• Tidak ada hasil yang ditemukan

KHUTBAH JUMAT UST. DR. H. ABDUL SOMAD, LC.MA

Dalam dokumen Khutbah, Pidato & Ceramah (Halaman 35-52)

E. CONTOH KHUTBAH JUM‟AT :

2. KHUTBAH JUMAT UST. DR. H. ABDUL SOMAD, LC.MA

TEMA : PENTINGNYA DIDIKAN ORANG TUA KEPADA ANAK25

Penulis Teks : Tim Kepenulisan Himpunan Dai Muda Indonesia

ِْبَّْ٠ِلإْا ِخَّْؼِِٕث بَََّٕؼَْٔأ ِْٞزهٌا ِللهِ ُذَّْؾٌْا

َٚ . ََِلَْعِلإْا َٚ

حلَصٌا

َلَغٌاٚ

ذ١ع ٍََٝػ

َلً َُٖذْؽ َٚ ُالله هلًِا ٌََِٗا َلً َْْأ ُذَْٙشَأ َٚ َِبََٔ٤ْا

ٌُُٗ ُْٛع َس َٚ ُُٖذْجَػ اًذهَّؾُِ هَْأ ُذَْٙشَأ َٚ ،ٌَُٗ َهْ٠ ِشَش

ٌٍُٙا ،ٖذؼث ب١جٔ لً

ٍٝػ

ٍذهَّؾُِ بَِٔذِّ١َع

ِٟ٤ا ٟجٌٕا

ْؾَص َٚ ٌَِِٗا ٍََٝػ َٚ

ٚ ِِٗج

نسبث

ٓ١ٍئبمٌا قذصأ ٛ٘ٚ ُ١ظؼٌا ْاشمٌا ٟف ٌٝبؼر الله يبل .ٍُعٚ

ُُْزَْٔأ َٚ ّلًِا ُّٓر َُّْٛر َلً َٚ ِِٗربَمُر ّكَؽ َالله اُٛمّرا ا َُِْٕٛآ َْٓ٠َزٌّا بَّٙ٠َأبَ٠

َْ ٍُِّْْٛغُِ

ٜشخأ خ٠آ ٟف يبلٚ

َ هاللَّ اُٛمهرا إَُِٛآ َٓ٠ِزهٌا بَُّٙ٠َأ بَ٠

25

Sumber : KHUTBAH JUMAT TAFAQQUH VIDEO, Link:

36 | H D M I

٠ِذَع ًلً َْٛل اٌُُٛٛل َٚ

( اًذ

70

)

ُُْىٌَ ْشِفْغَ٠ َٚ ُُْىٌَبَّْػَأ ُُْىٌَ ْؼٍِْصُ٠

( بًّ١ِظَػ ا ًص َْٛف َصبَف ْذَمَف ٌَُُٗٛع َس َٚ َ هاللَّ ِغِطُ٠ َِٓ َٚ ۗ ُُْىَثُُٛٔر

71

)

شبف دقف ّتعبطٔ ِالله ٖ َْٕقَتِث ِْٙعْفََ َٔ ْىُكْٛ ِص ُْٔأ ،الله دبجع

.ٌٕقتًنا

Pembukaan

Hadirin Jamaah Jumat yang dimuliakan oleh Allah SWT. Sampailah kita pada hari yang dimuliakan, pada bulan yang dimuliakan Allah pada bulan Rajab, pada saat waktu yang dimuliakan Allah. Kita masih diberikan istiqomah berada di tempat terbaik yaitu di masjid, berada di tengah orang beriman, berada di saat waktu mendengar yang paling baik yaitu khutbah Jumat. Ini nikmat besar yang tidak semua orang bisa merasakan. Berapa banyak orang yang berada di rumah sakit, mereka sangat ingin mendengarkan khutbah Jumat, melihat matanya dari atas tempat tidur tapi penyesalan tidak dapat diulang kembali,

Berapa banyak saudara -saudara kita yang hanya mencari sesuap nasi. Mereka hari ini tak dapat ikut shalat jumat bersama kita, tetapi kita diberi rezeki yang lapang, badan yang sehat, istiqomah iman dan islam. Inilah nikmat besar tidak ada yang dapat membalasnya kecuali dengan mengucapkan alhamdulillah wa syukurillah la hawla walakuata illabillah.

