• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA MASA PENSIUN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA MASA PENSIUN"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DENGANPENYESUAIAN DIRI PADA 

MASA PENSIUN

 

Oleh: PUTRI YUNIARTI. F ( 04810092 ) 

Psychology 

Dibuat: 2010­10­05 , dengan 7 file(s). 

Keywords: Dukungan Sosial, Penyesuaian Diri 

INTISARI 

Masa Pensiun merupakan satu hal yang tak luput dari pandangan dan permasalahan di mata  calon pensiunan. Dalam menghadapi masa pensiun terkadang seseorang perlu mengadakan  persiapan secara fisik maupun psikis yang matang untuk menghadapi hari esok yang berbeda  dari hari kemarin, selain persiapan­persiapan tersebut hal yang paling mendasar yang dibutuhkan  oleh pensiunan adalah dukungan sosial, yang berasal dari significat others yaitu pasangan, anak  dan teman sangat mempengaruhi seseorang untuk melakukan penyesuaian diri dalam 

menghadapi lingkungan dan aktivitas yang berbeda. Dukungan sosial yang baik maka 

penyesuaian dirinyapun baik, dimana seseorang dapat menempatkan dirinya dimasyarakat, maka  dia akan diterima dengan baik oleh masyarakat begitu juga sebaliknya. Tujuan dalam penelitian  ini adalah untuk mengetahui apakah ada hubungan dukungan sosial dengan penyesuaian diri  pada masa pensiun. 

Peneliti menggunakan metode penelitian kuantitatif variabel yang digunakan adalah: variabel  bebas (x): dukungan sosial. Variabel terikat (y): penyesuaian diri, menggunakan jenis data  interval, sementara skala yang digunakan adalah skala dukungan sosial dan skala penyesuaian  diri, teknik pengumpulan data adalah total sampling. Analisis data yang digunakan adalah  korelasi product moment dimana teknik ini digunakan untuk mengungkapkan korelasi atau  hubungan antara variabel x dan variabel y, serta seberapa besar variabel x mempengaruhi  variabel y. 

Berdasarkan analisis data dapat disimpulkan bahwa ada hubungan yang sangat signifikan antara  dukungan sosial dengan penyesuaian diri pada masa pensiun yang berarti semakin positif  dukungan sosial maka semakin mampu menyesuaikan diri dengan baik. Adapun korelasi 

koefisien ( r ) 0,631 sedangkan sumbangan efektif terhadap penelitian dari koefisien determinan  (r2) adalah sebesar 0,398 yang berarti bahwa dukungan sosial memiliki sumbangan efektif  terhadap penyesuaian diri adalah sebesar 39,8%. 

ABSTRACT 

Keywords: Social Support, Self­Adjustment 

(2)

in physical or psychological to face different tomorrow from yesterday. Beside the preparation,  the most basic thing needed by pension person is social support, which came from significant  others, like spouse, child, and friends, are really influenced somebody to do self­adjustment in  facing different environment and activity. Good social support would create good self­ 

adjustment, where someone place himself in society, so he/she would be accepted well by  society and also in the contrary. The research purpose was to find whether any relation of social  support with self­adjustment in pension era. 

The research used quantitative research method, the variables used were: independent variable  (x): social support. Dependent variable (y): self­adjustment, using interval data kind, while scale  used were social support scale and self­adjustment scale. Data collection technique was total  sampling. Data analysis used was product moment correlation, where the technique used to state  correlation or relation between x and y variables and how much the variable x influenced 

variable y. 

According to data analysis, there could be concluded that there was significant relation between  social support and self­adjustment in pension era, which mean more positive social support, there  would be better self adjustment. Effective contribution to the research from determinant 

Referensi

Dokumen terkait

dengan metode u ṣū l al-fiqh yang saling bersinergi dengan prinsip ke- maslahatan dan mengingat pula kehadiran maq āṣ id al-shar ī ‘ah di setiap penetapan hukum

Penyelesaian Pembiayaan Bermasalah Pada Bank Syariah Mandiri”, Skripsi Fakultas Syariah dan Hukum Prodi Muamalah (Perbankan Syariah) UIN Syarif Hidayatullah

Bahan aktif yang terkandung di dalam produk kosmetik tersebut juga sudah tidak berfungsi dengan baik, sehingga tidak memberikan manfaat yang sama seperti produk

2) Dalam proses pemanenan stem cell embrio terjadi kerusakan pada embrio yang menyebabkan embrio tersebut akan mati. Pandangan bahwa embrio mempunyai status moral

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh alpha lipoic acid (ALA) terhadap perkembangan embrio blastosis in vivo pada mencit ( Mus musculus ) yang

Dari hasil analisis kebutuhan dosen diperoleh data bahwa sangat perlu bahan ajar berupa modul yang memuat konsep- konsep yang dapat mengembangkan nilai- nilai matematis,

Lubang post screwing tersebut dibagi tiga bagian, yaitu lubang kontrol yaitu lubang yang tidak diberi perlakuan pemberian apapun, kemudian lubang yang diberi

Hasil uji statistik didapatkan nilai p=0,000 < 0,05 yang artinya Ho di tolak dan Ha diterima, sehingga terdapat perbedaan yang signifikan rata-rata