• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN

C. Saran

Berdasarkan proses penelitian dan hasil penelitian, maka diajukan saran sebagai berikut :

1. Bagi penelitian yang akan datang

a. Berkaitan dengan alat ukur pada penelitian ini yang jumlahnya terlalu banyak, peneliti menyarankan supaya peneliti selanjutnya

mempertimbangkan jumlah item yang akan digunakan supaya dalam pengisian skala subjek tidak merasa jenuh ketika itemnya tidak terlalu banyak.

b. Subjek penelitian ini dirasa terlau sedikit, sehingga tidak terlalu bisa menggambarkan keadaan populasi yang sesungguhnya, sehingga disarankan untuk penelitian selanjutnya menambah subjek penelitian sebanyak mungkin supaya hasil yang diperoleh dapat lebih menggambarkan populasi dengan lebih baik.

c. Sebaiknya mempertimbangkan untuk memasukkan sumber konflik dalam skala penelitian supaya didapatkan gambaran dari latar belakang konflik yang sering muncul dalam hubungan pacaran khususnya pacaran jarak jauh.

2. Bagi individu yang menjalani hubungan pacaran jarak jauh

Mencoba untuk mengolah diri terutama mengenai harga diri dan manajemen konflik yang akan dipilih untuk menangani konflik yang muncul dalam hubungnanya, supaya lebih dapat mengembangkan diri serta dapat memanajemen konflik dengan baik dan hubungan yang dijalin dapat berjalan dengan lebih baik.

83

DAFTAR PUSTAKA

Adam, L. & Lenz, E. (1995). Be Your Best : Jadilah Diri Anda Sendiri : Efektivitas Pribadi dalam Hidup dan Hubungan Anda. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama.

Azwar, Saifuddin. (2012). Penyusunan Skala Psikologi. Pustaka Pelajar Yogyakarta.

Baron, R. A., Byrne, D., Branscome, N. R. (2003). Psikologi Sosial. Edisi Kesepuluh. Jakarta : Erlangga.

Beebe, Steven A. (2011). Interpersonal Communication : Relating to Other Six Edition. United State: Pearson Edicaton, inc.

Berne, Patricia & Savary Louis (1988). Membangun Harga Diri Anak. Yogyakarta : Penerbit Kanisius.

Cornelius, Helena & Shosana Faire. (1995). Siapapun Bisa Menang : Strategi Menang/Menang dalam Konflik. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama. Coopersmith, S. (1967). The Antecedent of Self Esteem. W. H. Freeman and

Company : San Fransisco

Diah, Maria Fransiska. (2010). Perbedaan Problem Focused Coping dalam Menghadapi Masalah pada Pria dan Wanita yang Menjalani Pacaran Jarak Jauh di Masa Dewasa Awal. Yogyakarta : Fakultas Psikologi Sanata Dharma (Skripsi tidak diterbitkan).

Gayle, Nira Thabitha ,& Yuli Nugraheni. (2012). Komunikasi Antar-Pribadi : Strategi Manajemen Konflik Pacaran Jarak Jauh. Jurnal Ilmiah Komunikasi Volume 1/ Nomor 01 / Juli 2012. Diunduh pada tanggal 28

juni 2014, dari

http://download.portalgaruda.org/article.php?article=114071&val=5208 Herkusumaningtyas, Chatarina M. (2004). Hubungan Harga Diri dan Pemakaian

Kosmetika Pengharum Tubuh pada Remaja. Yogyakarta : Fakultas Psikologi Sanata Dharma (Skripsi tidak diterbitkan).

Indriati, Monica N. (2001). Hubungan antara Perilaku Asertif dan Pengelolaan Konflik secara Konstruktif pada Karyawan Administratif Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. Yogyakarta : Fakultas Psikologi Sanata Dharma (Skripsi tidak diterbitkan).

Kindenda, Thomas J. (2002). A Study of Cultural Variability and Relational Maintenance Behaviors for International and Domestic Proximal and Long Distance Interpersonal Relationships. [Paper]. Agustus 2002. 109 pages. Diunduh pada tanggal 27 Juni 2014, dari

http://digital.library.unt.edu/ark:/67531/metadc3238/m2/1/high_res_d/the sis.pdf

Mapp, Christopher. (2013). The Relationship Between Forgiveness, Imagined Interactions, Empathy And Relational Satisfaction Among Long-Distance Romantic Couples. Diunduh pada tanggal 27 Juni 2014, dari

http://etd.lsu.edu/docs/available/etd-11182013 135820/unrestricted/ Mapp_diss .pdf

Narimawati, U., & Munandar, D. (2008). Teknik Sampling : Teori dan Praktik dengan menggunakan SPSS 15. Yogyakarta: Gava Media.

Ningsih, C. (2004). Harga Diri Pekerja Seks Komersial Pasar Kembang Yogyakarta. Yogyakarta : Fakultas Psikologi Sanata Dharma (Skripsi tidak diterbitkan)

Nisa, Saadatun ,& Praesti Sedjo. (2010). Konflik Pacaran Jarak Jauh pada Individu Dewasa Muda. Jurnal Psikologi Volume 3, No, 2, Juni 2010.

Diunduh pada tanggal 28 juni 2014, dari

http://www.gunadarma.ac.id/library/articles/graduate/psychology/2008/A rtikel_10501257.pdf

Papalia, D. E., Olds, S. W., Feldman, R.D. 2008. Human Development. Jakarta : Salemba Humanika

Permatasari, Krisentia I. (2013). Perbedaan Cinta Sternberg (Intimacy, Passion, Commitment) Berdasarkan Jarak Tempat Tinggal pada Wanita. Yogyakarta : Fakultas Psikologi Sanata Dharma (Skripsi tidak diterbitkan)

Pickering, Peg. (2001). How to Manage Conflict : Kiat Menangani Konflik Edisi Ketiga. Jakarta : Penerbit Erlangga.

Reys, Whitney J. (2011). The negotiation of Conflict Management in Long Distance and Geographically Close Romantic Relationship. Diunduh

pada tanggal 27 Juni 2014, dari

https://beardocs.baylor.edu/xmlui/handle/2104/8167.

Santoso, Agung. (2010). Statistik untuk Psikologi : Dari Blog Menjadi Buku. Yogyakarta : Penerbit Universitas Sanata Dharma.

Santrock, J. W. (2008). Life-Span Development: Perkembangan Masa Hidup. Edisi Ketigabelas. Jakarta : Erlangga

---. (2012). Life-Span Development: Perkembangan Masa Hidup. Edisi Ketigabelas. Jakarta : Erlangga

Sarwono, Sarlito W. (2009). Psikologi Sosial. Jakarta : Penerbit Salemba Humanika.

Schultz, Duane. (1991). Psikologi Pertumbuhan :Model-Model Kepribadian Sehat. Yogyakarta : Kanisius.

Sherly Theresia . (2012) . Hubungan antara Harga Diri dengan Kemandirian pada Remaja Akhir. Yogyakarta : Fakultas Psikologi Sanata Dharma (Skripsi tidak diterbitkan)

Simbolon, Ferani Hotmarinda. (2009). Hubungan antara Harga Diri dan Kecemburuan pada Individu Dewasa Awal yang Sedang Berpacaran. Yogyakarta : Fakultas Psikologi Sanata Dharma (Skripsi tidak diterbitkan).

Skinner, Breeana. (2005). Perceptions of College Students in Long Distance Relationships. UW-L Journal of Undergraduate Research VIII. Diunduh pada tanggal 1 juli 2014, dari http://www.uwlax.edu/urc/jur- online/PDF/2005/skinner.pdf

Supratiknya, A. (1995). Komunikasi Antarpribadi. Yogyakarta : Penerbit Kanisius.

Taylor, Shelley E. (2009). Psikologi Sosial : Edisi Kedua Belas. Jakarta : Kencana Prenada Media Group.

Thahjono, E. (1998). Harga diri Rendah. Journal Psikologi : Anima Vol XIII- No. 52 Juli-September 1998.

Winardi. (1994). Manajemen Konflik : Konflik Perubahan dan Pengembangan. Bandung : Penerbit Mandar Maju.

Wirawan. (2010). Konflik dan Manajemen Konflik : Teori, Aplikasi, dan Penelitian. Jakarta : Penerbit Salemba Humanika.

Wisnuwardani, Dian & Sri Fatmawati M. (2012). Hubungan Interpersonal. Jakarta : Salemba Humanika.

Wolipop. (2012). Survei: 49% Pasangan Berhasil Menjalani Pacaran Jarak Jauh. Diunduh pada tanggal 7 Februari 2015, dari http://wolipop.detik.com/read/2012/09/04/073937/2007046/852/survei- 49-pasangan-berhasil-menjalani-pacaran-jarak-jauh

Wood, Julia T. (2007) . Interpersonal Communication : everyday encounters. United State of America : Thomson Higher Education.

Wulandari, Agnes E . (2012) . Hubungan antara Harga Diri dan Perilaku Membeli Kompulsif pada Remaja Putri . Yogyakarta : Fakultas Psikologi Sanata Dharma (Skripsi tidak diterbitkan)

Dokumen terkait