Senantiasa melaksanakan perintah Allah menjauhi larangan Allah. Dengan nama Allah dengan kehendak Allah dengan nikmat

37 | H D M I

dan keridhaan Allah tidak ada yang mendapat nikmat kecuali karena Allah. Tidak ada yang dapat menghindari bencana musibah kecuali Allah, oleh sebab itu oang yang beriman kepada Allah

هلًِا ٍخَج١ ِصُِّ ِِٓ َةبَصَأ بَِ

َُٗجٍَْل ِذَْٙ٠ ِ هلَّبِث ِِٓ ْئُ٠ َِٓ َٚ ۗ ِ هاللَّ ِْْرِبِث

( ٌُ١ٍَِػ ٍءَْٟش ًُِّىِث ُ هاللَّ َٚ

11

(

Siapa yang yakin kepada Allah maka lapanglah hati dalam menerima hidup karena semua di lapangkan Allah (QS. At-Taghobun : 11). Allah berjanji “

ٌََُۡا

َن َسۡذَص َهـٌَ ۡػ َش ۡشَٔ

.

َن َس ۡصِٚ َهَٕۡػ بَٕۡؼَظ َٚ َٚ

.

َطَمَۡٔا ِٜۡۤۡزهٌا

َن َش َۡٙظ

1. Bukankah Kami telah melapangkan dadamu (Muhammad)? 2. dan Kami pun telah menurunkan bebanmu darimu, 3. yang memberatkan punggungmu, QS. Al-Insyiroh : 1-3

maka tidak ada yang dapat lapang kecuali atas kehedak Allah, tidak ada yang dapat mengalihkan hal yang buruk kecuali Allah. Maka ketika semua itu sudah bersemayam dalam hati, kita minta supaya jangan keluar lagi.. kita mintakan yaaa muqolliba qulub..

ب٠

ةٍٛمٌا تٍمِ

wahai engkau yang membolak balika hati tsabits qullubana

38 | H D M I

kokohkan hati kami ala dinik dalam ketaan kepadamu.

Inilah orang beriman yang senantiasa diturunkan ketenangan wilqullubulmukminin kepada hati orang-orang yang beriman. Hati bukan milik kita tapi milik Allah, ketenangan bukan milik kita tapi milik Allah. Dunia bukan milk kita lillahi ma fissamawati mawafilard apa yang ada di langit dan apa yang ada dibum, apa yang ada di langit adalah milik Allah. Berapa banyak orang yang berada di tengah danau yang indah dengan pemandangan yang memukau, berada bersama orang- orang tersayang tetapi hatinya sempit jiwanya kering.. kenapa? Karena jauh dari Ridho Allah oleh sebab itu kita bawa keluarg istri, anak ke masjid, pengajian dan majelis zikir. Andai waktu libur di berikan banyak yang dititipkan oleh Allah digunakan untuk menolong Agama Allah inilah yang akan menjadi kenang-kenangan yang baik untuk masa depan anak cucu kita yang akan datang. Adapun di ajak ke tempat yang indah, di bawa berjalan ke bukit, dibawa ke danau yang bagus itu semua akan menjadi seperti debu yang di tiup angin, tidak dapat menolong dihadapan Allah tidak seperti alquran yang kita tinggalkan sebagai warisan. Ijazah MDA tidak akan ditanya oran, namun jika ada ijazah alquran itu akan menjadi warisan yang membuat dia berdoa “Rabbigfirli...

Sembilan bulan dalam kandungan, dua tahun di susukan apa yang bisa di balas sang anak? Raungan, tangisan malah menjadi azab. Berapa banyak orang yang mendapati tangisan dan raungan keluarganya. Seorang anak tidak akan ikut menanggung kedua

39 | H D M I

orang tuanya, tapi Allah limpahkan azab itu sampai kepada kedua orangtuanya karena tidak pernah mendidik dengan pendidikan yang baik. Secara materi dia beri kecukupan, kehidupan yang mapan, ekonominya bagus, pakaiannya bersih, kendaraannya lengkap tapi ada yang kering otaknya kosong, hatinya tidak sempurna karena ada yang hilang dalam dirinya. Dulu kalimat itu sudah di ucapkan oleh Allah “ saat Allah bertanya kepadanya alasirobbikum “ QS. Al-A‟raf: 172.

