• Tidak ada hasil yang ditemukan

Gambaran Umum MAN Insan Cendekia Serpong

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Gambaran Umum MAN Insan Cendekia Serpong

MAN Insan Cendekia merupakan salah satu lembaga pendidikan yang memiliki corak khas keagamaan yang berada di daerah BSD Tangerang Selatan. Seperti sekolah pada umumnya, keberadaan madrasah ini untuk mencerdaskan anak bangsa melalui pendidikan yang bernafaskan islami.

Untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia yang berkualitas tinggi dalam penguasaan IPTEK yang didasari nilai keimanan dan ketakwaan, pada tahun 1996 atas ide dari Prof. Dr. -Ing. Bacharuddin Jusuf Habibie, BPPT mendirikan Magnet School yang nantinya berubah namanya menjadi SMU Insan Cendekia di Serpong dan di Gorontalo melalui program penyetaraan IPTEK STEP (Science and Technology Equity Program) bagi sekolah-sekolah yang berada di lingkungan pondok pesantren. BPPT atau Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi merupakan lembaga yang sangat berperan pada awal berdirinya madrasah ini.

Pada tahun ajaran pertama (1996/1997) penerimaan siswa SMU Insan Cendekia diprioritaskan bagi siswa SMU/MA kelas satu dan siswa lulusan SMP/MTs yang berprestasi dan berada di lingkungan pesantren yang memiliki minat terhadap ilmu pengetahuan dan teknologi. Di tahun selanjutnya madrasah ini memberi kesempatan kepada SMP/MTs baik negeri maupun swasta.

Sejak tahun 2000/2001, SMU Insan Cendekia di limpahkan pengelolaannya oleh BPPT kepada Departemen Agama Republik Indonesia. Selanjutnya nama SMU Insan Cendekia ditransformasikan sebagai Madrasah Aliyah Insan Cendekia. Di tahun 2001, dengan SK Menag RI, Nomor 490 Tahun 2001 MA Insan Cendekia Serpong berubah menjadi Madrasah Aliyah Negeri Insan Cendekia Serpong.

2. Visi, Misi dan Motto MAN Insan Cendekia Serpong

a) Visi Madrasah

“Terwujudnya sumber daya manusia yang berkualitas tinggi dalam keimanan dan ketakwaan, menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi, dan mengaktualisasikan diri dalam kehidupan masyarakat.”1

Visi merupakan gambaran masa depan atau hal-hal yang ingin diwujudkan/dicapai oleh suatu organisasi. Madrasah sebagai organisasi jelas memiliki visi tersebut. Adapun hal yang ingin dicapai sekolah yaitu untuk mewujudkan manusia yang berkualitas baik dari segi pendidik dan peserta didiknya. Dalam memperoleh pendidik dan peserta didik yang berkualitas, MAN Insan Cendekia Serpong mengadakan rekrutmen yang kemudian berlanjut pada proses seleksi. Peserta didik disini mendapatkan subsidi penuh maka peserta didik yang diperoleh harus yang terbaik. Jika input peserta didik sudah baik maka pendidiknya pun harus diimbangi. Tidak hanya akademik saja yang diutamakan, dalam segi keimanan dan ketakwaan kepada Yang Maha Kuasa juga diperhatikan.

1

Tim Penyusun, Panduan Pembelajaran di MAN Insan Cendekia Serpong 2012-2013, (Serpong, 2012/2013), h. vi.

36

b) Misi Madrasah

1) Menyiapkan calon pemimpin masa depan yang menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi, mempunyai daya juang tinggi, mampu berkomunikasi dalam bahasa internasional, inovatif, dan mempunyai landasan iman dan takwa yang kuat.

