• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS KINERJA KEUANGAN KOPERASI KARYAWAN “PIJAR” PT. PLN (PERSERO) AREA PELAYANAN JARINGAN PASURUAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS KINERJA KEUANGAN KOPERASI KARYAWAN “PIJAR” PT. PLN (PERSERO) AREA PELAYANAN JARINGAN PASURUAN"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

NALISIS KINERJA KEUANGAN

KOPERASI KARYAWAN “PIJAR” PT.

PLN (PERSERO) AREA PELAYANAN JARINGAN PASURUAN

Oleh: Wahyu Tri Asmariya ( 01610231 )

Management

Dibuat: 2006-05-30 , dengan 3 file(s).

Keywords: Kinerja Keuangan Koperasi

Penelitian ini merupakan suatu penelitian deskriptif yang bersifat eksploratif pada Koperasi

Karyawan “Pijar” PT. PLN (Persero) Area Pelayanan Jaringan Pasuruan dengan judul “Analisi Kinerja Keuangan Koperasi Karyawan “Pijar” PT. PLN (Persero) Area Pelayanan Jaringan Pasuruan”.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja keuangan dari Koperasi Karyawan “Pijar”

PT. PLN (Persero) Area Pelayanan Jaringan Pasuruan selama periode tahun 2001 sampai dengan 2004 yang dapat terlihat dari laporan keuangannya.

Alat analisis yang digunakan untuk mengetahui kinerja keuangan dari Koperasi Karyawan

“Pijar” PT. PLN (Persero) Area Pelayanan Jaringan Pasuruan selama periode 2001 sampai

dengan 2004 menggunakan analisis rasio keuangan (rasio likuiditas, rasio ekuitas, rasio beban opersional dan rasio profitabilitas) serta dengan menggunakan standart klasifikasi Depkop sesuai dengan Keputusan Menteri Negara No.129/ KEP/ Menteri KUKM/ XI/ 2002.

Hasil perhitungan rasio-rasio keuangan menunjukkan bahwa rasio likuiditas dan ekuitas

dinyatakan meningkat. Berdasarkan biaya operasional dan profitabilitasnya dinyatakan menurun. Hasil perhitungan penilaian kinerja koperasi menurut standart Depkop maka Koperasi Karyawan

“Pijar” dilihat dari equity terhadap hutangnya tetap baik, dilihat dari solvabilitasnya tetap buruk

karena tidak mengalami suatu peningakatan. Ditinjau dari perhitungan likuiditasnya maka

kinerja keuangan Koperasi Karyawan “Pijar” meningkat dan bila ditinjau dari rasio modal

sendiri, Return On Assets, Assets Turn Over dan rasio profitabilitasnya maka kinerja keuangan

Koperasi Karywan “Pijar” menurun. Berdasarkan hasil analisis rasio kuangan, kinerja keuangan

Koperasi Karyawan “Pijar” menngalami peningkatan sedangkan dari hasil penilaian berdasarkan

pedoman klasifikasi Depkop menurun.

Berdasarkan kesimpulan di atas, penulis dapat mengimplikasikan bahwa sebaiknya Kopkar

“Pijar” PT. PLN (Persero) Area Pelayanan Dan Jaringan Pasuruan lebih meningkatkan kinerja

Referensi

Dokumen terkait

PLN (PERSERO) AREA PELAYANAN DAN JARINGAN JEMBER”, bertujuan untuk mengetahui pengaruh langsung pelatihan dan pengembangan (X1), pemberian insentif (X2), terhadap semangat kerja

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang berjudul Partisipasi Dalam Penyusunan Anggaran Terhadap Kinerja Manajerial, studi kasus pada PT PLN (Persero) Area Pelayanan dan

PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Area Pelayanan dan Jaringan Malang sudah baik dilihat dari jawaban responden yang sebagian besar menyetujui bahwa penempatan

Pada PT PLN (Persero) Area Pelayanan dan Jaringan Cimahi didalam melaksanakan gaji dan tunjangan tentunya sangat diperlukan ketelitian dan kecermatan dimulai dari pengisian

PLN (Persero) Area Surakarta membangun kualitas iklim komunikasi organisasi yang tercemin dari kinerja karyawan, berusaha menyelesaikan tugas agar kinerja bisa

PLN(Persero) Area Distribusi Pelayanan dan Jaringan kota Malang dengan koefisien beta sebesar 0,292.Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan

PLN (Persero) Area Pelayanan dan Jaringan (APJ) Purwokerto. untuk mengetahui secara mendalam dan mempraktekkan secara langsung dalam pembayaran rekening listrik. Hasil

PLN(Persero) Area Distribusi Pelayanan dan Jaringan kota Malang dengan koefisien beta sebesar 0,292.Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan