• Tidak ada hasil yang ditemukan

Modul Ajar Matematika Menggunakan Model Pembelajaran RME

N/A
N/A
tri sabariyah

Academic year: 2024

Membagikan "Modul Ajar Matematika Menggunakan Model Pembelajaran RME"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

MODUL AJAR

Satuan Pendidikan : SDN 2 Talang, Bandar Lampung Kelas / Semester : 1 / 2

Mata Pelajaran : Matematika Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit

Hari/ tanggal : Sabtu , 13 Januari 2024 Model Pembelajaran : RME

Profil Pelajar Pancasila : 1. Mandiri 2. Bernalar Kritis 3. Bergotong royong 4. Kreatif

5. Berkebhinekaan global

Masalah Terpilih Solusi Paling Relevan Kemampuan dasar Matematika kelas

satu Masih rendah yaitu pada pembelajaran matematika pada Bab jam / waktu

Penggunaan Model Pembelajaran RME berbantuan media berbasis powerpoint dan Media ajar berupa media tiruan dari Stereoform

I. CAPAIAN PEMBELAJARAN DAN TUJUAN PEMBELAJARAN

CAPAIAN PEMBELAJARAN (CP) TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)

Pada akhir fase A, peserta didik dapat mengukur panjang menggunakan satuan tidak baku dengan membilang banyaknya benda, membandingkan panjang dan luas (lebih panjang atau lebih luas). Peseta didik juga dapat mengenal dan membandingkan, atuan baku panjang (cm, m), berat (gr, kg), volume (liter), dan waktu.

Pertemuan Ke 1

Peserta didik dapat Mengenal waktu jam dengan melihat pergerakan jarum pendek pada bilangan di muka jam

Pertemuan ke 2

Peserta didik dapat Membaca waktu dengan melihat posisi jarum panjang dan jarum pendek di muka jam (posisi tepat dan setengah)

II. TUJUAN KEGIATAN PEMBELAJARAN

Tujuan Kegiatan Pembelajaran Memuat Kolaborasi, HOTS, ICT, Karakter, ABCD Mata Pelajaran Tujuan Kegiatan Pembelajaran

Matematika Pertemuan 1

Contoh:

1.Setelah Peserta didik dan guru mengamati gambar pada PPT yang ditayangkan melalui proyektor dan melakukan diskusi (Collaboration, TPACK, C ) dengan teliti (PPP), Peserta Didik (A) dapat Menjelaskan (C1) cara kerja jam (B) Yang ditunjuk oleh jarum jam Dengan Tepat (D)

(2)

2.Setelah Peserta didik dan guru mengamati gambar pada PPT yang ditayangkan melalui proyektor dan melakukan diskusi (Collaboration, TPACK, C ) dengan teliti (PPP), Peserta didik ( A) Dapat

Menyebutkan (C1) angka-angka pada jarum jam (B) Dengan Tepat (D)

Pertemuan ke-2

1. Setelah Peserta didik dan guru mengamati gambar pada PPT yang ditayangkan melalui proyektor dan melakukan diskusi (Collaboration, TPACK, C ) dengan teliti (PPP), Peserta didik ( A) Dapat Menjelaskan (C1) jumlah waktu (jam, menit, detik) dalam satu hari. (B) Dengan Tepat (D) 2. Setelah Peserta didik dan guru

mengamati gambar pada PPT yang ditayangkan melalui proyektor dan melakukan diskusi (Collaboration, TPACK, C ) dengan teliti (PPP), Peserta didik ( A) Dapat Menjelaskan (C1) Waktu (jam, menit, detik) (B) Dengan Tepat (D)

III. MATERI PEMBELAJARAN

• Membaca jam analog yang menujukkan waktu tertentu.

• Menggambar jam yang menunjukkan waktu tertentu.

 Membaca Jam Analog yang menunjukkan jam menit dan detik IV. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Model Pembelajaran: Realistic Mathematics Education Pertemuan ke-1

Kegiatan dan

Alokai Waktu Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Langkah- Langkah Model Awal ( 10 Menit) 1. Guru membuka kegiatan dengan

mengucapkan salam (PPK Religius).

