• Tidak ada hasil yang ditemukan

Teknologi Produksi Pangan Utama Kuliah Ke-1

N/A
N/A
Irvandy Yandra Pratama

Academic year: 2024

Membagikan "Teknologi Produksi Pangan Utama Kuliah Ke-1 "

Copied!
42
0
0

Teks penuh

(1)

Universitas Andalas

Teknologi Produksi Pangan Utama

Kuliah Ke-1

Musliar Kasim

(2)

Universitas Andalas

00 Pokok Bahasan

Kode Mata kuliah : PAE 221 Semester : 4

SKS : 3 (2 + 1) KELAS : A-F

Pengampu : Prof. Dr. Ir. Musliar Kasim, MS : Prof. Dr. Ir. Auzar Syarif, MS

: Prof. Dr. Ir. Irfan Suliansyah, MS : Dr. Ir. Etti Swasti, MS

: Dr. Ir. Nalwida Rozen, MS

: Dr. Ir. Indra Dwipa, MS

: Dr. Ir. Armansyah, MP

: Nila Kristina,SP,MSc

: Aries, SP, MP

(3)

Universitas Andalas

Mentaati Peraturan Yang berlaku di Lingkungan Fakultas Pertanian Unand

Tidak memakai kaus oblong dan sandal (Berpakaian rapi dan sopan) Dikenal sebagai sabuk jagung (corn belt), kalkun, tomat, kentang, kacang tanah, dan biji bunga

00 Kontrak Perkuliahan

Hadir PBM teori ≥75%

Terlambat hanya 15 menit (lewat dari 15 menit tidak boleh masuk) : mahasiswa dan dosen

Catt : Disepakati terlebih dahulu dengan mahasiswa

(4)

Universitas Andalas

00 Pokok Bahasan

Kuis 5%

Ujian Tengah Semester 30%

Tugas (Dalam bentuk PPT yang dipresentasikan) 10%

Partisipasi Mahasiswa (Active Learning) 5%

Ujian Akhir Semester 30%

Praktikum 5%

(5)

Universitas Andalas

Pangan merupakan kebutuhan pokok manusia untuk melanjutkan kehidupannya di muka bumi.

00 Tinjauan Mata Kuliah

Sebagai salah satu kebutuhan primer manusia disamping sandang dan papan, kebutuhan akan pangan menjadi penting untuk dipelajari.

Kebutuhan pangan yang semakin meningkat dari tahun ke tahun menuntut diterapkannya teknik budidaya tanaman pangan yang tepat dan benar, karena dengan teknik budidaya yang tepat dan benar diharapkan hasil tanaman pangan akan meningkat seiring dengan kebutuhan masyarakat.

Mata kuliah ini membahas tentang budidaya tanaman serealia yang ada

di Indonesia, yaitu: padi, jagung, sorgum dan gandum beserta faktor-

faktor lingkungan yang mempengaruhi produksi tanaman tersebut

(6)

Universitas Andalas

00 Materi

(7)

Universitas Andalas

00 Materi

(8)

Universitas Andalas

00 Materi

(9)

Universitas Andalas

00 Materi

(10)

Universitas Andalas

00 Materi

(11)

Universitas Andalas

Pada minggu I Masing-masing kelompok ditugaskan mengu-mpulkan informasi budidaya padi pada kelompok tani di sekitar kampus dan melihat kondisi pertanaman padi

Setiap mahasiswa turut aktif membuat tugas berdasarkan topik tiap minggunya. Dan dipresentasikan berdasarkan kelompok secara acak.

00 Tugas Terstruktur

(12)

Universitas Andalas Semua mahasiswa menanam padi, atau jagung

dengan sistem budidaya yang dipilih

00 Pertanian Dalam Arti Sempit

Komoditas lainnya field trip

1 2

(13)

Universitas Andalas

Mahasiswa dibagi per-kelompok sebanyak 3 orang/Kelompok.

00 Kelompok Belajar

Setiap kelompok harus membuat bahan presenta si sesuai dengan topik materi kuliah setiap minggu. Untuk menyiapkan materi presentasi mesti ada rujukan dari jurnal Internasional > th 2015.

Minimal 30 slide

Setiap minggu, kelompok mhs harus siap untuk mempresentasikan tugasnya. Kelompok mana yang akan presentasi ditentukan hari itu diatur oleh Komting mata pelajaran.

(14)

Universitas Andalas

Presentasi kelompok (30 menit)

00 Tugas Terstruktur

Rangkuman atau tambahan penjelasan oleh dosen (40 menit)

Diskusi (30 menit). Semua mahasiswa diharapkan aktif terlibat dalam diskusi.

Nilai mhs berdasarkan kontribusinya dalam diskusi) dan ada Form Penilaian.

Bahan yang disiapkan kelompok mhs dikumpulkan ke dosen (soft maupun hard copynya). Bahan yang dibuat juga merupakan bagian dari penilaian.

Setiap kelompok akan membuat 13 materi tapi kesempatan untuk presentasi hanya sekali perkelompok.

Diharapkan semua mhs akan terlibat diskusi, karena mereka sudah mempelajari materi sebelum kuliah pada minggu tersebut. Apalagi penilaian didasarkan pada aktivitasnya dalam diskusi

(15)

Universitas Andalas

Bagi kelompok yang terpanggil untuk presentasi yang anggota ataupun kelompoknya tidak ada, serta bahan presentasinya

tidak ada maka nilainya 0.

(16)

Universitas Andalas

Aku mendengar, Aku lupa

00 Sistem Pembelajaran

Aku melihat, Aku teringat

Aku mengerjakan, Aku memahami

(17)

Universitas Andalas

-Memperoleh pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,

metakognitif melalui discovery -Lebih mudah mengingat,

memahami, menerapkan -Lebih mudah menganalisis,

mengevaluasi, mencipta -Memperoleh keterampilan

bertindak/berkarya (mengamati, mencoba, komunikasi)

-Memperoleh keterampilan berfikir (menanya, menalar, komunikasi) -Mengajak mahasiswa unt memiliki

sifat yang dikehendaki selama proses: jujur, percaya diri, teliti, tanggung jawab, disiplin,

kerjasama positif

-Dilaksanakan melalui keteladanan dan contoh dari pendidik

Kompetensi yang dihasilkan Proses Pembelajaran

17 Materi Pembelajaran

Mengamati

Menanya

Mencoba

Menalar

Mengkomunikasikan

Keterampilan Pengetahuan

Sikap

Dalam pembelajaran sikap dilakukan melalui keteladanan supaya mahasiswa mau menerima bahwa dia harus bersikap yang diinginkan (bukan krn terpaksa bhw nilainya dikurangi bila tidak bersikap spt yang diharapkan), menanggapi ajakan keteladanan tersebut dengan menjalankan dan menghargai sikap tersebut. Sampai akhirnya menjadi karakternya

00 Keterkaitan Materi, Proses, dan Kompetensi

(18)

Universitas Andalas

00 Tanaman Padi

Padi termasuk genus Oryza L yang meliputi lebih kurang 25 spesies, tersebar didaerah tropik dan daerah sub tropik seperti Asia, Afrika, Amerika dan Australia.

Padi termasuk genus Oryza L yang meliputi lebih kurang 25 spesies, tersebar didaerah tropik dan daerah sub tropik seperti Asia, Afrika, Amerika dan Australia.

Menurut Chevalier dan Neguier padi berasal dari dua benua Oryza fatua koenig dan Oryza sativa L berasal dari benua Asia, sedangkan jenis padi lainya yaitu Oryza stapfii roschev dan Oryza glaberima steund berasal dari Afrika barat.

Padi yang ada sekarang ini merupakan persilangan antara Oryza officinalis dan Oryza sativa spontania.

(19)

Universitas Andalas

CHEVALIER & NEGUIER

BENUA ASIA PERGU.HIMALAYA (INDIA DAN TIBET)

Oryza fatua Koenig Oryza sativa L

BENUA AFRIKA SUNGAI NIGER (AFRIKA BARAT)

Oryza stafii Roschev Oryza glaberrima Steund

Oryza officinalis Oryza sativa f. spontanea

TERDAPAT 25 SPECIES

AMERICA

ASIA AUSTRALIA

AFRIKA X

Padi sekarang

00 Sejarah Tanaman Padi

(20)

Universitas Andalas

Padi awalnya dikenal masyarakat lembah pertengahan sungai Yangtze dan diatas sungai Huai sekitar 8.500-8000 tahun SM.

Padi tumbuh setelah dilakukan pembukaan hutan hingga dipanen oleh masyarakat dan dibudidayakan secara bepindah-pindah.

00 Sejarah Ekspansi Beras

Sekitar 2000 tahun kemudian ditemukan cara budidaya padi tanpa harus berpindah

Menurut para sejarawan masyarakat Cina lah yang pertamakali mendomestikkan padi pada 6000 tahun SM.

(21)

Universitas Andalas

Universitas BaiturrahmahUniversitas Andalas

Daerah sungai terpanjang ke-

3 di dunia itu merupakan lumbung padi

terbesar di Cina dengan total produksi sekitar 70%.

