Lami Komputer
Palembang
UJIAN
AKUNTANSI KEUANGAN 1
Penguji : Staff Penguji Sifat Ujian : Close Book
Waktu : 1 Jam 45 Menit (105 Menit) Kelas : Manajement Informatika Tanggal : 16 s/d 21 Nopember 2015
INSTRUKSI:
1. Kerjakanlah soal sesuai dengan ketentuan! 2. Simpan semua file ujian di dalam folder 3. Tidak boleh kerja sama!
SOAL :
1. Apa yang dimaksud dengan Pengantar Akuntansi?
2. Sebutkan pihak-pihak yang membutuhkan informasi dari laporan akuntansi? 3. Sebutkan bentuk penyajian laporan keuangan?
4. Sebutkan tahapan kegiatan-kegiatan dalam Siklus Akuntansi!
5. Buatlah penjurnalan dari beberapa transaksi yang terjadi selama Tahun 2013 di PT. Agung yang bergerak dibidang percetakan dibawah ini :
- Agung sebagai pemilik menyetorkan dana ke PT. Agung sebesar Rp 2M. - PT. Agung membeli mesin fotocopy seharga Rp 40 juta secara kredit.
- Perusahaan membeli sebuah kendaraan seharga Rp 50.000.000.00,- yang ditaksir manfaatnya 10 tahun.
- Agung sebagai pemilik melakukan penarikan uang perusahaan untuk pribadi sebesar Rp 35 juta.
- Penerimaan kas atas piutang perusahaan sebesar Rp 20 juta.
- Membayar rekening listrik bulan Desember 2010 sebesar Rp 15 juta 6. Jika diketahui : Saldo Neraca 31 Desember 2012
Kas Rp 1M
Kendaraan Rp 500.000.000 Hutang Rp 500.000.000 Modal Rp 1 M
Buatlah Buku Besar masing-masing akun!
7. Pengertian Standar Akuntansi Keuangan (SAK) ? 8. Sebutkan dan jelaskan macam-macam SAK! 9. Pengertian Laporan Arus Kas?