• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ANAK TK DI KELURAHAN BALUWARTI, KECAMATAN PASAR KLIWON, Hubungan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kedisiplinan Anak Tk Di Kelurahan Baluwarti, Kecamatan Pasar Kliwon, Surakarta Tahun 2015/2016.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ANAK TK DI KELURAHAN BALUWARTI, KECAMATAN PASAR KLIWON, Hubungan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kedisiplinan Anak Tk Di Kelurahan Baluwarti, Kecamatan Pasar Kliwon, Surakarta Tahun 2015/2016."

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

i

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ANAK TK DI KELURAHAN BALUWARTI, KECAMATAN PASAR KLIWON,

SURAKARTA TAHUN 2015/2016

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini

Diajukan Oleh :

RESITA SAPRELIA KUSWARDANI A520120044

PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(2)

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ANAK TK DI KELURAHAN BALUWARTI, KECAMATAN PASAR KLIWON,

SURAKARTA TAHUN 2015/2016

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini

Diajukan Oleh :

RESITA SAPRELIA KUSWARDANI A520120044

PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(3)
(4)
(5)
(6)

ABSTRAK

Resita Saprelia Kuswardani/ A520120044. HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ANAK TK DI KELURAHAN BALUWARTI, KECAMATAN PASAR KLIWON, SURAKARTA TAHUN 2015/2016. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Maret 2016.

Abstrak

Keluarga merupakan lingkungan terdekat anak, terutama orang tua. Orang tua mempunyai peranan penting dalam pembentukan kepribadian anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pola asuh demokratis terhadap kedisiplinan anak TK di Kelurahan Baluwarti, Kecamatan Pasar Kliwon, Surakarta Tahun 2015/2016. Penelitian ini menggunakan desain deskriptif korelasional. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 121 anak dan diambil sampel sebanyak 92 anak dengan menggunakan Propotional Random Sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan angket yang ditujukkan kepada orang tua siswa dan guru. Analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis korelasi product moment. Berdasarkan hasil analisis product moment diperoleh r pearson correlation sebesar 0,503 dengan signifikasi sebesar 0,000 < 0,01 (p = 0,000; p < 0.01). Dengan demikian dapat ditarik kesimpulan bahwa terdapat hubungan positif antara pola asuh demokratis terhadap kedisiplinan anak TK di Kelurahan Baluwarti Kecamatan Pasar Kliwon Surakarta Tahun 2015/2016.

Kata kunci

(7)

vii ABSTRACT

Resita Saprelia Kuswardani/ A520120044. HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ANAK TK DI KELURAHAN BALUWARTI, KECAMATAN PASAR KLIWON, SURAKARTA TAHUN 2015/2016. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Maret 2016.

Abstract

The family is the child's closest environment, especially the parents. Parents have an important role in the formation of the child's personality. This study aims to determine the relationship between democratic parenting style to discipline Baluwarti kindergarten children in Pasar Kliwon, Surakarta, Academic Year 2015/2016. This study used a descriptive correlational design. The population in this study was 121 children and the sample was of 92 children it was using proportional random sampling. Data collection technique used questionnaires for parents and teachers. Data analysis of this study used product moment correlation analysis. Based on the analysis of Pearson product moment correlation r it was obtained 0.503 with a significance of 0.000 <0.01 (p = 0.000; p <0.01) in. Thus it could be concluded that there was a positive correlation between democratic parenting style to discipline kindergarten children in Sub Baluwarti Pasar Kliwon Surakarta Academic Year 2015/2016.

Keywords

Discipline, democratic parenting

(8)

MOTTO

Hidup adalah satu perjalanan dari ALLAH SWT & kepada ALLAH SWT. Hidup adalah anugrah, pilihan dan hidup adalah sebuah perjuangan

(Penulis)

Makka nikmat Rabb-Mu yang manakah yang kamu dustakan

(9)

ix

PERSEMBAHAN

Yang utama dari segalanya sembah sujud serta syukur kepada Allah SWT. Taburan cinta dan kasih sayangMu telah memberikanku kekuatan, membekaliku dengan ilmu serta memperkenalkanku dengan cinta. Atas karunia serta kemudahan yang Engkau berikan akhirnya skripsi yang sederhana ini dapat terselesaikan. Sholawat serta salam selalu terlimpahkan keribaan Rasullah Muhammad SAW.

1. Ayah dan ibu yang selalu aku sayangi terima kasih atas doa, cinta, kasih sayang, dan pengorbanan sehingga putrimu ini mampu menyelesaikan studi semoga ayah dan ibu bannga dengan putri kecilmu ini, semoga ayah dan ibu selalu dilindungi oleh Allah SWT..

2. Untuk adikku tercinta Rahid Iffat Ramadana semoga kau menjadi kebanggan di keluarga kita.

3. Untuk cintaku yang telah hilang lihatlah aku akhirnya mampu menyelesaikan studiku, terima kasih kau telah memberikan warna pada hidupku. Semoga kau menemukan jodoh yang lebih baik. Yakinlah ini semua sudah rencana Allah dan yakinlah ini semua yang terbaik.

4. Untuk calon imamku semoga kita cepat dipertemukan dan merajut asa yang indah dan mencari keridhoaan Allah SWT.

5. Sahabatku Erna Alviyani S.Pd terimakasih atas motivasi dan kasih sayang serta pengorbananmu sehingga aku mampu menyelesaikan skripsi ini.

6. Sahabatku Noni Azzari Dinianti terimakasih atas motivasi doa dan kasih sayangmu selama ini. Jangan galau terus ya.

7. Sahabatku Destiara Anindya terimakasih atas motivasi doa dan kasih sayangmu selama ini. Semoga tetap imut.

8. Sahabatku Ika Cahya Pratiwi terimakasih atas motivasi dan doamu selama ini. 9. Sahabatku Ika Dewi Jayanti terimakasih atas motivasi, doa, dan kasih sayangmu

(10)

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karna atas ridhonya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Sholawat serta salam semoga selalu tercurah kepada Nabi Muhammad SAW.

Skripsi ini diajukan untuk memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana dalam Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Dalam penyusunan dan penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis dengan senang hati mennyampaikan terima kasih kepada yang terhormat :

1. Prof. Dr. Harun Joko P. selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ijin untuk dapat melakukan penelitian ini.

2. Drs. Ilham Sunaryo, M.Pd AUD, selaku Kepala Program Srudi PG-PAUD dan pembimbing skripsi yang telah memberikan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

3. Ibu Siti Aisyiyah S.Pd selaku Kepala TK NDM Gambuhan, Ibu Sri Sunarni A.Ma selaku Kepala TK Pamardisisiwi, Ibu Ari Supriastini S.Pd selaku Kepala TK Aisyiyah dan Ibu Eni Ningih S.Pd selaku Kepala TK Kasatriyan yang telah memberikan ijin penelitian dan membantu dalam pelaksanaan penelitian.

Namun penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini jauh dari kata sempurna, oleh karena itu penulis menerima kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis dan para pembaca.

(11)

xi DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... ii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... iii

HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI ... iv

HALAMAN PERNYATAAN ... v

ABSTRAK ... vi

ABSTRACT ... vii

HALAMAN MOTTO……….….. ... viii

HALAMAN PERSEMBAHAN ... ix

KATA PENGANTAR ... x

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xv

DAFTAR GAMBAR ... xvi

DAFTAR LAMPIRAN ... xvii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Identifikasi Masalah ... 4

C. Pembatasan Masalah ... 5

D. Rumusan Masalah ... 5

E. Tujuan Penelitian ... 5

F. Manfaat Penelitian ... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 7

(12)

1. Kedisiplinan Anak ... 7

a. Pengertian Kedisiplinan Anak ... 7

b. Tujuan Kedisiplinan ... 8

c. Faktor yang Mempengaruhi Kedisiplinan Anak ... 9

d. Cara Menanamkan Kedisiplinan ... 10

e. Indikator Kedisiplinan ... 12

2. Pola Asuh Orang Tua ... 13

a. Pengertian Pola Asuh Orang Tua ... 14

b. Jenis-jenis Pola Asuh Orang Tua ... 14

c. Ciri – ciri Pola Asuh Demokratis ... 17

d. Hubungan Pola Asuh Demokratis terhadap Kedisiplinan Anak ... 18

B.Penelitian Terdahulu ... 19

C.Kerangka Berpikir ... 21

D.Hipotesis ... 21

BAB III METODE PENELITIAN ... 22

A.Jenis dan Desain Penelitian ... 22

1. Pengertian Metode Penelitian ... 22

2. Jenis Penelitian ... 22

3. Desain dan Prosedur Penelitian ... 22

B.Tempat dan Waktu Penelitian ... 23

1. Tempat Penelitian ... 23

2. Waktu Penelitian ... 23

C.Populasi, Sampel, dan Sampling ... 24

1. Populasi ... 24

2. Sampel ... 24

3. Sampling ... 24

D.Definisi Operasional Variabel ... 27

(13)

xiii

2. Variabel Terikat ... 28

E. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ... 28

1. Pengertian Metode Angket ... 28

2. Jenis Metode Angket ... 28

3. Prosedur Metode Angket ... 29

4. Uji Coba (Try Out) ... 33

F. Teknik Analis Data ... 36

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 40

A.Deskripsi Data ... 40

1. Gambaran Umum Subjek Penelitian ... 40

a. Karakteristik Responden Menurut Jenis Kelamin ... 40

b. Karakteristik Responden Menurut Usia Anak ... 41

c. Karakteristik Responden Menurut Usia Ayah ... 41

d. Karakteristik Responden Menurut Usia Ibu ... 42

e. Karakteristik Responden Menurut Tingkat Pendidikan Ayah ... 42

f. Karakteristik Responden Menurut Tingkat Pendidikan Ibu ... 43

g. Karakteristik Responden Menurut Pekerjaan Ayah ... 43

h. Karakteristik Responden Menurut Pekerjaan Ibu ... 43

2. Penyajian Data ... 45

B.Hasil Analisis Data ... 51

1. Uji Normalitas ... 51

2. Uji Linieritas ... 51

3. Uji Multikolonieritas ... 52

C.Pembahasan ... 54

D.Keterbatasan Penelitian ... 58

BAB V PENUTUP ... 59

(14)

B.Implikasi ... 59

C.Saran ... 59

DAFTAR PUSTAKA ... 60

(15)

xv

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

2.1 Persamaan dan Perbedaan Penelitian ... 3.1 Kisi-kisi Instrumen Angket Pola Asuh Orang Tua Demokratis...

3.2 Kisi-kisi Instrumen Angket Kedisiplinan Anak ... 3.3 Hasil Uji Reliabilitas ...

4.1 Karakteristik Responden Menurut Jenis Kelamin ... 4.2 Karakteristik Responden Menurut Usia Anak ... 4.3 Karakteristik Responden Menurut Usia Ayah ... 4.4 Karakteristik Responden Menurut Usia Ibu ... 4.5 Karakteristik Responden Menurut Tingkat Pendidikan Ayah ...

4.6 Karakteristik Responden Menurut Tingkat Pendidikan Ibu ... 4.7 Karakteristik Responden Menurut Pekerjaan Ayah ...

4.8 Karakteristik Responden Menurut Pekerjaan Ibu ... 4.10 Distrbusi Pola Asuh Orang Tua Demokratis Terhadap Kedisiplinan Anak TK di

Kelurahan Baluwarti Kecamatan Pasar Kliwon Surakarta Tahun 2015/2016 ... 4.11 Distribusi Frekuensi Pola Asuh Orang Tua Demokratis TK di Kelurahan Baluwarti

Kecamatan Pasar Kliwon Surakarta Tahun 2015/2016 ... 4.12 Distribusi Frekuensi Pola Kedisiplinan Anak TK di Kelurahan Baluwarti

Kecamatan

Pasar Kliwon Surakarta Tahun 2015/2016 ... 4.13 Hasil Uji Normalitas ...

