• Tidak ada hasil yang ditemukan

SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK Ap

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK Ap"

Copied!
64
0
0

Teks penuh

(1)

SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK

Aplikasi Absensi Perkuliahan dengan Visual Basic

(ABSIPER VB)

untuk:

Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang

Dipersiapkan oleh:

1. Ananda Putri Syaviri

130533608243

2. Muhammad Dzikron Tusbiha

130533608238

3. Muhammad Muhaisini

130533608268

4. Tika Yanuar Pratiwi

130533608250

5. Nurrahmadi

120533430896

Jurusan Teknik Elektro

Universitas Negeri Malang

Jalan Semarang5, Malang

Jurusan Teknik Elektro

Universitas Negeri Malang

Nomor Dokumen Halaman

SKPL-OO

Revisi A

(2)

DAFTAR PERUBAHAN

Revisi

Deskripsi

A

B

C

D

E

F

G

INDEX TGL

- A B C D E F G

Ditulis oleh

Diperiksa oleh

(3)

Daftar Halaman Perubahan

(4)

Daftar Isi

1. Pendahuluan ... 8

1.1 Tujuan Penulisan Dokumen ... 8

1.2 Lingkup Masalah ... 8

1.3 Referensi ... 9

1.4 Deskripsi Umum Dokumen (Ikhtisar) ... 9

2

.

Kebutuhan Perangkat Lunak ... 10

2.1 Deskripsi Umum Sistem ... 10

2.2 Fungsi Utama Perangkat Lunak ... 10

2.3 Model Use Case ... 11

2.3.1 Definisi Actor ... 12

2.3.2 Definisi Use Case ... 12

2.3.3 Diagram Use Case ... 16

2.4 Prototipe Antarmuka ... 17

2.5 Spesifikasi Tambahan ... 32

2.6 Glossary ... 34

3. Model Analisis ... 35

3.1 Deskripsi Arsitektur ... 35

3.1.1 Identifikasi Paket Analisis ... 35

3.1.2 Identifikasi Kelas Analisis ... 35

3.2 Realisasi Use Case Tahap Analisis ... 37

3.3 Kelas Analisis ... 39

3.3.1 Tanggung-Jawab dan Atribut ... 40

3.3.2 Kebutuhan Khusus ... 40

3.4 Paket Analisis ... 41

3.5 Activity Diagram ... 42

3.6 Skenario Use Case ... 49

4. Model Perancangan ... 50

4.1 Deskripsi Arsitektural ... 50

4.1.1 Konfigurasi Jaringan ... 50

4.1.2 Identifikasi Subsistem Pendukung ... 51

4.1.3 Identifikasi Subsistem Aplikasi ... 51

4.1.4 Identifikasi Kelas Perancangan ... 52

4.2 Class Diagram ... 52

4.3 Kelas Perancangan ... 53

4.4. Sequence Diagram ... 54

5. Implementasi ... 59

5.1 Implementasi Komponen ... 59

5.2 Implementasi Subsistem ... 60

5.3 Implementasi Antarmuka ... 61

6. Pengujian ... 63

6.1 Rencana Pengujian ... 63

6.2 Prosedur Pengujian ... 64

(5)

Daftar Gambar

Gambar 1. System Overview ... 10

Gambar 2. Diagram Use Case ... 17

Gambar 3 SplashScreen ... 17

Gambar 4 Form Login ... 17

Gambar 5 Form Awal ... 18

Gambar 6 Form menu Admin 1 ... 18

Gambar 7 Form menu Admin 2 ... 18

Gambar 8 Form menu Admin 3 ... 19

Gambar 9 Form Matakuliah... 19

Gambar 10 Form Absensi ... 19

Gambar 11 Form Laporan ... 20

Gambar 12 Spalshscreen... 20

Gambar 13 Form Selamat Datang ... 20

Gambar 14 Form Login ... 21

Gambar 15 Form Validasi Textbox ... 21

Gambar 16 Menu admin 1 ... 22

Gambar 17 Menu Matkul... 22

Gambar 18 Grid Data ... 22

Gambar 19 Fungsi Pencarian ... 23

Gambar 20 Keterangan Kehadiran ... 23

Gambar 21 Informasi Dosen ... 24

Gambar 22 Informasi Admin 1 ... 24

Gambar 23 Informasi Admin 2 ... 25

Gambar 24 Informasi Admin 3 ... 25

Gambar 25 Form Tentang Program ... 25

Gambar 26 Form Cara Penggunaan ... 26

Gambar 27 Crystal Report ... 26

Gambar 28 Crystal Report ... 27

Gambar 29 Crystal Report ... 27

Gambar 30 Crystal Report ... 28

Gambar 31 Crystal Report ... 28

Gambar 32 Crystal Report ... 28

Gambar 33 Crystal Report ... 29

Gambar 34 Crystal Report ... 29

Gambar 35 Crystal Report ... 29

Gambar 36 Crystal Report ... 30

Gambar 37 Crystal Report ... 30

Gambar 38 Crystal Report ... 30

Gambar 39 Crystal Report ... 30

Gambar 40 Crystal Report ... 31

Gambar 41 Crystal Report ... 31

Gambar 42 Crystal Report ... 32

Gambar 43 Realisasi Use Case U1 ... 37

Gambar 44 Realisasi Use Case U2-3 ... 37

Gambar 45 Realisasi Use Case U4-6 ... 38

Gambar 46 Realisasi Use Case U8 ... 39

Gambar 47 Activity Diagram Login ... 42

Gambar 48 Activitiy Diagram Pilih Dosen... 43

Gambar 49 Activitiy Diagram Input Absen ... 44

(6)

Gambar 51 Activitiy Diagram Kelola Absen ... 46

Gambar 52 Activitiy Diagram Input Absen Baru ... 47

Gambar 53 Activitiy Diagram Absensi PTI/PTE ... 48

Gambar 55 Arsitektur Sistem ... 63

Gambar 56 Class Diagram U1-3 ... 63

Gambar 57 Class Diagram U4-7 ... 64

Gambar 58 Class Diagram U8-10 ... 64

Gambar 59 Sequence Diagram U1 ... 57

Gambar 60 Sequence Diagram U2-3 ... 58

Gambar 61 Sequence Diagram U4-7 ... 58

(7)

Daftar Tabel

Tabel 1. Kebutuhan Performansi ... 32

Tabel 2. Atribut Sistem Perangkat ... 32

Tabel 3. Kebutuhan Lain ... 33

Tabel 4. Paket Analisis ... 35

Tabel 5. Identifikasi Kelas Analisis ... 36

Tabel 6. Kelas Analisis ... 39

Tabel 7. Tanggung Jawab dan Atribut ... 40

Tabel 8. Paket Analisis ... 41

Tabel 9. Implementasi Komponen ... 59

Tabel 10. Impelementasi Subsistem ... 60

Tabel 11. Implementasi Antarmuka ... 60

(8)

1. Pendahuluan

1.1

Tujuan Penulisan Dokumen

Dokumen GL00 ini berisi Dokumen Kebutuhan Perangkat Lunak untuk sistem informasi

Aplikasi Absensi Perkuliahan (ABSIPER) berbasis aplikasi visual basic. Tujuan dari penulisan

dokumen ini adalah memberikan penjelasan mengenai informasi perangkat lunak yang akan

dibangun(dibuat) dari segi objek dalam segi user (pengguna), fitur, kegunaan, cara pemakaian

dan gambaran umum lainnya kepada Universitas Negeri Malang, khususnya kepada Jurusan

Elektro Fakultas Teknik sebagai pengguna dan pengembang perangkat lunak, sehingga

pengembang dapat memiliki acuan bagaimana teknik untuk pengembangan perangkat lunak pada

tahap selanjutnya. Dan memiliki gambaran bagaimana hasil pengembangan aplikasi

tersebut.Ringkasan Tujuan Penulisan Dokumen SKPL ini dibuat untuk Jurusan Teknik Elektro¸

Fakultas Teknik, Universitas Negeri Malang.Kemudian dokumen SKPL ini nantinya akan

digunakan oleh (1) Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang (2) Administrator Jurusan

Teknik Elektro (3) Dosen dan Mahasiswa Jurusan Teknik Elektro.

1.2

Lingkup Masalah

Aplikasi Absensi Pekuliahan berbasis Aplikasi Visual Basic (APSIPER VB) merupakan

sebuah aplikasi perangat lunak yang digunakan sebagai sistem informasi untuk absensi

mahasiswa dari dua prodi yang diampu oleh beberapa dosen dengan beberapa matakuliah yang

diajar. Aplikasi perangkat lunak ini dapat digunakan untuk mengolah data kehadiran mahasiswa

dan membuat laporan absensi dari data yang ada pada aplikasi ini. Aplikasi ini dibangun(dibuat)

dengan tujuan untuk memudahkan admin jurusan dalam mendata absensi mahasiswa serta

meminimalisir kesalahan dalam menyusun data kehadiran mahasiswa.Dokumen ini berisi

penjelasan mengenai sistem informasi absensi perkuliahan yang meliputi :

 Login Admin

 Pembuatan List Data Dosen  Pembuatan List Data Mahasiswa  Pembuatan List Data Matakuliah

 Pilih matakuliah + dosen yang mengampu

 Pendataan Absensi Mahasiswa peroffering + permatakuliah  Kelola data absensi mahasiswa

(9)

1.3

Referensi

Dokumen ini merujuk pada hasil wawancara dan observasi pada pengguna tentang

kebutuhan yang diperlukannya dan penulisan dokumen berdasarkan pada :

1. IEEE Std 830-1993, IEEE Recommended Practice for Software Requirement

Specifications.