ۛ بَْٔذَِٙش ۛ ٍََٰٝث اٌُٛبَل ۖ ُُْىِّث َشِث ُذْغٌََأ

Bukankah aku ini tuhan kamu?” saat itu ruh si anak sudah menjawab “Balaaa.. “Ya syahiddna” kami bersaksi Engkaulah Tuhan Kami, Engkaulah Rabb kami, Engkaulah yang kami sembah. Ketika dia dititipkan kepada kita? Kita yang membuat dia berubah, memang dia tetap menjadi nama muslim, dia berada di keluarga muslim secara biologis, dia muslim tapi cara makannya yahudi, cara hidup nasrani, cara nikahnya cara nikah majusi minumnya pakai tangan kiri. Innasyaitana.. setan makan pakai tangan kiri, minum pakai tangan kiri. Anak itu lahir dengan fitrah islam begitulah setiap anak lahir ke alam dunia lalu kenapa menjadi Yahudi, menjadi Nasrani menjadi majusi karena kedua orangtuanya. Bukan salah setan tapi salah orang tua kenapa tidak menanamkan pendidikan agama kepada anaknya.Terlebih pada zaman edan ini yang menghacurkan kepala anak kita game online, playstation, internet, acara televisi. Sayang bukan berarti memenuhi segala keinginan, sayang bukan berarti memperturunkan segala hasrat hawa nafsu. Berapa banyak yang nampaknya secara dzohir ternyata sayang tapi

40 | H D M I

ternyata kita sebagai orang tuanya sedang menjerumuskan dia kepada neraka Jahanam.

Mereka masuk neraka gara-gara kita, mereka mendapatkan azab dari kita. Inilah yang disebut kasih sayang namun berbungkus kasih sayang yang sebenarnya tak lain dan tak bukan menjerumuskan mereka. Tak banyak orang yang sabar ketika di hadapkan dengan material, ketika di uji dengan sakit, ketika di uji dengan miskin, ketika di uji dengan kekurangan yang sanggup melelehkan air mata berdoa kepada Allah, Allahumma nafagholak wal waba wal fahsya

َءبَشْؾَفٌْا َٚ َءَبث ٌَْٛا َٚ َءَلََجٌْا َٚ َءَلََغٌْا بهَٕػ ْغَفْدا هُُٙهٌٍَا

tsabit qullubana... ya allah jauhkan kami dari malapetaka, musibah, kokohkan hati kami, tetapi ketika di uji dengan materi, di uji dengan keperluan accecories kehidupan, multimedia, alat komunikasi.

Dimana saat itu rapuh dan mau tidak mau harus di penuhi bahkan tak jarang dia gunakan cara yang tidak di perkenankan Allah hanya dengan alasan ingin membahagiakan keluarga bukankah kebahagiaan datangnya dari Allah. Kapankah kebahagiaan yang datangnya dari setan, dapatkah kebahagiaan di peroleh dengan cara yang haram? Kebahagiaan as-saadah hanya milik Allah, dia turunkan kepada siapa yang Dia kehendaki. Kita membeli kebahagiaan dengan kesengsaraan. Kita beli surga firdaus dengan kerak neraka jahannam. Sungguh dua tidak mungkin untuk di persatukan.. Tak mungkin ada tapak kaki neraka berjumpa

41 | H D M I

dengan tapak kaki menuju surga. Hidup adalah pilihan. Maka pilihlah sesuai dengan ketentuan Allah SWT. Berapa banyak orang yang menguapkan api neraka ke dalam mulut anak-anaknya pagi dan petang dia berdoa “Rabbi abli minasholihin” QS. As-Shoffat: 100.

