METODOLOGI PRAKTIKUM REKAYASA LALU LINTAS Metode Pengambilan dan Pengolahan Data Lalu Lintas di Jalan Buluh
Indah, Depan RM. Padang SARASO Asli
Oleh
KELOMPOK C1 – 2
Ni Putu Divayanti (202261121002)
I Made Nova Hartawan (202261121006)
Clever. S. Ch. Toffi (202261121007)
I Gusti Ngurah Agung Eka Arya Tejadinata (202261121012)
Chafares Gideon Bahy (202261121015)
Made Bintang Aryasuta (202261121016)
I Gede Satcitananda Wiradinatha (202261121018)
Dewa Ayu Rai Silvia (202261121020)
I Nyoman Gede Arya Adiadnyana (202261121023)
Dewa Ayu Bintang Permata Dewi (202261121026)
I Komang Jiyo Mahajiva Parsadela (202261121027
Ni Wayan Yunika Putri Pratiwi (202261121028)
I Putu Fery Wahyu Pratama (202261121029)
Si Ngurah Nyoman Dwipayana (202261121032)
Pande Putu Trisna Dewi (202261121034)
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK DAN PERENCANAAN
UNIVERSITAS WARMADEWA 2023
METODOLOGI PRAKTIKUM
A. LOKASI DAN PELAKSANAAN PRAKTIKUM a. Waktu
Hari/Tanggal : Kamis, 19 Oktober 2023 Waktu : 09.30 – 12.30 WITA
Tim peneliti memulai pengumpulan data inventaris jalan, volume kendaraan, dan kecepatan kendaraan pukul 09.30 – 12.30 WITA. Pengumpulan data dilakukan dengan interval waktu pencatatan 15 menit.
b. Lokasi
Lokasi : Jalan Buluh Indah, Pemecutan Kaja, Kota Denpasar, Bali, depan Rumah Makan Padang SARASO Asli Masakan Padang.
Gambar 1. Lokasi praktikum (Sumber: Google Earth)
Lokasi pengambilan data berada di Jalan Buluh Indah, Pemecutan Kaja, Kota Denpasar, Bali, di depan Rumah Makan Padang SARASO Asli Masakan Padang.
B. METODOLOGI PRAKTIKUM
Prosedur ini melibatkan pengumpulan data secara manual, yang mencakup informasi mengenai kondisi fisik jalan, jumlah lalu lintas, dan kecepatan rata-rata kendaraan yang melintasi jalan yang sedang diamati. Setelah mengumpulkan data,
langkah berikutnya adalah melakukan analisis untuk mendapatkan hasil dengan menggunakan metode tertentu.
1. Peralatan Praktikum a. Stopwatch
Stopwatch digunakan untuk menghitung kecepatan kendaraan yang dijadikan sampel yang melewati jalan Buluh Indah dari titik awal hingga titik akhir.
b. Meteran
Meteran digunakan untuk mengukur jarak pengamatan pada jalan serta lebar jalan. Jarak pengamatan ditentukan sejauh 100 meter dari titik awal yang ditentukan.
c. Bendera
Bendera digunakan sebagai tanda atau komunikasi bantuan antar pengamat agar mengetahui waktu untuk memulai atau menghentikan stopwatch.
d. Alat tulis
Alat tulis digunakan untuk mencatat data-data yang dihasilkan setelah mengamati kendaraan yang dijadikan sampel.
e. Lakban kuning
Lakban digunakan untuk memberikan tanda pada jalan yang digunakan pengamatan.
f. Blangko data
Blangko data digunakan sebagai media pencatatan data hasil pengamatan yang telah diamati.
g. Penghitung Kendaraan (Counter)
Alat penghitung kendaraan manual digunakan untuk menghitung jumlah kendaraan yang melewati titik pengukuran. Penghitung manual menggunakan aplikasi Traffic Counter.
h. Kamera
Kamera dapat digunakan untuk mendokumentasikan kegiatan selama proses survei.
i. Payung atau Topi
Payung atau topi diperlukan untuk melindungi peneliti dari panas matahari maupun hujan.
2. Tenaga Pelaksana
Untuk pekerjaan pengumpulan data melibatkan 15 orang tenaga pelaksana/pembantu dengan pembagian struktur organisasi yang terdiri atas:
1. Koordinator : I Gusti Ngurah Agung Eka Arya Tejadinata (202261121012)
2. Sekretaris : Ni Putu Divayanti (202261121002) 3. Pelaksana dan pembantu tenaga pelaksana
a) Arah ke kanan (Selatan – Utara)
• Volume : I Putu Fery Wahyu Pratama (Ketua) (202261121029)
I Gede Satcitananda Wiradinatha (202261121018)
I Nyoman Gede Arya Adiadnyana (202261121023)
• Kecepatan : Dewa Ayu Rai Silvia Dewi (Ketua) (202261121020)
Ni Wayan Yunika Putri Pratiwi (202261121028)
Clever. S. Ch. Toffi (202261121007) b) Arah ke kiri (Utara – Selatan)
• Volume : I Gusti Ngurah Agung Eka A. T. (Ketua) (202261121012)
I Made Nova Hartawan (202261121006) Ni Putu Divayanti (202261121002)
• Kecepatan : I Komang Jiyo Mahajiva P. (Ketua)
(202261121027)
Pande Putu Trisna Dewi (202261121034)
Dewa Ayu Bintang Permata Dewi (202261121026)
c) Inventaris : Chafares Gideon Bahy (Ketua) (202261121015)
Made Bintang Aryasuta (202261121016)
Si Ngurah Nyoman Dwipayana (202261121032)
Gambar 2. Pembagian pos per anggota (Sumber: Arsip peneliti)
Tabel 1. Pembagian Tugas
No Nama Anggota Tugas
1 I Gusti Ngurah Agung Eka A. T. Mencatat volume Kendaraan yang lewat dari arah Utara
2 I Made Nova Hartawan Mencatat volume Kendaraan yang lewat dari arah Utara
3 Ni Putu Divayanti Mencatat volume Kendaraan yang lewat dari arah Utara
4 I Putu Fery Wahyu Pratama Mencatat volume Kendaraan yang lewat dari arah Selatan
5 I Gede Satcitananda Wiradinatha Mencatat volume Kendaraan yang lewat dari arah Selatan
6 I Nyoman Gede Arya Adiadnyana Mencatat volume Kendaraan yang lewat dari arah Selatan
7 I Komang Jiyo Mahajiva P. Memberikan tanda kendaraan melewati titik awal dari arah Utara 8 Pande Putu Trisna Dewi Memberikan tanda kendaraan
melewati titik akhir dari arah Utara 9 Dewa Ayu Bintang Permata Dewi Mencatat kecepatan kendaraan dari
arah Utara
10 Dewa Ayu Rai Silvia Dewi Memberikan tanda kendaraan melewati titik awal dari arah Selatan 11 Ni Wayan Yunika Putri Pratiwi Memberikan tanda kendaraan
melewati titik akhir dari arah Selatan 12 Clever. S. Ch. Toffi Mencatat kecepatan kendaraan dari
arah Selatan
13 Chafares Gideon Bahy Mencatat data inventaris dan dokumentasi
14 Made Bintang Aryasuta Mencatat data inventaris dan membantu pos lain jika dibutuhkan 15 Si Ngurah Nyoman Dwipayana Mencatat data inventaris dan
membantu pos lain jika dibutuhkan (Sumber: Arsip peneliti)
3. Langkah – Langkah Praktikum
a. Menentukan waktu dan lokasi praktikum yang akan dijadikan objek penelitian.
b. Menentukan titik awal praktikum dan menandainya dengan lakban.
c. Menentukan titik akhir praktikum sejauh 100 meter dengan menggunakan meteran dan menandainya dengan lakban.
d. Pelaksana menempati pos masing-masing sesuai dengan job desk yang telah ditentukan sebelumnya.
e. Pelaksana yang bertugas mengukur kecepatan kendaraan akan membawa bendera dan stopwatch. Waktu yang dihitung adalah waktu yang digunakan kendaraan untuk menempuh jarak sejauh 100 meter dari titik yang telah ditentukan sebelumnya pada tiap ruas jalan.
f. Pelaksana yang bertugas mengukur volume kendaraan akan mencatat jumlah kendaraan yang melewati titik tengah dari jarak 100 meter dan mengelompokkannya berdasarkan jenis kendaraannya pada setiap ruas jalan.
g. Pelaksana yang bertugas untuk mencatat data inventaris akan mencatat keadaan dan kelengkapan jalan pada kedua ruas.
PENGUMPULAN DATA VOLUME (UTARA – SELATAN) Hari/Tanggal :
Diukur oleh : Nama Jalan : Panjang Lintasan :
Interval Waktu
Jumlah Kendaraan Sepeda Motor
(SM)
Kendaraan Ringan (KR)
Kendaraan Berat (KB) 15 Menit Ke-1
09.30-09.45
15 Menit Ke-2
09.45-10.00
15 Menit Ke-3
10.00-10.15
15 Menit Ke-4
10.15-10.30
15 Menit Ke-5
10.30-10.45
15 Menit Ke-6
10.45-11.00
15 Menit Ke-7
11.00-11.15
15 Menit Ke-8
11.15-11.30
15 Menit Ke-9
11.30-11.45
15 Menit Ke-10
11.45-12.00
15 Menit Ke-11
12.00-12.15
15 Menit Ke-12
12.15-12.30
PENGUMPULAN DATA VOLUME (SELATAN – UTARA) Hari/Tanggal :
Diukur oleh : Nama Jalan : Panjang Lintasan :
Interval Waktu
Jumlah Kendaraan Sepeda Motor
(SM)
Kendaraan Ringan (KR)
Kendaraan Berat (KB) 15 Menit Ke-1
09.30-09.45
15 Menit Ke-2
09.45-10.00
15 Menit Ke-3
10.00-10.15
15 Menit Ke-4
10.15-10.30
15 Menit Ke-5
10.30-10.45
15 Menit Ke-6
10.45-11.00
15 Menit Ke-7
11.00-11.15
15 Menit Ke-8
11.15-11.30
15 Menit Ke-9
11.30-11.45
15 Menit Ke-10
11.45-12.00
15 Menit Ke-11
12.00-12.15
15 Menit Ke-12
12.15-12.30
PENGUMPULAN DATA KECEPATAN (UTARA – SELATAN) Hari/Tanggal :
Diukur oleh : Nama Jalan : Panjang Lintasan :
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-1 09.30-09.45
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-2 09.45-10.00
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-3 10.00-10.15
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-4 10.15-10.30
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-5 10.30-10.45
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-6 10.45-11.00
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-7 11.00-11.15
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-8 11.15-11.30
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-9 11.30-11.45
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-10 11.45-12.00
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-11 12.00-12.15
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-12 12.15-12.30
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
PENGUMPULAN DATA KECEPATAN (SELATAN – UTARA) Hari/Tanggal :
Diukur oleh : Nama Jalan : Panjang Lintasan :
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-1 09.30-09.45
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-2 09.45-10.00
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-3 10.00-10.15
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-4 10.15-10.30
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-5 10.30-10.45
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-6 10.45-11.00
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-7 11.00-11.15
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-8 11.15-11.30
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-9 11.30-11.45
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-10 11.45-12.00
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-11 12.00-12.15
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Interval Waktu Sampel Tipe Kendaraan Ringan Waktu Tempuh (s)
15 Menit Ke-12 12.15-12.30
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
PENGUMPULAN DATA INVENTARIS Hari/Tanggal :
Diukur oleh : Nama Jalan : Panjang Lintasan :
No Nama Jalan
Nomor Ruas Jalan
Simpul Panjang (m) Bangunan Pelengkap Marka Jalan
Dari Ke Awal Akhir Drainase Bahu Trotoar
Fungsi Jumlah Kondisi Kanan (m) Kiri (m) Kanan (m) Kiri (m) Kanan (m) Kiri (m)
Rambu Lalu Lintas Pagar Pengaman Cermin Delineator Fasilitas Lain
Keterangan Fungsi Jumlah Kondisi Panjang (m) Kondisi Jumlah Kondisi Jumlah Kondisi Fungsi Jumlah Kondisi