2) Membentuk sumber daya pendidik dan tenaga kependidikan yang professional

3) Menjadikan MAN Insan Cendekia Serpong sebagai madrasah model dalam pengembangan pengajaran iptek dan imtak bagi lembaga pendidikan lainnya.2

Misi adalah hal apa yang harus dilakukan suatu organisasi untuk mencapai visi. Cara-cara untuk mencapai visi madrasah ada 3 seperti yang disebutkan diatas. Madrasah menyiapkan peserta didik untuk menjadi pemimpin masa depan baik dalam kehidupan pribadi maupan di masyarakat dengan bekal yang sudah diberikan selama di madrasah. Dalam proses menyiapkan peserta didik yang siap terjun ke masyarakat tidak lepas dari peran tenaga pendidik maupun tenaga kependidikan. Sehingga tenaga pendidik dan kependidikan dituntut untuk professional. Jika semua sudah terlaksana dengan baik maka MAN Insan Cendekia Serpong akan menjadi sekolah percontohan bagi sekolah lainnya.

c) Motto

Prestasi, Mandiri, dan Islami3

Sesuai dengan semboyannya bahwa madrasah ini memiliki segudang prestasi baik dalam negeri maupun luar negeri. Peserta didik juga dituntut untuk mandiri, hal ini dapat dilihat dari jenis sekolah yang boarding school atau sekolah asrama yang harus hidup berpisah dengan keluarga demi menimba ilmu. Jika prestasi dan kemandirian telah tercipta, tentu sebagai madrasah islam harus memiliki sifat yang islami. Hal tersebut dapat dilihat dari kehidupan sehari-hari di madrasah. Salah satu contoh kecilnya, siswa yang berpapasan dengan yang orang lain maka akan mengucapkan salam.

2

Ibid.

3

Suasana islami yang kental terasa sejuk di hati. Suasana yang berbeda dengan sekolah-sekolah pada umumnya.

3. Letak Geografis

MAN Insan Cendekia Serpong berlokasi di Jl. Cendekia, BSD City, kota Tangerang Selatan, Provinsi Banten 15310. Telp. 021- 7563578-80, Fax: 021- 7563582, Website: www.ic.sch.id. Lokasi MAN Insan Cendekia Serpong cukup strategis. Selain itu suasana sekitar sangat kondusif, karena MAN Insan Cendekia jauh dari permukiman warga dan cukup jauh dari jalan raya sehingga lingkungan sekolah tidak terganggu oleh hiruk pikuk kendaraan. Suasana yang kondusif akan memberikan rasa nyaman yang akan berpengaruh pada konsentrasi belajar siswa. Proses belajar yang kondusif akan menghantarkan siswa pada hasil belajar yang optimal.

4. Keadaan Guru

Guru di madrasah ini berjumlah 49 orang dengan berbagai lulusan universitas ternama, seperti UNJ/IKIP, UI, ITB, IPB, UPI, LIPIA, UIN/IAIN, UIJ, dan lain sebagainya. Berikut data lengkap tenaga pendidik:

Tabel 4.14 NO NAMA NIP JK Pendi dikan TUGAS II 1 Dr. Suwardi, M.Pd. 196808072000121001 L S3 Kepala Madrasah/Guru Kesenian. 2 Dra. Rini Kristiani 196806211993032003 P S1 Guru BK/DPK

3

Dra. Persahini

Sidik, M.Si 196405172000122001 P S2 Guru Biologi 4 Ir. Elly Haswani,

M.Pd 196609162000122001 P S2 Guru Fisika

5

Tubagus

Sedyayunta, MMSI 196812302000121001 L S2 Guru Komputer

4

38

6 Abdul Jalil, MA 197301012000121001 L S2 Guru Qur'an Hadits

7

Dra. Sartini

Subaryatun M.Pd. 196704052000122003 P S2 Guru Kimia 8 Kusen, M.Pd 196906282000121001 L S2 Guru B. Indonesia

9

Drs. Kris Djuli

Wahono 196607122000121002 L S1 Guru Penjaskes

10 Drs. Nuryanto 196805112000121001 L S1 Guru Fisika 11 Dra. Yelnita Nova 196811102000122001 P S1 Guru PAI 12 Muhamad

Ihsanudin, M.Hum. 197002072000121004 L S2 Guru SKI

13

Ipik Ernaka,

M.Hum 197412062000121003 L S2 Guru Sejarah

14 Dra. Renelita

Artati, M.Si 196503142000122003 P S2 Guru Biologi

15

Drs. Japar,

M.P.Kim 196704222000121003 L S2 Guru Kimia

16 Away Baidhowy,

MA 197205102000121001 L S2

Guru Akidah Akhlak 17 Gustinefa, M.Pd 197208042000122002 P S2 Guru Bhs. Inggris 18 Dra. Nurhayati,

