• Tidak ada hasil yang ditemukan

MODAL SAHAM (lanjutan) SHARE CAPITAL (continued)

Susunan pemilikan saham Perusahaan pada tanggal 31 Desember 2011 berdasarkan catatan yang dibuat oleh PT EDI Indonesia, Biro Administrasi Efek, adalah sebagai berikut:

The details of the Company’s shareholders based on the report prepared by PT EDI Indonesia, the

Securities Administration Agency, as of

December 31, 2011 are as follows:

Jumlah Saham

Ditempatkan dan Disetor Penuh/ Persentase

Number of Pemilikan/

Shares Issued Percentage of Jumlah/

Pemegang Saham and Fully Paid Ownership Amount Shareholders

Asialink Electronics Pte., Ltd. 249.048.002 38,92% 124.524.001.000 Asialink Electronics Pte., Ltd.

PT Inti PutraModern 109.829.000 17,17% 54.914.500.000 PT Inti PutraModern

Masyarakat (masing-masing

di bawah 5%) 280.940.900 43,91% 140.470.450.000 Public (each below 5%)

Total 639.817.902 100,00% 319.908.951.000 Total

Berdasarkan hasil Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa pada tanggal 30 Mei 2012 yang diaktakan dengan akta No. 59, Notaris F.X Budi Santoso Isbandi S.H., pemegang saham telah menyetujui peningkatan modal dasar Perusahaan

menjadi Rp1.200.000.000.000 dari semula

Rp600.000.000.000. Pemegang saham juga

menyetujui pemecahan nilai nominal per saham dari sebesar Rp500 menjadi Rp100, sehingga jumlah saham yang ditempatkan dan disetor penuh

dalam Perusahaan yang semula sebanyak

639.817.902 saham meningkat menjadi

3.199.089.510 saham. Perubahan Anggaran Dasar Perusahaan ini telah disetujui oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dalam surat No. AHU-32310.AH.01.02 tanggal 14 Juni 2012.

Based on the result of Extraordinary General Meeting of the Shareholders, dated May 30, 2012, which is covered by Notarial Deed No. 59 of F.X. Budi Santoso Isbandi S.H., the shareholders approved the increase in authorized share capital to Rp1,200,000,000,000 from Rp600,000,000,000. The shareholders also approved the stock split from the original nominal value of Rp500 per share to Rp100 per share, whereby total issued and fully paid shares of the Company increased from 639,817,902 shares to 3,199,089,510 shares. The amendment of the Company’s Articles of Association was approved by the Minister of Laws and Human Rights of the Republic of Indonesia in its letter No. AHU-32310.AH.01.02 dated June 14, 2012.

Berdasarkan hasil Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa pada tanggal 18 Oktober 2012 yang diaktakan dengan akta No. 37, Notaris F.X Budi Santoso Isbandi S.H., Perusahaan berencana untuk melakukan Penawaran Umum Terbatas II ("PUT II") kepada para pemegang saham

Perusahaan dalam rangka penerbitan hak

memesan efek terlebih dahulu (HMETD) sejumlah sebanyak-banyaknya 959.726.853 saham baru atau 23.08% dari modal ditempatkan dan disetor penuh Perusahaan dengan nilai nominal Rp100 per saham ("Saham Baru") ditawarkan dengan harga pelaksanaan sebesar Rp550 setiap saham, sehingga jumlah dana yang diperoleh dari PUT II ini seluruhnya sejumlah Rp527.849.769.150. Untuk

melaksanakan PUT II Perusahaan telah

memperoleh surat pernyataan efektif dari

Bapepam-LK tertanggal 18 Oktober 2012

No.S-12241/NL/2012.

