• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perubahan Sosial Dan Budaya

N/A
N/A
Ahmad Roja'i

Academic year: 2024

Membagikan "Perubahan Sosial Dan Budaya"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA &

GLOBALISASI

A. Bentuk Perubahan Sosial Budaya

BAB 2

Ahmad Roja’i

(2)

Pengertian Perubahan Sosial Budaya

Perubahan Sosial Budaya

Yaitu perubahan tata kehidupan masyarakat yang meliputi Perubahan Sosial dan sekaligus Perubahan Budaya

Perubahan Sosial

Merupakan Peruabahan dalam struktur dan hubungan sosial

Perubahan BUdaya

Merupakan Perubahan dari

segi budaya Masyarakat

(3)

Berdasarkan Pengaruhnya

Bentuk Perubahan Sosial Budaya

Berdasarkan Waktunya

Evolusi

(Perubahan Lambat)

Revolusi

(Perubahan Cepat)

Perubahan

Pengaruh Besar

Perubahan

Pengaruh Kecil

Berdasarkan

Perencanaanya

Direncanakan

Tidak direncanakan

(4)

Bentuk Perubahan Sosial Budaya EVOLUSI

Perubahan Lambat

Perubahan sosial yang memerlukan waktu lama dan diikuti oleh rentetean perubahan kecil yang terjadi secara lambat

Contoh

Perubahan sosial pada masyarakat tradisional seperti mata pencaharian

(5)

Bentuk Perubahan Sosial Budaya

REVOLUSI

Perubahan sosial yang berangsung dalam waktu dalam waktu cepat dan hal-hal yang mendasar dalam masyarakat ikut mengalami perubahan

Contoh

Globalisasi dan Revolusi Industri

(6)

Berdasarkan Pengaruhnya

Pengaruh Besar

Perubahan membawa perubahan pada sendi dendi kehidupan manusia atau masyarakat (Pengaruhnya terhadap berbagai bidang)

contoh : Digitalisasi Pengaruh Kecil

yaitu perubahan yang tidak membawa perubahan pada unsur unsur sosial masyarakat

Contoh : Trend Pakaian

(7)

Bentuk Perubahan Sosial Budaya Dilihat dari Perencanaanya

Direncanakan

yaitu perubahan yang memang dikehendaki atau diinginkan oleh masyarakat yang mengiginkan perubahan

Contoh : Perbaikan Jalan

Tidak direncanakan

Yaitu perubahan yang terjadi diluar kehendak atau jangkauan atau kendali masyarakat

Contoh : Terjadinya Virus Covid 19

(8)

AMATI VIDEO BERIKUT DAN BERIKAN UL AS ANNYA

Tugas Individu

Referensi

Dokumen terkait

Perubahan kecil diartikan perubahan yang terjadi pada unsur struktur sosial yang tidak membawa pengaruh langsung atau berarti bagi masyarakat1. Contohnya perubahan model

Salah satu bentuk nyata dari perubahan sosial adalah modernisasi yaitu perubahan sosial budaya yang terarah yang didasarkan pada suatu perencanaan. Modernisasi

Perubahan sosial menurut teori revolusi adalah perubahan sosial budaya berlangsung secara drastic atau cepat yang mengarah pada sendi utama kehidupan masyarakat (termasuk

Perubahan sosial budaya didefinisikan sebagai perbedaan keadaan yang berarti dalam unsur masyarakat dibandingkan dengan keadaan sebelumnya.

Dalam suatu perubahan sosial dan budaya sudah tentu ada efek atau dampak yang ditimbulkan terhadap kehidupan sosial dan budaya masyarakat, karena dengan adanya inovasi

3.1.2 Mendeskripsikan pengaruh perilaku positif sikap masyarakat dalam menyikapi perubahan sosial budaya 3.1.3Mendeskripsikan pengaruh perilaku negatif tata nilai

Modul ajar yang membahas tentang globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan sosial

Pengaruh Modernisasi Terhadap Rusaknya Moral Generasi Bangsa| 1 PENGARUH MODERNISASI DAN GLOBALISASI TERHADAP PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI INDONESIA EFFECT OF MODERNIZATION AND