• Tidak ada hasil yang ditemukan

informaSi Pemegang SaHam shareholders Information

melalui pelaksanaan penawaran saham umum perdana (Initial Public Offering/Ipo) tahun 1994. perseroan yang mendapat persetujuan dari Kepala Badan pengawas pasar Modal (BapepaM) melalui Surat Keputusan no. S-1960/pM/1994 tanggal 6 Desember 1994, saat itu melepas 40.000.000 saham biasa ke publik pada nilai nominal rp500 per lembar saham dan harga penawaran rp3.200 per lembar saham. Total saham perseroan yang diperdagangkan di Bursa efek Indonesia (yang merupakan penggabungan Bursa efek Jakarta dan Bursa efek Surabaya) mencapai 140.612.000 lembar.

namun turbulensi ekonomi maupun moneter yang terjadi di Indonesia pada tahun 1997 telah berdampak pada kinerja keuangan perseroan, dan pada akhirnya, hasil audit atas Laporan Keuangan perseroan memperoleh opini disclaimer sejak tahun 1999. Mengacu pada peraturan pencatatan efek nomor I-B tanggal 30 Juni 2000 yang dikeluarkan oleh pT Bursa efek Indonesia, otoritas bursa memutuskan menghentikan perdagangan saham perseroan selama 12 bulan berturut-turut.

Setelah membukukan ekuitas negatif selama 3 (tiga) tahun berturut-turut, perseroan pada tanggal 9 agustus 2006 mengambil keputusan untuk keluar dari bursa (delisting). Keputusan ini ditetapkan dalam Surat no. S-0833/BeJ-pSr/08-2006 tanggal 8 agustus 2006.

Sejumlah opsi untuk memperbaiki kinerja keuangan perusahaan diambil saat itu, yaitu antara lain melakukan restrukturisasi atas hutang perusahaan. Dengan persetujuan pemegang saham dalam rapat umum pemegang Saham Luar Biasa (rupSLB) yang dilaksanakan pada tanggal 3 Desember 2010, Bukaka berhasil mengkonversi hutangnya sebesar uS$140 juta menjadi ekuitas. perubahan permodalan perseroan ini disahkan oleh Menteri hukum dan hak asasi Manusia republik Indonesia melalui Surat Keputusan no. ahu- 60234.ah.01.02 Tahun 2010 tanggal 27 Desember 2010.

Kemudian, atas persetujuan para pemegang saham pula dalam rupSLB, Bukaka menempuh langkah Kuasi reorganisasi yang berbasis pada neraca per tanggal 30 Juni 2011. Kuasi reorganisasi ini bertujuan untuk menghapus saldo defisit dari neraca perusahaan dan memulihkan struktur permodalan dan posisi keuangan perusahaan dengan mengacu pada ketentuan pSaK 51 (revisi 2003).

Bersamaan dengan pelaksanaan kuasi reorganisasi tersebut, perseroan melakukan perubahan atas anggaran Dasar perusahaan. anggaran Dasar perseroan sebelumnya telah mengalami beberapa kali perubahan sehubungan dengan penurunan modal dasar, modal ditempatkan dan disetor penuh serta nilai nominal saham. perubahan pada tahun 2011 itu memuat laporan penurunan jumlah modal

through initial public offering (Ipo) in 1994. The Company which obtained approval from head of Capital Market Supervisory Board (BapepaM) through a Decree no. S-1960/pM/1994 dated 6 December 1994, released 40,000,000 of common shares to the public at nominal value at rp500 per share and with offering price at rp3,200 per share. Total shares of the Company traded on Indonesia Stock exchange (the merger result of Jakarta Stock exchange and Surabaya Stock exchange) reached 140,612,000 shares.

Yet, the economic and monetary turbulence that severely hit Indonesia in 1997 had adverse impact on the financial performance of the Company, and at the end, the Company received disclaimer opinion for the audit results over its Financial reports since 1999. referring to the regulation on stock listing no. I-B dated 30 June 2000 issued by pT Bursa efek Indonesia, the market authority decided to suspend the trading of the Company’s stocks for 12 consecutive months.

after recording negative equity for 3 (three) years in a row, the Company on august 9, 2006 took a bold decision to delist its stocks from the exchange. The decision was stated in a letter no. S-0833/BeJ-pSr/08-2006 dated 8 august 2006.

The Company at that time prepared a number of options to recover the financial condition, among which were to conduct debt restructuring. on the approval from the shareholders at the extraordinary General Meeting of Shareholders (eGMS) on December 3, 2010, Bukaka then converted its debt totaling uS$140 million into equity. The change in the capitalization of the Company was approved by Minister of Justice and human rights of republic of Indonesia through a Decree no. ahu-60234. ah.01.02 of 2010 dated 27 December 2010.