( َٓ١ ِؾٌِبهصٌا َِِٓ ٌِٟ ْتَ٘ ِ ّة َس

100

)

berikan aku anak yang sholeh. Bagaimana mungkin mereka menjadi orang yang sholeh sementara menguapkan api neraka kepada mulut mereka (anak-anaknya). “Allazi na ya qulluna amwalan fi butuni ya li fill butun” orang-orang yang memakan harta anak yatim, sesungguhnya mereka memakan api neraka ke dalam mulut mereka. Api itu bergejolak, api itu akan marah dia mendidih dia menyala seperti air yang mendidih di dalam tempat yang panas.

Begitulah api yang dirasakan masuk ke dalam otak, ke dalam darah, dia sampai ke jantung masuk ke dalam perut mereka. Lii inilah yang menghilangkan peradaban manusia mengambil yang haram menyikut diri, menyipak ke belakang, menanduk kedepan hanya untuk mendapatkan yang haram di berikan kepada istri di berikan kepada anak untuk dinikmati berapa lama saat dai menikmatihanya tiga puluh tahun, empat puluh tahun itupun kalo dapat dinikmati sampai masa ajalnya itu tiba “Ilaja ajaluhum” tak dapat dimundurkan sesaat, saat itu pula malaikat berkata “ mana hartamu mana usahamu mana anakmu. Ketika ada orang yang lebih hebat daripada Abu Lahab, tidak ada orang yang lebih kaya daripada abu Lahab, tidak ada yang lebih berkuasa daripada abu Lahab.

42 | H D M I

Namun ketika ajal sampai apa yang terjadi? “ maanmalluhu wama kasab”

ٌُُٗبَِ َُْٕٗػ َْٰٕٝغَأ ٓبَِ

ۥ

َتَغَو بَِ َٚ

Tidaklah berfaedah kepadanya harta bendanya dan apa yang ia usahakan. (Al-Lahab: 2)

hartanya tak dapat menolong, usahanya tak dapat membantu bagiamana dengan keluarganya. “

َٚٱ

ُُٗرَأ َشِْ

ۥ

َخٌَبهَّؽ

ٱ

ِتَطَؾٌْ

wamroaruhu ammalatalal hatab” sedangkan istrinya juga masuk kedalam neraka. Hollidina abadan

Setidaknya ada tiga yang diharapkan dalam hidup pekerjaan yang halal, rezeki yang baik, anak yang sholeh.

Kalaulah pekerjaan tidak baik, rezeki yang di dapat haram bagaimana mendidik mereka menjadi orang- orang yang sholeh. Bukankah kita selalu meminta agar menjadi orang yang sholeh?

َٓ٠ ِشَِّٙطَزٌُّا َِِٓ ٍَْٟٕؼْعاٚ ، َٓ١ِثا هَٛزٌا َِِٓ ٍَِْٟٕؼْعا هُُٙهٌٍا

Jadikan aku orang” yang sholeh karena hanya menjadi orang yang sholeh saja kita mendapat doa dari orang-orang yang shaleh. “wa sallamalaina” tercurahkan kepada kami semiga tercurah kepad orang-orang yang saleh. Itulah kenapa kita harus minta menjadi orang sholeh. Sholeh untuk dirinya saja tapi menjadi muslih untuk

43 | H D M I

memperbaiki orang lain. Ini yang akan membuat kita nyaman menjadi bekal menghadp Allah SWT. Saudara sekandung pun semua akan meninggalkan tidak dapat saling tolong menolong di hadapan Allah SWT. “kamu akan datang menghadapku sendirian, sebagaimana saat ku ciptakan kau secara sendirian.

Maka persiapkanlah yang kira-kira dapat menolong kita di hari akhirat dan hadapan Allah SWT. Amal sholeh sholat-sholat sunah, puasa - puas sunnah, dzkir -dzkir, membaca alqurab, menolong orang susah, zakat infaq, shodaqoh itulah yang akan menemani kita di alam barzah alam yang paling gelap, alam yang paling sejuk, alam yang paling mengerikan di tempat lapisan tanah tedalam dan tergelap. Di saat itu tak ada yang dapat menolong. Istri, anak, keluarga semua menyelamatkan diri sendiri. Paling-paling mereka datang berziarah menjelang bulan suci ramadhan selesai itu mereka tinggalkan dalam keadaan ilalang yang mulai tinggi daripada tegak seorang laki-laki. Mereka tinggalkan pemakaman sampai tahun yang akan datang, mereka lupa kuburan bapaknya, dimana makam ibunya. Jangankan untung mendoakan