M.Pd. 196710042000122001 P S2 Guru Geografi

19 Dra. Fatri Amida 196710122000122001 P S1 Guru Ekonomi

20 Susi Pawartiningtyas, S.Pd 196908262000122006 P S1 Guru Kimia 21 M. Bahrul Ulum, Lc 196908152000121001 L S1 Guru Bhs. Arab

22 Dra. Sri Hartini 196705292000122001 P S1 Guru Ekonomi 23 Rapiq,S.S 197410202001121001 L S1 Guru B. Indonesia 24 Hilman Setiawan,

S.Si 197209032001121003 L S1 Guru Fisika

25

Etty Poejiastuti,

S.Si 197005052000122001 P S1 Guru Biologi

26 Evi Siti Fauziah,

S.Ag 197110132000122001 P S1 Guru SKI

27 Mashuri, M.Th.I. 196603012000031002 L S2 Guru Qur'an Hadits 28 Chairul Huda, S.Ag 197205272005011005 L S1 Guru PAI

29

Rita Suzana,

M.PMat. 197106172005012003 P S2 Guru Matematika 30 Darno Raharjo,

M.Pd. 198004282005011003 L S2 Guru Matematika

S.Pd.

32 Eneng Uswatun

Hasanah, M.Pd. 198408102008012009 P S2 Guru Bhs. Inggris 33 Siti Sofiatun, S.Si 197611082009012006 P S1 Guru Matematika 34 Yuna Puteri

Kadarisman, S.S. 198003192009012008 P S1 Guru Bhs. Inggris

35

Diah Ayuningtias,

S.Si 198703062011012015 P S1 Guru Matematika

36 Pahrurroji, MA. - L S2 Guru Qur'an Hadits

37

Ahmad Imam

Satriya, M.Hum. - L S2 Guru Bhs. Inggris

38 Kusdiniyah, S.Ag - P S1 Guru Akidah Akhlak 39 Fiestyo Agung

Prabowo, M.P.Fis. - L S2 Guru Fisika

40 Eva Novita, MA - P S2 Guru Bhs. Arab

41

Deni Samsudin

Permana, S.Pd - L S1 Guru Kimia

42 Metig Dwi

Wahyuni, S.Si - P S1 Guru Biologi

43

Erwin Supriatna,

S.Pd - L S1 Guru Sejarah

44 Arthi Riyani

Kurniawati, S.Si - P S1 Guru Matematika

45 Eka Retnosari, S.Pd. - P S1 Guru Bahasa Indonesia 46 Yus Kusnandar, S.Pd. - L S1 Guru PKn

47 Tri Haryanto, S.Pd. - L S1 Guru Geografi

48 Atmira Satya

Mardhika, S.Pd - P S1 Guru Sosiologi

49

Muhammad

Zaenuri, Lc - L S1 Guru Bahasa Arab

Berdasarkan data guru diatas dapat dilihat bahwa pendidikan terakhir guru di madrasah ini sudah baik, yakni S3 berjumlah 1 orang, S2 berjumlah 21 orang, S1 berjumlah 27 orang. Mengingat, pendidikan terakhir guru sekolah pada umumnya mayoritas S1. Guru yang mengajar di madrasah ini pun sudah sesuai dengan latar belakang pendidikannya.

40

5. Keadaan Siswa

Siswa MAN Insan Cendekia terbagi dalam dua jurusan, yakni IPA dan IPS. Pada kelas X pelajaran yang didapat masih umum, penjurusan dilakukan ketika kelas XI. Jumlah siswa masing-masing jurusan ditunjukkan oleh tabel berikut. Tabel 4.25 Kelas Jurusan Jumlah Per Kelas Jumlah ROMBEL

Umum IPA IPS

Umum IPA IPS

L P L P L P X 55 64 119 6 XI 46 37 10 24 117 4 2 XII 49 39 7 23 118 4 2 Jumlah Per Jurusan 119 171 64 354 18

Jumlah siswa yang belajar pada tahun ajaran 2013/2014 sebanyak 354 siswa. Untuk jurusan umum yang terdiri dari kelas X dengan enam rombongan belajar sebanyak 119 siswa, jurusan Ilmu Pengetahuan Alam terdiri dari delapan rombongan belajar dengan siswa dari kelas XI sampai XII sebanyak 171 siswa, jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial terdiri dari 4 rombongan belajar dengan siswa dari kelas XI sampai XII sebanyak 64 siswa.