Then, the shareholders at the eGMS also approved Bukaka to conduct Quasi reorganization using the balance as per June 30, 2011. The implementation of Quasi reorganization was merely to write the deficit balance off the Company’s financial statements and recover the capital structure and financial position of the company based on the regulation of Indonesian Financial accounting Standards (IFSa) 51 (2003 revision). In line with the implementation o quasi reorganization, the Company introduced some changes into the article of association of the Company. The article of association of the Company had previously been amended, in particular to accommodate the decline in authorized capital, issued and fully paid-in capital, and stock value. The changes that took place in 2011 accommodated

dasar dari sebelumnya rp2.000.000.000.000 menjadi rp1.352.000.000.000, yang terbagi atas 4.000.000.000 saham. Selain itu, modal ditempatkan dan disetor juga mengalami penurunan dari sebelumnya sebesar rp1.320.226.000.000 menjadi rp892.472.776.000 yang diakibatkan oleh penurunan nilai nominal saham dari sebelumnya rp500 menjadi rp338 per saham. perubahan ini dikukuhkan dalam akta notaris h. Fedris S.h., no. 20 tanggal 15 Desember 2011, dan telah mendapat persetujuan Menteri hukum dan hak asasi Manusia republik Indonesia melalui Surat Keputusan no. ahu-08119.ah.01.02 tanggal 16 Februari 2012.

pada tahun 2015, perseroan melakukan perubahan anggaran dasar berkenaan dengan peningkatan modal dasar dari semula sebanyak 4.000.000.000 saham atau seluruhnya berjumlah rp1.352.000.000 menjadi sebanyak 10.000.000.000 saham atau seluruhnya berjumlah rp3.380.000.000 dengan nilai nominal rp338 per saham. perubahan tersebut telah dituangkan dalam akta no. 26, yang dibuat di hadapan notaris h. Fedris S.h., notaris di Bogor, dan telah mendapat pengesahan dari Menteri hukum dan hak asasi Manusia republik Indonesia melalui Surat Keputusan no. ahu-0935289. ah.01.02 tanggal 15 Mei 2015.

RELISTING DI BEI

Meskipun perseroan telah delisting dari bursa saham pada tahun 2006, status Bukaka sebagai perusahaan terbuka masih efektif sehingga perusahaan tetap harus patuh pada peraturan yang berlaku di pasar modal.

pada tanggal 29 Juni 2015, Manajemen Bukaka kembali memutuskan untuk mencatatkan kembali sahamnya (relisting) di Bursa efek Indonesia sebanyak 2.640.452.000 lembar saham atau setara 100% dari modal ditempatkan dan disetor penuh Bukaka. Saham tersebut diperdagangkan pada harga rp590 per lembar saham, yang merupakan hasil rekomendasi penilai independen yang terdaftar di otoritas Jasa Keuangan (oJK). pada saat relisting, perseroan berhasil membentuk kapitalisasi pasar rp1.557.866.680.000.

Keputusan relisting ini diharapkan dapat mendukung rencana pengembangan bisnis perseroan dalam jangka pendek, menengah maupun jangka panjang, terutama terkait dengan bisnis pembangkit listrik serta pembangunan smelter yang diyakini memiliki prospek bagus di masa datang. Selain itu, Bukaka juga berharap dapat meningkatkan kontribusinya terhadap upaya- upaya pemerintah Indonesia untuk merealisasikan kebijakan dan program pembangunan infrastruktur nasional.

report on the declining authorized capital from rp2,000,000,000,000 to rp1,352,000,000,000, which was divided into 4,000,000,000 shares. adding to that, the issued and fully paid-in capital also decreased from rp1,320,226,000,000 to rp892,472,776,000 due to the fall in stock nominal value from rp500 to rp338 per share. The changes were stated in a notarial Deed of h. Fedris S.h., no. 20 dated 15 December 2011, and had obtained approval from Minister of Justice and human rights of republic of Indonesia through a Decree no. ahu-08119.ah.01.02 dated 16 February 2012.

In 2015, the Company revised the article of association as the Company’s authorized capital was raised from 4,000,000,000 shares or a total amount of rp1,352,000,000 to 10,000,000,000 shares or a total amount of rp3,380,000,000 at nominal value at rp338 per share. The changes were stated in the Deed no.26, signed before the notarial Deed of h. Fedris S.h., a notary in Bogor, and approved by Minister of Justice and human rights of republic of Indonesia through a Decree no. ahu-0935289.ah.01.02 dated 15 May 2015.

RELISTING ON IDX

although the Company delisted its stocks from the stock exchange in 2006, Bukaka’s status as a public company is still effective and therefore the company has to comply with prevailing regulations at the capital market.

on June 29, 2015, Bukaka's Management decided to relist its stocks on Indonesia Stock exchange amounting to 2,640,452,000 shares or equal to 100% of Bukaka’s total issued and fully paid-in capital. Those shares were traded at rp590 per share, as recommended by independent appraisal team which is registered on Financial Service authority (FSa). During the relisting, the Company successfully built up a market capitalization of rp1,557,866,680,000.

The relisting is expected to support the realization of business development plans of the Company within short-term, mid-term and long-term, particularly relating to the power plant business and smelter construction, which we believe to offer good prospect for the Company in the coming years. adding to that, Bukaka expects to increase its contribution to the realization of Indonesian government’s policies and programs of national infrastructure development.

Public Accountant Firm