Based on the result of Extraordinary General Meeting of the Shareholders, dated October 18, 2012, which is covered by Notarial Deed No. 37 of F.X. Budi Santoso Isbandi S.H., the Company plans to conduct Public Offering Limited II ("PUT II") to the Company’s shareholders in order to issue

preemptive rights (HMETD) maximum of

959,726,853 new shares or 23.08% of the issued and fully paid shares of the Company with nominal value of Rp100 per share ("New Shares") at an exercise price of Rp550 per share, total amount of

funds raised from PUT II amounted to

Rp527,849,769,150. To conduct PUT II, the Company has received an effective statement from

Bapepam-LK dated October 18, 2012

Berdasarkan hasil Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa pada tanggal 14 Desember 2012 yang diaktakan dengan akta No. 54, Notaris F.X Budi Santoso Isbandi S.H., pemegang saham telah menyetujui peningkatan modal ditempatkan dan disetor Perusahaan hasil PUT II sebesar Rp95.972.685.300 dengan menerbitkan HMETD sejumlah 959.726.853 saham dengan nilai nominal Rp100, sehingga modal ditempatkan dan disetor

Perusahaan yang semula sebesar

Rp319.908.951.000 berubah menjadi sebesar

Rp415.881.636.300 yang terbagi dalam

4.158.816.363 saham, masing-masing saham bernilai nominal Rp100.

Based on the results of Extraordinary General Meeting of the Shareholders, dated December 14, 2012, which is covered by Notarial Deed No. 54 of F.X. Budi Santoso Isbandi S.H., the shareholders approved the increase issued and fully paid shares of the Company from PUT II amounting to

Rp95,972,685,300 with issued HMETD of

959,726,853 shares with nominal value Rp100, whereby the total issued and fully paid shares of the Company increased from Rp319,908,951,000 to Rp415,881,636,300 divided into 4,158,816,363 shares, with nominal value of Rp100 per share.

Pada tanggal 31 Desember 2012, saham Perusahaan yang dimiliki Komisaris dan Direksi adalah sebagai berikut:

As of December 31, 2012, the Company’s share owned by Commissioners and Directors are as follows:

Persentase

Pemilikan/

Jumlah Saham/ Percentage of Jumlah/

Pemegang Saham Number of shares Ownership Amount Shareholders

Dewan Komisaris Board of Commissioner

Anthony Chandra 32.500 0,00% 3.250.000 Anthony Chandra

Ahmad Fauzi Hasan 2.500 0,00% 250.000 Ahmad Fauzi Hasan

Direksi Directors

Henri Honoris 75.000.000 1,80% 7.500.000.000 Henri Honoris

Bong Kon Bui (Donny Sutanto) 2.500 0,00% 250.000 Bong Kon Bui (Donny Sutanto)

Total 75.037.500 1,80% 7.503.750.000 Total

Pada tanggal 31 Desember 2011, saham Perusahaan yang dimiliki Komisaris dan Direksi adalah sebagai berikut:

As of December 31, 2011, the Company’s share owned by Commissioners and Directors are as follow:

Persentase

Pemilikan/

Jumlah Saham/ Percentage of Jumlah/

Pemegang Saham Number of shares Ownership Amount Shareholders

Dewan Komisaris Board of Commissioner

Ahmad Fauzi Hasan 500 0,00% 250.000 Ahmad Fauzi Hasan

Direksi Directors

Henri Honoris 15.500.000 2,34% 7.750.000.000 Henri Honoris

Bong Kon Bui (Donny Sutanto) 500 0,00% 250.000 Bong Kon Bui (Donny Sutanto)

Total 15.501.000 2,34% 7.750.500.000 Total

Pengelolaan Modal Capital Management

Tujuan utama pengelolaan modal Perusahaan

adalah untuk memastikan terpeliharanya debt to

equity ratio yang dipersyaratkan oleh pihak

kreditur.

The primary objective of the Company’s capital management is to ensure that debt to equity ratios are maintained as required by creditors.

