• Tidak ada hasil yang ditemukan

MODUL AJAR SEKOLAH DASAR (SD/MI) Bahasa Indonesia

N/A
N/A
Muhammad Nasry

Academic year: 2024

Membagikan "MODUL AJAR SEKOLAH DASAR (SD/MI) Bahasa Indonesia"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

MODUL AJAR

SEKOLAH DASAR (SD/MI)

Nama penyusun : Zaini Dakhlan, S.Pd., dan M. Nasri, S.Pd

Nama Sekolah : SDN Sungai Andai 3Banjarmasin Mata pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas / Fase : B

BAHASA INDONESIA

MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN

Fase / Semester : B / I (Satu) Kelas : IV (Empat)

Elemen : Alokasi Waktu : 18 JP

(2)

Menulis

Membaca

Tujuan Pembelajaran:

Peserta didik mampu:

1.1 Memahami dan menjelaskan permasalahan yang dihadapi tokoh cerita (CC2) 1.2 Menyebutkan kata-kata yang panjang (CC2)

1.3 Mengidentifikasi kalimat transitif dan intransitif di dalam cerita (CC2)

1.4 Membedakan antara kalimat transitif dan kalimat intransitif, serta menggunakannya (CC4) 1.5 Mencari arti kata didalam kamus dan membuat Proyek kamus Kelas Empat (CC4)

4.1 Menuliskan kalimat menggunakan tanda baca yang tepat sesuai fungsinya dan sesuai kaidah bahasa Indonesia (CC3)

Profil Pelajar Pancasila:

● Mandiri

● Kreatif

● Bernalar kritis

Langkah-Langkah Pembelajaran:

Persiapan pembelajaran

Guru meminta salah satu siswanya untuk memimpin doa Menyanyikan lagu Wajib nasional

Menyanyikan lagu Mars Kayuh Baimbai Menyanyikan lagu Mars SDN Sungai Andai 3 Menyanyikan lagu Profile Pancasila

Menyanyikan lagu Daerah Hafalan-hafalan

Kegiatan Literasi

Guru menyiapkan siswa agar siap belajar dengan meminta seluruh siswa mengangkat buku di tangan kiri dan alat tulis ditangan kanan.

Konteks/Analogy

● Guru membawa gambar tentang “Malin Kundang”

(3)

● Kemudian guru bertanya jawab

Apakah yang kalian ketahui tentang gambar ini?

Citra, Kamu ceritakan tentang gambar tersebut?

Fadil, Dimana kamu biasanya menemukan gambar ini?

Furqon, Dimana kamu biasanya mendengarkan cerita ini?

● Memberikan stimulus kepada siswa mengenai Teks Narasi yang benar.

Bagaimana tentang teks cerita tersebut?

● Memberikan pertanyaan pemantik agar peserta didik dapat mengetahui atau mempunyai tujuan belajarnya sendiri. (Misalnya: Bagaimana mehahami teks narasi

● Nah hari ini kita akan belajar tentang Teks Narasi

Pembelajaran 1. Persiapan Membaca (6 JP) Peserta didik mampu:

1.1 Memahami dan menjelaskan permasalahan yang dihadapi tokoh cerita (CC2) 1.2 Menyebutkan kata-kata yang panjang (CC2)

● Peserta didik membaca teks cerita yang diberikan guru

● Peserta didik memahami permasalahan yang dihadapi tokoh dalam teks cerita tersebut

● Peserta didik secara mandiri menjelaskan berbagai permasalahan yang dihadapi tokoh dalam teks cerita tersebut

● Peserta didik secara mandiri menyebutkan kata-kata yang panjang.

Pembelajaran 2. Persiapan Membaca (6 JP) Peserta didik mampu:

1.3 Mengidentifikasi kalimat transitif dan intransitif di dalam cerita (CC2)

1.4 Membedakan antara kalimat transitif dan kalimat intransitif, serta menggunakannya (CC4)

● Peserta didik mengamati teks bacaan yang diberikan

● Peserta didik mengidentifikasi teks bacaan yang diberikan

● Peserta didik menyebutkan kalimat transitif dan kalimat intransitif dalam teks bacaan

● Peserta didik membedakan antara kalimat transitif dan kalimat intransitif dalam teks bacaan

● Guru bertanya jawab dengan peserta didik tentang kalimat transitif dan kalimat intransitif yang benar

(4)

Pembelajaran 3. Persiapan Menulis (6 JP) Peserta didik mampu:

1.5 Mencari arti kata didalam kamus dan membuat Proyek kamus Kelas Empat (CC4) 4.1 Menuliskan kalimat menggunakan tanda baca yang tepat sesuai fungsinya dan sesuai

kaidah bahasa Indonesia (CC3)

● Guru memberikan teks bacaan kepada siswa/i

● Peserta didik mencari kosakata yang belum pernah ditemui

● Peserta didik secara mandiri mencari arti dari kosakata yang meraka temukan

● Peserta didik secara mandiri mengumpulkan kata-kata yang ditemukan menjadi kamus

● Peserta didik secara mandiri menuliskan teks narasi yang sesuai dengan kaidah Bahasa Indonesia

KNOWLEDGE OF LEARNERS

Pengetahuan Terdahulu/ Prior Knowledge:

- -

Level of Learning Path:

- High Achiever (20%): CC5 - Middle Achiever (50%) : CC3 - Low Achiever(30%) : FC3

Pengalaman Hidup / Life Experience : - siswa pernah membaca buku

- -

Gaya Belajar/Learning Style:

