• Tidak ada hasil yang ditemukan

Upaya dan Kebijakan

N/A
N/A
Ezra Eklesia Tabita Wangke

Academic year: 2024

Membagikan " Upaya dan Kebijakan"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

TUGAS 1

KONSERVASI ENERGI

Nama : Ezra Eklesia Tabita Wangke

NIM : 2001160

Dosen Mata Kuliah : Fatma, S.T., M.En.

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK PERMINYAKAN SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI MINYAK DAN GAS BUMI

BALIKPAPAN 2023

(2)

SOAL

1. Sebutkan dan jelaskan jenis energi apa saja yang mampu menjadi potensi pengembangan energi di Indonesia !

2. Jelaskan upaya apa yang dapat dilakukan untuk menghemat penggunaan energi di Indonesia !

3. Kebijakan apa saja yang telah diterbitkan oleh pemerintah dalam mencakup pengelolahan dan penggunaan energi di Indonesia !

JAWABAN

1. Energi yang mampu menjadi potensi pengemabangan adalah sebagai berikut.

 Biofuel ialah bahan bakar hayati yang merupakan sumber energi terbarukan berupa bahan bakar yang dihasilkan dari bahan – bahan organik.

 Biomassa merupakan jenis energi terbarukan yang mengacu pada bahan biologis yang berasal dari organisme yang hidup atau belum lama mati.

 Panas bumi atau geothermal berupa energi thermal (panas) yang dihasilkan dan disimpan di dalam bumi

 Gelombang laut, energi terbarukan yang bersumber dari tekanan naik turunnnya gelombang air laut

 Matahari energi terbarukan yang bersumber dari radiasi sinar dan panas yang dipancarkan matahari

 Angin energi terbarukan yang dihasilkan oleh angin, dimana menangkap energi angin dan diubah menjadi energi kinetik atau listrik

 Air adalah energi alternatif bahan bakar fosil yang paling umum dengan memanfaatkan energi potensial dan energi kinetik yang dimiliki air

2. Upaya yang dapat dilakukan untuk menghemat penggunaan energi ialah ;

Penataan (house keeping) : adalah mengontrol pemakaian energi dan mencari peluang mana yang dapat dihemat, kemudian memperbaiki pemakaian energi tanpa menambah peralatan hemat energi (low cost).

Modifikasi dengan investasi sedang (retrofitting) : adalah mengganti peralatan boros energi dengan peralat an yang relatif hemat energi, misalnya inverter motor, combustion control pada boiler (middle cost).

(3)

Penggantian proses : adalah modifikasi rancang bangun proses produksi energi yang termasuk dalam utilitas penunjang, seperti penggunaan “Heat Recovery Boiler“ (high cost)

3. Kebijakan pemerintah menurut blueprint pengelolaan energi nasional 2006 - 2025 Sesuai Peraturan Presiden Nomor 5 Tahun 2006 :

 Kebijakan utama

- Penyediaan energi melalui :

 penjaminan ketersediaan pasokan energi dalam negeri

 pengoptimalan produksi energipelaksanaan konservasi energi - Pemanfaatan energi melalui :

 Efisiensi pemanfaatan energi

 Diverifikasi energi

- Penetapan kebijakan harga energi ke arah harga keekonomian dengan tetap mempertimbangkan kemampuan usaha kecil dan bantuan bagi masyarakat tidak mampu dalam jangka waktu tertentu

- Pelestarian lingkungan dengan menerapkan prinsip pembangunan berkelanjutan

 Kebijakan pendukung

- Pengembangan infastruktur energi termasuk peningkatan akses konsumen terhadap energi

- Kemitraan pemerintah dan dunia usaha kemitraan pemerintah dan dunia usaha - Pemberdayaan Masyarakat

- Penelitan dan pengembangan serta pendidikan dan pelatihan

Referensi

Dokumen terkait

3.3 Upaya yang dilakukan untuk mengatasi hambataan dalam implementasi kebijakan pengembangan potensi Wisata Sungai Tamborasi di Kabupaten Kolaka Provinsi Sulawesi Tenggara Adapun

Dokumen ini membahas tentang karakteristik dan permasalahannya Kunyit di Wonogiri, Jawa Tengah beserta kebijakan dan regulasi yang dikeluarkan oleh pemerintah untuk mendukung usaha agribisnis

Dokumen ini membahas tentang penggunaan tanaman herbal sebagai upaya untuk melindungi diri dari

Dokumen ini membahas pengaruh kebijakan fiskal pada ekonomi Indonesia setelah pandemi

Dokumen ini membahas potensi pengembangan kesehatan di Indonesia berdasarkan falsafah kembali kepada

Artikel ini membahas masalah-masalah yang berkaitan dengan kebijakan pemerintah Daerah Kabupaten Pulau Morotai dalam pengembangan sektor pariwisata serta

Dokumen membahas kebijakan penanggulangan bencana di Indonesia yang meliputi berbagai jenis bencana dan strategi perencanaan

Dokumen ini membahas Peraturan Presiden Nomor 22 Tahun 2017 tentang Rencana Umum Energi Nasional sebagai kebijakan energi nasional