َُْٕٗػ ُفْػا َٚ ِِٗفبَػ َٚ َُّْٗؽ ْسا َٚ ٌَُٗ ْشِفْغا هُُٙهٌٍا

“allahummagfirlahu wa afihi wa fuanhu”,

letaknya pun dia tidak ingat. Adakah kita berharap kepada mereka yang tidak pernah mengingat mereka. Adakah kita mengharapkan kepada mereka yang tak pernah mengutarakan doa, mengucapkan kata-kata kepada Allah. Jangan terlalu berharap kepada manusia karena akan kecewa. Kecewa karena terlalu banyak pengharapan.

44 | H D M I

Maka harapkanlah pertolongan hanya kepada Allah SWT dengan amal-amal sholeh.

َخٍَ١ِع ٌَْٛا ِْٗ١ٌَِا اُٛغَزْثا َٚ َ هاللَّ اُٛمهرا إَُِٛآ َٓ٠ِزهٌا بَُّٙ٠َأ بَ٠

QS.Al-Maidah: 35

Ya ayyuhal ladzi naamanu takullah, wa man wasilah wahai orang-oang yang beriman itaqullah” bertakwalah kepada Allah SWT dan carilah wasilah. Wasilah, perantara kita kepada Allah, bukan kayu, bukan batu, bukan binatang kayu, perantara kita kepada Allah bukan setan ataupun lembu. Dialah yang memberikan hidup dan juga mati, Allah ingin mneguji siapa yang paling banyak amalnya. Kalaulah bukan karena niat amal yang sholeh, sudah lama kita di musnahkan oleh Allah SWT. Kalaulah kau takdirkan hidupku sampai dengan jumat ini jadikanlah hidupku penuh amalan sholeh, kalaulah KAU takdirkan aku berumur sampai dengan nanti malam biarkanlah takdirku terhindar dari perbuatan maksiat dan dosa.

َٚ َِْٟٕؼَفَٔ َٚ ، ُِْ١ِظَؼٌا ِْآ ْشُمٌا ِٟف ُْىٌ َٚ ٌِْٟ ُالله َن َسَبث

ِدب٠٢بِث ُُْوبّ٠ِا

45 | H D M I

3. KHUTBAH JUMAT UST. DR. H. ABDUL SOMAD, LC.MA

TEMA : SEJARAH RUNTUHNYA KHILAFAH ISLAMIYAH26

Penulis Teks : Tim Kepenulisan Himpunan Dai Muda Indonesia

َٚ . ََِلَْعِلإْا َٚ ِْبَّْ٠ِلإْا ِخَّْؼِِٕث بَََّٕؼَْٔأ ِْٞزهٌا ِللهِ ُذَّْؾٌْا

حلَصٌا

َلَغٌاٚ

ذ١ع ٍََٝػ

َلً َُٖذْؽ َٚ ُالله هلًِا ٌََِٗا َلً َْْأ ُذَْٙشَأ َٚ َِبََٔ٤ْا

ٌُُٗ ُْٛع َس َٚ ُُٖذْجَػ اًذهَّؾُِ هَْأ ُذَْٙشَأ َٚ ،ٌَُٗ َهْ٠ ِشَش

ٌٍُٙا ،ٖذؼث ب١جٔ لً

ٍٝػ

ٍذهَّؾُِ بَِٔذِّ١َع

ِٟ٤ا ٟجٌٕا

ْؾَص َٚ ٌَِِٗا ٍََٝػ َٚ

نسبثٚ ِِٗج

ٓ١ٍئبمٌا قذصأ ٛ٘ٚ ُ١ظؼٌا ْاشمٌا ٟف ٌٝبؼر الله يبل .ٍُعٚ

ُُْزَْٔأ َٚ ّلًِا ُّٓر َُّْٛر َلً َٚ ِِٗربَمُر ّكَؽ َالله اُٛمّرا ا َُِْٕٛآ َْٓ٠َزٌّا بَّٙ٠َأبَ٠

