• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN: IPA KELAS 8

N/A
N/A
Marlina Oktavina

Academic year: 2024

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN: IPA KELAS 8"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

MATERI PEMBELAJARAN : KOMPETENSI DASAR : Struktur dan Fungsi

Tumbuhan

 Struktur dan fungsi akar, batang dan daun

 Struktur dan fungsi bunga, buah dan biji

 Struktur dan fungsi Jaringan

 Teknologi yang terinspirasi oleh struktur tumbuhan

3.4 Menganalisis keterkaitan struktur jaringan tumbuhan dan fungsinya, serta teknologi yang terinspirasi oleh struktur tumbuhan 4.4 Menyajikan karya dari hasil penelusuran

berbagai sumber informasi tentang teknologi yang terinspirasi dari hasil pengamatan struktur tumbuhan

MEDIA

PEMBELAJARAN :

IPK :

HP Android, internet

3.4.1 Menganalisis struktur dan fungsi akar, batang dan daun

3.4.2 Menganalisis struktur dan fungsi bunga, buah dan biji

3.4.3 Menganalisis struktur dan fungsi jaringan SUMBER BELAJAR :

Buku panduan siswa, LKS

TUJUAN PEMBELAJARAN :

Setelah melakukan serangkaian pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran learning cycle dan Discovery learning diharapkan peserta didik dapat :

1. Mengidentifikasi struktur dan fungsi akar, batang dan daun

2. Mengidentifikasi struktur dan fungsi bunga, buah dan biji

3. menjelaskan hubungan antara struktur dan fungsi jaringan di akar, batang, daun

RPP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Masa pandemic covid 19

daring

DI SUSUN OLEH : MARLINA OKTAVINA, S.Pd

@marlinaoktavina@gmail.com

Nama Satuan

Pendidikan : SMP NEGERI 6 PANGKALAN KURAS Mata Pelajaran

Kelas / Semester Materi Pokok

: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) : VIII/I

: Struktur dan Fungsi tumbuhan Alokasi Waktu : 6 JP

(2)

Langkah-langkah Pembelajaran

Pertemuan 1

KEGIATAN PEMBELAJARAN PENDAHULUAN  Guru mengucapkan salam

 Guru mengajak berdo’a sesuai dengan kepercayaan masing-masing dari rumah melalui media grup kelas Whatsapp

 Guru memeriksa kesiapan peserta didik dengan menanyakan kesehatan dan melakukan absensi.

 Guru melakukan apersepsi dan motivasi dengan menampilkan gambar tumbuhan

 Guru menyuruh siswa untuk mengamati gambar tersebut

 Guru mengajukan pertanyaan tentang gambar tersebut.

“sebutkan bagian-bagian pada tubuh tumbuhan tersebut”

 Guru menghubungkan antara gambar tersebut dengan materi yang akan dipelajari

 Guru menyebutkan judul pembelajaran yang akan dipelajari.

 Guru memotivasi peserta didik dengan mengajukan pertanyaan

 Guru Menyampaikan Cakupan materi dan tujuan pembelajaran

KEGIATAN INTI Langkah 1 Klarifikasi Permasalahan

 Guru meminta pesera didik untuk mengamati tanaman jahe dan kentang yang ada di rumah kalian

 Guru mengajukan pertanyaan “apa fungsi tanaman tersebut memodifikasi bentuk struktur batangnya?

 Guru menyuruh siswa memberikan tanggapan tentang permasalah tersebut.

 Guru memberikan umpan balik kepada siswa Langkah 2 Penyelesaian masalah

 Guru membagikan tugas kepada peserta didik

 Guru peserta didik untuk menjawab pertanyaan yang telah di berikan

(3)

Langkah 3 Pengumpulan Informasi dan Data

 Siswa mencari informasi dari berbagai sumber buku pelajaran untuk menjawab pertanyaan

Langkah 4 Berbagi Informasi dan Berdiskusi untuk Menemukan Solusi Penyelesaian Masalah

 Guru membimbing siswa dalam menjawab pertanyaan

Langkah 5 Presentasi Hasil Penyelesaian Masalah

 Peserta didik mengirimkan jawaban ke WA guru secara pribadi

PENUTUP Langkah 6

Refleksi

 Guru memberikan kesimpulan terkait materi yang dipelajari

 Guru menyampaikan pesan agar peserta didik tetap dirumah, selalu semangat belajar, jaga jarak dan selalu memakai masker jika keluar rumah sebagai upaya pencegahan covid-19

 Guru menutup pembelajaran dengan berdoa dan memberi salam.

