BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
Bagian 1 :
Instrumen Audit Dokumen & Pembelajaran di Fakultas
1.1 Check List Kelengkapan Dokumen Fakultas
a. Renstra, Renop, RKAT,Peraturan dan SOP, Pedoman Akademik, Jadwal kuliah
Dokumen semua lengkap
b. Surat keputusan (SK)
SK dosen wali masih belum ada, SK dosen pembimbing PPL belumada karena masih jadi satu dengan matakuliah, SK dosen penguji seminar belum ada karena melekat dengan dosen pembimbing saja tidak ada dosen penguji tambahan, SK dosen penguji Ujian Tesis belum ada, SK NIDN Dosen hanya dosen DPK saja yang ada SK Akreditasi belum ada karena masih tahap pengajuanke BAN-PT
c. Berita Acara
BA ujian tesis dan seminar tesis lengkap
d. Bukti Instrumen
Belum ada pemantauan Renstra, Renop, dan RKAT. Pelaksanaan evaluasi kurikulum telah dilaksanakan tetapi masih belum ada berita acaranya. Evaluasi kelayakan laboratorium masih belum dilaksanakan.
e. Bukti hasil
Belum ada pemantauan Renstra, Renop, dan RKAT serta evaluasi kelayakan laboratorium.
f. Daftar/rekapitulasi dosen
Data dari Forlap Dikti terdapat 6 dosen tetap prodi dan 1 dosen tetap lembaga. Sedangkan jumlah dosen tidak tetap sebanyak 10 dosen yang berasal dari luar lembaga (praktisi,pensiunan guru NUPTK)
g. Daftar/rekapitulasi mahasiswa
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
1.2 Pedoman Wawancara Pimpinan Fakultas a. Koordinasi pelaksanaan akademik
Pemantauan dalam kegiatan pembelajaran, pengecekan instrumen, dan pembagian kuesioner pada mahasiswa dilaksanakan setiap semester
b. Pemantauan Renstra, Renop, dan RKAT Program studi
Sebagai penerjemah Renstra dan Renop serta RKAT. Dilaksanakan audit dengan menindaklanjuti hasilnya dengan rapat dengan prodi
c. Evaluasi kurikulum
Penggunaan tracer study dengan mekanisme mengundang melalui rapat untuk penyampaian hasilnya
d. Peningkatan kualitas rencana dan pelaksanaan program belajar
Penghawasan audit pembelajaran dengan menggunakan instrumen pengawasan dan tindaklanjut dengan berkoordinasi dengan prodi.
e. Peningkatan kualitas pelaksanaan PPL
Koordinasi pembuatan SOP dan pedoman PPL dilaksanakan setiap semester
f. Peningkatan kualitas program seminar Tesis
Koordinasi pelaksanaan seminar proposal pada setiap semeternya.
g. Peningkatan kualitas program Tesis
Berkoordinasi melalui rapat evaluasi diadakan pada setiap semester
h. Evaluasi kelayakan laboratorium
Rapat koordinasi kelayakan laboratorium melalui rapat pada setiap semesternya.
i. Evaluasi kelayakan sarana dan prasarana perkuliahan
Koordinasi dengan bagian sarpras lembaga tindak lanjut pengawasan dan evaluasi
j. Evaluasi prestasi akademik mahasiswa
Koordinasi dosen pembimbing akademik melalui evaluasi pada setiap semesternya
k. Evaluasi masa studi mahasiswa
Fakultas berkoordinasi dengan prodi melalui sistem online melaksanakan evaluasi pada setiap tahun akademiknya
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
l. Evaluasi beban tugas dosen
Melalui BKD rapat sosialisasi dan pengumpulan dengan seluruh dosen
m. Evaluasi mata kuliah
Koordinasi tracer study dilaksanakan dengan pengawasan dan peningkatan kompetensi prodi
n. Evaluasi PPL
Koordinasi SOP dan Pedoman PPL dengan prodi
o. Komunikasi/koordinasi dengan stekeholders
Pemetaan kebutuhan prodi perencanaan dan pengembangan prodi dilaksanakan pada setiap semester
p. Peningkatan akreditasi program studi
Koordinasi terkait SOP dan pembuatan dokumen dilaksanakan 4 tahun sekali melalui aplikasi dari borang yang telah pernah dibuat.
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
Bagian 2 :
Instrumen Audit Dokumen & Pembelajaran di Program Studi
2. 1 Check List Kelengkapan Dokumen Program Studi
a. Renstra, Renop, RKAT, Pedoman Akademik, SOP, Jadwal perkuliahan Prodi sudah ada lengkap
b. Perencanaan pembelajaran,
Terdapat 6 mata kuliah dengan 4 mata kuliah telah memiliki silabus, RPS, RPTM, RTM, Kontrak Perkuliahan tetapi ada 2 mata kuliah yang masih belum lengkap
c. Kelengkapan Pembelajaran,
Terdapatmedia pembelajaran, bahan ajar, namun untuk LKM masih belum ada karena belum memahami tentang format pembuatannya.
d. Surat Keputusan (SK)
SK Dosen Wali , SK Dosen Pembimbing PPL, SK Dosen Penguji Seminar, SK Dosen Penguji TA/Skripsi, SK NIDN, serta SK Akreditasi BAN PT masih belum ada. Untuk SK Dosen Wali belum ada karena aturan yang diberlakukan oleh lembaga belum jelas. SK NIDN sampai saat audit memang belum pernah diterbitkan, serta SK Akreditasi BAN PT belum ada karena prodi masih dalam tahap pengajuan akreditasi.
e. Bukti Instrumen
e.1 Evaluasi kurikulum program studi telah dilaksanakan namun belum
dibuatkan berita acara pada setiap perubahannya sehingga tidak terdokumntasi dengan baik
e.2 Evaluasi kelayakan laboratorium belum pernah dilaksanakan karena belum
adanya laboratorium
e.3 Evaluasi kelayakan sarana dan prasarana perkuliahan sudah dilaksanakan
dengan baik bekerjasama dengan bagian umum institut namun pelaksanaanya tidak berkala dan terjadwal dengan tetap dan jelas. Hanya secara kondisional apabila terjadi suatu kendala/hambatan/permasalahan yang timbul sehingga tindakan pencegahan belum prefentif.
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
f. Bukti Hasil
Evaluasi kelayakan laboratorium program studi belum ada karena belum adanya laboratorium
g. Daftar Rinci Dosen
terdapat 10 dosen tetap prodi dan 7 dosen tetap fakultas yang mengajar di aktif di prodi
h. Daftar Rincian Mahasiswa
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
2. 2 Pedoman Wawancara Ketua Program Studi a. Koordinasi Pelaksanaan Akademik
Berjalan dengan lancar mulai dari peranan, mekanisme sampai pada tindak lanjut terkoordinasi dengan baik
b. Pelaksanaan Renstra, Renop, dan RKAT Program Studi
Pelaksanaan sosialisasi pada dosen dengan baik dilaksankan pada setiap semester pada rapat. Hal-hal yang dibahas berkaitan dengan dosen dan mahasiswa mengenai hal-hal yang sudah tercapai serta yang belum dicapai. Diberikan pula solusi untuk penanganan masalah, serta dibuat juga berita acara dan daftar hadirnya
c. Evaluasi Kurikulum Program Studi
Kegiatan tracer study dan audit matakuliah dengan menyelenggarakan rapat sebanyak satu kali dalam setahun
d. Peningkatan Kualitas Rencana dan Pelaksanaan Program Pembelajaran
Audit aktivitas pembelajaran dan SOP hal-hal yang belum dirapatkan untuk diambil suatu kebijakan/keputusan. Pelaksanaan setiap semester dengan instrumen menggunakan inventarisasi perangkat mengajar. Soalusi pada setiap permasalahan yang muncul.
e. Peningkatan Kualitas Pelaksanaan PPL
Program studi membuat SOP dan Pedoman PPL serta melaksanakan audit. Pelaksanaan setahun sekali pada munculnya mata kuliah PPL. Tindak lanjut temuan permasalahan dan hasil PPL akan dilakukan rapat koordinasi perbaikan. f. Peningkatan Kualitas Program Seminar Proposal Tesis
Membuat buku pedoman penulisan karya ilmiah dan SOP serta sosialisasi pada mahasiswa setiap semesternya.
g. Peningkatan Kualitas Program Tesis
Telah dilaksanakan sosialisasi pada mahasiswa namun masih terdapat kendala dengan belum berfungsinya KOMBI dengan maksimal. Hal ini karena masih baru terbentuknya KOMBI. Bimbingan pada beberapa dosen yang tidak sesuai teknik pembimbingannya dari hasil laporan mahasiswa, misalnya bimbingan hanya tentang tatatulis saja bukan isi dari tesisnya.
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
h. Evaluasi Kelayakan Laboratorium Program Studi
Prodi menyiapkan instrumen dan pelaksanaannya sekali dalam setahun. i. Evaluasi Kelayakan Sarana dan Prasarana Perkuliahan
Pelaksanaan oleh Bagian umum milik institut namun belum terencana secara berkala sehingga belum maksimal hanya bersifat kondisional
j. Evaluasi Prestasi Akademik Mahasiswa
Prodi mengundang penasehat akademik untuk meningkatkan motivasi mahasiswa supaya lebih berprestasi dan menerbitkan surat ucapan selamat atas prestasi mahasiswa
k. Evaluasi Masa Studi Mahasiswa
Dilakasanakan pengecekan secara berkala pada data base untuk setiap semeternya
l. Evaluasi Beban Tugas Dosen
Prodi membuat data bidang keahlian, pemetaan matakuliah. Selain itu jugab menggunakan BKD.
m. Evaluasi Mata Kuliah
Tracer study dan swot analisis tentang matakuliah perihal relevansinya n. Evaluasi PPL
Bersifat koordinasi dengan pembimbing lapangan dan mahasiswa terkait pedoman dan SOP PPL
o. Komunikasi/Koordinasi dengan Stekeholders
Aktif melakukan sosialisasi visi misi dan diskusi pemberian saran untuk peningkatan pelayanan serta kemajuan perkembangan prodi.
p. Peningkatan Akreditasi Program Studi
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
2. 3 Pedoman Wawancara Dosen Program Studi a. Koordinasi Pelaksanaan Akademik
Prodi memberikan jadwal sesuai dengan SK dan dosen membuat perangkat pembelajaran. Pelaksanaan perkuliahan sesuai jadwal dan penyesuaiannya dalam kegiatan evaluasi
b. Pelaksanaan Renstra, Renop, dan RKAT Program Studi
Hadir dalam sosialisasi serta melaksanaan kegiatan tridharma padas setiap tahun ajarannya.
c. Evaluasi Kurikulum Program Studi
Pengumpulan seluruh kelengkapan dokumen kurikulum yang berkaitan d. Peningkatan Kualitas Rencana dan Pelaksanaan Program Pembelajaran
Perbaikan pada setiap akhir perkuliahan setelah melihat hasil evaluasi awalkegiatan pembelajaran sebelumnya. Perbaikan pada perangkat pembelajaran berdasarkan hasil evaluasi akhir semester
e. Peningkatan Kualitas Pelaksanaan PPL
Pemrograman PPL sesuai dengan jadwal dan petunjuk pelaksanaan. Pemantauan dan evaluasi pelaksanaan
f. Peningkatan Kualitas Program Seminar Proposal Tesis
Pelaksanakan proses pembimbingan dan pendampingan secara intensif dan berkesinambungan.
g. Peningkatan Kualitas Program Tesis
Pembuatan program bimbingan, menentukan pembimbing h. Evaluasi Kelayakan Laboratorium Program Studi
Pengusulan SK kepala Lab dan melaksanakan evaluasi kegiatan laboratorium i. Evaluasi Kelayakan Sarana dan Prasarana Perkuliahan
Mengusulkan sarana yang diperlukan sesuai dengan kebutuhan penunjang kegiatan pembelajaran.
j. Evaluasi Prestasi Akademik Mahasiswa
hanya sebatas evaluasi pada matakuliah yang diampu oleh masing-masing dosen k. Evaluasi Masa Studi Mahasiswa
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
l. Evaluasi Beban Tugas Dosen
Sesuai dengan surat tugas dan beban kerja yang diperoleh. m. Evaluasi Mata Kuliah
Pemberian angket pada mahasiswa untuk mengetahui tanggapan/respon selama proses pembelajaran berlangsung
n. Evaluasi PPL
Kesesuaian dengan petunjuk pelaksanaan dengan pelaksanaan dilapangan. o. Komunikasi/Koordinasi dengan Stekeholders
menjalin koordinasi dengan sesama dosen melalui rapat bersama p. Peningkatan Akreditasi Program Stud
Rapat koordinasi borang akreditasi dan aktif terlibat dalam penyusunan serta pemenuhan isian borang.