َْ ٍُِّْْٛغُِ

بلٚ

ٜشخأ خ٠آ ٟف ي

َ هاللَّ اُٛمهرا إَُِٛآ َٓ٠ِزهٌا بَُّٙ٠َأ بَ٠

( اًذ٠ِذَع ًلً َْٛل اٌُُٛٛل َٚ

70

)

ُُْىٌَ ْشِفْغَ٠ َٚ ُُْىٌَبَّْػَأ ُُْىٌَ ْؼٍِْصُ٠

( بًّ١ِظَػ ا ًص َْٛف َصبَف ْذَمَف ٌَُُٗٛع َس َٚ َ هاللَّ ِغِطُ٠ َِٓ َٚ ۗ ُُْىَثُُٛٔر

71

)

ِعْفََ َٔ ْىُكْٛ ِص ُْٔأ ،الله دبجع

شبف دقف ّتعبطٔ ِالله ٖ َْٕقَتِث ْٙ

.ٌٕقتًنا

Hadiirin jamaah jumat yang di rahmati Allah dan dimuliakan Allah SWT. Tepat pada tanggal 4 maret 1924, 92 tahun yang lalu dan hari tepat pada tanggal 4 maret 2016. 4 maret adalah hari pertama

26

Sumber : Fodamara PKU, Link : https://youtu.be/1lyYNrhGx8Q, 4 Maret Tahun 2016

46 | H D M I

kesultanan Turki utsmani tidak lagi di pimpin oleh seorang khalifah, karena pada hari sebelumnya pada tanggal 3 maret disitulah di lucuti segala kekuasaan dari sultan Turki terakhir.

Kepada tanggal 4 lah menjadi bersejarah bagi umat islam. 92 tahun yang lalu islam seperti anak ayam yang kehilangan induk. Umat islam seperti anak yatim yang kehilangan ayah, tidak ada lagi tempat mengadu. Maka sejak saat itu umat islam diatur dengan berbagai macam aturan, dengan berbagai macam ikatan yang tidak lagi mengatnamakan Alqur‟an. Hadist Nabi Muhammad SAW, maka mustofa kamal Attatur yang menghancurkan kesultanan islam itu mulai perlahan menggrogoti ajaran islam.

Pertama, masjid yang besar di Istanbul dia rubah menjadi museum. Masjid itu degan tetesan darah di bebaskan dari tangan orang kafir. Kota itu bernama Konstantinopel. Konstantinopel didirikan oleh Kaisar Konstantin Romawi, direbut seorang panglima Islam yang namanya sama seperti nama sayidinna Muhammad SAW.

Nabi berjanji “ wa takkuna konstantinia” Konstatntinopel seribu tahun sebelum itu dikuasai, Nabi sudah memberikan kabar gembira. Umat islam akan menguasai konstantinopel. Orang-orang kafir saat itu tersenyum “ ini nabi gila, tukang sihir (majnun), kazak (pendusta). Darimana orang Arab Badui yang buta huruf tidak dapat membaca mengatakan bahwa akan menguasai Konstantinopel. Tenyata ada seorang tua yang sering memandikan anaknya di sungai dan menunjuk ke arah benteng “ Wahai anakku kelak kau akan menjadi seorang yang dewasa, kau akan menjadi panglima perang dan kau akan menguasai konstantinopel.

47 | H D M I

Janji nabimu wahai anakku.. Anakku, nabimu seribu tahun yang lalu sudah berjanji bahwa kau akan membebaskan konstantinopel. Maka dirubahlah kota itu dengan nama “Istanbul”. Dialah Muhammad Al Fatih. Tapi ternyata mustoffa kamal alfathur mengkhianati itu. Dia rubah masjid besar itu menjadi sebuah museum. Lalu kemudian bahasa arab di larang tidak ada yang boleh berbahasa arab. Lalu kemudian pengeras suara dia larang tidak ada yang boleh adzan, kelompok-kelompok umat islam dihapuskan, tarekat tarekat tempat berdzikir dihancurkan, perempuan -perempuan berjilbab di larang bahkan di galakkan memakai rok pendek karena Eropa sudah menjadi kiblat tidak lagi ke kakbah almusyarofah tidak lagi ke mekah almukarromah. Cara pandang memakai orang Eropa, cara hidup orang Eropa, betul kata Allah.”lantanaalun kau tidak akan mendapatkan kebaikan, sampai kau berikan apa yang kau sayangi.