2. Panduan Penggunaan dan Pengisian Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak (SKPL).

Jurusan Teknik Informatika, Institut Teknologi Bandung, 2000.

3. Pressman, R.S., "Software Engineering, a Practitioner's Approach" Fourth Edition,

McGraw Hill, 1997.

1.4

Deskripsi Umum Dokumen (Ikhtisar)

Bab satu yaitu pendahuluan, terdiri dari tujuan penulisan dokumen, lingkup masalah,

aturan penulisan, referensi dan deskripsi umum dokumen.

Bab dua yaitu kebutuhan perangkat lunak, terdiri dari deskripsi umum sistem, fitur utama

perangkat lunak, spesifikasi tambahan dan glossary. Fitur utama perangkat lunak mencakup

kebutuhan fungsional dan kebutuhan non fungsional.

Bab tiga yaitu model use case, terdiri dari diagram use case, definisi aktor, definisi use case

dan skenario use case.

Bab empat yaitu model analisis, terdiri dari realisasi use case tahap analisis, diagram kelas

keseluruhan, kelas analisis, paket analisis dan deskripsi arsitektur. Paket analisis mencakup

identifikasi paket analisis dan identifikasi kelas analisis tiap paket.

Bab lima yaitu, model perancangan, terdiri dari realisasi use case tahap perancangan,

diagram kelas keseluruhan, kelas perancangan, perancangan basis data, perancangan antarmuka,

coding standard dan naming convention serta deployment diagram. Kelas perancangan mencakup

operasi dan atribut, algoritma/query dan diagram statechart.

Bab enam yaitu implementasi, terdiri dari implementasi kelas, implementasi basisdata dan

implementasi antarmuka.

Bab tujuh yaitu pengujian, terdiri dari rencana dan prosedur pengujian, kasus uji, defect

dan status perbaikan serta evaluasi pengujian. Rencana dan prosedur pengujian mencakup

rencana pengujian dan prosedur pengujian. Kasus uji mencakup pengujian use case.

(10)

2

Kebutuhan Perangkat Lunak

2.1

Deskripsi Umum Sistem

ABSIPER VB merupakan sebuah aplikasi yang nantinya akan digunakan sebagai sistem

pengelolaan database kehadiran mahasiswa di Jurusan Teknik Elektro, Universitas Negeri

Malang. Sistem ini dapat dibedakan ke dalam 4 sudut pandang yaitu: mahasiswa, dosen, jurusan

dan admin. Gambaran dari sistem ABSIPER VB dapat dilihat pada Gambar 1.

Gambar 1. Systems Overview Perangkat Lunak

Narasi :

Untuk kelengkapan data yang akan dientrikan pada sistem aplikasi ABSIPER VB, maka

mahasiswa harus mengisi jurnal manual yang disediakan jurusan. Kemudian admin dapat

mengambil data tersebut di jurusan. Program ini hanya dapat diakses oleh 3 admin, yang masing-

masing memiliki hak akses yang berbeda. Untuk admin 1 dan 2 bertugas menginputkan data

absensi perkuliahan dari dua kelas berbeda. Admin 1 menginputkan data perkuliahan prodi PTI

sedangkan admin 2 menginputkan data perkulihaan prodi PTE. Untuk admin 3 bertugas untuk

mengedit database jika ada kesalahan atau pembaharuan data. Kemudian setelah data masuk ke

aplikasi, maka akan ditransfer (dimasukkan) dalam database, setelah itu hasil output dapat di

print out dalam bentuk laporan. Laporan berisi tanggal, nama dosen, mata kuliah, nama

mahasiswa yang hadir/ tidak hadir, keterangan, yang dibuat untuk laporan per offering.

Selanjutnya laporan tersebut dibuat untuk diserahkan kepada dosen sebagai arsip kehadiran

mahasiswa.

2.2

Fungsi Utama Perangkat Lunak

Fungsi utama dalam sistem perangkat lunak yang akan dibangun adalah:

1. Aplikasi ini harus dapat menyediakan informasi data admin yang mengelola aplikasi

(11)

2. Aplikasi ini harus dapat menyediakan informasi data dosen yang tersedia dalam aplikasi

absensi.

3. Aplikasi ini harus dapat menyediakan informasi tata cara penggunaan dan kegunaan

aplikasi ini dibangun.

4. Aplikasi ini dapat digunakan untuk mempermudah admin atau pegawai tata usaha dalam

pengelolaan data.

5. Aplikasi ini dapat membangun sebuah aplikasi yang lebih efisien, efektif dan fleksibel.

6. Aplikasi ini juga dapat digunakan sebagai sarana pembelajaran bagi mahasiswa lain atau

umum yang ingin mempelajari bahasa pemrograman visual karena didalamnya mencakup

banyak aspek yang perlu dipahai agar dapat menggunakan visual basic dalam

perancangan aplikasi baru atau pengembangan program.

7. Aplikasi dapat digunakan untuk mengontrol sistem informasi kehadiran mahasiswa dalam

perkuliahan sehingga memudahkan pegawai bahkan dosen yang bersangkutan sebagai

arsip.

8. Diharapkan aplikasi ini sesuai dengan harapan untuk dapat membangun aplikasi sesuai

dengan kebutuhan suatu instansi tersebut dengan kemajuan teknologi yang diterapkan

pada program tersebut.

9. Aplikasi ini diharapkan mampu digunakan sebagai aplikasi yang berdiri sendiri tanpa

harus membuka aplikasi lainnya untuk dapat masuk kedalam aplikasi pengelolaan data

tersebut.

Beberapa fitur yang akan di berikan oleh sistem ini :

 Login Admin.

 Informasi Dosen, tata cara penggunaan, kegunaan aplikasi dan infromasi admin.  Pilihan Data dosen beserta matakuliah yang diampu.

 Menu pilihan masing-masing admin yang berbeda.

 Pendataan absensi mahasiswa peroffering + per matakuliah.  Update data absensi.

 Playlist musik untuk admin 3(admin pengelola seluruh data)

2.3

Model Use Case

2.3.1

Definisi Actor

No Actor Deskripsi

A1 Admin 1 Pengguna aplikasi yang akan berhubungan dengan sistem

(12)

A2 Admin 2 Pengguna aplikasi yang akan berhubungan dengan sistem untuk melakukan input dan kelola data absensi mahasiswa PTE.

A3 Admin 3 Pengguna aplikasi yang akan berhubungan dengan sistem

untuk melakukan pengelolaan seluruh data absensi mahasiswa baik mahasiswa PTI dan PTE serta dapat melakukan input data absensi baru baik data absensi PTI maupun PTE.

2.3.2

Definisi Use Case

No Use Case Deskripsi

U1 Login Melakukan verifikasi login pengguna aplikasi untuk

dapat masuk kedalam sistem dan mengelola data absensi mahasiswa.

U2 Pilih Dosen Melakukan pemilihan dosen berdasarkan list (daftar)

dosen yang tersedia pada masing-masing menu admin, untuk dapat memilih matakuliah dan offering mana yang akan dikelola.

U3 Pilih MK_OFF Melakukan pemilihan matakuliah dan offering yang

telah tersedia otomatis setelah memilih nama dosen yang tersedia.

U4 Input Absen Mhs PTI Melakukan input data absensi mahasiswa PTI

berdasarkan offering, nama matakuliah dan dosen yang mengampu.

U5 Kelola Absensi Mhs PTI Melakukan kegiatan tambah, edit (update), delete data absensi Mhs PTI yang telah tersimpan dalam database.

U6 Input Absen Mhs PTE Melakukan input data absensi mahasiswa PTE

berdasarkan offering, nama matakuliah dan dosen yang mengampu.

U7 Kelola Absensi Mhs PTE Melakukan kegiatan tambah, edit (update), delete data absensi Mhs PTE yang telah tersimpan dalam database.