6. Sarana dan Prasarana

Gedung sekolah yang terawat dengan baik akan memberikan gambaran kepada masyarakat tentang pelayanan atau fasilitas pendidikan yang diperoleh. Selain itu sarana dan prasarana memiliki peran dalam menyediakan

5

tempat untuk pelaksanaan rekrutmen guru. Adapun fasilitas pendidikan di sekolah ini terdiri dari 19 unit gedung permanen di atas tanah seluas 5,5 hektar yang terdiri dari:

a. Masjid (dua lantai) dengan kapasitas 500 jamaah b. Gedung administrasi (dua lantai)

c. Ruang belajar ber-AC terdiri dari 15 kelas dengan kapasitas 24 siswa tiap kelas

d. Laboratorium Fisika, Kimia, Biologi, TIK (masing-masing dua ruang), Laboratorum Bahasa, Laboratorium Visual, dan Laboratorium Komputer (masing-masing satu ruang dengan kapasitas 24 siswa) e. Laboratorium komputer bagi guru

f. Laboratorium TIK 2 lantai (dilengkapi 50 komputer yang terhubung dengan internet).

g. Ruang perpustakaan dengan „sistem otomasi’ dan sistem perpustakaan

digital (digital library) dilengkapi dengan fasilitas internet dan televisi berlangganan

h. Gedung serbaguna, kapasitas 500 orang

i. Dua unit asrama putra dengan kapasitas 185 orang. Masing-masing kamar terdiri dari 4 tempat tidur, 4 lemari, 4 meja belajar, dan 2 kamar mandi

j. Dua asrama putri dengan kapasitas 185 orang. Masing-masing kamar terdiri dari 4 tempat tidur, 4 lemari, 4 meja belajar, dan 2 kamar mandi k. Asrama guru terdiri dari 2 lantai

l. Gedung pelatihan 2 lantai

m. Rumah dinas kepala madrasah, para wakil kepala madrasah, guru-guru, dan pembina asrama

n. Poliklinik umum dan gigi

o. Kantin dengan kapasitas 375 orang

p. Sarana olahraga (lapangan sepak bola, basket, bola voli, tenis meja, dan bulu tangkis).

42

7. Kehidupan Keseharian Siswa

Tabel 4.36

Waktu Jenis Kegiatan

04.00-05.45 Bangun Tidur, MCK, Tadarus

Alquran, Sholat Subuh, Wirid, Doa, Al-Asmaul Husna, Taushiah

05.45-06.30 Makan Pagi dan Persiapan ke

Sekolah

06.30-07.00 Menuju Sekolah Didahului dengan

Apel Pagi

07.00-15.35 Jam Pelajaran Sekolah

15.35-16.00 Sholat Ashar Berjama’ah

16.00-17.50 Istirahat, Olahraga, MCK, Santap

Sore, Siap-siap Menuju Masjid 17.50-18.40 Tadarus al-Qur’an, Shalat Maghrib,

Doa, al-Asmaul Husna

18.40-19.30 Kegiatan Pembinaan

19.30-20.00 Shalat Isya Berjamaah

20.00-22.00 Belajar Mandiri, Tutorial

22.00-04.00 Istirahat Malam

Berdasarkan tabel diatas, tertera jadwal keseharian siswa/i MAN Insan Cendekia Serpong yang sudah terorganisir dengan baik. Mereka diajarkan disiplin waktu dari bangun tidur hingga tidur kembali. Hal ini akan menjadi bekal bagi siswa/inya ketika kelak lulus dari sekolah.

