• Tidak ada hasil yang ditemukan

Praktek angka

Dalam dokumen BPKP Matematika 1A Panduan guru (Halaman 47-55)

1. Minta anak ambil 6 pion

2. Angkat ke atas yang sudah ambil enam

3. Minta 1 anak maju dan minta teman-teman hitung pion. Kasih lihat pion setiap sebut suku kata ke dua 4. Minta anak angkat 6 jari

5. Minta anak tepuk tangan 6 kali sambil hitung

6. Guru sebut/tunjuk angka. Anak-anak gabung dalam kelompok kecil : sesuai angka yang guru sebut

* Bermain ‘Ambil Batu’

1. Kelas dibagi jadi beberapa kelompok.

2. Anak yang duduk tenang akan diminta maju untuk ambil batu. 3. Kasih tahu cara main:

“Di meja sudah ada batu.”

“Guru akan tulis angka di papan.”

“Anak ambil batu sesuai angka yang ada di papan lalu susun di meja. Yang paling cepat dan

benar, kelompoknya dapat poin.”

 Guru kasih contoh

* Tes apakah Kiki sudah bisa  1 Anak maju ambil beberapa batu

 Kiki akan kasih tunjuk angka di garis bilangan, sesuai jumlah batu yang diambil anak

 Kasih tahu anak kalau jawaban Kiki benar semua kasih jempol ke atas, tapi kalau jawaban salah, kasih jempol ke bawah.

* Nyanyi lagu: ’Satu Dua Tiga Empat’ (Lihat RPP 3 P4)

P4. PENUTUP

5 MENIT

P3. PELATIHAN

25 MENIT

6

RPP 3

*Sapa Kapten : “Halo Kapten! Apa kabar hari ini?” *Dinding Matematika 30 menit

*Minta anak nyanyi lagu : ‘Satu Dua Tiga Empat’ (Lihat RPP 3 P4) * Kasih tahu tujuan pelajaran

 Tanya Kapten:“Setelah 6 itu angka berapa?”kasih pujian untuk anak yang jawab  Balik kartu angka 7 yang ada di garis bilangan.

 Kasih tahu kapten : “Hari ini kita akan belajar hitung sampai 7.”

P1. PEMBUKAAN

33

MENIT

TUJUAN : (KD: 3.1, 4.1, 3.3, 4.3)

Kognitif = Anak dapat kenal, identifikasi, dan hitung benda 1- 7 Afekti f = Anak hargai orang yang bicara dan antri menjawab

Psikomotorik = Anak tulis angka 7 di berbagai media (meja, udara, tangan, punggung teman)

KOSAKATA : Satu, Dua, Tiga, Empat, Lima, Enam

ALAT & BAHAN : Kapur,1 Mangkok Pion per murid, 10 Pion per murid,

Tambah Kartu Angka 7 di dinding 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 dan Kartu Titik 7

WAKTU : 30 menit Dinding Matematika, 40 menit Matematika

Pakai kata kunci, minta anak lipat tangan dan fokus

* Guru cerita “Maki Selalu Hitung Kapur”

1. Kasih tahu kapten : “Di sini ada kotak dengan isi kapur. Siapa mau bantu Maki hitung kapur?” 2. Minta 1 anak yang duduk tenang untuk maju bantu Maki hitung kapur.

3. Tanya anak yang maju : “Ada berapa kapur?”(7)

4. Tanya anak-anak lain: “Siapa yang setuju dengan kapten ini?” 5. Guru pimpin anak-anak untuk hitung kapur sama-sama :

” Sa … tu, du … a, ti … ga, em … pat, li … ma, e … nam, tu … juh”

Kasih lihat pion setiap sebut suku kata ke dua

6. Guru minta anak hitung ulang jumlah kapur. Anak hitung, guru tulis di papan tulis angka- angka yang anak sebutkan 1 2 3 4 5 6

7. Saat mau tulis 7, minta kapten ikut cara guru tulis angka 7 di papan, pakai telunjuk mereka di udara sambil berkata “Dari kepala, garis stop, turun ke kaki stop”

8. Minta anak tulis di meja, di punggung teman atau telapak tangan teman 9. Tanya anak : “Benda apa yang ada di kelas kita yang jumlahnya 7?”

P2. PENJELASAN

15

MENIT

Maki Selalu Hitung Kapur

Maki itu teman Seli. Rumah Maki jauh di kampung. Maki suka sekolah. Di sekolah Maki susah dapat kapur. Tidak ada kapur, Bapak Guru tidak tulis di papan.