2. Guru melakukan aktifitas rutin kelas, sesuai kesepakatan kelas ( menyapa, berdoa, dan mengecek kehadiran ).

3. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang peserta didik ( PPK –Religius )

4. Peserta didik diingatkan untuk selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat dan manfaatnya bagi tercapai cita-cita (PPK – Disiplin)

5. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu nasional lainnya. Guru memberikan penguatan tentang

(3)

Kegiatan dan

Alokai Waktu Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Langkah- Langkah Model pentingnya menanamkan semangat

Nasionalisme.(PPK-Nasionalis) 6. Guru Membuat Kesepakatan kelas

berupa peraturan selama pembelajaran 7. Pembiasaan membaca / menulis / mendengarkan/ berbicara selama 15- 20 menit materi non pelajaran seperti tokoh dunia, kesehatan, kebersihan, makanan/minuman sehat , cerita inspirasi dan motivasi. (PPK-Literasi – Rasa Ingin Tau )

8. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran melalui PPT

\ ( Communication -4C.TPACK) 9. Peserta didik dan guru bertanya jawab

mengenai pembelajaran sebelumnya dikaitkan denganmateri yang akan diajarkan. (Communication, Collaboration- 4C)

10. Peserta didik diarahkan oleh guru untuk ice breaking “Tepuk Semangat“

dan bernyanyi lagu “ Siapa yang suka hati “

11. Peserta didik diingatkan kembali oleh guru untuk mengikuti proses pembelajaran dengan menyimak guru dan mengikuti tugas serta langkah pada lembar kerja peserta didik yang akan diberikan. (PPKDisplin)

Inti ( 40 Menit) 1. Peserta didik dibimbing oleh guru mengamati video yang ditampilkan melalui proyektor mengenai masalah yang berkaitan dengan materi Jam dengan teliti (Communication, Collaboration-4C, TPACK, PPP) 2. Peserta didik Bersama guru bertanya

jawab mengenai video yang di tampilkan ( 4C : Communication , Critical Thingking , Collaboration , TPACK ) Pertanyaan yang di gunakan adalah : “ Sekarang jam berapa ?

3. Guru memfasilitasi waktu bagi peserta didik untuk menafsirkan dan bertanya jawab berkenaan dengan gambar yang berkaitan dengan Jam /Waktu , yang diberikan guru. Seperti apa yang diketahui, apa yang ditanyakan, dan bagaimana mereka dapat menjawab pertanyaan tersebut. (4C:

Langkah 1 : Model

Pembelajaran RME

1.Memahami masalah kontekstual ( Konsep waktu /

Jam)

2.Menyelesaikan Masalah

Kontekstual

(4)

Kegiatan dan

Alokai Waktu Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Langkah- Langkah Model Collaboration, Critical)

4. Peserta didik menelaah/mengamati gambar pembelajaran mengenai penjumlahan yang dipersiapkan oleh guru (RME: The Use of Models &

Intertwining) (4C: Critical Thinking and Problem Solving) 5. Peserta didik dibagi ke dalam 4

kelompok yang dikondisikan oleh guru. Setiap kelompok beranggota 4-5 orang. (4C- Collaboration)

6. Peserta didik diarahkan oleh guru untuk bersama sama mengerjakan tugas kelompok yang harus diselesaikan melalui diskusi bersama kelompoknya. (RME: Student Contribution) (4C: Critical Thinking and Problem Solving) 7. Guru memberikan kesempatan kepada

perwakilan kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi dan membandingkan jawaban yang telah mereka temukan sebelumnya. (4C:

Communication & Critical Thinking)

8. Peserta didik dibimbing guru untuk membandingkan jawaban yang ditemukan pada diskusi kelas. (4C:

Critical Thinking and Problem Solving)

9. Peserta didik mengkorelasikan penjelasan guru

Akhir (10 Menit) 1. Peserta didik bersama guru membuat kesimpulan atas hasil belajar yang telah dilakukan.

2. Guru memberi post test menggunakan aplikasi quizziz. (TPACK)

3. Guru Memberikan Tindak Lanjut Berupa Pekerjaan Rumah (PR)

4. Guru melakukan refleksi pembelajaran dengan mengajukan beberapa pertanyaan seperti

 “Bagaimana perasaan kalian setelah proses pembelajaran hari ini?”,

 “kegiatan apa yang paling menyenangkan menurut kalian?”,

(5)

Kegiatan dan

Alokai Waktu Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Langkah- Langkah Model

 “Proses pembelajaran seperti apa yang kalian harapkan untuk

selanjutnya?” (4C

Collaboration)

5. Peserta didik berdoa setelah belajar.

(PPk Religius)

6. Guru menyampaikan pesan untuk tetap dapat jujur dalam melakukan sesuatu, karena kejujuran adalah mata uang yang tidak ternilai. (Kearifan Lokal)

7. Guru menutup pembelajaran dengan salam. (PPK Religius)

Pertemuan ke-2 Kegiatan

dan Alokai Waktu

Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Langkah- Langkah Model

Awal ( 10

Menit)