Perusahaan mengelola struktur permodalan dan melakukan penyesuaian, berdasarkan perubahan

kondisi ekonomi. Untuk memelihara dan

menyesuaikan struktur permodalan, Perusahaan

The Company manages its capital structure and makes adjustments to it, in light of changes in economic conditions. To maintain or adjust the capital structure, the Company may adjust the

22. MODAL SAHAM (lanjutan) 22. SHARE CAPITAL (continued)

Pengelolaan Modal (lanjutan) Capital Management (continued)

Kebijakan Perusahaan adalah mempertahankan

struktur permodalan yang sehat untuk

mengamankan akses terhadap pendanaan pada biaya yang wajar.

The Company’s policy is to maintain a healthy capital structure in order to secure access to financing at a reasonable cost.

23. TAMBAHAN MODAL DISETOR 23. ADDITIONAL PAID-IN CAPITAL

Pada tanggal 31 Desember 2012, Perusahaan mencatat tambahan modal disetor sebagai akibat dari penerbitan saham (Catatan 22) sebagai berikut:

As of December 31, 2012, the Company recorded additional paid-in capital as a result of shares issuance (Note 22) as follows:

2012 2011

Saldo awal 10.260.385.000 10.260.385.000 Beggining balance

Tambahan modal disetor 431.877.083.850 - Additional paid-in capital

Biaya emisi saham (12.808.081.621) - Share issuance cost

Total , neto 429.329.387.229 10.260.385.000 Total, net

Selisih lebih kas yang diterima dari penerbitan saham atas jumlah nilai nominal saham dan selisih lebih harga teoritis atas jumlah nilai nominal saham yang didistribusikan sebagai dividen saham disajikan sebagai tambahan modal disetor.

The excess of cash received from the issuance of stock, over the total nominal value of the shares and the excess of total theoretical value over total nominal value of the shares distributed as stock dividends is presented as additional paid in capital.

24. DIVIDEN 24. DIVIDENDS

Berdasarkan Rapat Umum Tahunan Pemegang Saham tanggal 25 Mei 2011 yang telah diaktakan dengan Akta Notaris Sutjipto, S.H. No. 224 tertanggal 25 Mei 2011, para pemegang saham menyetujui pembagian dividen kas sebesar Rp6.398.179.019 atau Rp10 per saham untuk tahun buku 2010. Dividen ini sebagian telah dibayarkan pada tanggal 22 Juli 2011 sebesar Rp3.017.826.876 dan telah dilunasi pada tanggal 7 Agustus 2012.

Based on the Annual General Meeting of Shareholders, held on May 25, 2011, which were covered by Notarial Deed of Sutjipto, S.H. No. 224 dated May 25, 2011, the shareholders approved

the distribution of cash dividends of

Rp6,398,179,019 or Rp10 per share for 2010 book year. A portion of dividends declared was paid on July 22, 2011 amounting to Rp3,017,826,876 and has been fully paid on August 7, 2012.

Berdasarkan hasil Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan pada tanggal 30 Mei 2012 yang diaktakan dengan akta No.57, Notaris F.X Budi Santoso Isbandi S.H., pemegang saham menyetujui untuk membagikan dividen kas sebesar Rp6.398.179.020 atau Rp10 per saham.

Based on the result of Annual General Meeting of the Shareholders, dated May 30, 2012, which is covered by Notarial Deed No. 57 of F.X. Budi Santoso Isbandi S.H., the shareholders approved the distribution of cash dividends amounting to Rp6,398,179,020 or Rp10 per share.

Sehubungan dengan pelaksanaan pemecahan nilai nominal saham dan Penawaran Umum Terbatas II masing-masing pada tanggal 30 Mei 2012 dan 18 Oktober 2012 yang mengakibatkan adanya perubahan jumlah saham, para pemegang saham memberikan persetujuan ulang atas pembagian dividen tersebut. Persetujuan ulang tersebut diaktakan dengan Akta No. 53 Notaris F.X. Budi Santoso Isbandi, S.H., tanggal 14 Desember 2012. Sampai dengan tanggal 31 Desember 2012,

In relation with the implementation of stock split and Limited Public Offering II (rights issue) on May 30, 2012 and October 18, 2012, respectively, which resulted in changes number of shares, the shareholders gave re-approval on the dividends distribution. The re-approval was covered by Notarial Deed No. 53 of F.X. Budi Santoso Isbandi, S.H. dated December 14, 2012. Until December 31, 2012, the Company has not paid the dividends declared.

