• Tidak ada hasil yang ditemukan

Slide Makna Filosofis Sila Pancasila

N/A
N/A
Zibon FC I

Academic year: 2023

Membagikan "Slide Makna Filosofis Sila Pancasila"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

Pancasila; sistem filsafat dan

ideologi Negara

(2)

 Filsafat Harafiah; mencintai

kebijaksanaan, mencintai hikmat atau mencintai pengetahuan.

 Filsafat Pancasila; refleksi kritis dan rasional tentang Pancasila sebagai dasar negara dan kenyataan budaya bangsa, dengan tujuan untuk

mendapatkan pokok-pokok pengertian mendasar dan menyeluruh.

FILSAFAT PANCASILA

 Pancasila merupakan hasil perenungan jiwa yang mendalam yang dilakukan oleh the founding father kita, yang dituangkan dalam suatu sistem.

(3)

3

 Pancasila; produk, sebagai pandangan hidup, dan arti praktis.

 Pancasila mempunyai fungsi dan peranan sebagai pedoman dan pegangan dalam sikap, tingkah laku dan perbuatan dalam kehidupan sehari-hari, dalam bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

FILSAFAT

proses dan produk.

ilmu atau metode dan pandangan hidup

teoritis dan praktis.

(4)

• Sila 3, diliputi, didasari, dijiwai sila 1, 2, dan mendasari dan menjiwai sila 4, 5;

• Sila 4, diliputi, didasari, dijiwai sila 1,2,3, dan mendasari dan menjiwai sila 5;

• Sila 5, diliputi, didasari, dijiwai sila 1,2,3,4.

• Sila 1, meliputi,

mendasari dan menjiwai sila 2,3,4 dan 5;

• Sila 2, diliputi, didasari, dijiwai sila 1, dan

mendasari dan menjiwai sila 3, 4 dan 5;

Ciri sistem Filsafat Pancasila

(5)

PANCASILA SEBAGAI FALSAFAH

• Lima sila dari Pancasila pada hakikatnya adalah suatu nilai.

• nilai ketuhanan,

• nilai kemanusiaan,

• nilai persatuan,

• nilai kerakyatan, dan

• nilai keadilan.

Nilai itu selanjutnya menjadi sumber nilai bagi

penyelenggaraan kehidupan bernegara Indonesia.

(6)

• Ideologi: ilmu tentang pengertian dasar, ide atau cita-cita.

• Cita-cita ;cita-cita yang tetap sifatnya dan harus dapat dicapai sehingga cita-cita itu sekaligus

merupakan dasar, pandangan, paham.

Ideologi: paham mengenai seperangkat nilai atau pemikiran yang oleh seseorang atau sekelompok orang menjadi suatu pegangan hidup.

Pancasila sebagai ideologi: nilai-nilai yang berakar pada pandangan hidup bangsa dan falsafat bangsa, dan cita-cita normatif bagi penyelenggaraan

bernegara.

Pengertian Ideologi

(7)

 Pancasila sebagai dasar negara

termaktub secara yuridis konstitusional dalam pembukaan UUD 1945

 Pancasila sebagai sumber dari segala sumber hukum.

 Nilai – nilai luhur yang terkandung

dalam pancasila memiliki sifat obyektif – subyektif.

PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA

pancasila sebagai dasar negara memiliki peranan yang sangat penting dalam mengatur kehidupan berbangsa dan

bernegara sehingga cita – cita para pendiri bangsa Indonesia dapat terwujud.

(8)

Nilai Ketuhanan Yang Maha Esa

Adanya pengakuan dan keyakinan bangsa terhadap adanya Tuhan sebagai pencipta alam semesta.

Bangsa Indonesia adalah bangsa yang religius, bukan bangsa yang ateis. Pengakuan terhadap Tuhan

diwujudkan dengan perbuatan untuk taat apda perintah Tuhan dan menjauhi laranganNya sesuai

dengan ajaran atau tuntutan agama yang dianutnya.

Adanya pengakuan akan kebebasan untuk memeluk agama, menghormati kemerdekaan beragama, tidak ada paksaan serta tidak berlaku diskriminasi

antarumat beragama

(9)

Nilai kemanusiaan yang adil dan beradab

• Kesadaran sikap dan perilaku yang sesuai

dengan nilai-nilai moral dalam hidup bersama atas dasar tuntutan hati nurani dengan

memperlakukan sesuatu hal sebagaimana mestinya.

• Manusia perlu diperlakukan sesuai dengan

harkat dan martabatnya, sebagai makhluk Tuhan yang sama derajatnya dan sama hak dan

kewajiban asasinya. Berdasarkan nilai ini, secara mutlak ada pengakuan terhadap hak asasi

manusia.

(10)

Nilai persatuan Indonesia

Usaha ke arah bersatu dalam kebulatan rakyat untuk membina rasa nasionalisme dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Mengakui dan menghargai sepenuhnya terhadap keanekaragaman yang dimiliki bangsa Indonesia.

Adanya perbedaan bukan sebagai sebab perselisihan tetapi justru dapat menciptakan kebersamaan.

Kesadaran ini tercipta dengan baik bila sesanti

”Bhinneka Tunggal Ika” sungguh-sungguh dihayati.

(11)

Nilai kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam

permusyawaratan/perwakilan

• pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat dengan cara musyawarah

mufakat melalui lembaga-lembaga perwakilan.

• Berdasarkan nilai ini, diakui paham demokrasi yang lebih mengutamakan pengambilan keputusan melalui

musyawarah mufakat

(12)

Nilai keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

mengandung makna sebagai dasar sekaligus tujuan yaitu tercapainya masyarakat Indonesia yang adil dan makmur secara lahiriah maupun batiniah. Berdasar pada nilai ini, keadilan

adalah nilai yang amat mendasar yang diharapkan oleh seluruh bangsa. Negara Indonesia yang diharapkan adalah negara Indonesia yang berkeadilan.

Referensi

Dokumen terkait

Jadi, pegertian Identitas Nasional adalah pandangan hidup bangsa, kepribadian bangsa, filsafat pancasila dan juga sebagai Ideologi Negara sehingga mempunyai kedudukan

Berdasarkan pengertian ini dapat disimpulkan Pancasila pada hakikatnya merupakan dasar falsafah dan Ideologi negara yang diharapkan menjadi pendangan hidup bangsa Indonesia

Pancasila sebagai Dasar Negara, sebagai ideologi Negara, serta pandangan hidup bangsa, memiliki nilai-nilai luhur yang merupakan penjelmaan dari seluruh jiwa manusia Indonesia.

pandangan hidup dari nilai pancasila yang terdapat dalam butir butir pancasila yang memuat tentang pandangan hidup dalam berbangsa dan bernegara. Hubungannya dengan

Pancasila merupakan pandangan hidup suatu bangsa, sebagai dasar negara, dan sebagai ideologi Nasional. Pancasila juga memberikan arahan tentang hukum yang berlandaskan

PENGERTIAN PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA Adalah Pandangan Hidup Bangsa Indonesia yang mempunyai nilai dasar bersifat tetap sepanjang zaman dan nilai instrumen mampu

Pancasila sebagai ideologi bangsa adalah Pancasila sebagai cita-cita negara atau cita-cita yang menjadi basis bagi suatu teori atau sistem kenegaraan untuk seluruh rakyat dan bangsa

dari masa ke masa hingga dijadikan falsafah hidup dan cita-cita moral bangsa. 3) Pancasila sebagai Ideologi Nasional, berfungsi menggerakkan masyarakat untuk membangun