U8 Input Absensi Baru Melakukan input data absensi baru pada menu admin 3

U9 Absensi PTI Melakukan input data atau menambah data absensi pada

absensi PTI dalam menu admin 3

U10 Absensi PTE Melakukan input data atau menambah data absensi pada

absensi PTE dalam menu admin 3

Nama Use Case:Login

Skenario:

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Memasukkan username

2. Menampilkan textbox untuk input username

3. Memasukkan password

4. Menampilkan textbox untuk input password

5. Menekan button OK

(13)

masuk ke menu utama aplikasi Skenario Alternatif

1. Salah memasukkan username

2. Menampilkan notifikasi validasi inputan tidak sesuai.

3. Salah memasukkan password

4. Menampilkan notifikasi validasi inputan diisikan dengan angka.

Skenario Lain ()

Menekan button cancel Keluar dari aplikasi ABSIPER VB

Nama Use Case: Pilih Dosen

Skenario:

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Memilih salah satu nama dosen yang tertera pada list

2. Menampilkan text highlight color pada nama dosen yang terpilih

3. Menekan button OK

4. Menampilkan tampilan menu matkul dan offering yang tersedia pada dosen tersebut.

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

4. Keluar dari aplikasi sistem ABSIPER VB

Nama Use Case:Input Absen PTI/PTE

Skenario:

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Memasukkan data mahasiswa

2. Menampilkan grid tabel absensi

3. Memasukkan nama mahasiswa pada

textbox searching

4. Melakukan searching pada data yang teah tersimpan daam database dan menampilkan data mahasiswa tersebut pada grid tabel. 5. Memilih salah satu opsi radiobutton

untuk keterangan ketidak-hadiran mahasiswa

6. Menampilkan bullet pada radiobutton yang terpilih.

7. Menekan button Print

(14)

Skenario Alternatif 1. Menekan button Save

2. Memasukkan data kedalam database sebagai data akhir yang tersimpan setelah adanya perubahan data.(notifikasi data tersimpan)

Nama Use Case: Pilih MK_Off

Skenario:

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Memilih salah satu matakuliah yang tertera pada list

2. Menampilkan text highlight color pada matakuliah yang terpilih

3. Menekan button OK

4. Menampilkan tampilan grid data absensi

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

4. Keluar dari aplikasi sistem ABSIPER VB

Nama Use Case: Kelola Absensi Mhs PTI/PTE

Skenario:

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Melakukan penambahan data absensi mahasiswa pada database

2. Menampilkan data yang tersimpan pada database

3. Melakukan edit(update) data absensi mahasiswa pada database

4. Menampilkan data yang telah telah di edit pada database

5. Melakukan delete pada data yang sudah tersimpan pada database.

6. Menampilkan database mahasiswa yang telah dihapus

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

(15)

Nama Use Case: Input absensi baru

Skenario:

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Masuk sebagai admin 3

2. Menampilkantampilan menu utama

pad admin 3 3. Memasukkan data absensi baru

mahasiswa PTI dan PTE

4. Menampilkan data absensi baru yang telah ditambahkan

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

4. Keluar dari aplikasi sistem ABSIPER VB

Nama Use Case: Absensi PTI dan PTE

Skenario:

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Masuk sebagai admin 3

2. Menampilkantampilan menu utama

paad admin 3 3. Melakukan input data atau

menambahkan data absensi mahasiswa PTI/PTE pada admin 3

4. Menampilkan data yang mahasiswa PTI/PTE yang diinputkan pada menu admin 3

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

(16)

2.3.3

Diagram Use Case

Diagram Use Case dari sistem ABSIPER VB ini dapat tilihat pada Gambar 2.

Gambar 2. Use Case Diagram

Dari Gambar 2 diketahui bahwa terdapat tiga user atau pengguna yaitu Admin1, Admin2, dan

Admin3.Masing- masing admin memiliki hak akses untuk mengelola data absensi dari mahasiswa

program studi pendidikan teknik elektro dan teknik informatika. Untuk hak akses admin1 hanya

meliputi ruang lingkup mahasiswa pendidikan teknik informatika. Untuk hak akses admin2 hanya

meliputi ruang lingkup mahasiswa pendidikan teknik elektro. Sedangkah hak akses admin3

meliputi ruang lingkup mahasiswa pendidikan teknik elektro dan pendidikan teknik informatika.

Untuk dapat mengakses aplikasi ABSIPER VB, ketiga admin harus login terlebih dahulu. Admin

1 melakukan tiga proses yaitu memilih dosen beserta nama mk dan offering, kemudian

melakukan input data absen mahasiswa PTI, dan melakukan pengelolaan data absensi mahasiswa

PTI. Admin 2 melakukan tiga proses yaitu memilih dosen beserta nama mk dan offering,

kemudian melakukan input data absen mahasiswa PTE, dan melakukan pengelolaan data absensi

mahasiswa PTE. Sedangkan Admin 3 melakukan dua proses yaitu mengelola data absensi

mahasiswa PTI dan PTE, kemudian dapat melakukan input data absensi baru yang bersifat

(17)

2.4

Prototipe Antarmuka

Rancangan layout dan menu utama program :

Untuk rancangan layout dan menu utama program ABSIPER VB ini dapat dilihat pada Gambar 3

hingga Gambar 11.

- Splashscreen:

Splashscreen ini bertujuan sebagai tampilan loading utnuk dapat masuk ke dalam aplikasi

ABSIPER VB. Splashscreen digunakan untuk mempercantik tampilan aplikasi. Rancangan

tampilan splashscreen dapat dilihat pada Gambar 3.

Gambar 3. Splashscreen

- Login

Setelah tampilan splashscreen selesai, maka halaman awan yang muncul adalah menu

login. Jadi untuk dapat mengakses aplikasi ini diperlukan username dan password dari admin

yang telah terdaftar dalam sistem dan database. Tidak sembarang orang dapat mengakses

aplikasi ini termasuk mahasiswa dan dosen. Rancangan tampilan menu login dapat dilihat

pada Gambar 4.

Gambar 4. Form Login

- Form awal

Setelah berhasil login (masuk) sesuai dengan username dan password dari admin yang

terdaftar dalam database, maka halaman awal dari aplikasi ABSIPER VB ini adalah

(18)

Gambar 5. Form awal

- Menu admin 1

Jika username dan password yang dientrikan cocok dengan id milik admin 1, maka menu

yang akan ditampilkan adalah menu khusus untuk admin 1. Rancangan tampilan menu

admin 1 dapat dilihat pada Gambar 6.

Gambar 6. Form Menu Admin 1

- Menu admin 2

Jika username dan password yang dientrikan cocok dengan id milik admin 2, maka menu

yang akan ditampilkan adalah menu khusus untuk admin 2. Rancangan tampilan menu

admin 2 dapat dilihat pada Gambar 7.

Gambar 7. Form Menu Admin 2

- Menu admin 3

Jika username dan password yang dientrikan cocok dengan id milik admin 3, maka menu

yang akan ditampilkan adalah menu khusus untuk admin 3. Rancangan tampilan menu

(19)

Gambar 8. Form Menu Admin 3

- Contoh Form Matakuliah yang dipilih

Untuk mengentrikan data kehadiran sesuai matakuliah dan dosen yang diampu, maka

perlu merancang desain tampilan yang lebih spesifik dan jelas dalam pengelompokkannya.

Rancangan tampilan menu berdasarkan matakuliah yang dipilih berdasarkan nama dosen

yang ada pada menu awal admin dapat dilihat pada Gambar 9.

Gambar 9. Form Matakuliah

- Contoh form menampilkan form absensi per offering

Rancangan tabel atau grid dari data kehadiran yang belum atau akan dientrikan dalam

sistem ini dapat dilihat pada Gambar 10.

Gambar 10. Form Absensi

- Contoh form crystal report (laporan absensi)

Setelah selesai mengentrikan data atau melakukan pengelolaan data meliputi update data,

maka untuk dapat melihat hasil output dari data yang dikelola dapat dilihat dalam bentuk

laporan. Laporan ini nantinya yang akan diserahkan kepada dosen sebagai arsip kehadiran

mahasiswa dalam matakuliah yang diampu masing-masing dosen. Rancangan desain format

(20)

Gambar 11. Form Format Laporan

Berikut tampilan desain aplikasi yang sudah diterapkan pada ABSIPER VB: a. Halaman Depan

Pada tampilan awal terdapat Splash Screen dan tampilan selamat datang seperti pada Gambar

12

Gambar 12 Splashscreen

Pada Gambar 13, tampilan selamat datang terdapat beberapa menu admin yaitu menu

informasi admin, informasi dosen, informasi penggunaan aplikasi dan menu login dan keluar.

(21)

b.

Halaman Login

Tampilan form login

Pada Gambar 14 terdapat form isian yaitu perintah untuk memasukkan user name dan

password.

Gambar 14 Form Login

Jika admin salah dalam memasukkan id maupun password, maka akan muncul sebuah

tanda peringatan dan tulisan yang memberikan informasi atau peringatan(warning)jika ID dan

password yang dimasukkan salah, dapat dilihat pada Gambar 15.

Gambar 15 Validasi textbox Login

c.

Halaman Menu

Tampilan Halaman Awal Admin 1

Pada Gambar 16, terdapat form yang menampilkan daftar dosen yang tersedia pada admin 1.

Jika menyeleksi salah satu dosen yang tertera maka akan langsung di arahkan pada form dari

dosen yang sudah diseleksi tersebut. Untuk tampilan awal dari menu admin 2 juga sama dengan

tampilan menu admin 1, hanya saja yang membedakan adalah nama-nama dosen yang tersesida

(22)

Gambar 16 Menu Admin 1

Tampilan menu pada admin

Setelah memilih nama dosen pada halaman awal menu admin, pada menu admin 1 dan 2

makan akan muncul form seperti pada Gambar 17 yang menampilkan menu matakuliah lain, log

off admin, dan keluar.

Gambar 17 Menu Matkul berdasarkan Dosen yang dipilih

Untuk mengentrikan data kehadiran mahasiswa, maka hanya tinggal meng-klik kolom nim

kemudian isikan keterangan dari nim tersebut dengan menyeleksi salah satu radiobutton dari tiga

keterangan kehadiran, dapat dilihat pada Gambar 18

(23)

Untuk dapat mencari data mahasiswa berdasarkan nama dapat menggunakan kolom

pencarian nama mahasiswa dan secara otomatis data yang ada pada grid hanya akan

menanmpilkan data mahasiswa berdasarkan nama yang dientrikan pada kolom pencarian, dapat

dilihat pada Gambar 19.

Gambar 19. Fungsi Pencarian (searching data)

Setelah memilih keterangan kehadiran dan menuliskan keterangan dari masing-masing siswa maka data dapat disave dengan menekan button “Save”, dapat dilihat pada Gambar 20.

(24)

Halaman Menu

Informasi dosen

Pada menu informasi dosen terdapat keterangan atau informasi lengkap mengenai

dosen-dosen yang ada pada jurusan teknik elektro. Sehingga admin dapat mengetahui

informasi dosen melalui menu tersebut,dapat dilihat pada Gambar 21

Gambar 21 Inforasi Dosen

Informasi Admin1

Pada menu informasi admin ini menampilkan informasi atau biodata terkait dengan admin

1. Sehingga dapat diketahui siapa yang dapat mengakses data absensi mahasiswa PTI, dapat

dilihat pada Gambar 22

Gambar 22 Informasi Admin 1

Informasi Admin 2

Pada menu informasi admin ini menampilkan informasi atau biodata terkait dengan

admin 2. Sehingga dapat diketahui siapa yang dapat mengakses data absensi mahasiswa PTE, ,

(25)

Gambar 23 Informasi Admin 2

Informasi Admin 3

Pada menu informasi admin ini menampilkan informasi atau biodata terkait dengan

admin 3. Sehingga dapat diketahui siapa yang dapat mengakses data absensi mahasiswa

PTE dan PTI, , dapat dilihat pada Gambar 24.

Gambar 24 Informasi Admin 3

Tentang Program 1

Pada menu ini merupakan infomasi seputar aplikasi manajemen absensi perkuliahan yang

digunakan di Jurusan Teknik Elektro. Menu tentang program ini menjelaskan bagaimana alur dan

cara kerjanya, dapat dilihat pada Gambar 25.

(26)

Tentang Program 2

Pada informasi tentang program tersebut juga terdapat informasi seputar cara

penggunaannya, atau tugas-tugas dari admin 1, admin 2, dan admin 3, , dapat dilihat pada Gambar

26.

Gambar 26 Form Cara Penggunaan

Tentang Crystal Report

Crystal Report yang digunakan pada program ini berfungsi unuk mencetak data absensi

perkuliahan, sebagai arsip laporan data perkuliahan yang telah dilaksanakan oleh dosen dan pada

kelas yang telah diinputkan oleh admin 1 dan admin 2, atau telah di fix kan oleh admin 3 selaku

pengelola data seluruh absensi perkuliahan pada program ini.Untuk dapat mencetak laporan

absensi yang telah dientrikan dan tersimpan dalam database maka dapat menggunakan crystal

report sebagai software yang dapat menginterpretasikan data menjadi bagan/diagram. Langkah

yang dapat dilakukan dalam penggunaan crystal report dapat dilihat pada Gambar 27-42.

1. Cara menggunkan Crystal Report dalam membuat project dan menambahkan komponen

crystal report.

(27)

2. Menambahkan komponen tool bar CS

Gambar 28

3. Pada toolbox terdapat menu-menu dan pada menu seperti printing, dialogs, reporting dll. Di

dalam menu tersebut terdapat tools-tools yang perlu kita gunakan.

Gambar 29

4. Ketika akan membuat crystal report, terdapat menu project yang didalam menu tersebut

(28)

Gambar 30

5. Tampilan pada saat membuat dokumen baru pada crystal report. Pada saat membuat dokumen

baru program ini menggunakan using the report wizart dalam bentuk standart.

Gambar 31

6. Pada dokumen baru database yang dipilih adalah microsoft office access yang akan

digunakan.

Gambar 32

7. Pada form ini terdapat banyak file tabel yang tersimpan, tinggal pilih tabel mana yang akan

(29)

Gambar 33

8. Form ini terdapat field yang digunakan untuk memindahkan database.

Gambar 34

9. Selanjutnya pada form ini digunakan untuk memilih file yang akan ditampilkan pada crystal

report

(30)
[image:30.595.203.416.86.186.2]

10. Field-field yang akan ditampilkan

Gambar 36

[image:30.595.220.401.211.342.2]

11. Menu-menu ini dapat digunakan untuk menambahkan komponen chart.

Gambar 37

12. Pada form ini terdapat menu-menu, salah satunya menu data yang terdapat pilihan-pilihan isi

[image:30.595.209.407.388.464.2]

yang akan ditampilkan.

Gambar 38

13. Proses pada saat memilih template pada crystal report

Gambar 39

14. Pilihan jenis-jenis template pada crystal report, pada program ini menggunakan template

(31)
[image:31.595.127.488.69.252.2]

Gambar 40

[image:31.595.190.424.450.660.2]

15. Pada form ini digunakan untuk setting menggunakan diagram pada crystal report.

Gambar 41

(32)
[image:32.595.189.430.70.197.2]

Gambar 42

2.5

Spesifikasi Tambahan

Kebutuhan Non Fungsional Perangkat Lunak

.

a)

Performansi

Tabel 1. Kebutuhan Performansi

NO SKPL Kebutuhan Tuntutan Kebutuhan

SKPL.RG.NF.01 Waktu tanggap Tidak lebih dari 5 detik

SKPL.RG.NF.02 Ketersediaan Harus lengkap dan Dapat mengelola (menambah,

mengupdate, menghapus data)

SKPL.RG.NF.03 Waktu pemulihan Kurang dari 30 menit

b)

Atribut Sistem Perangkat Lunak

Tabel 2. Atribut Sistem Perangkat Lunak

NO SKPL Kebutuhan Tuntutan Kebutuhan

SKPL.RG.NF.04 Error-Handling ABSIPER VB tidak menerima masukan yang

tidak sesuai dengan sistem dan mampu

memberikan peringatan.

SKPL.RG.NF.05 Message ABSIPER VB mampu memberikan informasi

berupa notifikasi atau konfirmasi pesan pada

setiap operasi (berhasil/tidak berhasil).

SKPL.RG.NF.06 Keamanan (security) ABSIPER VB menyediakan form login sehingga

hanya ada id dan pass admin yang terdaftar pada

database.

SKPL.RG.NF.07 Portabilitas ABSIPER VB harus dapat diakses dengan baik

pada komputer jenis apapun dengan fasilitas

sistem operasi windows.

SKPL.RG.NF.08 Validasi form ABSIPER VB menggunakan validasi pada setiap

form, sehingga jika tidak sesuai maka ada

(33)

disebelah form dan tidak dapat disave jika belum

benar dalam memasukkan data.

[image:33.595.87.534.161.411.2]

c)

Kebutuhan Non Fungsional Lainnya

Tabel 3 Kebutuhan Lain

NO SKPL Kebutuhan Tuntutan Kebutuhan

SKPL.RG.NF.09 Tampilan Aplikasi ABSIPER VB menggunakan tampilan aplikasi

berbasis dekstop (aplikasi windows)

SKPL.RG.NF.10 Format Menu ABSIPER VB menggunakan format menu yang

diatur secara sederhana dan user friendly.

Masukan dapat diberikan melalui mouse dan

keyboard.

SKPL.RG.NF.11 Warna Aplikasi ABSIPER VB menggunakan tampilan

berdominasi oleh warna abu dan putih. Terdapat

warna hijau dan kuning pada beberapa menu form

SKPL.RG.NF.12 Jenis Font ABSIPER VB menggunakan font Times New

Roman, Forte dan Arial dengan ukuran 8pt-14pt

d) Atribut Kualitas Perangkat Lunak

- Kehandalan

ABSIPER VB memiliki sistem keamanan berupa fitur login yang hanya menggunakan

pendeklarasian pada kode program , kemudian secara otomatis hanya dapat diisi dengan huruf

serta menggunakan CAPS LOCK dalam penulisannya.Dalam menu admin tiga (3) terdapat fitur

untuk memutar audio sehingga dapat digunakan sebagai penghilang kejenuhan. Terdapat fitur

searching untuk mensorting data berdasarkan nama mahasiswa.

- Kemerawatan (maintenance)

ABSIPER VB tidak memerlukan perawatan khusus, hanya melakukan pengupdatean data

(34)

2.6

Glossary

Daftar Istilah

Penjelasan

Login  Sebuah proses yang digunakan untuk keamanan sistem

informasi yang dibangun.

SKPL  Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak, Dokumen hasil

analisis yang berisi spesifikasi kebutuhan user.

Perangkat Lunak(software)  sekumpulan data elektronik yang disimpan dan diatur oleh komputer, data elektronik yang yang disimpan oleh komputer itu dapat berupa program atau instruksi yang akan menjalankan suatu perintah. Melalui software atau perangkat lunak inilah suatu komputer dapat menjalankan suatu perintah.

Sistem  sekumpulan unsur/elemen yang saling berkaitan dan

saling mempengaruhi dalam melakukan kegiatan untuk

mencapai suatu tujuan.

Mahasiswa  Orang yang nantinya dapat mengembangkan kinerja

perangkat lunak ini dengan pengetahuan tambahan yang

didapatkan pada perkuliahan.

Pengembang  yang akan mengembangkan kinerja perangkat lunak ini.

Administrator (Admin)  Orang yang akan mengelola aplikasi perangkat lunak ini

Dosen  Orang yang akan menerima laporan absensi dari admin.

ABSIPER VB  Istilah kepanjangan dari Aplikasi Absensi Perkuliahan

Visual Basic

PTI  Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika

PTE  Mahasiswa Pendidikan Teknik Elektro

Aplikasi  suatu program yang siap untuk digunakan yang dibuat

untuk melaksanakan suatu fungsi bagi pengguna jasa

yang dapat digunakan oleh suatu sasaran yang akan

dituju.

Prodi  Program studi kejuruan

Informasi  data yang disimpan, di proses, atau ditransmisikan

Splashscreen  kondisi yang menggambarkan image atau gambar yang

muncul pada saat sebuah aplikasi atau program dalam

proses loading atau dapat dikatakan tampilan layar awal

(35)

mencerminkan sifat-sifat dari obyek tersebut.

Update  suatu perintah yang digunakan untuk mendapatkan

pembaharuan (update) terbaru dan melakukan

sinkronisasi dengan versi yang baru, atau dengan kata

lain memperbarui data.

Project  merencanakan, menyusun, dan mengendalikan sistem

Online  keadaan komputer yang terkoneksi/terhubung ke jaringan

internet

Offering  kumpulan kelas yang ditempati oleh mahasiswa

Crystal report  membuat format laporan yang terpisah dari program,

menganalisa, dan menterjemahkan informasi yang

terkandung dalam basis data.

Database  kumpulan data mahasiswa yang disimpan secara

sistematis di dalam komputer yang dapat dikelolah.

Pendataan  proses pencarian dan pengumpulan data mahasiswa

Log off  mengakhiri pemakaian komputer atau aplikasi komputer

dari sesi setelah pengguna melakukan login (masuk) pada

sistem atau komputer.

3. Model Analisis

3.1. Deskripsi Arsitektur

Penjelasan mengenai sistem dengan menggunakan kode-kode tidak akan dapat membantu seorang pengguna untuk dapat mengoperasikan sistem tersebut. Oleh karena itu, penggunaan Arsitektur Sistem wajib diberikan oleh seorang pengembang sebagai deskripsi sederhana mengenai sistem aplikasi yang akan dikembangkan. Pada kegiatan pengembangan sistem aplikasi ABSIPER VB berbasis visual basic ini, arsitekutr sistem yang ada berupa identifikasi paket analisis dan identiikasi kelas analisis dari sistem ABSIPER VB.

3.1.1. Identifikasi Paket Analisis

Paket yang terdapat dalam sistem ABSIPER VB beserta use case yang terkait didefinisikan pada tabel .

Tabel 4. Paket Analisis ABSIPER VB

No Nama Paket Use Case Terkait Keterangan

1. Verifikasi Admin 1. Login Paket yang digunakan untuk

melakukan login ke dalam sistem dengan menginputkan username dan password admin tersebut. 2. Catat Data Absensi

PTI

1. Pilih Dosen

2. Pilih MK_OFF

(36)

3. Input Absen Mhs PTI mahasiswa PTI berdasarkan offering,matakuliah, dan dosen pengampu ke dalam sistem 3. Catat Data Absensi

PTE

1. Pilih Dosen

2. Pilih MK_OFF

3. Input Absen Mhs PTE

Paket yang digunakan untuk menginputkan data absensi mahasiswa PTE berdasarkan offering,matakuliah, dan dosen pengampu ke dalam sistem 4. Catat Data Absensi

Baru

1. Input Absensi Baru 2. Absensi PTI 3. Absensi PTE 4. Pilih Dosen 5. Pilih MK_OF

Paket yang digunakan untuk menginputkan data absensi baru mahasiswa PTI maupun PTE ke dalam sistem

3.1.2. Identifikasi Kelas Analisis

Tabel 5. Identifikasi Kelas Analisis

No Nama Paket Nama Kelas Analisis Jenis Kelas

(Boundary, Control, Entity)

1. Verifikasi Admin 1. Form Login

2. Cek Username+Password 3. Proses Verifikasi Admin

1. Boundary 2. Control 3. Entitiy

2. Catat Data Absensi PTI 1. Form Dosen + MK_OFF

2. Cek Dosen + MK_OFF 3. Grid input data absen

4. Cek searching-keterangan-save 5. Proses Input data absen

1. Boundary 2. Control 3. Boundary 4. Control 5.Entitiy

3. Catat Data Absensi PTE 1. Form Dosen + MK_OFF

2. Cek Dosen + MK_OFF 3. Grid input data absen

4. Cek searching-keterangan-save 5. Proses Input data absen

1. Boundary 2. Control 3. Boundary 4. Control 5.Entitiy

4. Catat Data Absensi Baru 1. Form MK + PRODI

2. Cek Grid data Lihat Absensi 3. Form Input data absen 4. Cek hapus + edit data 5. Proses Input data absen

(37)

3.2.

Realisasi Use Case Tahap Analisis

- Realisasi Use Case U1 [image:37.595.95.501.118.320.2]

Realisasi use case dari usecase U1, Use case Login dapat dilihat pada Gambar 43.

Gambar 43. Realisasi Use Case Verifikasi Admin U1 Login Keterangan:

1. Admin masuk ke form login dengan menginputkan username dan password sebagai admin. 2. Kelas control Cek_username_password melakukan verifikasi data serta autetifikasi login

sebagai admin.

3. Admin masuk ke dalam menu admin sesuai dengan autentifikasi admin.

- Realisasi Use Case U2 dan Use Case U3

Realisasi use case dari usecase U2 Pilih dosen dan U3 Pilih MK_OFF dapat dilihat pada Gambar 44.

Gambar 44. Realisasi Use Case U2 Pilih Dosen U3 Pilh MK_OFF Keterangan:

[image:37.595.96.510.451.686.2]
(38)

2. Kelas control Cek_username_password melakukan verifikasi data serta autetifikasi logi sebagai admin.

3. Admin masuk ke dalam menu form dosen + mk_off sesuai dengan autentifikasi admin.(karena admin 1 dan admin 2 berbeda).

4. Admin memilih nama dosen dan nama MK_OFF pada menu pilihan yang tersimpan dalam sistem.

- Realisasi Use Case U4 dan U6

[image:38.595.95.517.200.446.2]

Realisasi use case dari usecase U4 Input Absen MhsPTI dan U6 Input Absen Mhs PTE dapat dilihat pada Gambar 45.

Gambar 45. Realisasi Use Case U4 Input Absen Mhs PTI U6 Input Absen Mhs PTE Keterangan:

1. Admin masuk ke form login dengan menginputkan username dan password sebagai admin. 2. Kelas control Cek_username_password melakukan verifikasi data serta autetifikasi logi

sebagai admin.

3. Admin masuk ke dalam menu admin sesuai dengan autentifikasi admin.

4. Admin memilih nama dosen dan nama MK_OFF pada menu pilihan yang tersimpan dalam sistem.

(39)

- Realisasi Use Case U8

[image:39.595.94.519.109.362.2]

Realisasi use case dari usecase U8 Input Absensi Baru dapat dilihat pada Gambar 46.

Gambar 46. Realisasi Use Case U8 Input Absensi Baru Keterangan:

1. Admin masuk ke form login dengan menginputkan username dan password sebagai admin. 2. Kelas control Cek_username_password melakukan verifikasi data serta autetifikasi logi

sebagai admin.

3. Admin masuk ke dalam menu combobox mk dan prodi.

4. Setelah admin memilih nama mk dan prodi, admin masuk ke dalam menu grid absensi yang tersimpan dalam sistem

5. Admin menginputkan data absensi mahasiswa dengan mengisi form yang tersedia dibawah grid data yang muncul, sekaligus dapat melakukan update dan delete data absensi ketika memilih satu record data pada grid tersebut.

3.3.

Kelas Analisis

Daftar kelas analisis berdasarkan hasil identifikasi kelas analisis per paket dapat

dilihat pada Tabel 6.

Tabel 6. Kelas Analisis

No Nama Kelas Jenis

1. Form_Login Boundary

2. Cek_username_password Control

3. Form_menu_admin Boundary

4. Form_dos_mk_off Boundary

5. Cek_dos_mk_off Control

6. Input_data_absen Entity

7. Cek_grid_data_absensi Control

(40)

3.3.1.

Tanggung Jawab dan Analisis

Daftar tanggug jawab dan atribut berdasarkan hasil identifikasi kelas analisis dapat

dilihat pada Tabel 7.