- Auditori : - Visual : - Kinestetik :

E. LEARNING PATH

M

(5)

FC1 – FC2 – CC2 – CC3 – CC4 FC1 – FC2 – FC3 – FC4 – CC4 FC1 – FC2 – FC3 – CC3 – CC4 FC1 – CC1- CC2 – CC3 – CC4

Asesmen Formatif:

1. Peserta didik diberikan tes tertulis

2. Peserta didik dapat mengerjakan AKM (Asesmen Kompentensi Minimum) 3. Peserta didik dapat Praproyek Membuat Kamus Kelas Empat

4. Peserta didik diberikan tes lisan.

Contoh:

a. Menentukan kalimat transitif dan kalimat intransitif yang benar?

b. Menceritakan teks narasi yang telah dibuat

5. Peserta didik diberikan pertanyaan secara lisan unjuk kinerja dengan praktik, dan menyajikan dalam daftar hasil penugasan.

6. Lembar observasi untuk mengetahui keaktifan peserta didik saat kerja mandiri dan berpasangan.

7. Kuesioner dijawab dengan skala likert untuk mengetahui minat peserta didik dalam membaca dan memirsa

Kuesioner digunakan untuk refleksi pembelajaran:

NO. PERNYATAAN YA TIDAK

1. Saya mengerti pembelajaran hari ini.

P

C CC1 CC2 CC3 CC4

F FC1 FC2 FC3 FC4

C1 C2 C3 C4 C5 C6

(6)

2. Saya tidak sulit dalam mengerjakan penugasan hari ini.

3. Saya masih perlu dibantu dalam mengerjakan tugas hari ini.

4. Pembelajaran hari ini menyenangkan bagi saya 5. Saya masih perlu waktu untuk belajar lagi

mengenai materi hari ini.

8. Melaksanakan tindak lanjut dari hasil asesmen penilaian.

Jika peserta didik tidak dapat membaca dan menulis, maka peserta didik diberikan pelayanan individu.

Mengetahui,

Wali Kelas IV Wali Kelas IV

Zaini Dakhlan, S.Pd. Muhammad Nasri, S.Pd.

NIPPPK. 19980815 2023211 002 NIP.

Kepala Sekolah

Sulis, S.Pd., M.Pd.

NIP. 19651212 199512 2 005

(7)

LAMPIRAN

Pemetaan Kebutuhan Belajar Berdasarkan Profil Belajar Murid

Profil Belajar Murid

Visual Auditori Kinestetik

Nama Siswa

Konten/Proses

-Materi yang digunakan berbagai gambar.

-Saat menjelaskan Guru menggunakan alat bantu visual yaitu melalui gambar dan video

-Materi yang digunakan lagu.

-Guru menggunakan Lagu agar siswa lebih memahami

pembelajaran

-Materi yang dgunakan display kelas

-Guru membuat beberapa sudut belajar atau display tempel ditempat- tempat berbeda untuk memberikan kesempatan muirid bergerak saat mengakses informasi Produk

Strategi dan Alat Penilaian : Penilaian Sikap

- Strategi : Observasi - Alat : Catatan Anekdot

(8)

NAMA

TANGGAL /

CATATAN SIKAP

TANGGAL /

CATATAN SIKAP

TANGGAL /

CATATAN SIKAP

TANGGAL / CATATAN

SIKAP

TANGGAL /

CATATAN SIKAP

TANGGAL / CATATAN

SIKAP

Penilaian Pengetahuan dan Keterampilan - Strategi : Unjuk kerja

- Alat : Checklist INDIKATOR

PENGETAHUAN

CHECKLIST

CATATAN TERCAPAI BERKEMBANG

BARU MULAI TERLIHAT Menunjukkan

Pengetahuan tentang kegiatan membaca

Keterampilan menulis

Struktur Kalimat Kosakata

Ejaan Kreatifitas

(9)
(10)

MATERI

(11)

Referensi

Dokumen terkait

membaca : membaca lancar beberapa kalimat sederhana yang terdiri atas 3 sampai 5 kata dengan intonasi yang tepat6. menulis : menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru

• budi pekerti • cerita anak • cerita anak • membaca nyaring • dongeng • teks • intonasi • menyalin puisi • lafal • puisi anak • tokoh dongeng

Mengidentifikasi tokoh, watak, latar, tema atau amanat dari cerita anak yang dibacakan..  Menyebutkan tokoh-tokoh cerita anak

4.1 Melengkapi cerita sederhana dengan kata yang tepat Cerita tentang kegiatan sehari-hari Teks pendek Cerita rumpang cerita - Menjelaskan urutan kegiatan dengan bahasa

kamu sudah belajar tentang • menyebutkan isi dongeng • menjelaskan isi gambar seri • membaca puisi. • memperagakan

Tujuan Pembelajaran Unit 4 :  Pada pembelajaran ini peserta didik mampu menyebutkan kalimat tentang greetings / salam dan partings / perpisahan dalam bahasa inggris beserta

Pada akhir Bab I ini, guru telah memetakan peserta didik sesuai dengan kemampuan masing- masing melalui asesmen formatif dalam  Memahami dan menjelaskan permasalahan yang dihadapi

TUJUAN KEGIATAN PEMBELAJARAN Alur Tujuan Pembelajaran Bab Ini :  Melalui membaca, peserta didik dapat membedakan informasi yang bersifat fakta dan opini pada cerita;  Melalui