Muhammad alfatih anak tersayang di wakafkan ayahnya untuk agama Allah mendapatkan kemuliaan tapi begitu juga orang kafir yang satu ini diwakafkan untuk kesalahan untuk dosa dan dia merusak yang sudah dibina dibangun oleh para pendahulunya akhirnya seluruh umat islam hancur seperti yang dikatakan Nabi tak lagi masanya kalian akan seperti sebuah makanana di satu dimeja makan. Satu kepalanya aka ditarik, satu menarik ekornya yang satu menyobek bagian dadanya Semuanya merebut.

Sahabat bertanya attilatul binaduk yaumaidzin bal antum kasirun lakullu laudzalaittasail Rasulullah.

48 | H D M I

Apakah jumlah kami waktu itu sedikit wahai Rasulullah? Kalian banyak, kalian ramai tapi kalian seperti buih di tengah lautan. Dipukul ombak, di hempas lautan. Itu terjadi pada tahun 1924. Hampir sahabat yang lalu sejak itulah yahudi, sebelumnya mereka datang membawa kepingan- kepingan emas pada sultan abdul hamid sultan turki.

Wahai sultan izinkan kami membeli tanah palestina?

Izinkan kami membeli tanah palestina dengan kepingan emas ini.

Apa jawab sultan abdul hamid? Palestina direbut dengan kalimat Allah, maka haram bagiku menjual tanah Allah dengan segenggam dua genggam emas.

Tidak ada yang berani mengambil Palestina, tapi ketika khilafah islamiyah itu hancur maka inggris dengan leluasa membagi daerah jajahannya dan salah satu yang dibagi tercabik adalah Palestina. Hari ini kita gembira bukan main melihat pembangunan masjidil haram, masjidil nabawi,cantik, indah harum semerbak tapi jika melihat gambar masjid Palestina. Saudara/i kita di cabik-cabik, saudari kita perempuan di perkosa haknya dan tidak ada yang menolong. Mengapa ini bisa terjadi? Karena orang tidak lagi takut kepada kita, karena kita ramai tapi tidak ada ketakutan orang walau sedikitpun. Hancur berkeping, berserak gelap.

Turki dalam kegelapan, negeri-negeri yang berada dibawah kekuasannya juga bicara tentang Turki terlalu jauh. Kita berada di asia tenggara.

49 | H D M I

Apa hubungan kita dengan Turki? Tapi mereka yang membaca sejarah baik sultan hemengku buwono, sultan jogjakarta menunjukkan prasasti bahwa Turki pernah menitipkan kekuasaan kepada sultan Hemengku Buwono buktinya masih dipegang sampe sekarang.

Apa maknanya? Bahkan diantara wali songo itu pun mereka diantara utusan dari kesultanan Turki. Bukankah Turki itu bermazhab hanafi, bukankah orang-orang Turki bermazhab hanafi. Tapi kenapa sultan yang bermazhab hanafi mengirim ulama-ulama wali songo bermazhab syafii.yang mengerti dakwah, Kami memang bermazhab hanafi tapi kami tau saudara kami yang jauh disana bermazhab syafii, maka mereka kirim para ulama, dai yang bermazhab syafii demi keutuhan, demi keselamatan. Mereka yang dahulu menerangi bumi nusantara ini, yang sebelumnya nenek moyang kita menyembah batu, lembu, menyembah setan tapi begitu dai datang dari Turki, dia datang semuanya bersyahadat “Ashadualla illaha illalllah wa asyhaduannamuhamma darasulullah” maka kejatuhan turki juga ikut menjadi reruntuhan kita. Apakah malam tak berakhirtak tampak cahaya.

Ternyata di tengah sekularisme, ditengah gelapnya westernisasi kebarat-baratan. Dalam kekuasaan islam kalah, dalam politik islam jatuh, dalam ekonomi jatuh berkeping, ternyata ada satu titik terang ada satu yang tidak dihapuskan oleh mustafa kemal. Apa itu? Madrasah imam dan khotib.