Tabel 7. Tanggung Jawab dan Atribut

Nama Kelas Daftar Tanggung-Jawab Daftar Atribut

Form_Login

1.

menginputkan username

2.

menginputkan password

1. Admin

Cek_username_password 1.Validasi inputan username

2.Validasi inputan password

1. Admin

Form_menu_admin 1. menampilkan data dosen

sesuai admin yang login 2. menampilkan fitur log off

1. Dosen

2. MK_Off

Form_dos_mk_off 1. Menampilkan data mk_off

setelah data dosen dipilih 2. Menampilkan grid data

absensi

3. Menyediakan fitur

searching data berdasarkan nama.

4. Menyediakan fitur radiobutton untuk fungsi tambah keterangan 5. Menyediakan fitur print

untuk membuat report

1. Mahasiswa PTI/PTE

2. Dosen

3. MK_OFF

4. Crystal Report

Cek_dos_mk_off 1. Verifikasi data dosen dan

mk_off yang dipilih 2. Menampilkan grid data

absensi

1. MK_OFF

2. Dosen

Input_data_absen 1. Menginputkan nama, nim,

prodi, offering, status, keterangan

1. MK_OFF

Cek_grid_data_absensi 1. Verifikasi grid data yang ditampilkan berdasarkan dosen-mk_off yang dipilih pada menu masing-masing admin

1. Dosen

2. Mahasiswa PTE/PTI

3. MK_OFF

Combobox_mk_prodi(off) 1. Menampilkan data

matakuliah yang tersimpan dalam sistem

2. Menampilkan data prodi yang tersimpan dalam sistem

1. Mk_off

3.3.2.

Kebutuhan Khusus

Kebutuhan khusus dari sistem ABSIPER VB ini adalah:

a. Kebutuhan antarmuka eksternal

Kebutuhan antar muka eksternal ABSIPER VB meliputi kebutuhan antarmuka pemakai,

(41)

1. Antarmuka pemakai

Antarmuka pemakai akan dikembangkan secara sederhana dan berbasis aplikasi windows

visual basic. User berinteraksi dengan ABSIPER VB melalui antarmuka aplikasi windows.

ABSIPER VB melayani user dalam pengentrian dan penelolaan database serta memberikan

feedback berupa laporan kehadiran yang akan diterima oleh dosen. Untuk dapat mengoperasikan

APSIPER VB nantinya akan diberikan prgram instalan untuk menginstal aplikasi ABSIPER VB

dalam format .exe.

2. Antarmuka perangkat keras

Kebutuhan minimum perangkat keras yang digunakan untuk dapat mengakses ABSIPER

VB adalah seperangkat PC/notebook/laptop dan printer untuk mencetak laporan kehadiran,

kemudian LAN Card jika dibutuhkan untuk membagikan (share) database ke sejumlah PC.

3. Antarmuka perangkat lunak

Antarmuka perangkat lunak yang dibutuhkan ABSIPER VB berupa PC/notebook/laptop

yang dilengkapi dengan fasilitas sistem operasi windows kemudian NET Framework, crystal

report dan Ms.Access, oracle atau MySQL untuk penggunaan database.

4. Antarmuka komunikasi

ABSIPER VB beroperasi di lingkup jurusan teknik elektro dan hanya dapat diakses oleh

administrator jurusan dengan username dan password yang sudah terdaftar dalam database

jurusan.

b. Kebutuhan fungsional

Layanan yang disediakan oleh ABSIPER VB adalah :

a. Admin dapat melakukan peng-share-an data ke sejumlah PC di jurusan teknik elektro.

b. Admin dapat melakukan pengentrian dan update data.

c. Menu yang tersedia dibedakan berdasarkan kebutuhan masing-masing admin sehingga

meminimalisir adanya redudansi data.

d.

Sistem dapat mencetak laporan ke dalam format PDF.

3.4.

Paket Analisis

Paket analisis merupakan analisis sistem untuk mengorganisasi model analisis yang kompleks dan memuat beberapa kelas analisis di dalamnya, use case yang berkaitan mengembalikan nilai tertentu pada actornya, dapat dilihat pada Tabel 8.

Tabel 8. Paket Analisis

No Nama Paket Use Case Terkait Keterangan

1. Verifikasi Admin 2. Login Paket yang digunakan untuk

melakukan login ke dalam sistem dengan menginputkan username dan password admin tersebut.

(42)

PTI 5. Pilih MK_OFF 6. Input Absen Mhs PTI

menginputkan data absensi mahasiswa PTI berdasarkan offering,matakuliah, dan dosen pengampu ke dalam sistem 3. Catat Data Absensi

PTE

4. Pilih Dosen

5. Pilih MK_OFF

6. Input Absen Mhs PTE

Paket yang digunakan untuk menginputkan data absensi mahasiswa PTE berdasarkan offering,matakuliah, dan dosen pengampu ke dalam sistem 4. Catat Data Absensi

Baru

6. Input Absensi Baru 7. Absensi PTI 8. Absensi PTE 9. Pilih Dosen 10.Pilih MK_OF

Paket yang digunakan untuk menginputkan data absensi baru mahasiswa PTI maupun PTE ke dalam sistem

3.5.

Activity Diagram

[image:42.595.92.524.69.251.2] [image:42.595.228.391.318.578.2]

3.5.1.

Activity Diagram dan skenario Use Case U1 (Login) dapat dilihat pada

Gambar 47.

Gambar 47. Actifity Diagram Login Aktor : Admin

Kondisi awal : Admin masuk pada menu login (menampilkan text box untuk input username dan password)

Kondisi Akhir : Masuk ke menu utama admin1/2/3 (menu utama masing-masing admin yang login) Skenario :

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Memasukkan username

2. Menampilkan textbox untuk input username

3. Memasukkan password

(43)

password

5. Menekan button OK

6. Verifikasi data admin jika cocok maka masuk ke menu utama aplikasi

Skenario Alternatif

1. Salah memasukkan username

2. Menampilkan notifikasi validasi inputan tidak sesuai.

3. Salah memasukkan password

4. Menampilkan notifikasi validasi inputan diisikan dengan angka.

Skenario Lain ()

Menekan button cancel Keluar dari aplikasi ABSIPER VB

3.5.2.

Activity Diagram dan skenario Use Case U2 (Pilih Dosen) dapat dilihat

pada Gambar 48.

Gambar 48. Activity Diagram Pilih Dosen

Aktor : admin

Kondisi awal : admin memilih salah satu nama dosen pengampu yang tertera pada list

Kondisi Akhir : sadmin menginputkan absensi mahasiswa sesuai matkul dan dosen masing-masing Skenario :

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Memilih salah satu nama dosen yang tertera pada list

2. Menampilkan text highlight color pada nama dosen yang terpilih

3. Menekan button OK

4. Menampilkan tampilan menu matkul dan offering yang tersedia pada dosen tersebut.

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

(44)

4. Keluar dari aplikasi sistem ABSIPER VB

[image:44.595.176.442.136.353.2]

3.5.3.

Activity Diagram dan skenario Use Case U3 (Input Absen PTI/PTE) dapat

dilihat pada Gambar 49.

Gambar 49. Activity Diagram Input Absen PTI/PTE

Aktor : admin

Kondisi awal : admin memasukkan data mahasiswa

Kondisi Akhir : data yang di inputkan ditampilkan pada crystal report laporan absensi Skenario :

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Memasukkan data mahasiswa

2. Menampilkan grid tabel absensi

3. Memasukkan nama mahasiswa pada

textbox searching

4. Melakukan searching pada data yang teah tersimpan daam database dan menampilkan data mahasiswa tersebut pada grid tabel. 5. Memilih salah satu opsi radiobutton

untuk keterangan ketidak-hadiran mahasiswa

6. Menampilkan bullet pada radiobutton yang terpilih.

7. Menekan button Print

8. Menampilkan crystal report laporan absensi.

Skenario Alternatif 1. Menekan button Save

(45)

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Memilih salah satu nama dosen yang tertera pada list

2. Menampilkan text highlight color pada nama dosen yang terpilih

3. Menekan button OK

4. Menampilkan tampilan menu matkul dan offering yang tersedia pada dosen tersebut.

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

4. Keluar dari aplikasi sistem ABSIPER VB

[image:45.595.86.529.578.771.2]

3.5.4.

Activity Diagram dan skenario Use Case U3 (pilih MK_Off) dapat dilihat

pada Gambar 50.

Gambar 50.Activity Diagram Pilih MK_Off

Aktor : admin

Kondisi awal : admin memilih matakuliah pada list matakuliah Kondisi Akhir : menampilkan tampilan grid data absensi Skenario :

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Memilih salah satu matakuliah yang tertera pada list

2. Menampilkan text highlight color pada matakuliah yang terpilih

3. Menekan button OK

(46)

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

4. Keluar dari aplikasi sistem ABSIPER VB

[image:46.595.156.463.192.498.2]

3.5.5.

Activity Diagram dan skenario Use Case U3 dan U7 (kelola absensi Mhs

PTI/PTE) dapat dilihat pada Gambar 51.

