• Tidak ada hasil yang ditemukan

Ketergantungan Masyarakat Kota Medan Terhadap Berita Kampanye Calon Presiden Di Surat Kabar

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2016

Membagikan "Ketergantungan Masyarakat Kota Medan Terhadap Berita Kampanye Calon Presiden Di Surat Kabar"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Ketergantungan Masyarakat Kota Medan Terhadap Berita Kampanye

Calon Presiden Di Surat Kabar Dan Televisi

Syafaruddin

Program Magister Studi Pembangunan Program Pasca Sarjana

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK

Tesis ini merupakan sebuah penelitian yang mengkaji persfektif teori ketergantungan komunikasi dalam melihat efek media massa terhadap khalayak kota Medan khususnya dalam konteks berita kampanye calon presiden pada masa kampanye Pemilu Presiden 2004, dan sekaligus melihat bagaimana besarnya efek tersebut.

Penelitian dilakukan terhadap masyarakat dua kelurahan terbesar di kecamatan Medan Perjuangan, Kota Madya Medan yaitu kelurahan Sei Kera Hilir I dan Kelurahan Tegalrejo. Berita kampanye dalam penelitian ini adalah berita kampanye yang disiarkan dan diberitakan oleh stasiun televisi dan surat kabar yang terdapat di Kota Medan.

Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriftif yang bertujuan untuk memaparkan bagaimana suatu peristiwa atau situasi, responden dalam penelitian ini adalah masyarakat di dua kelurahan yaitu Sei Kera Hilir I dan Tegalrejo dengan unit analisi keluarga , tepatnya suami, istri atau anak dari keluarga tersebut.

Penarikan sampel dilakukan dengan menggunakan rumus Taro Yamane dan menghasilkan responden sebanyak 98 orang. Untuk menentukan siapa yang menjadi responden digunakan teknik simpel random sampling, yaitu dengan mencatat keseluruhan keluarga yang terdapat di dua kelurahan itu dan kemudian mengundinya. Selanjutnya pada 98 responden terpilih tersebut diminta untuk mengisi kuesioner yang telah disiapkan sebelumnya.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat ketergantungan masyarakat kota Medan terhadap berita kampanye calon presiden di surat kabar dan televisi. Dalam perspektif sistem sosial, ketergantungan terutama terjadi oleh adanya perubahan dalam cara memilih secara langsung. Pemilihan langsung ini menyebabkan masyarakat berusaha untuk mendapatkan informasi yang mencukupi untuk menentukan sikapnya.

Pada sistem media, adanya liputan yang bebas dalam pemberitaan kampanye calon presiden telah memberikan layanan informasi yang memadai bagi masyarakat. Sedangkan pada khalayak, adanya minat dan ketertarikan terhadap permasalahan politik terutama kampanye calon presiden dalam masyarakat juga membuat masyarakat mengikuti perkembangan yang terjadi.

Adanya hubungan tripartid antara ketiga hal diatas sebagaimana yang diasumsikan oleh teori ketergantungan menyebabkan adanya ketergantungan dalam diri khalayak. Semakin besar ketergantungan yang ada, maka semakin besar pula efek yang dimunculkannya. Hasil penelitian juga sejalan dengan hal diatas, dimana efek yang terdapat pada khalayak baik dalam tataran efektif, kognitif, maupun behavioural cenderung besar. Sehingga dapat disimpulkan bahwa ketergantungan yang ada juga besar.

Referensi

Dokumen terkait

Dokter keluarga adalah dokter yang memiliki tanggung jawab menyelenggarakan pelayanan kesehatan tingkat pertama serta pelayanan kesehatan yang menyeluruh yang

Kemajuan teknologi dan informasi yang ditandai dengan munculnya internet dan makin canggihnya alat-alat komunikasi secara langsung telah mempermudah kita untuk memperoleh

Undang-Undang Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 35 Tahun 2016 tentang Tata Cara Pemberian, Persyaratan, dan Jenis Manfaat Layanan Tambahan Dalam Program Jaminan

Oleh Anugerah, Berkat, dan Tuntunan Tuhan penulis dapat menyelesaikan penyusunan Tesis ini dengan judul “ Ketentuan Sanksi Disiplin Kedokteran Indonesia Dalam Upaya

Sampel disimpan dalam botol kedap udara serta kedap cahaya dengan waktu penyimpanan selama 72 jam pada suhu ruang, pH sampel diukur menggunakan pH meter sebelum

Ini diakibatkan karena penggunaan pod kakao pada R5 lebih besar dari setiap perlakuaan dapat dilihat bahwa semakin banyak penggunaan pod kakao maka pertambahan bobot badannya

a) Lingkungan perumahan merupakan bagian dari kawasan perkotaan sehingga dalam perencanaannya harus mengacu pada Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) setempat atau dokumen

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Alokasi Waktu (menit) Sumber/ Bahan/Alat Tatap Muka PT KMTT karbohidrat dengan