model assure
Kelompok 2
Hilmy Wikan Reza Rizkiana
Hana Nadia Ekawardani Aminatul hamidah
Verdian Indra Bima 1. 2.
3. 4.
5.
Anggota Kelompok:
State Standards and Objectives (menetapkan standar dan
tujuan)
Merupakan tahapan kedua dari model ASSURE yaitu merumuskan tujuan dan standar. Hal ini perlu dilakukan sebagai upaya untuk
memudahkan pendidik dan peserta didik dalam
pembelajaran. Dalam merumuskan tujuan dan standar
pembelajaran perlu memperhatikan latar belakang peserta didik (audience), kompetensi yang harus dicapai peserta didik yang
berupa perilaku (behavior), lingkungan belajar (condition), dan kemampuan prasyarat yang harus dimiliki (degree).
State Standards and Objectives (menetapkan
standar dan tujuan)
Strategi, Teknologi dan Pemilihan media pembelajaran Penilaian
Harapan belajar peserta didik
Untuk merumuskan tujuan pembelajaran dapat mengacu pada rumusan ABCD
Menurut Smaldino setiap rumusan tujuan pembelajaran ini haruslah lengkap. Penting untuk menyatakan standar dan tujuan pembelajaran untuk setiap pelajaran karena mereka berfungsi sebagai dasar untuk menentukan tiga komponen penting dari rencana pelajaran ASSURE, yaitu sebagai berikut:
1. 2.
3.
C
Condition.
Situasi kondisi atau lingkungan yang memungkinkan bagi pelajar dapat belajar dengan baik.
Hal tersebut mencakup penggunaan media dan metode serta sumber belajar yang diterapkanselama proses belajar mengajar berlangsung.
D
Degree.
Persyaratan khusus atau kriteria yang dirumuskan sebagai bukti bahwa pencapaian tujuan pembelajaran dan proses belajar berhasil. Kriteria ini dapat dinyatakan dalam presentase, menggunakan kata-kata seperti tepat/benar, waktu yang harus dipenuhi, dan kelengkapan
persyaratan yang dianggap dapat mengukur pencapaian kompetensi.
B
Behavior.
Perilaku belajar yang dikembangkan dalam pembelajaran, tercermin dalam penggunaan kata kerja yang terukur dan dapat diamati. Misalnya menyusun, mengidentifikasi,
mendemonstrasikan, mempraktikkan dll, dirumuskan secara utuh.
ABCD TUJUAN PEMBELAJARAN
Audience.
Peserta didik dengan segala karakterisktiknya. Siapapun peserta didik, apa pun
latarbelakangnya, jenjang belajarnya, serta kemampuan prasyaratnya sebaiknya jelas dan rinci.