Pada tanggal 31 Desember 2012 dan 2011, saldo utang atas dividen tersebut masing-masing adalah sebesar Rp6.398.179.020 dan Rp3.380.352.143 yang disajikan sebagai bagian dari “Utang Lain- Lain” pada laporan posisi keuangan konsolidasian.

As of December 31, 2012 and 2011, the balance of dividends payable amounted to Rp6,398,179,020

and Rp3,380,352,143, respectively and is

presented as part of “Other Payables” in the consolidated statements of financial position.

25. LIABILITAS IMBALAN KERJA 25. EMPLOYEE BENEFITS LIABILITY

Berikut ini merupakan rangkuman komponen beban imbalan kerja neto yang diakui pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian dan liabilitas atas imbalan kerja yang diakui di laporan posisi keuangan konsolidasian yang dihitung oleh aktuaris independen, Biro Pusat Aktuaria, untuk

tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal

31 Desember 2012 dan 2011 berdasarkan laporannya masing-masing tanggal 26 Februari 2013 dan 21 Februari 2012 dengan menggunakan

metode “Projected Unit Credit” dengan asumsi

sebagai berikut:

The following summarizes the components of net employee benefits expense recognized in the consolidated statements of comprehensive income and the amounts recognized in the consolidated statements of financial position for the employee benefits liability as determined by an independent actuary Biro Pusat Aktuaria for years ended December 31, 2012 and 2011 in its reports dated

February 26, 2013 and February 21, 2012,

respectively, using the “Projected Unit Credit” method with the following assumption:

2012 2011

Tingkat diskonto 6% 7% Discount Rate

Tabel mortalita TMI 2011 CSO 80 Mortality Table

Kenaikan gaji dan upah 8% 7% Expected rate of annual salary increase

10% dari tingkat 10% dari tingkat mortalita/ 10% from mortalita/ 10% from

Tingkat sakit atau cacat mortality rate mortality rate Disability rate

10% di usia 30 tahun 10% di usia 30 tahun menurun secara menurun secara proporsional hingga proporsional hingga 0% di usia 52 tahun/ 0% di usia 52 tahun/

10% for employee 10% for employee age of 30 years age of 30 years and reducing linearly and reducing linearly

until 0% until 0%

Tingkat pengunduran diri at age of 52 years at age of 52 years Early retirement rate

Usia pensiun 55 tahun/55 years old 55 tahun/55 years old Pension age

a. Beban imbalan kerja - neto (dibulatkan) a. Net employee benefits expense (rounded-off)

2012 2011

Beban jasa kini 3.062.195.000 2.029.299.000 Current service cost

Beban bunga 1.873.735.000 2.022.623.000 Interest cost

Keuntungan aktuaria (834.538.000) (2.024.606.000) Actuarial gain

Kurtailmen dan

penyelesaian 247.482.000 2.108.101.000 Curtailment and settlement

Amortisasi atas beban jasa Amortization of past service

lalu yang belum diakui 199.959.000 447.441.000 cost - non vested

Kerugian kurtailmen Loss on curtailment

dan penyelesaian - (2.284.328.000) and settlement

Total 4.548.833.000 2.298.530.000 Total

Kurtailmen dan penyelesaian terjadi karena Grup melakukan pemutusan hubungan kerja dengan beberapa karyawannya sehubungan menurunnya skala operasi Grup.

Curtailment and settlement occurred due to the termination of some of the Company and Subsidiary’s employees in relation to the reduction in the Group’ operations.