8. Ekstrakurikuler

Kegiatan ekstrakurikuler secara umum diarahkan dan dilaksanakan untuk dapat memperkuat pencapaian visi dan misi sekolah. Selain itu melalui kegiatan ekstrakurikuler dapat mengembangkan minat, menanamkan rasa tanggung jawab, kemandirian, dan kebahagiaan siswa itu sendiri. Kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini mencakup:

a. Olahraga (sepak bola, bola basket, bulu tangkis, taekwondo, pencak silat, dan karate)

6

b. IPTEK (desain grafis, kelompok ilmiah remaja, dan mekatronika) c. Bahasa (jurnalistik, mading, english club)

d. Seni dan Budaya (band, hadrah, nasyid, marawis, teater, paduan suara, seni baca tulis Al-Qur’an, dan tari saman)

e. Pendidikan pendahuluan Bela Negara (pecinta alam, paskibra, PMR, dan pramuka)

9. Prestasi Guru dan Siswa

Prestasi tidak hanya di raih oleh siswa/i nya saja tetapi tenaga pendidik pun memiliki prestasi. Pada tahun 2010, Dirjen Pendidikan Islam, Prof. DR. Mohammad Ali, dan Direktur Pendidikan Madrasah, Drs. Firdaus, M.Pd., memberikan apresiasi penghargaan guru berprestasi pada Bapak Ibu MAN Insan Cendekia Serpong. Mereka adalah Drs. Japar, M.P.Kim. (Kimia), Sartini Subaryatun, M.Pd. (Kimia), Metig Dwi Wahyuni, S,Si. (Biologi), Etty Poejiastuti, S.Si. (Biologi), Dra. Persahini Sidik, M.Si. (Biologi), Dra. Renelita Artati, M.Si. (Biologi), Fiestyo Agung, M.P.Fis. (Fisika), Dra. Nuryanto (Fisika), Ir. Elly Haswani, M.Pd. (Fisika), Siti Sofiatun, S.Si. (Matematika), Darno Raharjo, M.Pd. (Matematika).7 Ditambahkan juga oleh bapak kepala madrasah, “prestasi guru diantaranya adalah penulis buku mata pelajaran, mendapatkan sertifikat guru internasional diakui dari Cambridge. Serta guru yang berhasil menghantarkan muridnya berhasil ujian nasional menurut saya itu juga merupakan prestasi”.8

MAN Insan Cendekia Serpong setiap tahun meluluskan siswanya dengan rata-rata nilai yang diraih dalam Ujian Nasional (UN) dengan grade A. Disamping itu MAN Insan Cendekia Serpong aktif mengikuti kegiatan lomba, baik tingkat kabupaten/kota, provinsi, nasional, dan internasional. Berikut data prestasi siswa dalam negeri maupun luar negeri:

7

Away Baidhowy, Ipik Ernaka, dan Rapiq, The Magnificence of MAN Insan Cendekia Serpong: Dua Windu dalam Bingkai 1996-2012, (Serpong: Insan Cendekia Press, 2012), h. 34.

8

44

Tabel 4.49

Olimpiade Sains Nasional Olimpiade Sains Internasional  Medali Emas OSN 2011 Bidang

Kimia

Medali Emas OSN 2011 Bidang Astronomi

Medali Emas OSN 2011 Bidang Komputer

Medali Perak OSN 2011 Bidang Biologi

Medali Perak OSN 2011 Bidang Kebumian

Medali Perak OSN 2011 Bidang Astronomi

Medali Perak OSN 2011 Bidang Ekonomi (2 buah)

Medali Perak OSN 2012 Bidang Kebumian

Medali Perunggu OSN 2012 Bidang Astronomi

Medali Perunggu OSN 2012 Bidang Kimia

Medali Emas KSM 2012 Bidang Matematika

Medali Emas KSM 2012 Bidang Kimia

Medali Emas KSM 2012 Bidang Fisika

Medali Perak KSM 2012 Bidang Biologi

Medali Perunggu KSM 2012 Bidang Ekonomi

Medali Perak OSN 2013 Bidang Fisika (2 buah)

Medali Perak OSN 2013 Bidang Biologi (2 buah)

Medali Emas OSN 2013 Bidang Ekonomi

Medali Perunggu OSN 2013 Bidang Kebumian (2 buah)

Medali Perunggu OSN 2013

 Honorable Mention Kimia 2001 Denmark

 Medali Emas Olimpiade Fisika 2002 Bali

 Medali Perak Olimpiade Biologi 2007 Kanada

 Medali Perak Olimpiade Kebumian 2010 Indonesia

 Medali Perunggu Olimpiade Biologi 2010 Korea

 Medali Perak Olimpiade Biologi Taiwan

 Medali Perunggu Olimpiade Informatika 2012 Italia

9

Bidang Astronomi

Medali Perunggu OSN 2013 Bidang Geografi

Dokumen terkait