Gambar 51.Activity Diagram kelola absensi Mhs PTI/PTE

Aktor : admin

Kondisi awal : admin menambahkan, mengedit, dan menghapus data absensi mahasiswa

Kondisi Akhir : menampilkan database mahasiswa yang telah di tambahkan, diupdate, dan di hapus Skenario :

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Melakukan penambahan data absensi mahasiswa pada database

2. Menampilkan data yang tersimpan pada database

3. Melakukan edit(update) data absensi mahasiswa pada database

4. Menampilkan data yang telah telah di edit pada database

(47)

6. Menampilkan database mahasiswa yang telah dihapus

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

4. Keluar dari aplikasi sistem ABSIPER VB

[image:47.595.186.434.222.460.2]

3.5.6.

Activity Diagram dan skenario Use Case U8 (input absensi baru) dapat

dilihat pada Gambar 52.

Gambar 52.Activity Diagram Input Absensi Baru

Aktor : admin

Kondisi awal : masuk sebagai admin 3 untuk memasukkan data absensi mahasiswa PTI dan PTE Kondisi Akhir : menampilkan data absensi baru yang telah ditambahkan pada admin 3

Skenario :

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Masuk sebagai admin 3

2. Menampilkantampilan menu utama

pad admin 3 3. Memasukkan data absensi baru

mahasiswa PTI dan PTE

4. Menampilkan data absensi baru yang telah ditambahkan

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

(48)
[image:48.595.161.458.114.416.2]

3.5.7.

Activity Diagram dan skenario Use Case U9 dan U10 (Absensi PTI/PTE)

dapat dilihat pada Gambar 53.

Gambar 53.Activity Diagram Absensi PTI/PTE

Aktor : admin

Kondisi awal : admin masuk sebagai admin 3 dan menginputkan data absensi mahasiswa

Kondisi Akhir : menampilkan data absensi baru yang telah ditambahkan pada admin 3 PTI dan PTE Skenario :

Aksi Actor Reaksi Sistem

Skenario Normal

1. Masuk sebagai admin 3

2. Menampilkantampilan menu utama

paad admin 3 3. Melakukan input data atau

menambahkan data absensi mahasiswa PTI/PTE pada admin 3

4. Menampilkan data yang mahasiswa PTI/PTE yang diinputkan pada menu admin 3

Skenario Alternatif

1. Menekan button Log Off

2. Menampilkan menu login. 3. Menekan button Keluar

(49)

3.6.

Skenario Use Case

Skenario Use Case dari sistem ABSIPER VB:

1. Aplikasi ABSIPER VB ini memiliki tiga pengguna hak akses yaitu admin 1, admin 2 dan

admin 3.

2. Masing-masing admin memiliki skenario proses yang berbeda-beda.

3. Admin 1, memiliki lima hak akses yaitu: login, pilih dosen, pilih MK_OFF, input absen

mahasiswa PTI dan kelola absensi mhs PTI.

4. Admin 2, memiliki lima hakses yaitu: login, pilih dosen, pilih MK_OFF, input absen

mahasiswa PTE dan kelola absensi mhs PTE.

5. Admin 3, memiliki empat hak akses yaitu: login, input absensi baru dan kelola absensi

mhs PTI-PTE.

6. Admin 1 harus melakukan proses login terlebih dahulu untuk dapat melakukan hak akses

dalam sistem ABSIPER VB. Use Case Login akan melakukan proses input username dan

password kemudian melakukan verifikasi data admin pada database sistem. Kemudian

setelah diverifikasi, use case Pilih Dosen akan beroperasi. Use case pilih MK_OFF

merupakan include dari use case Pilih Dosen, sehingga ketika melakukan proses pada use

case pilih dosen, secara otomatis juga akan melakukan proses pada use case

MK_OFF(bersifat wajib). Kemudian use case input absen mhs PTI dan kemudian use

case kelola absensi Mhs PTI akan melakukan prosesnya ketika setiap use case sudah

dilakukan sesuai dengan fungsinya.

7. Admin 2 juga harus melakukan proses login terlebih dahulu untuk dapayt melakukan hak

akses dalam sistem ABSIPER VB. Use Case Login akan melakukan proses input

username dan password kemudian melakukan verifikasi data admin pada database sistem.

Kemudian setelah diverifikasi, use case Pilih Dosen akan beroperasi. Use case pilih

MK_OFF merupakan include dari use case Pilih Dosen, sehingga ketika melakukan

proses pada use case pilih dosen, secara otomatis juga akan melakukan proses pada use

case MK_OFF(bersifat wajib). Kemudian use case input absen mhs PTE dan kemudian

use case kelola absensi Mhs PTE akan melakukan prosesnya ketika setiap use case sudah

dilakukan sesuai dengan fungsinya.

8. Admin 3 juga harus melakukkan proses login terlebih dahulu untuk dapat melakukan hak

akses dalam sistem ABSIPER VB. Use Case Login akan melakukan proses input

username dan password kemudian melakukan verifikasi data admin pada database sistem.

Kemudian setelah diverifikasi, use case yang akan beroperasi adalah use case input

absensi baru. Use case absensi PTI dan Use case Absensi PTE merupakan extend dari use

(50)

baik mahasiswa PTI maupun PTE sesuai dengan form yang dipilih admin 3. Kemudian

use case yang akan beroperasi jika admin 3 memilih untuk input data absensi Mhs PTI

adalah use case kelola absensi Mhs PTI, dan begitu juga sebaliknya jika admin 3 memilih

untuk melakukan input data absensi Mhs PTE maka use case yang akan beroperasi adalah

use case kelola absensi Mhs PTE.

9. Use Case Login akan melakukan verifikasi login pengguna aplikasi untuk dapat masuk

kedalam sistem dan mengelola data absensi mahasiswa.

10. Use Case Pilih Dosen akan melakukan pemilihan dosen berdasarkan list (daftar) dosen

yang tersedia pada masing-masing menu admin, untuk dapat memilih matakuliah dan

offering mana yang akan dikelola.

11. Use Case Pilih MK_OFF akan melakukan pemilihan matakuliah dan offering yang telah

tersedia otomatis setelah memilih nama dosen yang tersedia.

12. Use Case Input Absen Mhs PTI/PTE akan melakukan input data absensi mahasiswa PTI

berdasarkan offering, nama matakuliah dan dosen yang mengampu.

13. Use Case Kelola Absensi Mhs PTI / PTE akan melakukan kegiatan tambah, edit (update),

delete data absensi Mhs PTI / PTE yang telah tersimpan dalam database.

14. Use Case Input Absensi Baru akan melakukan input data absensi baru pada menu admin

3, use case absensi Mhs PTI/PTE akan melakukan input data atau menambah data absensi

pada absensi PTI / PTE dalam menu admin 3.

4.

Model Perancangan

Model Perancangan dari sistem ABSIPER VB ini meliputi deskripsi arisetktural,

4.1.

Deskripsi Arsitektural

4.1.1.

Konfigurasi Jaringan

Pada bagan ini, sistem aplikasi ABSIPER VB menjadi pusat dan aliran berbagai proses

yang dilakukan oleh pengguna terkait dengan fungsi utama dari sistem aplikasi itu sendiri.

Pengguna aplikasi ABSIPER VB adalah admin yang terdiri dari tiga (3) admin. Ketiga admin ini

memiliki hak akses masing-masing sehingga apa yang dikerjakan oleh admin 1,2 dan 3 berbeda.

Baik jurusan ataupun dosen tidak dapat mengakses aplikasi ini, sehingga melalu perantara “laporan” dosen dan jurusan dapat mengetahui hasil kinerja sistem aplikasi ini. Pada aplikasi ABSIPER VB ini terdapat sebuah database yang digunakan untuk menampung semua data yang

berhubungn dengan sistem aplikasi ini seperti data tabel matakuliah, data dosen dan data

(51)
[image:51.595.131.487.69.281.2]

Gambar 54. Arsitektur Sistem ABSIPER VB

4.1.2.

Identifikasi Subsistem Pendukung

Identifikasi subsistem pendukung yang akan digunakan untuk perangkat lunak ini yaitu:

-

Menggunakan komputer (PC) jurusan

-

Menggunakan WI-FI / WLAN

-

Menggunakan fitur sharing file

-

Menggunakan fitur pdfcreator

No Subsistem Pendukung Ket

1. Komputer (PC) Jurusan Sebagai perangkat pendukung dalam

mengelola atau mengakses sistem ABSIPER VB.

2. WI-FI/WLAN Sebagai perangkat pendukung dalam

menyediakan koeksi untuk pengelolaan update data secara dinamis.

3 Fitur Sharing File Sebagai perangkat pendukung dalam

menyediakan layanan untuk share database ke PC lain, jika terjadi error pada PC ynag digunakan.

4 Fitur pdfcretaor Sebagai perangkat pendukung dalam

menyediakan fitur untuk mendownload file laporan (report) absensi kemudian menyimpan file dalam format pdf secara otomatis.

4.1.3.

Identifikasi Subsistem Aplikasi

Identifikasi subsistem aplikasi yang akan digunakan untuk perangkat lunak ini yaitu:

(52)

- Menggunakan Microsoft Access

- Menggunakan Crystal Report

- Menyediakan music player

No Subsistem Aplikasi Ket

1. Visual basic Sebagai perngkat lunak (aplikas) dalam

pembuatan aplikasi absensi perkuliahan mahasiswa yang berbasis pemrograman visual.