Tahun 1924 masjid tidak lagi ramai, khamar di halalkan, perjudian, prostitusi, pakaian pendek semuanya merajalela tapi ada satu yang

50 | H D M I

tidak dihapuskan ada sekolah khusus untuk imam dan khotib. Pelan tapi pasti walaupun negara sekuler, walaupun orarng mabuk di tengah jalan, walaupun diskotik dimana-mana. Tapi masih ada sekolah imam dan khotib yang tetap eksis. Guru - guru dengan keikhlasan mengajarkan alqur‟an, guru-guru dengan lillahitaala mendidik anak-anak. Subhanallah. masyaAllah. dari madrasah imam dan khotib itu hampir seabad lamanya mereka ingin menghancurkan cahaya Allah namun satu yang tak padam yaitu madrasah imam dan khotib.

Dari sekolah imam dan khotib ini lahirlah seorang pemimpin yang hari ini disegani dunia. Berani duduk meletakkan tapak kakinya, wajah simon perez. Laknatullah allaih. Dia berani menunjuk simon perez “ wahai kau yang membunuh anak palestina” siapakah laki-laki pemberani itu ? Ialah Erdogan seorang alumni dari madrasah imam dan khotib. Kita pun boleh kalah dalam bidang ekonomi, kita boleh kalah dalam bidang politik. Tapi ada satu yang tak pernah mati “pendidikan islam”. Mari kita tanamkan islam di dalam diri anak-anak kita. Banyak oramng yang tidak sabar dengan keadaan ini lalu mereka menempuh jalur kekerasan, radikalisme (bunuh, bakar, hancurkan). Ini bukan ajaran islam. Islam datang dengan kelembutan “ajak mereka ke jalan Tuhanmu bila hikmah yang santun dan lembut dengan suri tauladan contoh yang baik dengan keteladanan, keagungan, kemuliaan. Debatlah dengan cara yang lembut, yang santun, dengan cara yang baik.

Guru itu tetap mengajarkan “bismillahirrahmanirrahim” aliflammim. Ternyata keikhlasan itu berbuah. Eropa, amerika

51 | H D M I

gentar ketiga disebut nama “Erdogan”. Kenapa? Karena di dalam diri itu ada kekuatan. Allah berjanji “siapa diantara kamu yang murtad, kalian tinggalkan agama ini. Allah akan ganti dengan sekelompok orang yang cinta kepada Allah dan Allah cinta kepada mereka. Andai semua orang murtad, apakah Allah rugi ? Allah tidak rugi walau sedikitpun, Allah tidak akan merasa rugi ketika semua orang islam meninggalkan Islam. Termasuk orang turki yang meninggalkan islam, yang mengubah masjid menjadi museum, semua akan Allah ganti dengan orang-orang yang memperjuangkan bumi Allah, yang mereka tolong dengan hamba-hamba Allah dan mereka hanya berharap balasan hanya dari Allah SWT.

Setiap pagi, sore, malam kita katakan Allah akan menepati janji. Maka kita harus wariskan agama islam ini untuk cucu cucu kita agar tidak terjadi embrio embrio yang bermunculan karena terlalu cinta Dunia. Kalian takut meninggalkan dunia, maka inilah yang menjadi sebab umat islam raksasa tidak ditakuti, tidak di hargai, musuh-musuh bisa membeli iman kita, membeli akidah kita. Islam KTPnya, islam bapak ibunya tapi sudah dibeli iman kita oleh pemimpin yang menantang islam. Wallahua‟lam bishawwab...

َبث

ِدب٠٢بِث ُُْوبّ٠ِا َٚ َِْٟٕؼَفَٔ َٚ ، ُِْ١ِظَؼٌا ِْآ ْشُمٌا ِٟف ُْىٌ َٚ ٌِْٟ ُالله َن َس

52 | H D M I

4. KHUTBAH JUMAT USTADZ DR. ADI HIDAYAT LC,

Dalam dokumen Khutbah, Pidato & Ceramah (Halaman 35-52)

Dokumen terkait