KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
FAKULTAS TEKNIK – UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 2023/2024
MATAKULIAH : PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN PRODUK JURUSAN : TEKNIK INDUSTRI
DOSEN : Dr. ade sri mariawati, ST., MT HARI/TANGGAL : SELASA, 17 OKTOBER 2023
JAM : 11.00 – 12.30
SIFAT UJIAN : open book
SEMESTER : IV
KELAS : REGULER
1. Jelaskan bagaimana tahapan perancangan produk dengan menggunakan metode rasional Nigel Cross, berikan penjelasan berdasarkan studi kasus kelompok masing masing untuk setiap output dari setiap tahapan
2. Kumpulkan di “ spada” studi kasus kelompok masing masing
3. Jelaskan perancangan produk (zero fase) untuk setiap produk yang akan dirancang oleh setiap individu
--- Selamat Bekerja --- Diusulkan oleh Disetujui oleh
Tanggal/Bulan/Tahun 16/10/2023 16/10/2023
Tandatangan
Nama Lengkap Dr. Ade sri mariawati, S.T.,
M.T. Ade Irman Saiful M, S.T., M.T.