Setiap hari Maki selalu hitung kapur. Pagi-pagi, hitung. Istirahat hitung. Pulang sekolah hitung. Kalau kapur sedikit, Maki harus jalan ke kota untuk beli kapur. Maki jalan naik gunung, lewat kali, jauh sekali untuk ke kota. Kaki Maki sakit, tapi Maki mau Bapak Guru tulis di papan. Maki suka lihat tulisan Bapak Guru.

RPP 3

* Minta anak buka buku kerja pelajaran 12 * Guru jelaskan cara kerja buku

Bagian I

 Lengkapi garis bilangan

 Hitung maju dulu baru hitung mundur Bagian II

 Lihat kartu angka

 Kasih warna kotak sesuai angka di kartu Bagian III

 Lihat kartu angka. Gambar telur sesuai angka. Ingat otomatisasi 5. Gambar 5 dulu baru lanjut Bagian IV

 Tulis angka ikut cara buku. Mulai dari titik Bagian V

 Hitung kapur. Tulis jawaban di Bagian VI

 Bandingkan. Kasih warna kotak angka yang punya Papan tulis paling banyak

Bagian VII

 Urutkan angka dari paling kecil ke paling besar

* Praktek hitung sampai 7 1. Minta anak ambil 7 pion

2. Angkat ke atas yang sudah ambil tujuh 3. Minta anak angkat 7 jari

4. Minta anak tepuk tangan 7 kali sambil hitung

5. Guru sebut/tunjuk angka. Anak-anak gabung dalam kelompok kecil : sesuai angka yang disebut

* Minta siswa sebut angka yang guru tunjuk di garis bilangan * Tanya siswa : “Hari ini sudah belajar apa?”

P4. PENUTUP

2 MENIT

P3. PELATIHAN

20 MENIT

* Sapa Kapten : “Halo Kapten! Apa kabar hari ini?” * Baca Garis bilangan

 Minta kapten lihat garis bilangan (1-7)

 Minta semua kapten baca garis bilangan dari 1-7 (hitung maju dan mundur)  Guru sebut angka, anak angkat jari sesuai angka yang disebut

* Kasih tahu tujuan pelajaran

 Tanya Kapten : “Setelah 7 itu berapa?” Kasih pujian untuk anak yang jawab  Balik kartu angka 8 yang ada di garis bilangan

 Kasih tahu kapten : “Hari ini kita akan belajar hitung sampai 8”  Minta kapten baca garis bilangan dari 1-8

* Ulang pelajaran kemarin  hitung sampai 7  Minta anak ambil 7 pion lalu angkat ke atas

 Minta 1 anak maju untuk pimpin hitung pion dengan teman-teman lain  Kasih pujian untuk semua anak yang berhasil angkat 7 pion dengan benar

P1. PEMBUKAAN

8

MENIT

TUJUAN : (KD: 3.1, 4.1, 4.3) Kognitif = Anak dapat kenal, identifikasi dan hitung benda 1- 8

Afektif = Anak hargai orang yang bicara dan antri menjawab

Psikomotorik = Anak menulis angka 8 di berbagai media (meja, udara, tangan, punggung teman) KOSAKATA : Satu, Dua, Tiga, Empat, Lima, Enam, Tujuh, Delapan, Lebih besar

ALAT & BAHAN : Garis Bilangan, pion + mangkok pion anak, 8 ubi, ember, batu, Tambah Kartu Angka dan Kartu Titik 8

WAKTU : 70 menit

Pakai kata kunci, minta anak lipat tangan dan fokus * Guru cerita “Babi Elis Suka Makan Ubi (hipere)”

* Praktek hitung sampai 8

1. Kasih lihat kapten 8 ubi atau ubi di dalam ember 2. Kasih tahu anak : ”Ini makanan untuk babi Eli.”

3. Tanya anak :“Siapa yang mau hitung ubi atau hipere babi Eli?”

4. Minta anak yang angkat tangan tanpa suara untuk maju dan hitung ubi. Saat hitung, keluarkan ubi dari ember

5. Tanya semua anak: “Ada berapa ubi semua?

6. Kasih pujian untuk kapten yang sudah berani hitung ubi babi Eli

7. Guru pimpin untuk hitung lagi jumlah ubi sama-sama dengan semua anak 8. Minta semua anak cari 8 benda di kelas dan susun rapi di meja mereka

9. Kasih tanda  di tangan anak yang berhasil menyusun benda sampai 8 dengan rapi * Tulis angka 8

1. Minta anak ikut cara guru tulis angka 8 di papan. Anak tulis di udara pakai telunjuk 2. Guru tulis angka 8 sambil bicara “Dari kepala, putar ke kaki, putar lagi ke kepala. Guru: saat tulis, tulis dan bicara pelan agar anak bisa ikut

3. Guru tulis angka 8 di papan tulis dan anak-anak di meja. Setelah itu, bisa minta mereka tulis di punggung teman, atau telapak tangan teman

P2. PENJELASAN

27

MENIT

Kasih lihat pion setiap sebut suku kata ke dua

Babi Elis Suka Makan Ubi

Elis itu teman Seli. Kapten Elis suka bantu mama kasih makan babi. Babi Elis makan banyak sekali. Pagi-pagi, Elis kasih makan babi sebelum ke sekolah. Babi Elis besar. Elis sayang babi.

* Minta anak buka buku kerja pelajaran 13 * Guru jelaskan cara kerja buku

Bagian I

Lihat kartu angka

 Gambar pion sesuai kartu angka. Ingat pakai otomatisasi 5 Bagian II

 Hitung ubi. Kasih warna kotak sesuai jumlah ubi  Tulis jawaban di

Bagian III

 Tulis angka ikut cara buku. Mulai dari titik Bagian IV

 Lengkapi garis bilangan dengan hitung maju dan hitung mundur Bagian IV

 Urutkan angka dari paling kecil ke paling besar * Praktek angka 8

1. Minta anak ambil 8 pion

2. Angkat ke atas yang sudah ambil delapan. 3. Minta anak angkat 8 jari

4. Minta anak tepuk tangan 8 kali sambil hitung

5. Guru sebut/tunjuk angka. Anak-anak gabung dalam kelompok kecil : sesuai angka yang disebut * Belajar lagu ‘Kalau Kau Senang Hati’ pakai gerakan

Sebelum menyanyi, guru sebut angka dulu, contoh: 5.

Itu artinya, waktu anak lakukan gerakan, seperti : lompat, goyang pinggul, dll, dia harus buat sebanyak 5 X Kalau kau senang hati mari lompat

Kalau kau senang hati mari lompat Kalau kau senang hati, ya memangnya begitu

Kalau kau senang hati mari lompat

Mari lompat bisa diganti dengan : goyang pinggul, putar badan, tepuk tangan, kedip mata

* Minta siswa baca maju dan mundur garis bilangan 1-8 dan sebut angka yang guru tunjuk * Tanya siswa : “Hari ini sudah belajar apa?“

* Kasih hadiah untuk kelompok yang menang

P4. PENUTUP

5 MENIT

P3. PELATIHAN

30 MENIT

RPP 13

* Sapa Kapten : “Halo Kapten! Apa kabar hari ini?” * Dinding Matematika  (35 menit)

* Baca Garis bilangan

 Minta kapten lihat garis bilangan

 Minta semua kapten : “Baca garis bilangan dari 1 - 8 dengan hitung maju dan mundur.” * Ulang pelajaran kemarin  hitung sampai 8

 Minta anak ambil 8 pion lalu angkat ke atas  Minta anak angkat 8 jari

 Kasih pujian untuk semua anak yang berhasil angkat 8 pion dengan benar  Ulangi hal yang sama untuk angka-angka yang lain (1,2,3,4,5,6 dan 7)

P1. PEMBUKAAN

40

MENIT

TUJUAN : (KD: 3.1, 4.1, 4.3)

Kognitif = Anak dapat kenal, identifikasi, dan hitung benda 1- 8 Afektif = Anak hargai orang yang bicara dan antri menjawab

Psikomotorik = Anak menulis angka 8 di berbagai media (meja, udara, tangan, punggung teman) KOSAKATA : Satu, Dua, Tiga, Empat, Lima, Enam, Tujuh, Delapan

ALAT & BAHAN : Garis bilangan

WAKTU : 35 menit Dinding Matematika dan 35 menit Matematika

Pakai kata kunci, minta anak lipat tangan dan fokus * Tulis angka 8

1. Guru tulis angka 8 di papan tulis dan anak ikut cara guru tulis angka 8 pakai telunjuk di udara “Dari kepala, putar ke kaki, putar lagi ke kepala.