Cara budidaya padi dengan sistem basah dilakukan sejak 6.280 tahun SM sedangkan sistem

kering dilakukan di Daecheon-ni,

Korea pada 3.500-2000 SM.

Peryebaran tanaman padi bergerak menuju

pegunungan Himalaya Timur dan menyebar ke Myanmar,Thailan

d, Laos, Indonesia, Malaysia, Vietnam

dan Cina Selatan.

00 Sejarah Ekspansi Beras

(22)

Universitas Andalas

Padi masuk ke Indonesia dibawa oleh nenek moyang yang migrasi dari daratan Asia sekitar 1500 SM.

Dari India padi masuk kewilayah Yunani hingga akhirnya masuk kewilayah Afrika, Brasil, Amerika Tengah dan Selatan.

Dari Cina padi bergerak ke negara India dan Srilanka pada 2000 SM.

00 Sejarah Ekspansi Beras

Pengembara Portugal berhasil membawa beras kewilayah Brasil sedangakan penjelajah Spanyol berhasil membawa beras kewilayah Amerika Tengah dan Selatan.

(23)

Universitas Andalas

00 Sejarah Tanaman Padi

PETA DAERAH PENGHASIL PADI DI INDONESIA

PETA DAERAH PENGHASIL PADI DI INDONESIA

(24)

Universitas Andalas

00 Produsen padi terbesar 1961-2018

(25)

Universitas Andalas

00 Produsen padi terbesar 1961-2018

Di Indonesia pada mulanya tanaman padi diusahakan didaerah tanah kering dengan sistim ladang, akhirnya orang berusaha memantapkan hasil usahanya dengan cara mengairi daerah yang curah hujannya kurang.

Tanaman padi yang dapat tumbuh dengan baik didaerah tropis ialah Indica, sedangkan Japonica banyak diusakan didaerah sub tropika.

(26)

Universitas Andalas

INDICA TROPIS

berumur lebih pendek,

Postur tanaman lebih kecil

gabahnya tidak

ber-”ekor”(awn) atau hanya pendek saja,

dan biji cenderung oval.

SUB TROPIS

JAPONICA/SINICA

•umumnya berumur panjang,

•postur tanaman tinggi namun mudah rebah,

• gabahnya memiliki

”ekor" (Ing. awn),

• bijinya cenderung panjang

00 Oryza sativa L.

(27)

Universitas Andalas

00 Nilai Gizi Padi

(28)

Universitas Andalas

00 Kandungan Gizi Beras

KANDUNGAN

PECAH KULIT DIGILING

PLATT KIKK &

WILLIAMS ROSEDALE PLATT KIKK &

WILLIAMS ROSEDALE

LEMAK 2.45 2.00 2.23 0.37 0.30 0.40

SERAT KASAR 0.88 1.00 0.60 0.16 0.20 0.40

ABU 1.22 1.90 1.19 0.36 0.40 0.90

PROTEIN 8.67 8.90 9.54 8.15 7.60 6.70

KARBOHIDRAT 86.67 77.00 86.34 90.79 79.00 91.40

(29)

Universitas Andalas

00 Beras-Sorgum

(30)

Universitas Andalas

00 Manfaat Beras

(31)

Universitas Andalas

Potensi keuntungan domestik

Padi merupakan tanaman yang digunakan sebagai makanan pokok di sebagian besar negara di dunia, termasuk di Indonesia. Oleh karena itu membangun bisnis budidaya tanaman padi akan memiliki potensi keuntungan yang tinggi.

00 Potensi Tanaman Padi

Potensi keuntungan ekspor

Jika memiliki kemampuan produksi beras yang lebih serta kualitas unggulan, maka akan dapat melakukan ekspor beras. Hanya saja di perlukan orang-orang yang memiliki pemikiran terbuka serta ahi dalam pengolahan pada tanaman padi tersebut.

(32)

Universitas Andalas

Prospek Tanaman Padi Kedepannya

Prospek pengembangan beras dalam negeri

cukup cerah terutama untuk mengisi pasar domestik, mengingat produksi padi/beras dalam negeri sampai saat ini belum mampu memenuhi kebutuhannya secara baik, sehingga kekurangannya sekitar 1 persen harus diimpor

Peluang pasar ini akan terus meningkat seiring meningkatnya permintaan beras dalam negeri baik untuk konsumsi langsung maupun untuk memenuhi industri olahan

(33)

Universitas Andalas

Masalah lingkungan seperti pisau bermata dua, mengganggu produksi dan mencemari lingkungan itu sendiri.

Gangguan iklim yang dapat menyebabkan banjir yang menggagalkan panen dan juga gangguan hama dan penyakit.

Pada saat yang bersamaan, sawah yang tergenang (banjir) berpotensi meningkatkan emisi metan.

00 Tantangan Perkembangan Tanaman Padi

Sawah irigasi dapat menyebabkan pengurasan air (waterlogging), penurunan air tanah, salinitas dan alkalinitas

(34)

Universitas Andalas

Penggunaan pupuk (terutama N) mungkin berkontribusi terhadap emisi gas rumah kaca

Aplikasi berlebihan pupuk dan pestisida dapat menyebabkan pencemaran dan menimbulkan bahaya kesehatan melalui buangan air irigasi.

Persoalan tersebut, pada gilirannya, akan menjadi penyebab penurunan produktivitas.

00 Tantangan Perkembangan Tanaman Padi

Beberapa fenomena pemanenan hara, eksploitasi lahan marginal, ketidakseimbangan hara tanah, dan pola tanam intensif harus diperhatikan secara seksama agar penurunan produksi dapat dihindari.

(35)

Universitas Andalas

00 Tantangan

Banjir yang

menggagalkan panen Deforestasi hutan untuk lahan padi gogo

(36)

Universitas Andalas

00 Tantangan

Pencemaran sawah akibat bahan kimia yang berlebihan

(37)

Universitas Andalas

00 Tantangan

Ledakan hama Wereng coklat Penyakit dapat menurukan produksi tanaman padi secara

signifikan

(38)

Universitas Andalas

Penurunan kesuburan tanah akibat penggunaan pupuk dan pestisida anorganik

Mikroba dalam tanah tidak bisa berfungsi

Aliran energi dari bawah ke atas permukaan tanah tidak seimbang 00 Penyebab Terjadinya Penurunan Produksi Padi

Suplay nutrisi dari tanah sangat kurang

Tanaman menunggu suplay makanan dari luar berupa pupuk sintesis Penggunaan pupuk dan pestisida sintesis yang berlebihan mengakibatkan rantai makanan terputus

Musuh Alami hanya menunggu makanan dari keberadaan hama

(39)

Universitas Andalas

00 Tantangan

1. Lahan Beralih Fungsi.

2. Pertambhan Penduduk Tidak Sebanding Dengan Luas Dan Produksi 3. Kultur Teknik Masih Konvensional

(40)

Universitas Andalas

Orang beranggapan di sawah hanya ada tanaman dan hama Untuk memenangkan persaingan hama harus dibunuh

Pestisida yang berkuasa untuk memusnahkan hama dan Pestisida tidak bisa mengentaskan masalah karena hama

00 Cara Pandang Kurang Arif

Hama menjadi kebal dan Terjadi peledakan hama

Pencemaran lingkungan dan Terbunuhnya jasad non sasaran Pengurangan keragaman unsur hayati

Gangguan terhadap kesehatan manusia

(41)

Universitas Andalas

The Story Of Rice

(42)

Universitas Andalas

Universitas Baiturrahmah

@Kingsoft_Office kingsoftstore

Terima Kasih atas

Perhatiannya

Referensi

Dokumen terkait

1) Aplikasi teknologi peresapan biopori (T2, T3, dan T4) cenderung meningkatkan kelembaban tanah pada periode tidak hujan, sangat nyata mengurangi aliran permukaan dan erosi,

Hal ini disebabkan karena setiap penambahan pupuk SP36 pada lahan pertanian berarti akan meningkatkan unsur hara Sulfur dalam tanah yang sangat dibutuhkan oleh

penurunan aliran pcrmukaan maka laju erosi pun akan menurun. Apabila aliran permukaan menurun, tanah- tanah yang tergerus dan terhanyut pun akan

Pupuk cair dari tumbuhan rawa petai air ( Neptunia prostrata ) dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan kesuburan tanah di tanah pasang surut. Untuk dapat meningkatkan

Pupuk kandang mengandung bahan organik yang berfungsi untuk mempertahankan dan meningkatkan tingkat pembentukan kesuburan tanah, juga mengandung sejumlah unsur hara mikro

Tahun 2016, produksi tanaman bawang merah menurun, hal ini disebabkan banyak petani menggunakan pupuk anorganik yang berlebihan, sehingga dapat mengakibatkan

Pada umumnya kegiatan pemupukan tidak memperhatikan keragaman spasial kesuburan tanah yang ada. Hal ini dapat menyebabkan pemborosan pupuk, penurunan produktivitas,

100 kg KCl, disesuaikan dengan tingkat kesuburan tanah, bagi tanah masam perlu dikapur 300 kg/ha sebagai sumber hara Ca atau Ca + Mg, pemberian 3 t/ha pupuk kandang kotoran ayam atau