4.14 Hasil Uji Linieritas ...

4.15 Hasil Uji Multikolonieritas ...

(16)

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1 Bagan Hubungan antara Variabel X dan Variabel Y ... 4.1 Grafik Batang Pola Asuh Orang Tua Demokratis di Kelurahan Baluwarti Kecamatan

Pasar Kliwon Surakarta Tahun 2015/2016………46

4.2 Grafik Batang Kedisiplinan Anak TK di Kelurahan Baluwarti Kecamatan Pasar Kliwon Surakarta Tahun 2015/2016 ………47 4.3 Grafik Batang Pola Asuh Orang Tua Demokratis di Kelurahan Baluwarti Kecamatan

Pasar Kliwon Surakarta Tahun 2015/2016 ………...……49

4.4 Grafik Batang Kedisiplinan Anak TK di Kelurahan Baluwarti Kecamatan Pasar

Kliwon Surakarta Tahun 2015/2016

(17)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1. Jadwal Penelitian ... 2. Kisi-kisi Instrument Pola Asuh Orang Tua Demokratis ... 3. Kisi-kisi Instrument Kedisiplinan Anak ...

4. Kuesioner Pola Asuh Orang Tua Demokratis ... 5. Kuesioner Kedisiplinan Anak ... 6. Surat Pengantar Angket ... 7. Daftar Nama Anak Try Out ... 8. Daftar Nama Orang Tua Try Out ... 9. Skor Hasil Try Out ... 10.Hasil Uji Validitas Pola Asuh Orang Tua Demokratis (Try Out) ...

11.Hasil Uji Validitas Kedisiplinan Anak (Try Out) ... 12.Hasil Analisis Realibilitas Pola Asuh Orang Tua Demokratis (Try Out) ... 13.Hasil Analisis Realibilitas Kedisiplinan Anak (Try Out) ... 14.Skor Hasil Penelitian ...

15.Daftar Nama Orang Tua Penelitian ... 16.Daftar Nama Anak Penelitian ... 17.Hasil Analisis Deskriptif ... 18.Hasil Analisis Deskriptif Frekuensi Karaketristik Responden ... 19.Tabulasi Skor Variabel Pola Asuh Orang Tua dan Kedisiplinan Anak TK di

Kelurahan

(18)

23. Pengkategorian Data Penelitian Kedisiplinan Anak ...

24. Nilai Kritik Sebaran r Product Moment ... 25. Nilai Kritis L Uji Lilefors ...

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil penelitian di atas diperoleh simpulan penelitian sebagai bahwa penerapan model pembelajaran dengan pendekatan penemuan terbimbing pada pembelajaran luas

Peraturan Menteri Negara Agraria/Kepala Badan Pertanahan Nasional Nomor 3 Tahun 1998 tentang Pemanfaatan Tanah Kosong untuk Tanaman Pangan;... Kepala Kantor Wilayah

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui respon produksi lateks pada waktu aplikasi yang berbeda pada klon tanaman karet metabolisme tinggi terhadap pemberian hormon etilen

Tujuan dalam penelitian ini dilakukan untuk memperoleh data pelaksanaan program bina keluarga balita dalam peningkatan peran pengasuhan ibu untuk anak usia dini

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui respon produksi lateks pada waktu aplikasi yang berbeda pada klon tanaman karet metabolisme tinggi terhadap pemberian hormon etilen

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA HURUF JAWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI 2 WONOBOYO. WONOGIRI TAHUN

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi perairan ditinjau dari parameter lingkungan, mengetahui fitoplankton yang melimpah dan mengtahui hubungan antara

Irfan Nugroho.X2209023.Improving Students’ Speaking Competence by Using Cooperative Learning (An Action Research at the Second Grade Students of SMPN I Karangdowo, Klaten, in