SUMBER-SUMBER
PENGETAHUAN ALAM
BALQIS
LINGKUNGAN/ALAM SEBAGAI SUMBER PENGETAHUAN ALAM
Alam adalah tempat manusia dan makhluk hidup lainnya hidup.
Alam sudah ada/tersedia, tetapi sering tidak diketahui dan tidak disadari keberadaanya.
Alam sangat kaya dan selalu menimbulkan kesibukan bagi manusia sepanjang zaman
Manusia mengamati dan berfikir, baik aktif maupun pasif, tentang alam untuk menguasainya.
Bahasa dan logika merupakan sarana untuk mengembangkan sains yang bersumber pada alam, dengan baik
Alam sebagai sumber pengetahuan utama manusia
Benda di sekitar
Fenomena/peris tiwa
Sejarah
Manusia itu sendiri
MANUSIA BERFIKIR DAN MENGGALI PENGETAHUAN
Manusia melakukan pengamatan dengan panca indra
Manusia berfikir dari hasil pengamatannya (mempertanyakan apa, bagaimana, mengapa, dan dimana)
Manusia menggunakan logika untuk mengarahkan hasil pikiran sesuai dengan kaidah alam yang sudah diketahui sebelumnya
Manusia menggunakan bahasa sebagai sarana mengungkapkan hasil pemikirannya
Manusia menghasilkan pengetahuan baru
INTERAKSI ALAM DAN MANUSIA
Alam
manusia
Logika dan bahasa Sains
RPS HARI INI
TUGAS
Berikan contoh suatu obyek alam dan jelaskanlah langkah- langkah saudara untuk menjadikannya sebagai sumber pengetahuan alam yang ilmiah (jelaskan juga bentuk hasil akhirnya).