2. Microsoft Access Sebagai perangkat lunak (aplikasi)

dalam pembuatan dana pengelolaan database sistem ABSIPER VB.

3. Crystal report Sebagai perangkat aplikasi dalam

pembuatan laporan data absensi ABSIPER VB.

4. Music player Sebagai perangkat aplikasi tambahan

untuk menyediakan fiturpemutar musik pada aplikasi ABSIPER VB.

4.1.4.

Identifikasi Kelas Perancangan

Untuk setiap subsistem di atas, identifikasi kelas perancangan dengan mengacu pada kelas analisis.

No Nama Subsistem Nama Kelas Perancangan Nama Kelas Analisis (jika

ada)

1 Subsistem Login Verfikasi_Login Form Login

2 Subsistem validasi input username_password

Validasi_inputan Cek_username_password

3 Subsistem Menu Admin Menu_Admin Form_menu_admin

4 Subsistem Data Absensi Grid_Data_Absensi 1. Input_data_absen

2. Cek_grid_data

3. Form_dos_mk_off

4. Cek_dos_mk_off

4.2.

Class Diagram

Kelas Diagram setiap usecase:

(53)
[image:53.595.151.473.75.320.2]

Gambar 55 .Class Diagram Use Case 1

Class Diagram Use Case U2 dan U3 dapat dilihat pada Gambar 56.

Gambar 56.Class Diagram Use Case U2 dan U3

[image:53.595.138.486.374.592.2]
(54)
[image:54.595.163.447.336.656.2]

Gambar 57.Class Diagram Use Case U4-U5-U6-U7

Class Diagram Use Case U8-U9-U10 dapat dilihat pada Gambar 58.

(55)

4.3.

Kelas Perancangan

No Nama Kelas Perancangan Nama Kelas Analisis (jika ada)

1 Verifikasi_Login Form Login

2 Validasi_inputan Cek_username_password

3 Menu_Admin Form_menu_admin

4 Grid_data_absensi 1. Input_data_absen

2. Cek_grid_data

3. Form_dos_mk_off

4. Cek_dos_mk_off

4.3.1.

Operasi dan Atribut

Nama Kelas: Verifikasi_Login

Nama Operasi Visibility (private, public)

Keterangan

Verifikasi username(id) Private

Verifikasi password Private

Nama Atribut Visibility (private, public)

Tipe

Id: string Private String

Password: string private String

Nama Kelas: Validasi_inputan

Nama Operasi Visibility (private, public)

Keterangan

Getid() Public

Getusername() Public

Checkid() Public

Checkpassword() Public

Nama Atribut Visibility (private, public)

Tipe

Id: string Private String

Password: string Private String

Validasi: string Public

Nama Kelas: Menu_Admin

Nama Operasi Visibility (private, public)

Keterangan

Pilih dosen() Public

Pilih MK_OFF() Public

Nama Atribut Visibility (private, public)

Tipe

Id admin: string Private String

Nama dosen: string Public String

(56)

Nama Kelas: Grid_data_absensi

Nama Operasi Visibility (private, public)

Keterangan

Isi nama mhs() Public

Isi nim () Public

Isi prodi () Public

Isi offering (0 Public

Isi status () Public

Isi ket () Public

Nama Atribut Visibility (private, public)

Tipe

Nama mhs Public String

Nim Public String

Prodi Public String

Offering Public String

Status Public String

Keterangan Public String

4.4.

Sequence Diagram

Sequence Diagram setiap usecase: [image:56.595.106.516.415.587.2]

Sequence diagram use case 1 Login dapat dilihat pada Gambar 59.

Gambar 59. Sequence Diagram Use Case 1Login.

Keterangan:

1. Masing-masing admin menginputkan username dan password sesuai id masing-masing.

2. Sistem melakukan validasi inputan yang dilakukan admin.

3. Admin melakukan verifikasi inputan sehingga dapat diproses lanjut oleh sistem.

4. Sistem mengkonfirmasi akun admin sesuai dengan id yang diinputkan, baik admin 1,

(57)

5. Sistem menampilkan informasi menu admin 1 jika id yang login adalah admin 1,

menampilkan informasi menu admin 2 jika id yang login adalah admin 2 dan

menampilkan informasi menu admin 3 jika id yang login adalah admin 3.

[image:57.595.108.511.147.466.2]

Sequence diagram use case 2 dan 3 dapat dilihat pada Gambar 60.

Gambar 60. Sequence diagram usecase 2 dan 3.

Keterangan:

1. Setelah login, admin masuk ke form dosen.

2. Form dosen akan melakukan pengecekan terlebih dahulu, id admin mana yang login.

3. Jika admin 1, maka form dosen akan memberikan informasi list dosen yang tersedia

untuk admin 1 dan begitu juga dengan admin 2.

4. Admin 1/2 memilih nama dosen

5. Form dosen akan mengkonfirmasi nama dosen yang terpilih, kemudian menampilkan list

MK_OFF dosen yang bersangkutan.

6. Admin 1/2 memilih MK_OFF kemudian form MK_OFF akan mengkonfirmasi MK_OFF

yang telah dipilh dan kemudian menampilkan grid tabel absensi yang harus diinputkan

(58)
[image:58.595.134.489.111.318.2]

Sequence diagram use case 4, 5, 6 dan 7 dapat dilihat pada Gambar 61.

Gambar 61. Sequence diagram usecase 4, 5, 6 dan 7.

Keterangan:

1. Admin 1 atau 2 menginputkan data absensi. Admin 1 menginputkan data absensi PTI

sedangkan admin 2 menginputkan data absensi PTE.

2. Sistem ABSIPER VB melakukan validasi data, jika terdapat kesalahan maka terddapat

peringatan.

3. Admin melakukan edit atau delete data, sistem mengkonfirmasi inputan.

4. Admin menyimpan data, sistem menampilkan data pada grid tabel.

Sequence diagram use case 8, 9 dan 10 dapat dilihat pada Gambar 62.

[image:58.595.146.476.515.712.2]
(59)

Keterangan:

1. Admin 3 memilih mk ada form mk, kemudian form mk akan secara otomatis memberikan

informasi kepada sistem.

2. Selanjutnya admin memilih prodi, begitu juga form prodi akan secara otomatis

memberikan informasi kepada sistem.

3. Sistem akan menampilkan grid tabel absensi sesuai dengan nama mk dan prodi yang telah

dipilih.

4. Admin akan melakukan input data absensi, kemudian sistem akan melakukan validasi

inptan, jika terdapat kesalahan akan ditampilkan peringata.

5. Admin melakukan edit atau delete data absensi, kemudian sistem akan memberikan

konfirmasi inputan.

6. Admin melakukan simpan data dan sistem akan menampilkan konfirmasi data berhasil

serta menampilkan data pada grid.

5.

Implementasi

5.1.

Implementasi Komponen

[image:59.595.88.533.404.777.2]

Daftar kelas yang telah diimplementasikan dapat dilihat pada Tabel 9. Tabel 9. Implementasi Komponen

No Nama Kelas Nama File Fisik Nama File Executable

1. Form_Login Formlogin.vb Formlogin.resx

2. Cek_username_pass

word

Formlogin.vb Formlogin.resx

3. Form_menu_admin Admin1.vb

Admin2.vb Admin3.vb

Admin1.resx Admin2.resx Admin3.resx

4. Form_dos_mk_off Formtri.vb

Formsetiadii.vb (dan lain-lain)

Formtri.resx Formsetiadii.resx (dan lain

Gambar

Gambar 37 12. Pada form ini terdapat menu-menu, salah satunya menu data yang terdapat pilihan-pilihan isi
Gambar 41 16. Hasil dari penyetteingn cystal report
Gambar 42 2.5  Spesifikasi Tambahan
Tabel 3 Kebutuhan Lain
+7

Referensi

Dokumen terkait

Gambar 5.18 Tampilan Skenario Menampilkan Data Ke Textbox Pada saat admin ingin mengedit atau menghapus data maka admin harus memilih menampilkan data yang ingin

Setiap Customer yang akan menjual sesuatu melalui system ini diharuskan mendaftar terlebih dahulu sebagai member dengan mengisikan data identitas diri termasuk

Data super admin Data anggota Data buku Jenis buku Data pengarang Data rak Data kembali Data Admin Data pinjam Info login Info super admin. Info anggota Info buku Info

Pada Aktivity ini user memilih Menu Daftar kemudian user memilih menu berdasarkan kategori Rumah Sakit Umum atau Swasta lalu aplikasi akan menampilkan

3 Melihat data kelulusan Sistem menampilkan data calon mahasiswa yang lulus ujian tes2. Definisi

Tabel 5 Use Case Scenario DaftarAbsensi Aktor Sistem Memilih menu absensi Menampilkan daftar absensi member Memilih data absensi member Menampilkan rincian data

orang dengan beberapa rekening), se beberapa rekening), setelah rekening dipilih, telah rekening dipilih, kemudian sistem menampilkan pilihan rentang waktu yang ingin kemudian

Dilarang untuk mereproduksi dokumen ini tanpa diketahui Prodi Teknik Informatika 3.2.5 Use case Spesification :Kelola Data Hasil Kebun E-2 Point untuk data perkebunan yang dipilih