• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penangkaran kepiting kelapa (birgus latro) di indonesia

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Penangkaran kepiting kelapa (birgus latro) di indonesia"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PENANGKARAN KEPITING KELAPA (

Birgus latro

) DI INDONESIA

Sulistiono1), Fadly Y. Tantu2),Muslihuddin3), Suzana Refiani1)

Penelitian 1tentang tentang penangkaran kepiting kelapa (Birgus latro) dilakukan sejak tahun 2004 sampai 2006. Penelitian ini terdiri dari dua tahap. Penelitian tahap pertama dimaksudkan untuk mengetahui aspek biologi, khususnya aspek reproduksi (tahun 2004-2005), sedangkan penelitian kedua dimaksudkan untuk mengetahui teknik penangkarannya (2005-2006). Dari beberapa aspek biologi reproduksi yang diamati dapat disimpulkan bahwa kepiting kelapa (Birgus latro) diperkiarakan mengalami puncak pemijahan pada November/Desember. Nilai tersebut dapat dilihat pada nilai faktor kondisi dan nilai Indek kematangan gonad kepiting kelapa yang cukup tinggi pada bulan November /Desember.

Berdasarkan pengamatan di kolam percobaan, didapatkan bahwa kepiting kelapa memeiliki tingkat survival rate yang rendah 12,5% -50% dan tingkat kematiannya sebesar 50%-87,5%. Untuk kepiting kelapa yang berada dalam stadia glaucothoe yang dipelihara akuarium, tingkat survival ratenya juga masih rendah sebesar 12,5% dan mortalitasnya sebesar 87,5%. Umumnya jenis makanan yang disenangi adalah kelapa sebagai makanan utama.

Referensi

Dokumen terkait

KEANEKARAGAMAN FLORA DAN FAUNA DAERAH ALIRAN SUNGAI PAKERISAN KABUPATEN GIANYAR ■ 67 ETNOBOTaNi adalah pemanfaatan material hayati oleh masyarakat secara tradisional, dengan

Alasan penggunaan COBIT adalah hasil evaluasi memperlihatkan bahwa model-model standard selain COBIT tidak mempunyai cakupan yang luas.Penelitian ini bertujuan untuk

Desain Halaman Penugasan Desain Halaman Penugasan adalah bagian dari aplikasi monitoring penugasan petugas lapangan, dimana halaman ini hanya dapat diakses oleh bagian PDO di

Adapun beberapa saran dalam penelitian ini adalah (1) model pembelajaran discovery learning berbantuan macromedia flash 8 dapat menjadi salah satu alternatif

Setelah melakukan proses ETL dari database sumber (data source) atau data staging, didapatkan data dari hasil data ETL yang disimpan pada MySQL. Hasil pengolahan ETL

Perencanaan pengajaran berarti pemikiran tentang penerapan prinsip-prinsip umum mengajar di dalam pelaksanaan tugas mengajar dalam suatu interaksi pengajaran tertentu

3DVDU PRGDO PHPHJDQJ SHUDQDQ SHQWLQJ GDODP SHUHNRQRPLDQ VXDWX QHJDUD .HJLDWDQ GL SDVDU PRGDO EHJLWX PDUDN GDQ FRPSOLFDWHG PDND VDQJDW PHPEXWXKNDQ KXNXP \DQJ PHQJDWXUQ\D DJDU NHJLDWDQ

[r]