• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI Proses Penyelesaian Kekerasan Seksual Terhadap Anak Melalui Proses Peradilan Pidana (Studi Kasus Tentang Penyidikan Di Polresta Surakarta).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SKRIPSI Proses Penyelesaian Kekerasan Seksual Terhadap Anak Melalui Proses Peradilan Pidana (Studi Kasus Tentang Penyidikan Di Polresta Surakarta)."

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

PROSES PENYELESAIAN KEKERASAN SEKSUAL

TERHADAP ANAK MELALUI PROSES PERADILAN PIDANA

(Studi Kasus Tentang Penyidikan di Polresta Surakarta)

Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh :

RESZA DANANG WIJAYA

C.100120033

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)
(3)
(4)

iv

PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Resza Danang Wijaya

NIM : C 100 120 033

Alamat : Perumahan Tirta Ardi Jl. Mawar 4 No. 13, Purbayan Baki, Sukoharjo

Dengan ini menyatakan bahwa:

1. Karya tulis saya, skripsi ini adalah asli dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar akademik baik di Universitas Muhammadiyah Surakarta maupun di perguruan tinggi lain.

2. Karya tulis ini adalah murni gagasan, rumusan dan penelitian saya sendiri, tanpa bantuan pihak lain, kecuali arahan dari Dosen Pembimbing Skripsi.

3. Dalam karya tulis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau dipublikasikan orang lain, kecuali secara tertulis dengan jelas dicantumkan sebagai acuan dalam naskah dengan disebutkan nama pengarang dan judul buku aslinya dan dicantumkan dalam daftar pustaka.

(5)

v

Surakarta, 8 Februari 2017

Yang membuat pernyataan,

Resza Danang Wijaya

(6)

vi

MOTTO

Barangsiapa yang mengerjakan kebaikan seberat dzarrahpun, niscaya dia akan

melihat (balasan)nya dan barangsiapa yang mengerjakan kejahatan sebesar

dzarrahpun, niscaya dia akan melihat (balasan)nya pula

(Q.S. Al-Zalzalah (99):7-8)

Hidup tergantung sangkaanmu kepada Tuhan. Menyangka Tuhan serem, maka

seremlah hidupmu. Menyangka Tuhan Maha Guyon, ringanlah hidupmu”

(7)

vii

PERSEMBAHAN

Bismillah dengan memanjatkan puja dan puji syukur kepada Allah SWT. Penulis mempersembahkan kepada:

1. Allah SWT, atas segala rahmat, kemudahan dan kelancara serta hidayahNya yang dicurahkan kepada penulis sehingga dengan tepat waktu skripsi ini dapat diselesaikan. 2. Ibu penulis, Sri Untorowati yang selalu

membimbing, mendoakan dan memberikan pelajaran arti kehidupan untuk menjadi manusia yang berguna dan di hargai dalam kehidupan bermasyarakat.

3. Bapak penulis, Alm. W.Siswo Riyanto, semoga amal dan ibadahnya diterima disisi-Nya

4. Bulek penulis, Endang Sudewi, yang selalu memberikan dorongan dan dukungannya selama proses pembuatan skripsi ini.

5. Terima kasih kepada Kaik Hasyim Prawira dan Om Khairi Prawira yang telah memberikan dukungan baik moral dan moril selama proses penulisan skripsi.

6. Terima kasih kepada adek-adekku, Alvin, Bela dan Cherlyn.

7. Saudara dan keluarga penulis yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

8. Ernie Halimatushadyah yang senantiasa memberikan motivasi dan semangatnya. 9. Terima kasih untuk teman-teman (Dwi

(8)

viii

menghibur selama ini meski tidak pernah menyemangati.

10. Sahabat dan kawan-kawan Fakultas Hukum angkatan 2012 yang selalu kompak dan memiliki jiwa totalitas serta loyalitas tinggi. 11. Pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa Kabinet

Revolusioner periode 2014 dan kawan-kawan BEM FH UMS

(9)

ix

PROSES PENYELESAIAN KEKERASAN SEKSUAL TERHADAP ANAK MELALUI PROSES PERADILAN PIDANA

(Study Kasus Tentang Penyidikan di Polresta Surakarta) Resza Danang Wijaya

Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta Reszawijaya19@gmail.com

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses penyelesaian kekerasan seksual terhadap anak di tingkat penyidik dan untuk mengetahui hambatan yang dialami penyidik selama proses penyidikan berlangsung. Metode penelitian yang digunakan adalah empiris normatif dengan jenis penelitian deskriptif. Sumber data terdiri dari data primer yaitu hasil wawancara dan data sekunder yaitu data hukum primer. Metode pengumpulan data dilakukan dengan mensinkronisasikan data lapangan dengan peraturan-peraturan hukum yang berlaku kemudian dianalisis secara kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses penyelesaian kekerasan seksual terhadap anak sudah sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, meskipun ada tips dan trik tertentu yang tidak terdapat didalam peraturan perundang-undang yang digunakan pihak penyidik

Kata kunci : penyidikan, kekerasan seksual, anak

ABSTRACT

This study aims to determine the process of settlement of sexual abuse of children at the level of the investigator and to determine the barriers experienced investigators during the investigation takes place. The method used is empirical normative and descriptive research. The data source consists of primary data, interviews and secondary data is data of primary law. Methods of data collection done by field data synchronizes with legal regulations in force then analyzed qualitatively. The results showed that the process of settlement of sexual abuse of children is in conformity with the legislation in force, although there are tips and tricks certain not contained in the laws and legislation that used investigator

(10)

x

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum wa rahmatullaahi wa barakatuh.

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik, dan hidayah Nya. Shalawat serta salam semoga tetap tercurah kepada junjungan Nabi Muhammad ShallaAllahu’alahi wa sallama.

Alhamdulillah, atas ijin Allah Ta’ala Skripsi dengan judul “Proses Penyelesaian Kekerasan Seksual Terhadap Anak Melalui Pengadilan (Studi Kasus Tingkat Penyidik Polresta Surakarta)” dapat diselesaikan oleh Penulis sesuai dengan waktunya. Skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi tugas akhir sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum UMS.

Dengan tersusunnya skripsi ini, Penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Dr. Natangsa Surbakti, S.H., M.Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Ibu Kuswardani, S.H., M.Hum., selaku Pembimbing yang dengan sabar

memberikan bimbingan dan pengarahan sehingga penyusunan skripsi ini dapat

(11)

xi

3. Segenap Dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta yang

telah mendidik dan membimbing penulis selama perkuliahan, terima kasih

semuanya.

4. Seluruh Staf dan Karyawan TU Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah

Surakarta yang telah memberikan pelayanan yang baik selama studi.

Walaupun skripsi ini sudah melalui proses panjang revisi, akan tetapi pasti

masih ada kesalahan dan kekurangannya, karena itu penulis mengharapkan kritik dan

masukan dari pembaca.

Terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta, 2017

Penulis

(12)
(13)

xiii

A. Tinjauan Umum Hukum Pidana dan Tindak Pidana ... 11

B. Kekerasan Seksual Terhadap Anak dan Karkeristikanya.... 16

C. Proses Penyelesaian Perkara Pidana... 20

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 24

A. Peran Penyidik dalam Mengukap Kasus Kekerasan Terhadap Anak di Wilayah Polrestabes Surakarta ... 24

B. Perbedaan Proses Penanganan Tindakan Pidana Kekerasan Seksual dengan Pelaku Anak dan Pelaku Orang Dewasa di Tingkat Penyidikan ... 40

(14)

xiv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1. Data Pelaku Kekerasan Berdasarkan Usia ... 30

Tabel 2 . Data Korban Kekerasan Berdasarkan Usia ... 31

Tabel 3. Data Hubungan Pelaku dan Korban... 31

(15)

xv

DAFTAR GAMBAR

Referensi

Dokumen terkait

• Kita ingin clock berperan sebagai sebuah signal start dan stop – sebuah “latch adalah sebuah alat penyimpan yang menyimpan inputnya saat rising edge dari clock dan penyimpanan

Kesimpulan yang dapat diambil adalah kita dapat mengetahui cara kerja sebuah web browser dan ternyata pembuatan aplikasi tersebut tidaklah terlalu sulit. Selaian itu kita pun

Demikian pengumuman ini kami sampaikan dan bagi peserta pengadaan yang keberatan atas penetapan hasil kualifikasi dapat mengajukan sanggahan secara tertulis kepada

Data jadwal Bimbingan Cek Infomasi Informasi Informasi Mengeai TA Cek Informasi Piiih menu Bidang Keahlian Dosen Dosen Pilih menu Bidang Keahlian Dosen Daftar Judul TA Load

Sebagai orang tua juga berperan dalam mengajarkan anak untuk toleransi dan membiasakan selalu mengajarkan kepada anak untuk berbuat baik kepada teman, tidak mengejek dalam bermain,

Masalah yang terdapat pada siswa kelas IV MI Miftahul Huda Soga Desa Tenajar Kidul Kecamatan Kertasemaya Kabupaten Indramayu adalah rendahnya hasil belajar siswa pada mata

Penelitian yang berjudul Isolasi dan Identifikasi Bakteri pada Ikan Bandeng (Chanos chanos) busuk yang telah diawetkan dengan Pengasapan bertujuan untuk mengetahui

Iuran kepada negara yang terhutang oleh yang wajib membayarnya (Wajib Pajak) berdasarkan' undang-undang, dengan tidak mendapat prestasi (balas jasa) kembali se~