2. Minta anak tulis di meja, di punggung teman atau pakai kepala 3. Minta beberapa anak tulis di papan

4. Kasih pujian untuk anak yang bisa tulis angka 8 dengan baik

5. Tanya anak : “Barang apa yang ada di kelas kita yang jumlahnya 8?” 6. Minta setiap kelompok kumpul barang hingga jumlahnya ada 8 dalam hitungan 10

7. Kasih poin untuk kelompok yang cepat dan benar

P2. PENJELASAN

10

MENIT

Kasih lihat pion setiap sebut suku kata ke dua

* Minta anak buka buku kerja pelajaran 14 * Guru jelaskan cara kerja buku

Bagian I

 Cari angka delapan

Kasih warna kotak yang ada angka 8 Bagian II

Tulis bentuk lengkung seperti contoh

Bagian III

Tulis angka delapan. Ikut cara buku

* Minta anak : “Baca maju dan mundur garis bilangan 1-8.” * Minta anak sebut angka yang guru tunjuk di garis bilangan * Minta anak nyanyi lagu : ‘Satu Dua Tiga Empat’ (lihat RPP 3 P4) * Tanya siswa : “Hari ini sudah belajar apa?”

P4. PENUTUP

5 MENIT

P3. PELATIHAN

15 MENIT

RPP 3

*Sapa Kapten : “Halo Kapten! Apa kabar hari ini?“ *Baca Garis bilangan

 Minta kapten lihat garis bilangan

 Minta semua kapten baca garis bilangan dari 1-8 dengan hitung maju dan mundur

* Ulang pelajaran kemarin hitung sampai 8

 Guru tulis angka di papan, anak angkat pion sesuai angka yang ada di papan

 Minta anak Tepuk tangan sesuai angka yang guru tunjuk di garis bilangan atau papan

* Kasih tahu tujuan pelajaran hari ini

 Tanya Kapten: “Setelah 8 itu angka berapa?”kasih pujian untuk anak yang jawab  Balik kartu angka 9 yang ada di garis bilangan.

 Kasih tahu kapten : “Hari ini kita akan belajar hitung sampai 9.”

P1. PEMBUKAAN

7 MENIT

TUJUAN : (KD: 3.1, 4.1, 3.3, 4.3)

Kognitif = Anak dapat kenal, identifikasi, dan hitung benda 1- 9 dan urutkan angka Afektif = Anak bantu Seli untuk pasang kalung

Psikomotorik = Anak menulis angka 9 di berbagai media (meja, udara, tangan, punggung teman)

KOSAKATA : Satu, Dua, Tiga, Empat, Lima, Enam, Tujuh, Delapan, Sembilan

ALAT & BAHAN : Tali/karet, Kertas angka, Tambah Kartu Angka dan Kartu Titik 9  1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9

WAKTU : 70 menit

Pakai kata kunci, minta anak lipat tangan dan fokus * Guru cerita “Seli Punya 9 Kucing”

1. Guru gambar 9 binatang kucing di papan

2. Kasih tahu kapten: “Di sini sudah ada kalung nama untuk kucing Seli. Siapa yang mau bantu Seli kasih kalung untuk kucing-kucing ini ?”(Kalung : tali/karet & kertas angka)

3. Kasih tahu anak :“Kucing sudah baris untuk dapat kalung.” “Kasih mereka kalung sesuai urutan.”

4. Minta 1 anak yang duduk tenang untuk maju bantu Seli kasih 1 kalung untuk kucing

-“Anak akan ambil kalung dari dalam kantong dan dia tidak lihat ke dalam.”

-“Setelah anak dapat kalung, misalkan: kalung no. 3, maka dia harus hitung dari paling kiri, kucing mana yang dapat kalung no.3. Kalau kucing sudah dapat, kalung ditempelkan di kucing itu.”

5. Ulangi langkah 4 sampai semua kucing dapat kalung.

6. Guru minta anak baca nama kalung-kalung kucing

P2. PENJELASAN

33 MENIT

Seli Punya 9 Kucing

Kapten Seli suka binatang. Kapten Seli punya sembilan kucing. Tiga kucing besar, dan enam kucing kecil. Kapten Seli tidak mau kucing-kucing hilang. Seli kasih mereka kalung di leher. Seli kasih nomor di tiap kalung.

* Minta anak buka buku kerja pelajaran 15 * Guru jelaskan cara kerja buku

Bagian I

 Hitung kucing. Kasih warna kotak sesuai jumlah kucing. Tulis jawaban di

Bagian II

 Gambar pion sesuai angka di kartu

Bagian III

 Buat garis untuk jadi gambar kupu-kupu

Bagian IV

 Hitung jari. Tulis jawaban di

Bagian V

 Tarik garis dari angka ke garis bilangan sesuai urutan (posisi)

Bagian VI

 Hitung kelereng  Tulis jawaban di kotak

 Kasih warna kotak yang punya kelereng paling banyak

Bagian VII

 Urutkan dari paling kecil ke paling besar

Dalam dokumen BPKP Matematika 1A Panduan guru (Halaman 47-55)

Dokumen terkait