1. Guru membuka kegiatan dengan mengucapkan salam (PPK Religius).

2. Guru melakukan aktifitas rutin kelas, sesuai kesepakatan kelas ( menyapa, berdoa, dan mengecek kehadiran ).

3. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang peserta didik ( PPK –Religius ) 4. Peserta didik diingatkan untuk selalu

mengutamakan sikap disiplin setiap saat dan manfaatnya bagi tercapai cita-cita (PPK – Disiplin)

5. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu nasional lainnya. Guru memberikan penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat Nasionalisme.(PPK-Nasionalis)

6. Guru Membuat Kesepakatan kelas berupa peraturan selama pembelajaran

7. Pembiasaan membaca / menulis / mendengarkan/ berbicara selama 15- 20 menit materi non pelajaran seperti tokoh dunia, kesehatan, kebersihan, makanan/minuman sehat , cerita inspirasi dan motivasi. (PPK-Literasi – Rasa Ingin Tau )

8. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran melalui PPT

\ ( Communication -4C.TPACK)

9. Peserta didik dan guru bertanya jawab mengenai pembelajaran sebelumnya dikaitkan denganmateri yang akan diajarkan.

(6)

Kegiatan dan Alokai Waktu

Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Langkah- Langkah Model (Communication, Collaboration- 4C)

10. Peserta didik diarahkan oleh guru untuk ice breaking “Tepuk Semangat“ dan bernyanyi lagu

“ Siapa yang suka hati “

11. Peserta didik diingatkan kembali oleh guru untuk mengikuti proses pembelajaran dengan menyimak guru dan mengikuti tugas serta langkah pada lembar kerja peserta didik yang akan diberikan. (PPKDisplin)

Inti ( 40 Menit)

12. Peserta didik dibimbing oleh guru mengamati video yang ditampilkan

* Link Youtube :

(https://youtu.be/KhU5MWpmej4

* https://youtu.be/t4G9Tvxb6KI

* https://youtu.be/34_33N7QC5M

melalui proyektor mengenai yang berkaitan dengan materi Jam dengan teliti (Communication, Collaboration-4C, TPACK, PPP)

13. Peserta didik Bersama guru bertanya jawab mengenai video yang di tampilkan ( 4C : Communication , Critical Thingking , Collaboration , TPACK ) Pertanyaan yang di gunakan adalah : “ Sekarang jam berapa ? 14. Guru memfasilitasi waktu bagi peserta didik

untuk menafsirkan dan bertanya jawab berkenaan dengan gambar yang berkaitan dengan Jam /Waktu , yang diberikan guru.

Seperti apa yang diketahui, apa yang ditanyakan, dan bagaimana mereka dapat menjawab pertanyaan tersebut. (4C: Collaboration, Critical)

15. Peserta didik menelaah/mengamati gambar pembelajaran mengenai penjumlahan yang dipersiapkan oleh guru (RME: The Use of Models & Intertwining) (4C: Critical Thinking and Problem Solving)

16. Peserta didik dibagi ke dalam 4 kelompok yang dikondisikan oleh guru. Setiap kelompok beranggota 4-5 orang. (4C- Collaboration) 17. Peserta didik diarahkan oleh guru untuk bersama

sama mengerjakan tugas kelompok yang harus diselesaikan melalui diskusi bersama kelompoknya. (RME: Student Contribution) (4C: Critical Thinking and Problem Solving) 18. Guru memberikan kesempatan kepada

perwakilan kelompok untuk mempresentasikan

Langkah 1 : Model

Pembelajaran RME

1.Memahami masalah kontekstual

( Konsep waktu / Jam)

2.Menyelesaikan Masalah

Kontekstual

(7)

Kegiatan dan Alokai Waktu

Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Langkah- Langkah Model hasil diskusi dan membandingkan jawaban yang

telah mereka temukan sebelumnya. (4C:

Communication & Critical Thinking)

19. Peserta didik dibimbing guru untuk membandingkan jawaban yang ditemukan pada diskusi kelas. (4C: Critical Thinking and Problem Solving)

20. Peserta didik mengkorelasikan penjelasan guru

3.Membandingkan dan

mendiskusikan jawaban

Akhir (10 Menit)

1. Peserta didik bersama guru membuat kesimpulan atas hasil belajar yang telah dilakukan.

2. Guru memberi post test menggunakan aplikasi quizziz. (TPACK)

3. Guru Memberikan Tindak Lanjut Berupa Pekerjaan Rumah (PR)

4. Guru melakukan refleksi pembelajaran dengan mengajukan beberapa pertanyaan seperti

 “Bagaimana perasaan kalian setelah proses pembelajaran hari ini?”,

 “kegiatan apa yang paling menyenangkan menurut kalian?”,

 “Proses pembelajaran seperti apa yang kalian harapkan untuk selanjutnya?” (4C Collaboration)

5. Peserta didik berdoa setelah belajar. (PPk Religius)

6. Guru menyampaikan pesan untuk tetap dapat jujur dalam melakukan sesuatu, karena kejujuran adalah mata uang yang tidak ternilai. (Kearifan Lokal)

7. Guru menutup pembelajaran dengan salam.

(PPK Religius)

4.Menarik Kesimpulan

V. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia, 2021 Belajar Bersama Temanmu Matematika untuk Sekolah Dasar Kelas I, Penulis: Tim Gakko Tosho Penyadur: Wahid Yunianto.

• Buku Guru Matematika Sekolah Dasar kelas 1 Kurikulum Merdeka , Tahun 2019

 LKPD

 Bahan Ajar Media Pembelajaran : 1. Video Youtube 2. Power Point 3. Media Tiruan Jam Analog dari Streoform

(8)

VI.

1.

Mengetahui Kepala SDN 2 Talang

Resnawati, S.Pd, SD NIP. 19640305198403 2002

Bandar Lampung , 15 Januari 2024 Guru Kelas 1B

Purwanti, S.Pd

NIP. 197006192014072001 E. ASESMEN / PENILAIAN

Asesmen Formatif

a. Rubrik penilaian kinerja b. Rubrik penilaian presentasi c. Rubrik penilaian keterampilan

Asesmen Sumatif berupa Soal evaluasi

(9)

KISI – KISI PENILAIAN EVALUASI

Mapel/KD Tujuan Pembelajaran Indikator Soal

Jenis Tes/

Bentuk soal

No

soal Soal Kunci Jawaban

Level kognitif

&

Tingkat kesulitan

Bobot skor Matematika 1. Peserta Didik (A) dapat

Menjelaskan (C1) cara kerja jam (B) Yang ditunjuk oleh jarum jam Dengan Tepat (D)

1.Disajikan sebuah Gambar Jam peserta didik dapat

Menentukan (C4) Jam berapa ? dengan tepat

Diisi dengan

Jenis tes Pilihan

Ganda

3 Jam yang menunjukkan pukul 12.15 adalah….

Diisi dengan level kognitif

C1 dan prediksi tingkat kesulitan Sedang

2

5 Perhatikan gambar berikut , Gambar jam tersebut menunjukkan pukul …

05.00 2

2 Pada pukul 4.15 jarum panjang menunjuk ke angka….

04.15 2

(10)

1. Setelah Peserta didik dan guru mengamati gambar pada PPT yang 2 ditayangkan melalui proyektor dan

melakukan diskusi (Collaboration, TPACK, C ) dengan teliti (PPP), Peserta didik ( A) Dapat Menyebutkan (C1) angka-angka pada jarum jam (B) Dengan Tepat (D)

Disajikan sebuah gambar jam , peserta didik dapat

Menentukan (C4) angka yang di tunjukkan jarum jam pendek , dengan tepat

Essay 1 Perhatikan jarum pendek pada jam , menunjukkan pukul berapa jam tersebut ?

03.00 2

1.Peserta didik ( A) Dapat Menjelaskan (C1) Waktu (jam, menit, detik) (B) Dengan Tepat (D)

Disajikan sebuah gambar peserta didik dapat

menetukan Menit yang di tunjukkan pada jarum panjang pada Jam dengan tepat

Essay 4

Jarum Jam di bawah ini , menunjukkan Jam 10. Dan Jarum Panjang menunjukkan menit ke berapa

10.04 2

(11)
(12)

Pedoman penskoran soal pilihan ganda NOMOR

SOAL SKOR KETERANGAN

1-5

2 Apabila jawaban siswa benar 0 Apabila jawaban siswa salah

Pedoman penskoran soal isian singkat dan uraian NOMOR

SOAL SKOR KETERANGAN

1 Sesuaikan

dengan bobot soal 2

3 4 5

Rumus untuk memperoleh Nilai

Daftar Nilai Siswa

NO NAMA SISWA SKOR NILAI

KETERANGAN LULUS BELUM

LULUS 1

2 3

(13)

RUBRIK PENILAIAN 1. PENILAIAN KINERJA

A. Percaya Diri

Keterangan :

SB = Sangat Bailk PB = Perlu Bimbingan

No. Nama Aspek yang

Dinilai

Siswa Berani

Tampil

Berani Mencoba

Berani Berpendapat

Berani Memimpin

Menyampaikan Kritik

Mempertahankan Pendirian

Catatan Guru (Banyaknya SB

dan PB)

SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB

1 Zaidan

2 Alisha

3 Alya

4 Andra

5 Arisma

6 Arsy

7 Batris

8 Ibnu

9 Maynanda

10 Gibran

11 Hafiz 12 Ihsan 13 Shanina

(14)

Lampiran LKPD

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) Kelas/Semester : 1 / 2

Tema : Jam / Waktu

Pembelajaran ke- : 1 Tujuan Pembelajaran:

1. Peserta didik telah mengetahui jumlah waktu (jam, menit, detik) dalam satu hari.

2. Peserta didik telah mampu menyebutkan waktu (jam, menit, detik) dalam seharihari 3. Peserta didik dapat membaca jam yang ditemukan dalam kehidupan sehari-hari

(15)

BAHAN AJAR Kelas/Semester : 1 / II

Tema : Jam / Waktu Pembelajaran ke- : 1 dan II Tujuan Pembelajaran

1. Peserta didik telah mengetahui jumlah waktu (jam, menit, detik) dalam satu hari.

2. Peserta didik telah mampu menyebutkan waktu (jam, menit, detik) dalam seharihari 3. Peserta didik dapat membaca jam yang ditemukan dalam kehidupan sehari-hari

WAKTU

Membaca Jam

Ada dua macam jenis jam yaitu jam analog dan jam digital. Pada jam analog terdapat tiga jarum jam.

Jarum pendek penunjuk jam. Jarum Panjang penunjuk menit.

Sedangkan jarum halus menunjukkan detik. Ayo perhatikan gambar berikut ! Jarum Panjang menunjukkan pada angka 12.

Jarum pendek menunukkan tepat ke angka 5.

Jarum halus menunjukkan tepat tangka 15.

Maka dibaca 05.00 = pukul 05.00

Ayo membaca jam berikut !

(16)

Jarum pendek antara 4 dan 5.

Sedangkan jarum Panjang di angka 6.

Dibaca pukul 04.30 atau pukul 4 lewat 30 menit Bisa dibaca juga pukul setengah lima

Gambar jam menunjukkan pukul 04.5 Pertama kita menggambar lingkaran.

Bagilah lingkaran menjadi 12 bagian yang sama. Tulislah angka 1 sampai 12 di sekeliling tepinya.

Pukul 4 lewat artinya jarum pendek terletak antara angka 4 dan 5. Lewat 15

menit artinya jarum panjang di angka

(17)

Format Media Pembelajaran

Media Pembelajaran Kelas/Semester : 1 / II

Tema : Jam / Waktu Pembelajaran ke- : 1 dan II Tujuan Pembelajaran

B. Peserta didik telah mengetahui jumlah waktu (jam, menit, detik) dalam satu hari.

C. Peserta didik telah mampu menyebutkan waktu (jam, menit, detik) dalam seharihari

D. Peserta didik dapat membaca jam yang ditemukan dalam kehidupan sehari-hari

media Pembelajaran

Proyektor

PPT / power Point

Media Jam Analog Tiruan dari Stereoform

Referensi

Dokumen terkait

Kesimpulan penelitian adalah (1) pengembangan bahan ajar modul matematika materi Statistika dan Peluang dapat diterapkan dalam penelitian, (2) Modul efektif digunakan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang sudah dipaparkan, pengembangan bahan ajar berupa modul transformasi linear dengan model pembelajaran matematika Knisley

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji penggunaan bahan ajar matematika berbasis RME terhadap kemampuan konsep matematis siswa. Metode yang digunakan dalam

Validasi media dilakukan untuk melihat ketepatan media pada bahan ajar modul pembelajaran siklus akuntansi bermedia powerpoint. Ahli media produk yang

Hasil dan Pembahasan Hasil dari penelitian ini ialah bahan ajar berupa modul dengan pendekatan RME dengan konteks kemaritiman pada materi peluang kelas VIII SMP yang valid.. Dengan

MODUL AJAR PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH

SIMPULAN Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, dapat diketetahui bahwa hasil uji validasi bahan ajar e-modul matematika berbantuan flip pdf professioal pada materi peluang

Untuk itu, penulis akan mengembangkan modul berbasis unity of sciences yaitu mengupayakan sebuah bahan ajar yang berbasis pada kesatuan ilmu pengetahuan untuk peserta didik kelas