310)

Dosen : Arum Darmawati, MM dan Setyabudi

Indartono, Ph.D I. DESKRIPSI MATA KULIAH

Mata kuliah ini membahas tentang pentingnya manajemen transformasi/perubahan baik struktural maupun perubahan budaya untuk menjadi lebih baik dan dinamis. Topik yang dipelajari meliputi: filosofi, sejarah dan konsep dasar perubahan, melihat dan mempercayai perubahan, memulai perubahan, mengubah budaya korporat dan mengelola harapan. Mata kuliah Manajemen Perubahan dirancang untuk memberikan pengetahuan dan keahlian mahasiswa dalam memahami dampak perubahan dalam organisasi. Dalam kehidupan nyata, proses perubahan sering tidak sesuai dengan yang diharapkan.

Mata kuliah ini diharapkan mampu memberikan dasar pengetahuan kepada mahasiswa tentang pentingnya perubahan dalam organisasi, faktor apa dalam organisasi yang perlu dirubah, bagaimana perubahan perlu dilaksanakan, siapa orang-orang yang terlibat dalam proses perubahan, kapan proses perubahan perlu dilakukan, dan aspek lain yang berkaitan dengan pengelolaan perubahan dalam organisasi.

II. STANDAR KOMPETENSI

1. Mahasiswa mampu memahami adanya proses perubahan dalam organisasi 2. Mahasiswa mampu memahami berbagai faktor pendorong perubahan dalam

organisasi

3. Mahasiswa mampu membedakan tipe-tipe perubahan dalam organisasi III. SUMBER BAHAN

A. Wajib:

a. Palmer, I., Dunford, R dan Akin, G (2009), Managing organizational change 2nd edition, McGrawHill

B. Pendukung:

a. Indartono (2014) Modul Mata Kuliah: Change Management

(2)

b. Senior and Swailes (2010), Organizational change 4th edition, Prentice Hall

c. Cumming, T, 2006, Organizational Development and change, 8th edition, Prentice Hall

IV. SKEMA PEMBELAJARAN Pertem

uan

Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran

Sumber Bahan

1 Memahami proses

pembelajaran manajemen konfik

Introduction 3X50 Indartono (2014)

2 Memahami fenomena konfik di dunia kerja

The nature of change 3X50 Palmer (2009) Indartono (2014) Senior (2010) Cumming (2006) 3 Memahami perilaku

konflik dan cara mengelolanya

Image of Managing change 3X50 Palmer (2009) Indartono (2014) Senior (2010) Cumming (2006) 4 Memahami tuntutan

perubahan dalam orgaisasi

Why organizations change? 3X50 Palmer (2009) Indartono (2014) Senior (2010) Cumming (2006) 5 Memahami berbagai

peruahan dalam organisasi

What changes in organizations

3X50 Palmer (2009) Indartono (2014) Senior (2010) Cumming (2006) 6 Memahami latarbelakang,

proses dan efek dari perubahan

Diagnosis for change 3X50 Palmer (2009) Indartono (2014) Senior (2010) Cumming (2006) 7 Memahami berbagai

hambatan dalam proses perubahan

Resistant to change 3X50 Palmer (2009) Indartono (2014) Senior (2010) Cumming (2006)

8 UTS

9 Memahami berbagai praktek perubahan dalam organisasi

Implementing change case#1

Organizational development

Appreciative Inquiry

3X50 Palmer (2009) Indartono (2014)

10 Memahami berbagai praktek perubahan dalam organisasi

Implementing change case#2

Positive organizational scholarship

Sensemaking approach

3X50 Palmer (2009) Indartono (2014)

11 Memahami berbagai praktek perubahan dalam

Implementing change case#3

3X50 Palmer (2009) Indartono (2014)

(3)

organisasi • Change management

contingency and processual approach

Senior (2010) Cumming (2006)

12 QUIZ

13 Memahami hubungan antara visi dan perubahan

Linking vision and change 3X50 Palmer (2009) Indartono (2014)

14 Memahami pentingnya komunikasi dalam perubahan organisasi

Communication Strategies Strategic Communication

3X50 Palmer (2009) Indartono (2014)

15 Memahami dan mampu mengaplikasikan

komunikasi dalam

perubahan organisasional

Skills for Communicating Change

3X50 Palmer (2009) Indartono (2014)

16 Memahami pentingnya dan strategi perubahan yang berkelanjutan

Sustaining Change 3X50 Palmer (2009)

Indartono (2014)

17 UJIAN AKHIR SEMESTER

V. EVALUASI

No Komponen Evaluasi Bobot (%)

1. Partisipasi Kuliah 20

2. Tugas-tugas 30

3. Ujian Tengah Semester 20

4. Ujian Akhir Semester 30

Jumlah 100

Mengetahui Ketua Jurusan

Setyabudi Indartono, Ph.D NIP. 19720720 200312 1 001

Yogyakarta, 18 Agustus 2014 Dosen Pengampu

Setyabudi Indartono, Ph.D

NIP. 19720720 200312 1 001

Referensi

Dokumen terkait

(6) Teori Rasio Keuangan. Tujuan Instruksional Umum : Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu 1). Mengidentifikasi apa saja yang tercakup dalam mata kuliah

Ketika perubahan berlangsung pada suatu organisasi, maka menimbulkan pengalaman emosi bagi individu yang terlibat di dalamnya, dalam hal ini perubahan organisasi

Berkaitan dengan pentingnya organisasi (lembaga pendidikan) untuk belajar dalam menghadapi kompetisi organisasi dalam era globalisasi dijelaskan yaitu: terdapat empat kekuatan

Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu (1) mengidentifikasi apa saja yang tercakup dalam mata kuliah Dasar Manajemen Keuangan dan masalah yang timbul

1. Bagi subjek penelitian. Diharapkan dapat memberikan gambaran bagi karyawan departemen produksi di PT X mengenai pentingnya perubahan organisasi yang sedang

Beberapa penelitian sudah mengkaji faktor apa saja yang dapat meningkatkan kesiapan pegawai dalam menghadapi perubahan organisasi, namun kajian tersebut sangat sedikiti

“Bagaimana kedudukan negara dalam keanggotaan suatu Organisasi Internasional ?” “Bagaimana pengaturan mengenai pengunduran diri negara anggota dari Organisasi Internasional ?”

Mata kuliah ini diharapkan mampu memberikan bekal bagi mahasiswa yang akan mengikuti Program Latihan Profesi (PLP) di sekolah, terutama dalam menganalisis materi