Pertemuan 2

KEGIATAN PEMBELAJARAN PENDAHULUAN  Guru mengucapkan salam

 Guru mengajak berdo’a sesuai dengan kepercayaan masing-masing dari rumah melalui media grup kelas Whatsapp

 Guru memeriksa kesiapan peserta didik dengan menanyakan kesehatan dan melakukan absensi.

 Guru melakukan apersepsi dan motivasi dengan menampilkan gambar

 Guru menyuruh siswa untuk mengamati gambar tersebut

 Guru mengajukan pertanyaan tentang gambar tersebut. “pernahkah kalian memperhatikan bagaimana tumbuhan bisa dapat bertambah tinggi? “Pernahkah kalian memperhatikan tumbuhan yang dapat berbuah?” dari manakah

(4)

buah itu?

 Guru menghubungkan antara gambar tersebut dengan materi yang akan dipelajari

 Guru menyebutkan judul pembelajaran yang akan dipelajari.

 Guru Menyampaikan Cakupan materi dan tujuan pembelajaran

KEGIATAN INTI Stimulasi/ Pemberian rangsangan

 Peserta didik diberi rangsangan untuk memusatkan perhatian dengan menampilkan sebuah video pembelajaran struktur jaringan pada akar, batang, dan daun tumbuhan

Problem Statement/ Identifikasi masalah

 Guru memberi pertanyaan “apa yang dapat kalian amati dari video tersebut

 Guru mengarahkan peserta didik kepada rumusan masalah yaitu bagaimana struktur dan fungsi jaringan pada akar, batang, daun tumbuhan?

 Guru membagikan LKS ke grub WA

Data Collection/ Pengumpulan data

 Guru meminta peserta didik untuk menyelesaikan LKPD

 Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan (istilah-istilah dalam struktur jaringan pada akar, batang, daun tumbuhan : xilem, floem, epidermis, korteks, dst.) berkaitan dengan diskusi yang dilakukan melalui sumber belajar yang tersedia.

Data Processing/ Pengolahan Data

 Dalam kelompok peserta didik berdiskusi untuk mengolah informasi yang diperoleh dari hasil diskusi pada LKPD

 Dengan memperhatikan aktivitas diatas diharapkan peserta didik dapat menjelaskan struktur dan fungsi jaringan pada akar, batang, dan daun tumbuhan

Verification/ Pembuktian

 Peserta didik mengumpulkan hasil jawaban LKPD ke WA grub

Generalization/ Menarik Kesimpulan

 Peserta didik menyimpulkan tentang struktur dan fungsi bunga, buah dan biji, serta jaringan pada

(5)

tumbuhan

 Guru memberikan apresiasi terhadap hasil diskusi peserta didik

PENUTUP  Guru memberikan kesimpulan terkait materi yang dipelajari

 Guru menyampaikan pesan agar peserta didik tetap dirumah, selalu semangat belajar, jaga jarak dan selalu memakai masker jika keluar rumah sebagai upaya pencegahan covid-19

 Guru menutup pembelajaran dengan berdoa dan memberi salam.

PENILAIAN / ASESSMENT

Sikap Teliti, Rasa ingin tahu, Tanggung jawab

Keterampilan

Pengetahuan Tes tertulis, Penugasan

Pangkalan Kuras, …Juli 2021 Mengetahui

Plt.Kepala Sekolah SMPN 6 Guru Bidang Studi IPA Pangkalan Kuras

SRI RETNO JANUARTI, S.Pd MARLINA OKTAVINA, S.Pd NIP.198001012007012006

Referensi

Dokumen terkait

Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi tentang Pemisahan campuran metode filtrasi cara penyaringan air keruh sehingga

 Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk melihat, mengamati, membaca contoh teks cerpen, dan memusatkan perhatian pada materi struktur dan ciri kebahasaan

Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada materi yang berupa power point dengan cara menyimak materi tersebut yang terintegrasi dengan

 Guru Menyampaikan Cakupan materi dan tujuan pembelajaran  Guru Menyampaikan teknik penilaian untuk kompetensi yang harus dikuasai, baik kompetensi sikap KEGIATAN INTI  Guru

Kegiatan Inti 90 menit Orientasi Peserta Didik Kepada Masalah Literasi ❖ Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada m a t e r i melalui

Kegiatan Inti 90 menit Orientasi Peserta Didik Kepada Masalah Literasi ❖ Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada m a t e r i melalui

Kegiatan Inti 90 menit Orientasi Peserta Didik Kepada Masalah Literasi ❖ Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada m a t e r i melalui

Kegiatan Inti Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Orientasi peserta didik kepada masalah Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan