• Tidak ada hasil yang ditemukan

Responsibility for Health & Work Safety Kebijakan

Perseroan menyadari bahwa Kesehatan dan Keselamatan Kerja (HSE) merupakan faktor yang sangat pening dalam bidang kerja perusahaan. Seiap akivitas operasional yang dilakukan oleh Perseroan memiliki risiko yang bervariasi. Oleh karena itu, Perseroan menekankan budaya ‘HSE is my Culture’ sebagai bagian dari Operaion Excellence dan tolok ukur utama dalam pelaksanaan pekerjaan, baik di area operasi maupun di kantor. Penekanan budaya ini merupakan komitmen untuk menjaga kinerja HSE dengan target utama nol kemaian (zero fatality).

Untuk memasikan pelaksanaannya, Perseroan membentuk fungsi khusus Quality, Health, Safety & Environment (QHSE) dan berada di Direktorat Utama untuk membantu mengawasi dan memberikan saran program HSE kepada seluruh karyawan.

Policy

The Company realized that Health, Safety & Environment (HSE) is a very important factor in the company’s business. All operaional aciviies undertaken by the Company have a variety of risks. Therefore, the Company emphasized ‘HSE is my Culture’ pracice as part of the Operaional Excellence and major benchmarks in the work execuion, both in the operaion area or in the oice. The emphasis of this culture was the commitment to maintain HSE performance with zero fatality goals. To ensure the implementaion, the Company formed a special Quality, Health, Safety & Environment (QHSE) funcion and put it under the Main Directorate to help monitor and advise the HSE program to all employees. In addiion, the Company founded the HSE Commitee by Decree No. 018/EN/KPTS/000D/2014 to further

Selain itu, Perseroan juga membentuk Komite HSE berdasarkan Surat Keputusan No. 018/EN/KPTS/000D/2014 untuk lebih meningkatkan komitmen tersebut. Komite HSE ini sendiri terdiri dari manajemen berbagai lintas fungsi maupun Direksi anak perusahaan.

Program Kerja

Sepanjang tahun 2014, program Kesehatan dan Keselamatan Kerja diimplementasikan dalam bentuk kegiatan sebagai berikut:

1. Management Walk Through (MWT)

Program berkala bagi seluruh Direksi dan Manajemen level senior untuk meninjau seluruh area operasional Elnusa sebagai salah satu bentuk komitmen dan kepedulian manajemen terhadap aspek HSE.

2. Kampanye HSE

Program ruin untuk mengingatkan dan mensosialisasikan program maupun informasi HSE terkini yang terjadi di lokasi kerja. Kampanye dilakukan dengan menggunakan media komunikasi, seperi: teasers, HSE SMS Alert, HSE Desktop,

spanduk dan poster. 3. HSE Online

HSE Online merupakan sistem HSE terintegrasi, terdiri dari

Hazard Observaion Card (HOC) Online, MWT Online dan

Monitoring Tindak Lanjut Program HSE yang melipui: audit,

inspeksi, komite HSE dan indak lanjut kejadian serta dokumen

HSE management systems terkini.

4. Pelaihan Kompetensi HSE

Pelaihan wajib kepada seluruh karyawan Perseroan untuk meningkatkan pemahaman dan komitmen terhadap pelaksanaan HSE. Pelaihan yang diberikan antara lain: ISO 9001 : 2008, OHSAS 18001 : 2007 dan Job Safety Analysis. Sepanjang 2014, telah terlaksana 16 batch dengan jumlah peserta 294 karyawan.

5. Peningkatan Kompetensi Personil dengan Mandatory Training

Pelaihan yang dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan dan kompetensi melalui pelaihan wajib Basic Safety Training

(BST) yang terdiri dari QHSE Awareness, Basic Fire Fighing dan Basic First Aid-CPR. Sepanjang 2014, telah terlaksana 48

batch dengan jumlah peserta 574 karyawan.

6. Program Pembinaan, Pemantauan dan Implementasi QHSE Anak Perusahaan

Sebagai bagian dari Elnusa Grup, Perseroan juga melakukan pendampingan dan pemantauan implementasi budaya HSE is

My Culture di Anak Perusahaan.

7. Pelaksanaan Contractor Safety Management System

(CSMS)

Merupakan program coaching, clinic serta penilaian dokumen CSMS dari mitra kerja dalam Approved Vendor List (AVL) Perseroan yang tergolong vendor jasa berisiko inggi.

increase the commitment. The HSE Commitee itself consists of various cross-funcional management and the subsidiaries’ Board of Directors.

Work Program

The Health and Work Safety program implemented throughout 2014 in the form of the following aciviies:

1. Management Walk Through (MWT)

Regular program for the enire Board of Directors and Management senior level for reviewing all Elnusa’s operaional areas as one form of management’s commitment and awareness of HSE aspects.

2. HSE Campaign

Rouine programs to remind and socialize the program as well as the latest HSE informaion that occurs in the workplace. The campaign was done by using communicaion media, such as teasers, HSE SMS Alert, HSE Desktop, banners and posters.

3. HSE Online

HSE Online is an integrated HSE system, consising of Hazard Observaion Card (HOC) Online, MWT Online and HSE Program Follow-up Monitoring includes: audit, inspecion, HSE commitee and events follow-up and latest HSE management systems document.

4. HSE Competence Training

Mandatory training to all Company’s employees to improve the understanding and commitment of the HSE implementaion. Training provided includes: ISO 9001: 2008, OHSAS 18001: 2007 and Job Safety Analysis. The Company has carried out 16 batches with 294 employees as its paricipants throughout 2014.

5. Personnel Competence Improvement with Mandatory

Training

Trainings that carried out to improve the knowledge and competence through mandatory training Basic Safety Training (BST) consising of QHSE Awareness, Basic Fire Fighing and Basic First Aid-CPR. The Company has carried out 48 batches with 574 employees as its paricipants throughout 2014.

6. QHSE Management, Monitoring and Implementaion

Program in the Subsidiaries

As part of the Elnusa Group, the Company also provides assistance and monitoring of the ‘HSE is My Culture’ pracice implementaion in the subsidiaries.

7. Contractor Safety Management System (CSMS) Implementaion

This is a coaching, clinic and CSMS documents assessment programs from partners in the Company’s Approved Vendor List (AVL) that are classiied as high-risk services vendors. Throughout

168 PT Elnusa Tbk Laporan Tahunan 2014 Annual Report

Sepanjang 2014, 156 vendor telah lulus seleksi CSMS dan 100 vendor lainnya dalam tahapan coaching.

8. Pelaihan Kompetensi Defensive Driving untuk Pengemudi

Defensive Driving Training (DDT) merupakan pelaihan wajib

mengemudi yang harus diikui oleh seluruh pengemudi yang bekerja di seluruh wilayah kerja Elnusa. Pelaihan bertujuan untuk meminimalkan ingkat kecelakaan akibat kelalaian dalam mengemudi.

Kinerja Kesehatan & Keselamatan Kerja

Health & Work Safety Performance

Sepanjang 2014 telah tercapai 15.886.012 jam-kerja dengan zero

fatality. Hal ini merupakan wujud implementasi dari komitmen

Perseroan untuk menjaga idak adanya kecelakaan kerja yang dapat mengakibatkan kemaian (zero fatality).

Dampak dari Tanggung Jawab terhadap Kesehatan

Dokumen terkait