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
2. 4 Pedoman Wawancara Mahasiswa Program Studi
a. Koordinasi Pelaksanaan Akademik
Tidak pernah diikutsertakan dalam evaluasi serta. Instrumen pelaksanaan angket namun belum ada tindak lanjut
b. Peningkatan Kualitas Rencana dan Pelaksanaan Program Pembelajaran
Pernah ditunjukkan kontrak perkuliahan dan RPP pada awal perkuliahan namun tidak semua dosen melaksanakan hal tersebut. Untuk isianya pun kadang tidak sesuai dengan materi.
c. Peningkatan Kualitas Pelaksanaan PPL
Pelaksanaan PPL dengan mengajar mahasiswa S1 tapi masih belum ada tindak lanjut perbaikan
d. Peningkatan Kualitas Program Seminar Proposal Tesis
Pelaksanaan presentasi dengan instrumen proposal selanjutnya dilanjutkan ke tesis
e. Peningkatan Kualitas Program TA/Skripsi
Aktif melaksanakan bimbingan tesis hingga ke seminar dan ujian proposal f. Evaluasi Kelayakan Laboratorium ProgramStudi
Masih belum ada laboratorium pada saat saya masih mengikuti perkuliahan g. Evaluasi Kelayakan Sarana dan Prasarana Perkuliahan
Ikut serta mempergunakan sarana dan menjaga untuk pelaksanaan perkuliahan h. Evaluasi Prestasi Akademik Mahasiswa
Nilai IPK tidak diberi tahukan serta tidak ada instrumen evaluasi i. Evaluasi Masa Studi Mahasiswa
Tidak pernah ada evaluasi yang melibatkan aktif mahasiswa j. Evaluasi Kemampuan Belajar Mahasiswa
Tidak ada evaluasi
k. Pembinaan Potensi Mahasiswa
Tidak ada pembinaan l. Pembinaan Himaprodi
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
2. 5 Check List Kelengkapan Rencana Perkuliahan
Secara keseluruhan terdapat 17 matakuliah dengan hanya 4 matakuliah yang lengkap sedangkan 13 matakuliah masih belum selesai/tidak lengkap.
2. 6 Check List Kelengkapan Kontrak Perkuliahan
Secara keseluruhan terdapat 17 matakuliah dengan hanya 4 matakuliah yang lengkap sedangkan 13 matakuliah masih belum selesai/tidak lengkap.
2. 7 Check List Kelengkapan Jurnal Perkuliahan
Jurnal perkuliahan secara lengkap ada untuk semua mata kuliah hanya dalam pengisiannya masih terdapat beberapa matakuliah yang belum secara rinci menuliskan materi yang disampaikn di kelas.
2. 8 Check List Kesesuaian Jurnal dengan Kontrak Perkuliahan
Keseluruhan matakuliah telah sesuai dengan jurnal dan kontrak perkuliahan
2. 9 Check List Kehadiran Dosen dalam Perkuliahan
Kehadiran dosen secara keseluruhan sesuai dengan jumlah TM yang seharusnya mencapai 90%.
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
Bagian 3 :
Instrumen Audit Pembelajaran
Kegiatan audit proses Pembelajaran dilaksanakan pada dosen dengan identitas sebagai berikut :
1. Nama Dosen : Dr. Mulyono, M.Pd
2. Mata Kuliah : Isudan Trend Pembelajaran 3. Tempat Kuliah : Ruangkuliah
4. Jam mengajar : 15.00 wib 5. Jumlah Mahasiswa : 8 orang
6. Tanggal : 21Oktober 2016
Laporan Kegiatan Audit : 1. Penilaian Rencana Perkuliahan
Rencana perkuliahan dibuat dengan baik dan sesuai dengan pelaksanaan, meskipun ada beberapa hal yang perlu diperbaiki berkaitan dengan materi dan strategi pembelajaran serta penilaian yang dilakukan. Ateri yang disampaikan tidak sesuai dengan diskripsi matakuliah. Perkuliahan tampak tidak ada interaksi dan minim diskusi. Dosen lebih banyak ceramah dan tidak tampak aktivitas mahasiswa yang aktif dalam pembelajaran. Teknik penilaian juga tidak tampak adanya suatu kegiatan penilaian dalam kegiatan pembelajaran
2. Penilaian Pelaksanaan Perkuliahan
Hasil penilaian 76 dengan kriteria Baik dengan nilai maksimal pada penggunaan bahasa yang baik, serta beberapa kekurangan pada pendahuluan, pembelajaran SCL dan penilaian sebenarnya. Hal-hal positif adalah dosen dapat mengaitkan hal-hal terbaru ke dalam pembelajaran, mensiratkan unsur kebudayaan dalam bahan pembelajaran, dan komunikatif dengan mahasiswa. Beberapa hal yang perludibenahi adalah pembuatan slide PPT yang masih dominan tulisan/kalimat yang panjang seharusnya bisa lebih dipersingkat hanya pada hal-hal yang penting saja. Materi harus disesuaikan dengan diskripsi matakuliah, mahasiswa harus diberikan penilaian dalam kegiatan pembelajaran.
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
3. Penilaian Pelaksanaan Perkuliahan (Responden Mahasiswa)
Pengambilan responden sebanyak 5 mahasiswa dengan hasil sebagai berikut. a. Terdapat 4 responden yang menilai Ya / baik pada semua aspek penilaian
b. Terdapat 1 reponden yang menilai Tidak/tidak baik pada aspek penggunaan e-learning, pembuatan rangkuman materi.
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
ANALISIS HASIL AUDIT
PROGRAM STUDI TEKNOLOGI
PEMBELAJARAN (TEP)
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
Analisis Hasil Audit
1. Dokumen SK pendukung kegiatan pembelajaran yang harus ada ternyata masih ada yang belum dibuatkan diantaranya SK Dosen Wali , SK Dosen Pembimbing PPL, SK Dosen Penguji Seminar, SK Dosen Penguji TA/Skripsi, SK NIDN, serta SK Akreditasi BAN PT masih belum ada. Untuk SK Dosen Wali belum ada karena aturan yang diberlakukan oleh lembaga belum jelas. SK NIDN sampai saat audit memang belum pernah diterbitkan, serta SK Akreditasi BAN PT belum ada karena prodi masih dalam tahap pengajuan akreditasi.
2. Jumlah dosen tetap prodi dan tetap yayasan sudah cukup sebagai tenaga pengajar sesuai dengan jumlah matakuliah, namun prodi masih menggunakan dosen tidak tetap yang tentunya akan menambah pengeluaran bagi lembaga
3. Kegiatan PPL masih menjadi satu dengan matakuliah dan dosen pengampu saja, sehingga belum terkoordinasi dengan baik mencakup hal dokumen kelengkapan pendukung pelaksanaan PPL misalnya SOP dan Buku pedoman
4. Laboratorium masih belum termenejerial dengan baik sehingga kelayakan dan penggunaannya oleh mahasiswa belum terlayani dengan maksimal.
5. Pada setiap kegiatan evaluasi tidak dilengkapi dengan dokumen pendukung kegiatan misalnya berita acara, jadwal kegiatan, dan daftar hadir
6. Dalam peningkatan kegiatan kualitas program seminar mahasiswa belum diberikan kegiatan yang bersifat terbuka berasala dari luar misalnya dengan aktif mengikuti kegiatan seminar dan workshop pendidikan
BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM)
IKIP PGRI JEMBER
Jl. Jawa No. 10 Jember 68121 Telp. 0331 – 335823 Fax. 0331 – 335977 Email: [email protected]
Temuan dan Saran
1. Dokumen SK belum terbuat dan bila sudah ada tapi belum terlaksana dengan baik karena beberapa hal diantaranya ketidak jelasan aturan penyelenggaran dan honorarium sehingga berpengaruh terhadapa kinerjanya disarankan untuk membuat SK pendukung mengenai honorarium dan tupoksi kinerja
2. Dosen tetap prodi dan tetap lembaga sudah memenuhi jumlah pengajar sesuai dengan jumlah matakuliah sehingga disarankan untuk tidak menggunakan dosen tidak tetap dengan alasan ketercukupan dosen serta penghematan anggaran dana. Sehingga dampaknya tidak perlu mengeluarkan anggaran dana untuk pembayaran honorarium dosen tidak tetap
3. Kegiatan PPL yang belum terkoordinasi dengan baik maka hasil dari pelaksanaannya juga tidaktepat sasaran disarankan untuk bisa berkoordinasi dengan UPT PPL sehingga kegiatan PPL dapat terkoordinasi dengan baik.hal terpenting adalah kegiatan PPL dapat terlaksana sesuai dengan deskripsi matakuliah PPL 4. Belum maksimalnya operasional laboratorium sehingga disarankan untuk
pengadaan laboran dengan bidang akademik laboratorium sehingga peran laboratorium sesuai dengan yang seharusnya bagi mahasiswa utamanya
5. Setiap kegiatan pembelajaran harus dilakukan evaluasi dilengkapi dengan dokumen pendukung evaluasi, serta monitoring pelakasanaan pembelajaran harus berkelanjutan utamnya berkaitan dengan materi perkuliahan harus sesuai dengan diskripsi matakuliah. Apabila terdapat dosen yang mendapatkan keluhan dari mahasiswa utamanya berkaitan dengan materi harus segera dievaluasi. Disarankan dapat menggunakan angket sebagai instrumenya
Jember, 28 Oktober 2016 Auditor
Indah Rahayu Panglipur, S.Pd., M.Si NIDN : 0723098404